128 research outputs found

    KONSTRUKSI SOSIAL MASYARAKAT TERHADAP PEMBANGUNAN IBU KOTA NEGARA (Studi di Kecamatan Sepaku Kabupaten Penajam Paser Utara).

    Get PDF
    This research was conducted to find out how the social construction of the people of Sepaku District towards the development of the National Capital City (IKN). The approach used in this study is a qualitative approach with a phenomenological type of research. Determination of research subjects using purposive sampling techniques. The types of data used are primary data and secondary data. Primary data obtained through observation, interviews, and documentation. Meanwhile, secondary data are obtained from previous research journals, books, news, and archives related to the focus of research. The research location is in Sepaku District, North Penajam Paser Regency. This study used the theory of Social Construction owned by Peter L. Berger and Thomas Luckman. The results of this study show that there are several social constructions of the community towards the development of IKN. This construction is obtained from several stages, namely the process of externalization, objectification, and internalization. The IKN development process, which has been running since the inauguration of the IKN Zero Point in March 2021, has caused various kinds of responses from the community, including people living at the IKN Zero Point. For this reason, there needs to be information between the news in the Mass Media and the reality that occurs in Sepaku District to produce social construction in the local community. It was found that local communities were worried about the legality of the land they lived in and the desire of the local government, so that there would be no development inequality between the buffer area and the location of IKN

    Pentingnya Pengalaman Kerja Dan Gender Terhadap Kualitas Kerja Karyawan

    Get PDF
    This study aims to determine the effect of work experience and gender on the quality of work of employees. This research uses descriptive method and associative method with quantitative approach. The population in this study are employees of the production division of PT. Star Comgistic Indonesia and the sample used were 280 respondets. The data analysys technique used is multiple linear regression analysis and the sample technique used is proportionate stratified random sampling. The result of this study indicate that simultaneously and partially the work experience and gender variables have a positive and significant effect on the quality of work of employees. The result of the f test are known from the fcount 168,672 > 3,028, indicating that the fcount value is greater than ftable and from the correlation result in this study, it has a strong and high value of 0,549. Meanwhile, from the results of the t test values, namely tcount 6,847 > 1,968, it shows than ttable so it can be concluded that work experience and gender have an influence on work quality. Keywords : Work Experience, Gender, Quality of Wor

    KONSTRUKSI SOSIAL MASYARAKAT TERHADAP PEMBANGUNAN IBU KOTA NEGARA (Studi di Kecamatan Sepaku Kabupaten Penajam Paser Utara).

    Get PDF
    This research was conducted to find out how the social construction of the people of Sepaku District towards the development of the National Capital City (IKN). The approach used in this study is a qualitative approach with a phenomenological type of research. Determination of research subjects using purposive sampling techniques. The types of data used are primary data and secondary data. Primary data obtained through observation, interviews, and documentation. Meanwhile, secondary data are obtained from previous research journals, books, news, and archives related to the focus of research. The research location is in Sepaku District, North Penajam Paser Regency. This study used the theory of Social Construction owned by Peter L. Berger and Thomas Luckman. The results of this study show that there are several social constructions of the community towards the development of IKN. This construction is obtained from several stages, namely the process of externalization, objectification, and internalization. The IKN development process, which has been running since the inauguration of the IKN Zero Point in March 2021, has caused various kinds of responses from the community, including people living at the IKN Zero Point. For this reason, there needs to be information between the news in the Mass Media and the reality that occurs in Sepaku District to produce social construction in the local community. It was found that local communities were worried about the legality of the land they lived in and the desire of the local government, so that there would be no development inequality between the buffer area and the location of IKN

    APLIKASI METODE ELEKTROKOAGULASI MENGGUNAKAN ELEKTRODA Fe DAN Al PADA LARUTAN MODEL LIGNIN DAN LIMBAH CAIR INDUSTRI KERTAS

    Get PDF
    Metode elektrokoagulasi telah banyak dikembangkan pada pengolahan limbah cair industri kertas karena dianggap lebih aman, efisien dan ramah lingkungan. Pada penelitian ini, dirancang sel elektrokoagulasi menggunakan elektroda besi dan alumunium. Alumunium dan besi dipotong menjadi tiga bagian lalu disusun secara paralel. Sel elektrokoagulasi yang berhasil dirakit kemudian diuji efektivitasnya menggunakan larutan model lignin dan diaplikasikan terhadap limbah cair industri kertas dengan parameter pengujian pH, tegangan dan jarak elektroda dan waktu elektrolisis. Larutan hasil elektrokoagulasi dianalisa menggunakan spektrofotometer UV-VIS untuk larutan model lignin dan analisa konduktivitas, turbiditas, COD dan BOD untuk limbah cair industri kertas. Pada larutan model lignin, keadaan optimum dicapai pada pH 8, tegangan 14 V dan jarak elektroda 1.5 cm dan waktu elektrolisis 60 menit. Presentase penghilangan warna lignin adalah 93 % pada elektroda besi dan 97 % pada elektroda aluminium. Pada proses elektrokoagulasi terhadap limbah cair industri kertas diperoleh kondisi optimum pada pH 7, tegangan sebesar 14 V dan jarak elektroda 1.5 cm. Pada elektroda besi presentase pengurangan konduktivitas, turbiditas, COD dan BOD masing – masing sebesar 61.5%, 97.4%, 36.8% dan 30% pada waktu elektrolisis 60 menit. Pada elektroda aluminium presentase penurunan konduktivitas, turbiditas, COD dan BOD masing-masing sebesar 42.1%, 97.7%, 36.9% dan 50% pada waktu elektrolisis 60 menit ----------Electrocoagulation method has been widely used in wastewater treatment because it is considered as a safe, efficient and environmentaly friendly method. In this research, electrocoagulation cell was constructed using aluminum and iron electrodes. These metal plats were cut into three parts and were arranged in parallel modes. Electrocoagulation cells were than tested using lignin model solution and paper industry wastewater. The effects of pH, applied voltage and the electrode distance on electrocoagulation efficiency were investigated. The resulting lignin model solution after electocoagulation was analyzes using UV-VIS spectrofotometer. For the paper industry wastewater the analyzes comprised turbidity, pH, conductivity, COD and BOD. For the lignin model solution the optimum conditions were electrolisys time of 60 minute, pH of 8, applied voltage of 14 V and electrode distance of 1.5 cm. The Removal percentage of lignin under these optimum conditions are 93 % for iron electrode and 97 % for aluminum electrode. For paper industry wastewater the optimum conditions were electrolisys time of 60 minute, pH of 7, applied voltage of 14 V and electrode distance of 1.5 cm. For iron electrode percentage removals of conductivity, turbidity, COD and BOD was 61.5 %, 97.4%, 36.8 % and 30 % respectively. For aluminum electrode the percentage removals of conductivity, turbidity, COD and BOD was 42,1 %, 97,7 %, 36,9 % and 50% respectively

    Peningkatan Aktivitas Belajar Siswa Melalui Model Pembelajaran Learning Cycle 7E Pada Mata Pelajaran IPA Kelas V SD Muhammadiyah 2 Kauman Surakarta Tahun Ajaran 2012/2013

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa mata pelajaran IPA siswa kelas V SD Muhammadiyah 2 Kauman Surakarta melalui penerapan model pembelajaran Learning Cycle 7E. Subyek penerima tindakan adalah siswa kelas V SD Muhammadiyah 2 Kauman Surakarta yang berjumlah 31siswa. Penelitian ini diawali dengan kegiatan perencanaan, tindakan, pengamatan dan refleksi. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, tes, dan dokumentasi. Validitas data yang digunakan adalah validitas isi. Teknik analisis data yang digunakan adalah model-model analisis interaktif yang terdiri dari sajian data, reduksi data dan penarikan kesimpulan atau verifikasi. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan Aktivitas Belajar dan hasil belajar siswa dalam pembelajaran IPA pada materi pesawat sederhana. Hal ini dapat dilihat dari meningkatnya Aktivitas Belajar siswa dalam pelajaran IPA. Peningkatan Aktivitas Belajar tersebut terlihat dalam 3 indikator yaitu aktif bertanya sebelum ada tindakan 3,23%, pada siklus I 64,52%, dan pada siklus II mencapai 79,03%; aktif menjawab pertanyaan sebelum ada tindakan 29,03%, siklus I 70,97%, dan pada siklus II mencapai 90,32%; aktif mengerjakan soal di depan kelas sebelum ada tindakan 35,48%, siklusI 74,19%, dan pada siklus II mencapai 85,48%.Selain peningkatan Aktivitas Belajar siswa, hasil belajar siswa juga mengalami peningkatan yaitu sebelum ada tindakan daya serap siswa sebesar 35,48%, pada siklus I dan siklus II telah mencapai KKM sebesar 100%. Kesimpulan penelitian ini adalah bahwa penerapan model pembelajaran Learning Cycle 7E dapat meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPA Kelas V SD Muhammadiyah 2 Kauman Surakarta Tahun Ajaran 2012 / 2013

    PERANCANGAN PERANGKAT HOST USB 2.0 FLASH DISK ANTAR FLASH DISK UNTUK MENYALIN DATA DENGAN MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER

    Get PDF
    ABSTRAKSI: USB flash drive merupakan media penyimpanan portable yang memiliki kapasitas penyimpanan yang cukup besar, namun berdimensi kecil. Hal ini menjadikan USB flash drivetipe ini atau biasa lebih dikenal dengan flash disk atau pendrive lebih banyak digunakan oleh banyak orang daripada USB flash drive lain misalnya eksternal harddisk portable. Namun, terkadang dijumpai kendala apabila tidak ada media (host) untuk menyalin atau mentransfer data yang tersimpan dalam flash disk (flash disk sumber) ke flash disk lainnya (flash disk tujuan). Pada Proyek Akhir ini, dibuat sebuah perangkat host yang berfungsi untuk menampilkan data yang tersimpan dalam USB flash drive (flash disk) dan menyalin keseluruhan data yang tersimpan pada flash disk tersebut. Perangkat ini terdiri dari empat blok, yaitu blok interface USBFlash Drive dengan menggunakan USB Host Controller(FTDI Vinculum VNC1L) yang akan menghubungkan flash disk dan sistem pada perangkat, blok mikrokontroler ATMega8535 sebagai pengatur kerja sistem perangkat secara keseluruhan, blok LCD(Liquid Crystal Display) sebagai penampil data, dan blok catu daya sebagai penyuplai daya perangkat sebesar 5volt. Flash disk dihubungkan dengan sistem perangkat melalui interface USB Host Controller, kemudian perangkat akan membaca data yang tersimpan dalam flash disk, menampilkannya pada LCD yang berukuran 20x4, dan menyalin seluruh data yang tersimpan ke flash disk tujuan.Kata Kunci : USB Flash Drive, FTDI VNC1L, LCD, AVR ATMEGA8535ABSTRACT: USB flash drive is a portable storage media that have a large enough storage capacity but in small dimension. It makes USB flash drive with this type or better known as flash disks are used by more people than any other USB flash drive as a portable external hard disk. However, sometimes encountered problems when there is no media (host) to copy or transfer the data stored in the flashdisk (flash disk source) to another flash disk (flash disk target). In this final project, created a host device that serves to display the data stored in the USB flash drive (flash disk) and copy the entire data stored on the flash disk target. The device consists of four blocks, namely block USB Flash disk interface using the USB Host Controller that will connect the flash disk and the system on the device, as the regulator block ATMega8535 microcontroller devices work, block LCD (Liquid Crystal Display) as a data displayer, and block power supply as power supplies devices with 5volt. Flash disk is connected to the system via the USB Host Controller interface, then the device will read the data stored in the flash disk, display it on LCD20x4 size, and copy all the data stored on the flash disk target.Keyword: USB Flash Drive, FTDI VNC1L, LCD, AVR ATMEGA853

    PENGARUH PROPORSI PUREE WORTEL (Daucus carota L.) DAN EKSTRAK DAUN KELOR (Moringa Oleifera Lamk) TERHADAP SIFAT ORGANOLEPTIK SOSIS SAPI

    Get PDF
    Abstrak Sosis merupakan produk olahan daging yang cukup digemari masyarakat terutama anak dan remaja Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui 1) pengaruh proporsi puree wortel dan ekstrak daun kelor terhadap sifat organoleptik sosis sapi meliputi warna, aroma, rasa, tekstur, kekenyalan, dan kesukaan, 2) kandungan gizi pada sosis meliputi vitamin A, serat, kalsium, dan kalium. (3) Persentase kandungan vitamin A, serat, kalsium, dan kalium sosis terhadap angka kebutuhan gizi anak sekolah dasar Jenis penelitian ini adalah eksperimen dengan empat perlakuan proporsi puree wortel dan ekstrak daun kelor yaitu (6:1), (5:2), (4:3), dan (3:4). Pengambilan data menggunakan lembar observasi dengan jumlah panelis sebanyak 40 orang. Analisis data menggunakan uji one way anova dan uji Duncan. Kemudian dilanjutkan dengan uji kimia untuk mengetahui kandungan vitamin A dan kalsium pada ke empat proporsi sosis. Hasil penelitian menunjukkan 1) terdapat pengaruh terhadap warna, aroma, rasa, tekstur, kekenyalan dan kesukaan sosis wortel daun kelor 2) Rentang kandungan vitamin A yaitu dengan kandungan terendah 1.626,67 IU dan tertinggi 2.040 IU, rentang kandungan serat yaitu kandungan terendah 5,86 g dan kandungan tertinggi 9,71 g, rentang kandungan kalsium yaitu dengan kandungan terendah 284,279 mg dan tertinggi 314,486 mg, serta rentang kandungan kalium yaitu dengan kandungan kalium terendah 483 mg dan tertinggi 786 mg. (3) Persentase kandungan gizi sosis tertinggi (proporsi S6:1) terhadap angka kecukupan gizi pangan jajanan anak sekolah yaitu Vitamin A yaitu antara 1700% - 2040%, Kalsium yaitu antara 118% - 142%, Kalium yaitu antara 87%, dan Serat yaitu antara 162% - 187%. Kata kunci : Sosis, puree wortel, ekstrak daun kelor. Abstract Sausage is a meat-processed product that is quite popular among people, especially children and adolescents. This study aims to determine 1)the influence of the proportion of carrot puree and kelor leaf extract to organoleptic properties of cow sausage include color, aroma, taste, texture, elasticity, and liking 2)nutrition in sausages include vitamin A, fiber, calcium, and potassium. (3)Percentage of vitamin A, fiber, calcium, and potassium sausage to the nutritional needs of primary school children. This study was experimental with four treatments of carrot puree and Moringa leaf extract (6: 1), (5: 2), (4: 3), and (3: 4). Data collection using observation sheet with number of panelist counted 40 people. Data analysis used one way anova test and Duncan test. Then followed by chemical tests to determine the content of vitamin A and calcium in the four proportions of sausage. The results showed 1)the effect on the color, the smell, the taste, the texture, the elasticity and the taste of carrot leaf sausage 2)The vitamin A content range with the lowest content 1,626.67 IU and the highest is 2,040 IU, the fiber content range is the lowest content 5, 86 g and the highest content of 9.71 g, the calcium content range with the lowest content of 284.279 mg and the highest 314.486 mg, and potassium content range with the lowest potassium content of 483 mg and the highest of 786 mg. (3)The highest percentage of nutritional content of sausage (proportion of S6: 1) to nutritional adequacy value of school snack food is Vitamin A that is between 1700% - 2040%, Calcium is between 118% - 142%, Potassium is between 87%, and Fiber ie between 162% - 187% A that is between 1700% - 2040%, Calcium is between 118% - 142%, Potassium is between 87%, and Fiber ie between 162% - 187%. Keywords : Sausage, carrot puree, moringa leaf extrac

    Intertekstual Novel Senja, Hujan dan Cerita yang Telah Usai Karya Boy Candra dan Novel Hujan Karya Tere Liye

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan hubungan intertekstualitas antara novel Senja, Hujan, dan Cerita yang Telah Usai Karya Boy Candra dan Novel Hujan Karya Tere Liye. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan data yang dikumpulkan berupa peristiwa yang merupakan hasil persamaan dan perbedaan tema dan alur dari kedua novel. Hasil penelitian ini menunjukka bahwa terjadi kesamaan dalam kedua novel yaitu tema hujan yang menjadi simbol penanda kenangan masa lalu dan alur yang digunakan adalah alur campuran. Dasar kesamaan tema dan alur didukung oleh kesamaan peristiwa-peristiwa dalam cerita menunjukkan adanya hubungan intertekstual antara kedua novel. Sebagai karya yang terbit terebih dahulu novel Senja, Hujan, dan Cerita yang Telah Usai karya Boy Candra adalah hipogram dan novel Hujan karya Tere Liye sebagai transformasi. Pada tema dan alur, tranformasi novel Hujan sedikit meneruskan dan banyak menyimpangi hipogramnya.

    Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa dalam Menyelesaikan Soal Cerita pada Materi Aritmatika Sosial Berdasarkan Langkah Polya

    Get PDF
    Penelitian ini mempunyai tujuan untuk mengetahui kemampuan pemecahan masalah matematis siswa dalam melakukan penyelesaian soal cerita pada materi aritmatika sosial dengan tingkatan tinggi, sedang, dan rendah berdasarkan langkah Polya. Peneliti berperan sebagai instrumen utama pada penelitian deskriptif kualitatif ini. Instrumen lain yang digunakan yakni tes tertulis dan wawancara. Penelitian ini dilaksanakan antara bulan Januari hingga Maret 2023 di SMP N 3 Blora. Siswa kelas VII menjadi subjek dalam penelitian ini. Pembagian banyaknya subjek pada penelitian yang dilakukan yakni siswa berkemampuan tinggi 1 orang (ST), sedang 1 orang (SS), dan rendah 1 orang (SR) yang dipilih berdasarkan nilai rapot matematika selama satu semester. Hasil temuan peneliti menunjukkan bahwasanya kemampuan siswa dalam pemecahan masalah matematis dibagi menjadi tiga kelompok, yakni siswa berkemampuan tinggi, sedang, serta rendah. ST memenuhi keempat indikator langkah Polya yakni mampu memahami masalah, membuat strategi penyelesaian masalah, mengimplementasikan rencana yang sudah disusun, dan mengecek ulang jawaban dengan benar. SS hanya memenuhi indikator langkah Polya yakni tahap memahami masalah dalam melakukan penyelesaian soal. SR tidak memenuhi keempat indikator langkah Polya dalam melakukan penyelesaian soal. Kemampuan siswa pada tahap mengimplementasikan rencana yang sudah disusun dan mengecek ulang jawaban masih perlu ditingkatkan. Penelitian ini memberikan pemahaman yang mendalam tentang konsep matematika, bukan hanya menghafal rumus. Guru perlu fokus dalam mengajarkan konsep matematika secara kontekstual agar siswa dapat mengaitkan matematika dengan situasi nyata

    Studi Nilai Etnobotani dan Sosio-Ekologi Generasi Milenial Sumba

    Get PDF
    Ethnic and natural environments coexist together. However, along with the development of modernization to various corners of the region also makes challenges for indigenous peoples to remain in the future. The purpose of this study is to describe ethnobotany values ​​in the Sumba millennial generation and to examine the socio-ecological aspects as a new perspective in ethnobotany studies. Sumba millennials are students of the Tribhuwana Tunggadewi University who are regional children who still live with a cultural environment, especially the Sumba area, East Nusa Tenggara. Through questionnaires, open questions and in-depth interviews with key respondents, it can be assessed the extent to which cultural values ​​exist in the Sumba millennial generation who have received education and modern life. Socio-ecological studies are important to be carried out as a perspective in making various policy directions. Particularly in the direction of education, selection, and determination of customary values ​​and how efforts to conserve them become co-existent ethnicities and environments. The results obtained by most of the millennial generation still hold customary values ​​in their daily behavior. This aspect is reflected in the use of traditional medicine, skills in weaving, natural coloring, eating betel-nut, and positive perceptions of the preservation of its culture in the future.  Keywords:Ethnobotany, Indonesia, Milenial, Sumba, Socio-Ecology ABSTRAK Etnis dan lingkungan alam hidup berdampingan. Namun, dengan seiring berkembangnya modernisasi hingga ke berbagai pelosok daerah juga menjadikan tantangan untuk masyarakat adat tetap bertahan di masa depan. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan nilai-nilai etnobotani pada generasi milenial Sumba serta mengkaji aspek sosio-ekologi sebagai perspektif baru dalam kajian etnobotani. Milenial Sumba yaitu mahasiswa Universitas Tribhuwana Tunggadewi yang merupakan anak daerah yang masih hidup dengan lingkungan kebudayaan khususnya daerah Sumba, Nusa Tenggara Timur. Melalui kuesioner, pertanyaan terbuka serta wawancara mendalam pada responden kunci dapat dikaji sejauh mana nilai-nilai kebudayaan yang ada pada generasi milenial Sumba yang telah mengenyam pendidikan dan kehidupan modern di Kota Malang, Jawa Timur, Indonesia. Kajian sosio-ekologi menjadi penting untuk dilakukan sebagai perspektif dalam pengambilan arah berbagai kebijakan. Khususnya dalam arah pendidikan, pemilihan, dan penentuan nilai-nilai adat dan bagaimana upaya pelestariannya menjadi etnis dan lingkungan yang saling berdampingan. Hasil yang diperoleh sebagian besar generasi milenial masih memegang nilai adat dalam perilakunya sehari-hari. Aspek tersebut tercermin dalam penggunaan obat tradisional, keterampilan menenun, mewarnai secara alami, makan sirih-pinang, serta persepsi positif terhadap kelestarian budayanya di masa depan. Kata kunci: etnobotani, Indonesia, milenial, Sumba, Sosio-Ekolog
    • …
    corecore