12 research outputs found

    Rancang Bangun Aplikasi Kamus Fisika Dasar Menggunakan Algoritma String Matching Brute Force

    Get PDF
    Dictionary is a kind of reference book that is composed by abzad and lists of words and their meanings. Dictionaries are needed in the world of education to figure out the word that we want to know its meaning. Dictionary of physics is composed of various terms and explanations, which, if used as an application then the search he will take a long time, because the mobile is not able to display all terms, to ease the problem of finding the word, the dictionary is designed using the algorithm string matching. String matching algorithm is an algorithm used to solve the problem of matching the text to other texts. String algorithm used is brute force algorithm

    Model Kapasitas Masyarakat Dalam Menghadapi Bencana Menggunakan Analisis Regresi Logistik Ordinal

    Full text link
    Indonesia secara geografis merupakan sebuah negara yang memiliki potensi bencana alam yang tinggi untuk berbagai jenis bencana seperti banjir, gempa, tanah longsor, kekeringan dan gunung berapi. Pengurangan resiko bencana sebuah daerah dapat dilakukan dengan meningkatkan kapasitas pemerintah dan masyarakat dalam melakukan mitigasi bencana. Pada makalah ini dibahas penyusunan model kapasitas masyarakat dalam menghadapi bencana menggunakan analisis regresi logistik ordinal. Model regresi disusun dengan menggunakan tiga variabel dependen yaitu (i) pengetahuan umum yang dimiliki tentang pengurangan resiko bencana alam yang disimbolkan dengan Y1 (ii) pengetahuan umum yang dimiliki tentang bagaimana menyelamatkan keluarga ketika terjadi bencana alam yang disimbolkan dengan Y2 (iii) upaya peningkatan kewaspadaan warga menghadapi bencana alam oleh pihak terkait disimbolkan dengan Y3. Variabel dependen Y1 dan Y2 dipengaruhi oleh Faktor Pengetahuan dan Faktor Rencana Aksi. Sedangkan variabel dependen Y3 dipengaruhi oleh Faktor kepemimpinan dan program, dan Faktor Fasilitas

    Application of Cow Manure Waste and Calcium Oxide Lime (CaO) on Growth and Yield of Cowpea Plant (Vigna Sinensis L.)

    Full text link
    Introduction: The research was aimed to obtain an appropriate dose of cow manure waste, calcium oxide lime, and interactions in increasing the growth and yield of cowpea. Material and Methods: The research was conducted in Secanggang Village, Secanggang Subdistrict, Langkat District in June until September 2017. The research was conducted using the Randomized Block Design Factorial, the first factor (cow manure waste) dose of L0 = 0 ton.ha-1; L1 = 10 ton.ha-1; L2 = 20 ton.ha-1. The second factor (calcium oxide lime) dose of K0 = 0 ton.ha-1; K1 = 3 ton.ha-1; K2 = 6 ton.ha-1; and K3 = 9 ton.ha-1. Data were analyzed using the F and followed by DMRT at level 5% using IBM SPSS Statistics v.20 software. Results: The cow manure waste dosages of 10 until 20 ton.ha-1 significantly increased the plant height at 4 Weeks After Planting (WAP) and yield.plot-1 of cowpea ranged from 2.14 to 2.50% and 13.00 to 15.98%, respectively and the dose of 20 ton.ha-1 significantly increased the yield.sample-1 of 17.44% compared to untreated. The application of calcium oxide lime at the dose of 9 ton.ha-1 significantly increased the plant height of cowpea at 4 WAP of 2.46%, and the dose of 6 until 9 ton.ha-1 significantly increased the yield.sample-1 and yield.plot-1, however the highest was found in the dosage 6 ton.ha-1 of 13.51% and 20.16% compared to untreated. The interaction of cow manure waste with calcium oxide lime were not significant effect on growth and yield of cowpea

    Large expert-curated database for benchmarking document similarity detection in biomedical literature search

    Get PDF
    Document recommendation systems for locating relevant literature have mostly relied on methods developed a decade ago. This is largely due to the lack of a large offline gold-standard benchmark of relevant documents that cover a variety of research fields such that newly developed literature search techniques can be compared, improved and translated into practice. To overcome this bottleneck, we have established the RElevant LIterature SearcH consortium consisting of more than 1500 scientists from 84 countries, who have collectively annotated the relevance of over 180 000 PubMed-listed articles with regard to their respective seed (input) article/s. The majority of annotations were contributed by highly experienced, original authors of the seed articles. The collected data cover 76% of all unique PubMed Medical Subject Headings descriptors. No systematic biases were observed across different experience levels, research fields or time spent on annotations. More importantly, annotations of the same document pairs contributed by different scientists were highly concordant. We further show that the three representative baseline methods used to generate recommended articles for evaluation (Okapi Best Matching 25, Term Frequency-Inverse Document Frequency and PubMed Related Articles) had similar overall performances. Additionally, we found that these methods each tend to produce distinct collections of recommended articles, suggesting that a hybrid method may be required to completely capture all relevant articles. The established database server located at https://relishdb.ict.griffith.edu.au is freely available for the downloading of annotation data and the blind testing of new methods. We expect that this benchmark will be useful for stimulating the development of new powerful techniques for title and title/abstract-based search engines for relevant articles in biomedical research.Peer reviewe

    Pengaruh Parameter Menggurdi Bertahap Terhadap Terbentuknya Rasio Delaminasi Baik Pada Sisi Masuk Maupun Sisi Keluar Lubang

    Full text link
    Delaminasi merupakan salah satu jenis kerusakan kritis pada material Komposit. Delaminasi terjadi akibat sebagian dari benda kerja tidak terpotong secara sempurna akan tetapi dilakukan proses pemotongan dengan cara memberikan penekanan melalui pahat gurdi ke material, justru yang terjadi deformasi plastis disebabkan mekanisme penekanan, pada umumnya kondisi seperti ini terjadi pada material lunak yang memiliki mampu mesin yang rendah dan cenderung menghasilkan cacat seperti delaminasi baik pada bagian masuk (Entrance) maupun keluar lubang (Exit). penggunaan geometri pahat yang dimodifikasi bertingkat bukanlah merupakan kondisi yang terjadi sebenarnya. Untuk saat ini, kondisi tersebut baru dapat dipenuhi dalam skala laboratorium, untuk kondisi sebenarnya penggunaan metoda menggurdi Step drilling ( Page Drilling Cycle) yang paling memungkinkan Oleh karena itu pada penelitian ini difokuskan untuk melihat peluang penggunaan metoda menggurdi bertahap. Dengan menggunakan Rancangan Metode Taguchi Orthogonal Array L36 pengamatan dilakukan. Hasilnya dianalisa dengan menggunakan metoda Signal-to-Noise Ratio (S/N ratio) dan ANOVA (Analysis of Variances). Hasil dari S/N ratio mengindikasikan bahwa gerak makan kontribusinya sangat kecil untuk menggurangi delaminasi dalam suatu sistem pemotongan kemungkinan ini disebakan karena gerak makan yang diberikan itu merupakan rentang yang kecil secara teoritis tidak akan berpengaruh besar terhadap terbentukanya delaminas

    Model of Community Capacity in Facing Disaster Using Ordinal Logistic Regression Analysis

    Full text link
    Indonesia is geographically a country with potential natural disasters which is high for various types of disasters such as floods, earthquakes, landslides, drought and volcanoes. A regional disaster risk reduction can be done with increase the capacity of government and communities in disaster mitigation. On this paper discusses the formulation of community capacity models in the face of disaster using ordinal logistic regression analysis. The regression model was prepared using three dependent variables are (i) general knowledge of risk reduction natural disaster symbolized by Y1 (ii) general knowledge possessed about how to save the family when a natural disaster is symbolized by Y2 (iii) efforts to increase citizens' awareness of natural disasters by related parties symbolized by Y3. The dependent variables Y1 and Y2 are influenced by the Knowledge Factor and Factor Plan of Action. While the dependent variable Y3 is influenced by Factor leadership and programs, and Facility Factors

    The Application of Sugarcane Bagasse Compost and Effectiveness of N-Fertilizer on Vegetative Growth for Cocoa (Theobroma Cacao L.)

    Full text link
    Introduction: This research was determined the growth response of cocoa (Theobroma cacao L.) in N-fertilizer and sugarcane bagasse compost. Materials and Methods: This research was conducted at agricultural area of ​​Sejati Street, Sari Rejo Village, Medan Polonia Sub-District, Medan. This research was conducted from August until December 2015. This research used therandomized block design in factorial. The first factor was N-fertilizer with 4 rates, 0 g.polybag-1 (P0), 2 g.polybag-1 (P1), 4 g.polybag-1 (P2),and 6 g.polybag-1 (P3). The second factor was the provision of sugarcane bagasse compost with 4 rates, 0 g.polybag-1 (K0), 2 g.polybag-1 (K1), 4 g.polybag-1 (K2) and 6 g.polybag-1 (K3). The observed data were analyzed by the F-test, and continued with the DMRT at level of 5%. Results: Composting bagase significantly affected the leaf area of cocoa seedling at 2 and 4 weeks after planting. The application of N-fertilizer had significant affected the number of leaves for cocoa seedling. The interaction of P2K2 (6 g.polybag-1 N and 4 g.polybag-1 of bagasse compost) showed the highest fresh- and dry-weight of cocoa seedling compared to other interactions, although the effect was not significant

    External Events dari Reaktor Riset Menuju Reaktor Daya

    Full text link
    EXTERNAL EVENTS DARI REAKTOR RISET MENUJU REAKTOR DAYA. Krisis energi yang dialami oleh Indonesia belakangan ini memerlukan adanya alternatif pembangkit listrik dengan energi terbarukan dan pembangkit listrik tenaga nuklir (PLTN) merupakan salah satu pilihan yang dapat dipertimbangkan. Standar keselamatan dan keamanan secara Internasional perlu diterapkan termasuk di dalamnya standar untuk mengatasi kejadian-kejadian eksternal (external events). Di Indonesia terdapat tiga reaktor nuklir riset yaitu reaktor Kartini di Yogyakarta, Reaktor TRIGA 2000 di Bandung, dan Reaktor GA Siwabessy di Serpong. Untuk menuju ke PLTN maka perlu diperhatikan pengalaman yang diperoteh dari reaktor riset tersebut. Makalah ini memuat pengataman dan kajian kejadian-kejadian eksternal (external events) sehubungan dengan qualifikasi dan re-evaluasi reaktor daya riset dengan studi kasus kajian kegempaaan yang telah dilakukan pada Reaktor TRIGA 2000, Bandung. Kajian kegempaan terhadap Reaktor TRIGA 2000 dibagi menjadi tiga tahap, yaitu investigasi lapangan, analisis resiko kegempaan (PSHA), dan analsis struktur. Pengalaman Indonesia dalam hal qualifikasi dan re-evaluasi reaktor riset sangatlah berharga sebagai bekal dalam pengembangan reaktor daya. Falsafah pengembangan reaktor daya adalah sejalan dengan reaktor riset dalam hal kejadian-kejadian eksternal. Perbedaannya adalah dalam hal besaran-besaran kuantitatif Performance Goal-Probability of Failure, Hazard Category, Safety dan Design Class
    corecore