437 research outputs found

    PENGARUH IMBANGAN HIJAUAN DENGAN KONSENTRAT BERBAHAN BAKU LIMBAH PENGOLAHAN HASIL PERTANIAN DALAM RANSUM TERHADAP PENAMPILAN SAPI PFH JANTAN

    Get PDF
    Keberhasilan usaha penggemukan sapi potong dapat dicapai melalui manajemen pemeliharaan yang baik. Manajemen pemeliharaan tersebut meliputi manajemen pakan, perkandangan, reproduksi maupun kesehatan. Pakan merupakan salah satu factor penting dalam usaha peternakan sapi. Dengan kebutuhan pakan yang tercukupi sapi tersebut akan mengalami pertumbuhan optimal. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui imbangan hijauan dengan konsentrat yang komponennya berasal dari limbah industri pengolahan hasil-hasil pertanian dalam ransum penggemukan sapi potong. Penelitian ini telah dilaksanakan di kandang milik Perusahaan Peternakan Sapi Perah “Murni” yang berlokasi di Jebres, Surakarta dan memerlukan waktu selama 6 bulan. Bahan yang digunakan pada penelitian ini adalah sapi PFH jantan dengan berat rata-rata yaitu 394,67± 43,29 kg sebanyak 12 ekor. Ternak sapi dibagi menjadi empat perlakuan dan tiga ulangan, yaitu satu ekor tiap ulangan. Pakan yang diberikan adalah hijauan (rumput Raja) dan konsentrat dengan komposisi dedak padi 40%, onggok 25%, bungkil kelapa 20%, tongkol jagung 7%, ampas tahu 5%, ampas tempe 2% dan vitanin mix 1%. Adapun perlakuannya sebagai berikut P0 (100% rumput Raja), P1 (70% rumput Raja; 30% konsentrat), P2 (40% rumput Raja; 60% konsentrat) dan P3 (10% rumpur Raja; 90% konsentrat). Peubah penelitian ini adalah konsumsi pakan, pertambahan bobot badan harian, konversi pakan dan feed cost per gain. Analisis data menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) pola searah. Hasil penelitian menunjukkan rata-rata dari keempat perlakuan yaitu P0, P1, P2, P3 secara berturut-turut untuk konsumsi pakan yaitu 9,66 ; 10,67 ; 12,54 ; 10,24 kg/ekor/hari. Pertambahan bobot badan harian yaitu 0,80 ; 1,09 ; 1,30 ; 0,73 kg/ekor/hari. Konversi pakan yaitu 16,08 ; 12,11 ; 11,13 ; 16,20. Feed cost per gain yaitu Rp 8.789,92 ; Rp 8.429,89 ; Rp 9.407,37 ; Rp 16.119,72. Kesimpulan dari penelitian ini adalah imbangan hijauan dengan konsentrat berbahan baku limbah pengolahan hasil pertanian menunjukkan pengaruh yang sama terhadap penampilan sapi PFH jantan danpakan yang paling murah dan efisien pada imbangan hijauan 70 % dan konsentrat 30 %. Kata kunci : sapi PFH jantan, performan, konsentrat, ransu

    PENERAPAN E-GOVERNMENT DALAM MEWUJUDKAN PEMERINTAHAN YANG BAIK DAN BERSIH DI KABUPATEN KATINGAN

    Get PDF
    Seeing the development of the paradigm that has grown in the life of the state since the 1998 reform, it has brought a demand for the creation of clean and good governance in Indonesia. In realizing this, targeted policies are needed, one of which is through the use of Information Technology in the form of e-government. E-Government is the use of information technology by the government in providing options for the public to easily access information in order to increase transparency, accountability, and public participation so that it can be a means of checking and balancing policies and activities carried out by the government. The results of this study indicate that the development of e-government systems in Indonesia in terms of quantity is starting to increase but in terms of quality this is not sufficient. To further improve the development of e-government in Indonesia both in terms of quantity and quality, it is necessary to have a commitment from the government in perfecting e-development. government, especially in terms of infrastructure, human resources, applications, regulations and socialization within the government and to the community. If done seriously this can support the successful implementation of e-government and be able to improve the quality of public services for the creation of clean and good governance in Indonesia

    ALASAN NASABAH MEMILIH PRODUK BANK UMUM BUMN DI KOTA SURABAYA ( STUDI KASUS BANK UMUM BUMN WILAYAH PABEAN CANTIAN KOTA SURABAYA )

    Get PDF
    ALASAN NASABAH MEMILIH PRODUK BANK UMUM BUMN DI KOTA SURABAYA (STUDI KASUS BANK UMUM BUMN WILAYAH PABEAN CANTIAN KOTA SURABAYA) ABSTRAKSI OLEH : AGUS SURYA WIJAYA Dalam era globalisasi ini, perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi mengalami kemajuan yang sangat pesat. “BANK UMUM BUMN DI KOTA SURABAYA” berusaha untuk menambah fitur-fitur baru pada setiap layanan pada Bank Umum, hal tersebut dilakukan agar “BANK UMUM BUMN DI KOTA SURABAYA” dapat mempertahankan jumlah nasabah dan menarik nasabah lebih banyak lagi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui alasan nasabah memilih produk BANK UMUM BUMN DI KOTA SURABAYA. Penelitian ini menggunakan data primer yang diperoleh dengan menyebarkan kuisioner pada nasabah “BANK UMUM BUMN DI KOTA SURABAYA”. Teknik penentuan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode accident random sampling yaitu pengambilan sampel secara langsung di lapangan terhadap nasabah yang melakukan transaksi pada bank umum. Setelah dilakukan proses pengumpulan data, peneliti menggunakan SPSS (Statistical Package For Social Science) 10.0 untuk mendapatkan hasil penelitian. Adapun hasil yang diperoleh yaitu : a. Faktor Hadiah dan b. Faktor Banyaknya Produk atau Jasa, sebagai faktor yang mempengaruhi nasabah memilih produk Bank Umum di Kota Surabaya. Kata kunci: Pelayanan, Banyaknya Produk atau Jasa, Tingkat Bunga, Pendapatan, Hadiah, Banyaknya Cabang, Lokasi

    IMPROVING PRONUNCIATION OF GRADE VIII STUDENTS THROUGH RECORDINGS

    Get PDF
    Objective of this research is to find out that application of recording as a teaching technique can improve students’ pronunciation at SMP Negeri 1 Kasimbar. Its problem focused on the students’ difficulties in stress placement in term of bi-syllabic noun, verb, adjective, and adverb. The researcher used quasi experimental research design in conducting this research. Students of two classes which VIII B and VIII C became the samples of this research, they were selected by using purposive sampling technique. The researcher only used test as procedure of data collection. In analyzing the data, he used 0.05 level of significance and degree of freedom (dƒ) was 55, then tcounted (6.03) is higher than ttable (2.0041). Thistly the application of recordings as a teaching technique can improve the students’ pronunciation.Key words:Improving, Pronunciation, Recordings, Stress placemen

    Negosiasi Berkarakter Lintas Budaya

    Get PDF
    Buku teks ini diberi judul "Negosiasi Berkarakter Lintas Budaya - Analisis Karakter Negosiator ". Materi yang dikembangkan dan menjadi ciri khas buku teks ini adalah topik tentang: (1) Membangun Karakter dalam Negosiasi, (2) Motivasi dalam Negosiasi, (3) Negosiasi Lintas Budaya, serta (4) Keahlian Negosiasi Berbasis Studi Kasus. Topik pertama dipandang penting, karena karakter merupakan jiwa atau watak, yang membuat proses negosiasi semakin bermakna serta memiliki kekuatan. Topik kedua dipandang penting, karena aspek motivasi merupakan daya pendorong agar negosiasi dapat berjalan efektif dan bergairah, terutama saat menghadapi jalan buntu. Topik ketiga dipandang penting, karena era globalisasi, di mana setiap negara/bangsa saat ini sudah melakukan bisnis dengan banyak negara/bangsa lain, yang memiliki perbedaan budaya. Agar sukses melakukan proses negosiasi, maka pemahaman terhadap aspek budaya negara/bangsa lain di dunia sangat penting. Topik keempat dipandang penting, karena merupakan analisis sebuah kasus dalam bernegosiasi

    PERBANDINGAN MEKANISME PENENTUAN UJRAH PEMBIAYAAN GADAI EMAS SYARIAH DI BANK BJBS DAN BANK BSI

    Get PDF
    Gold pawn financing is one of the financing that the public is interested in. the gold pawn financing has a lower risk than other financing product, because the collateral has been held by creditor, stable gold price and gold price tend to rise. With a low risk profile, several Islamic financial institutions are interested to provide this financing product, including BJB Sharia Bank and BSI Bank. The profit taken by the bank named ujrah. BJB Shariah Bank dan BSI bank has a different mechanism to calculate the ujrah. The rules regarding sharia gold pawn financing have been regulated in fatwa DSN-MUI number 25 in 2002 about rahn and number 26 in 2002 about gold rahn. This regulation should be used as the guideline for financial institutions that provides gold pawn financing

    PENERAPAN APLIKASI “ VIRTUAL TRADING ” STOCKBIT PADA MATA KULIAH PRAKTIKUM PASAR MODAL

    Get PDF
    This research examined the use of the Stockbit virtual trading application as a teaching tool in a practical capital market course for Accounting Education students of Universtas Islam Riau. The purpose of this research is to find out and analyze the ease of investing in stocks on the capital market through the implementation of a virtual trading application (simulation) for students as novice investors. The study used a descriptive qualitative analysis method. The research creates a stock investment model using virtual trading (simulation) through the stockbit application so that students can learn about the application model in increasing their investment interest as a novice investor.  The results   found that the virtual trading application was a convenient and zero-risk way for students to learn about investing and stock trading as novice investors, also indicated that the application could increase students' interest in investment and provide a better understanding of the investment process. Future research could expand the scope of the study to include a real capital market investment analysis method and investigate how students can maximize profits and minimize risks when investin

    APLIKASI LAYANAN MENU INFORMASI DAN PEMESANAN PRODUK ELEKTRONIK VIA PERANGKAT BERGERAK PADA PT. TOPJAYA SARANA UTAMA

    Get PDF
    Perkembangan teknologi aplikasi bergerak saat ini sangat berkembang pesat. Dengan teknologi ini, kita dapat mengetahui suatu informasi dengan cepat, efektif dan efisien. PT.Topjaya Sarana Utama mengalami kesulitan untuk memperluas jaringan distribusi dalam penyampaian informasi dan pemasaran produk elektronik. Untuk mengatasi masalah tersebut, penulis membuat aplikasi layanan menu informasi dan pemesanan produk elektronik via perangkat bergerak berbasis java. Aplikasi layanan menu ini dikembangkan dengan bahasa Java, yaitu Java 2 Micro Edition (J2ME), yang merupakan bahasa pemrograman berorientasi objek. Dengan adanya J2ME, memungkinkan pengembang untuk bisa membuat aplikasi yang multi platform, sehingga dapat diimplementasikan pada berbagai merek handphone yang mendukung aplikasi Java. Dalam pengembangan sistem, penulis mengidentifikasi kebutuhan sistem dengan menggunakan metode RUP (Rational Unified Process) yang terdiri dari tahapan inception, elaboration, dan Construction. Kemudian, penulis mendesain perangkat lunak menggunakan UML (Unified Modeling Language). Hasil dari penelitian diperoleh sebuah aplikasi layanan menu yang memudahkan klien/pelanggan dalam melakukan pemesanan produk elektronik, mengakses informasi katalog produk, promo/iklan produk terbaru, lokasi penjualan/perbaikan, informasi kontak, informasi pembayaran, informasi pesanan, melakukan pendaftaran service dan dapat memberikan saran dan kritik. Dengan adanya aplikasi layanan menu ini, proses pemesanan produk menjadi lebih efektif dan efisien serta membantu memperluas jaringan distribusi perusahaan

    ANALISIS BIAYA DAN MANFAAT BENGKEL MANAJEMEN SYSTEM PADA PT. THAMRIN BROTHERS CABANG INDRAPURA PALEMBANG

    Get PDF
    Tujuan dari penelitian adalah untuk menganalisa manfaat penggunaan Bengkel Manajemen System terhadap perkembangan PT. Thamrin Brothers cabang Indrapura Palembang. Metode penelitian yang digunakan penulis adalah metode analisis Information Economics dimana peneliti melakukan penilaian terhadap kelayakan proyek untuk menghubungkan kinerja bisnis dengan teknologi informasi. Hasil yang dicapai dalam penelitian adalah analisis manfaat Bengkel Manajemen System yang digunakan PT. Thamrin Brothers cabang Indrapura Palembang mempunyai pengaruh seberapa besar manfaat yang diperoleh dari biaya yang dikeluarkan oleh PT. Thamrin Brothers. Simpulan yang diperoleh adalah dengan menggunakan sistem teknologi mempengaruhi kinerja dan tingkat produktivitas dari karyawan PT. Thamrin Brothers

    Pemanfaatan Asap Cair Serbuk Kayu sebagai Koagulan Bokar

    Get PDF
    Industrial wastes of rubber wood and gelam wood processing have not been maximally utilized and frequently create environment pollution. Liquid smoke from industrial waste of sawdust through pyrolysis has potential as coagulant for rubber latex. This research objective was to study the utilization of liquid smoke from pyrolysis results of rubber wood (Hevea Brasiliensis M) and gelam wood (Melaleuca leucadendron L) as coagulants of rubber processed material. This study used Factorial Completely Randomized Design with two treatment factors consisting of liquid wastes of rubber sawdust (0%, 5%, 10% and 15%) and gelam sawdust (0%, 5%, 10% and 15%). The observed parameters were dryrubber content (%) and thickness of air dried rubber sheet (mm). The results showed that addition of 10% concentration liquid smoke of rubber wood (K10G10) can increase the dry rubber content and produced thin rubber processed material which were shown by the highest dry rubber content of 99.79% and the least thickness of 2.03 mm
    • …
    corecore