7,802 research outputs found

    "CRITICAL DISCOURSE ANALYSIS ON IDEOLOGY OF NEGARA ISLAM INDONESIA (NII) GROUP, INDONESIAN GOVERNMENT, AND THE JAKARTA POST REPRESENTED THROUGH EDITORIALS AND HEADLINES OF THE JAKARTA POST"

    Get PDF
    This study, Critical Discourse Analysis (CDA) on the Ideology of Negara IslamIndonesia (NII) group, Indonesian Government, and the Jakarta Post representedthrough the editorial and headlines of the Jakarta Post. It is aimed to know whatIdeology of Indonesian Government concerning with the NII Group and the Ideology ofNII Group reflected through mass media (headlines and editorials). The data ofeditorials and headlines published by the Jakarta Post collected for this study from2010-2013. I used analysis method of Appraisal system similar to White’s work.Through appraisal, we can uncover the Ideology of the parties in this research. Some results of the study (through the texts analyzed) are: Indonesian Government has theIdeology that NII Group must be suppressed, no place for the organization (group) inthis country, the group is negative group (a part of terrorism) which want to replace Indonesian Ideology of Pancasila with Islam Ideology and etc. But in other side, TheNII Group has the ideology that the Group has a right to live in Indonesia, the Group always Struggle for their movement, and the Group is not negative group and etc andthe Jakarta Post has the ideology of supporting the Government stance in looking at theNII Group

    IMPLEMENTASI TEKNIK TSTS (TWO STAY TWO STRAY) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PERAWATAN DAN PERBAIKAN MOTOR OTOMOTIF SISWA KELAS XII JURUSAN TEKNIK OTOMOTIF SMK N 2 YOGYAKARTA

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar peserta didik kelas XII TKR 2 SMK Negeri 2 Yogyakarta pada mata pelajaran perawatan dan perbaikan motor otomotif melalui teknik TSTS (two stay two stray). Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Subjek dari penelitian ini adalah peserta didik kelas XII TKR 2 yang berjumlah 30 peserta didik. Penelitian dilakukan dalam tiga siklus dan setiap siklus terdiri dari satu pertemuan dan satu kali tes akhir siklus. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan observasi pelaksanaan teknik two stay two stray dan tes. Langkah- langkah yang digunakan dalam penelitian ini yaitu dengan tes awal pada pembelajaran teori untuk mengetahui kemampuan awal peserta didik dan untuk pembentukan kelompok heterogenitas akademik selanjutnya pemberian materi dengan menggunakan teknik two stay two stray dengan siklus pembelajaran berkelanjutan setelah itu dilaksanakan postes di setiap akhir pembelajaran. Hasil penelitian menunjukkan bahwa adanya peningkatan hasil belajar peserta didik. Hal ini ditunjukkan dengan besarnya rata-rata nilai hasil belajar peserta didik setiap siklus sebagai berikut: Pada pra tindakan rata-rata hasil belajar siswa sebesar 5,97, kemudian dari siklus I rata-rata hasil belajar siswa sebesar 6,73, pada siklus II rata-rata hasil belajar siswa sebesar 7,41 sedangkan pada siklus III rata-rata hasil belajar siswa meningkat sebesar 8,25, dengan demikian rata-rata tes pada pra tindakan ke siklus I meningkat 0,76 poin, rata-rata tes pada siklus II meningkat 0,68 poin, sedangkan rata-rata tes siklus III meningkat 0,84 poin. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa dengan penerapan teknik two stay two stray dalam proses pembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar siswa. Kata kunci : Teknik Two Stay Two Stray dan Hasil Belaja

    Dutch-Indonesian Interlanguage Psycholinguistic Study on Syntax

    Full text link
    This article focuses on the psycholinguistic study of the syntactic aspects of Dutch-Indonesian interlanguage. The study is based on the interlanguage syntax observed in an oral test given to thirty Indonesian learners of Dutch as a second language, whose purpose is to test the processability theory of Pienemann (2005a, b, c, 2007). The results of the study provide evidence for the validity of Pienemann's theory. Learners who have acquired sentences with the highest level of processing will also already have acquired sentences with a lower level of processing. The results from learners with a high level of Dutch proficiency verify the processability theory with more certainty than the results of learners with a lower proficiency. Learners tend to rely on meaning if they are not confident of their grammatical proficiency. Interlanguage is the result of the immediate need to encode in the mind concepts and ideas into the form of linguistic items, within a fraction of a millisecond, whilst the supporting means are limited, and whilst learners already have acquired a first language and possibly another language as well

    THE IMPACT OF CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR), NET INTEREST MARGIN (NIM), LOAN TO DEPOSIT RATIO (LDR), AND COST TO INCOME RATIO (CIR) TOWARD BANKS PROFITABILITY (Comparison Study of Domestic Bank and Foreign Bank in Indonesia from 2011 to 2015)

    Get PDF
    The purpose of this research is to analyze Capital Adequacy Ratio (CAR), Net Interest Margin (NIM), Loan to Deposit Ratio (LDR), Cost to Income Ratio (CIR) toward Return On Asset (ROA) of Domestic Banks and Foreign Banks in Indonesia from 2011 to 2015. The population of this research is all domestic banks and foreign banks in Indonesia that operate from 2011 to 2015. This research uses purposive sampling method as sampling technique, therefore total samples of this research is 92 domestic banks and 10 foreign banks. The analysis technique that is used in this research is multiple linear regression analysis. This research also uses Chow test to compare the influence of CAR, NIM, LDR, CIR toward ROA between domestic banks and foreign banks. The result of analysis shows that CAR, NIM, LDR, and CIR have significant influence toward ROA in domestic banks. Meanwhile, only CAR and CIR in foreign banks show significant influence toward ROA. Chow test result shows that there is different influence of CAR, NIM, LDR, CIR toward ROA between domestic banks and foreign banks

    Tanda Religiusitas Waria Dalam Media (Kajian Semiotika Roland Barthes terhadap Tayangan Pahlawan Waria dari Yogyakarta CNN Indonesia)

    Get PDF
    Penelitian ini membahas tentang tayangan Pahlawan Waria dari Yogyakarta yang diproduksi oleh media CNN Indonesia. Tayangan ini berisi tentang kehidupan waria khususnya yang bermukim di Pondok Pesantren Waria Al-Fatah Yogyakarta. Rutinitas waria di pondok pesantren tersebut mulai dari kegiatan keagamaan, pengembangan potensi diri waria, dan pendapat dari tokoh masyarakat dapat ditemukan pada tayangan tersebut. Tayangan ini dianalisis menggunakan teori semiotika Roland Barthes dengan memilah beberapa adegan yang relevan dengan penelitian. Beberapa adegan tersebut kemudian diidentifikasi dengan memilahnya menjadi denotasi dan konotasi serta diupayakan untuk menemukan mitosnya. Metode penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif-deskriptif dengan sumber data primer dari tayangan Pahlawan Waria dari Yogyakarta, sedangkan data sekunder diambil dari literatur yang relevan dengan topik penelitian. Adapun hasil penelitian ini ditemukan bahwa waria di tayangan tersebut melakukan kegiatan keagamaan seperti belajar mengaji, melaksanakan ibadah salat, berpakaian sopan dan rapi serta berkegiatan positif berupa menari. Di satu sisi, tayangan ini berorientasi agar waria menjadi setara dan mendapatkan hak-hak yang seharusnya. Namun di sisi lain, dalam konteks yang lebih luas masih banyak waria yang jauh dari agama dan kurang mengoptimalkan potensi yang ada pada dirinya sendir

    Peningkatan Kemampuan dan Pengetahuan Dalam Bidang Kecerdasan Buatan Untuk Komunitas Sacode Papua

    Get PDF
    Pengambdian dan Pemberdayaan Masyarakat yang akan dilakukan adalah melakukan pelatihan ketrampilan pemrograman terhadap anak-anak muda yang tergabung dalam komunitas SaCode Papua. Komunitas SaCode Papua beranggotakan anak-anak muda yang sedang belajar diperguruan tinggi di Papua maupun yang berada diluar Papua. Komunitas ini saat ini hanya melakukan dan memberikan pelatihan pada anggota SaCode berupa pelatihan tentang pengembangan aplikasi Android, pembuatan website dan pengenalan dasar-dasar pemrograman. Banyak dai anggota SaCode yang ingin mengembangkan diri dalam bidang lain untuk meningkatkan kemampuan dan siap bersaing didunia kerja nantinya. Untuk itu Pengabdian dan Pemberdayaan masyarakat yang akan dilakukan akan berfokus pada pelatihan kecerdasan buatan. Kecerdasan buatan banyak dimanfaatkan dunia industri saat ini. Sehingga selain keterampilan membuat aplikasi android dan web diharapakan anak-anak komunitas Sacode akan memiliki kemampuan lebih dibidang kecerdasan buatan. Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat dilaksanakan dua kali pertemuan selama dua pekan. Dimana setiap pertemuan dilakukan dengan durasi selama 2 jam. Dengan melakukan pelatihan rutin selama dua pekan maka dapat dilihat bahwa menurut data hasil kuesioner tentang pengenalan dan pemrogram kecerdasan buatan bahwa kegiatan ini dapat meningkatkan pengetahuan dan kemampuan dalam pengetahuan dalam kecerdasan buatan bagi anggota komunitas SaCode Papua

    Pengaruh Pendidikan Dalam Jabatan Dan Kesejahteraan Terhadap Kualitas Kinerja Guru Sekolah Dasar

    Full text link
    Dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan di sekolah sangat dibutuhkan adanya tenaga guru yang professional ditugaskan secara penuh untuk melaksanakan pendidikan di sekolah. Lebih jauh Brandit dalam Jalai dan Supriadi (2001: 262) menyatakan: ‘Guru merupakan kunci dalam peningkatan mutu pendidikan dan mereka berada d titik sentral dari setiap USAha reformasi pendidikan yang diarahkan pada Perubahan-Perubahan kualitatif.' Fenomena di lapangan, meningkatkan kualitas kinerja guru ternyata sangat sulit untuk segera dapat diwujudkan, karena hal tersebut sangat berkaitan dengan beberapa faktor yang mempengaruhiny

    Pengaruh Komitmen Organisasi, Stres Kerja, Kepribadian Terhadap Kinerja Karyawan Pada Supermarket Indometro Di Kota Metro

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Komitmen organisasi (X1), Stres Kerja (X2), dan Kepribadian (X3) terhadap Kinerja Karyawan, untuk mengetahui variabel yang paling dominan terhadap Kinerja Karyawan dan mengetahui pengaruh Komitmen organisasi (X1), Stres Kerja (X2), dan Kepribadian (X3) secara simultan berpengaruh positif terhadap terhadap Kinerja Karyawan. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dan kualitatif, yaitu wawancara atau kuisioner. Dalam penelitian ini alat analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda untuk mengetahui variabel dependen dan independen dengan alat bantu program komputer yaitu SPSS 17 For Windows. Hasil penelitian yang dilakukan oleh peneliti adalah 1) Variabel Komitmen organisasi, Stres Kerja, secara parsial tidak mempunyai pengaruh dan signifikan terhadap kinerja Karyawan, 2) Variabel kepribadian mempunyai pengaruh yang paling dominan terhadap Kinerja Karyawan. 3) variabel Komitmen organisasi, Stres Kerja dan Kepribadian secara simultan mempunyai pengaruh yang positif terhadap Kinerja Karyawan pada Supermarket Indo metro. Kata Kunci: Komitmen Organisasi, Stres Kerja, Kepribadian dan Kinerja Karyawa

    Strategi Pengembangan Kualitas Sumber Daya Manusia Hukum Melalui Skema Sertifikasi Profesi

    Get PDF
    Salah satu tantangan yang dihadapi oleh pembangunan bidang hukum adalah tidak sesuainya kompetensi lulusan pendidikan tinggi hukum dengan kebutuhan dunia industri dan masyarakat. Hal tersebut ditandai oleh masih banyaknya sumber daya manusia hukum yang menganggur, atau bekerja di bidang yang tidak sesuai. Artikel ini bertujuan untuk mengkaji pentingnya melakukan pembaruan kurikulum ilmu hukum melalui pengembangan skema sertifikasi profesi. Metode penelitian yang digunakan adalah studi dokumenter dengan pendekatan peraturan perundang-undangan, melalui dokumentasi terpilih baik cetak maupun elektronik. Hasil penelitian menunjukkan, sertifikasi profesi di lembaga pendidikan tinggi hukum yang terdaftar di Badan Nasional Sertifikasi Profesi masih terbatas ruang lingkupnya, sehingga tertinggal dibandingkan bidang ilmu lain. Untuk itu perlu dikembangkan skema sertifikasi baru sesuai dengan tuntutan industri dan masyarakat. Hasil kajian diharapkan dapat memberikan kontribusi dalam perbaikan kurikulum untuk menjembatani proses pembelajaran dengan kebutuhan pengguna jasa
    • …
    corecore