354 research outputs found

    Kepemimpinan Kepala Sekolah dalam Meningkatkan Mutu dan Kinerja Guru di SDN Bojong Rawalumbu VI

    Get PDF
    This research aims to analyze and demonstrate the principal's leadership style in planning each school program; carry out the implementation of school programs; supervise school programs; evaluate the performance of teachers and school programs; and overcoming obstacles and supports in the implementation and design of school programs. This research was conducted using a qualitative approach or method. Through case studies that directly see, analyze and research at SDN Bojong Rawalumbu VI. This study also uses data collected through observation, interviews and documentation studies, data analysis using qualitative analysis with activity steps; reduction; presentation of field data; drawing conclusions and verifying. The results of this study indicate that: school principal planning includes, namely: compiling various annual school programs; carry out the implementation of learning programs and the vision and mission that have been designed, carried out routinely and efficiently; carry out clinical supervision or in-depth supervision of teacher performance; evaluating teacher programs and performance so that they are in line with the school program plans that have been made; overcoming obstacles that occur in the implementation of school programs and always involving all stakeholders or members of the school community in supporting the school's vision and mission to improve the quality of education and teacher performance at SDN Bojong Rawalumbu VI

    Pemetaan Potensi Desa Ngesrepbalong Berbasis Masyarakat

    Get PDF
    Ngesrepbalong Village (Kendal) is considered feasible to be developed as a UNNES Assisted Village because it has various natural, social, economic, infrastructure, and institutional potentials. However, information about these potentials is still lacking. This community service activity aims to map the potential of the Ngesrepbalong Village area to be used for various interests, especially for development planning in the village. This service activity is carried out with a group-based approach (participatory mapping). The activities consist of socialization, increasing understanding and competence, implementing mapping activities, and handover mapping results. Mapping results show that the prominent potential in Ngesrepbalong Village is tourism potential. However, the problem of accessibility is one of the inhibiting factors for the development of this potential. The data and information obtained from the mapping of the potential of Ngesrepbalong Village can be used as material for consideration in preparing development plans or as the next target object for the implementation of further community service activities. Desa Ngesrepbalong (Kendal) dinilai layak untuk dikembangkan sebagai Desa Binaan UNNES karena memiliki beragam potensi alam, sosial, ekonomi, infrastruktur dan kelembagaan. Akan tetapi, informasi mengenai potensi-potensi tersebut masih kurang. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk memetakan potensi wilayah Desa Ngesrepbalong agar dapat dimanfaatkan untuk berbagai kepentingan, terutama untuk perencanaan pembangunan di desa tersebut. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan dengan pendekatan berbasis kelompok, berbasis potensi lokal dan komprehensif. Tahapan kegiatan yang dilaksanakan meliputi sosialisasi, peningkatan pemahaman dan kompetensi, pelaksanaan kegiatan pemetaan, serta penyerahan hasil pemetaan. Hasil pemetaan menunjukkan bahwa potensi yang menonjol di Desa Ngesrepbalong adalah potensi wisata. Namun, permasalahan aksesibilitas menjadi salah satu faktor penghambat untuk pengembangan potensi tersebut. Data dan informasi yang diperoleh dari hasil pemetaan potensi Desa Ngesrepbalong dapat digunakan sebagai bahan pertimbangan untuk menyusun rencana pembangunan ataupun menjadi obyek sasaran berikutnya bagi pelaksanaan kegiatan pengabdian selanjutnya

    Pemetaan Potensi Desa Ngesrepbalong Berbasis Masyarakat

    Get PDF
    Ngesrepbalong Village (Kendal) is considered feasible to be developed as a UNNES Assisted Village because it has various natural, social, economic, infrastructure, and institutional potentials. However, information about these potentials is still lacking. This community service activity aims to map the potential of the Ngesrepbalong Village area to be used for various interests, especially for development planning in the village. This service activity is carried out with a group-based approach (participatory mapping). The activities consist of socialization, increasing understanding and competence, implementing mapping activities, and handover mapping results. Mapping results show that the prominent potential in Ngesrepbalong Village is tourism potential. However, the problem of accessibility is one of the inhibiting factors for the development of this potential. The data and information obtained from the mapping of the potential of Ngesrepbalong Village can be used as material for consideration in preparing development plans or as the next target object for the implementation of further community service activities. Desa Ngesrepbalong (Kendal) dinilai layak untuk dikembangkan sebagai Desa Binaan UNNES karena memiliki beragam potensi alam, sosial, ekonomi, infrastruktur dan kelembagaan. Akan tetapi, informasi mengenai potensi-potensi tersebut masih kurang. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk memetakan potensi wilayah Desa Ngesrepbalong agar dapat dimanfaatkan untuk berbagai kepentingan, terutama untuk perencanaan pembangunan di desa tersebut. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan dengan pendekatan berbasis kelompok, berbasis potensi lokal dan komprehensif. Tahapan kegiatan yang dilaksanakan meliputi sosialisasi, peningkatan pemahaman dan kompetensi, pelaksanaan kegiatan pemetaan, serta penyerahan hasil pemetaan. Hasil pemetaan menunjukkan bahwa potensi yang menonjol di Desa Ngesrepbalong adalah potensi wisata. Namun, permasalahan aksesibilitas menjadi salah satu faktor penghambat untuk pengembangan potensi tersebut. Data dan informasi yang diperoleh dari hasil pemetaan potensi Desa Ngesrepbalong dapat digunakan sebagai bahan pertimbangan untuk menyusun rencana pembangunan ataupun menjadi obyek sasaran berikutnya bagi pelaksanaan kegiatan pengabdian selanjutnya

    Studi Pengaruh Jumlah Rekahan Terhadap Kuat Tekan Uniaksial dan Kecepatan Gelombang Ultrasonik

    Get PDF
    Abstrak. Keberadaan rekahan merupakan keadaan yang umum terjadi dalam massa batuan. Pendeteksian rekahan dalam massa batuan merupakan hal yang sangat penting dalam pekerjaan pertambangan. Rekahan pada massa batuan secara umum mengurangi kekuatan dalam massa batuan tersebut. Salah satu metode yang umum digunakan dalam mendeteksi keberadaan rekahan adalah dengan non destructive test (NDT), yang mana menggunakan gelombang ultrasonik (kecepatan gelombang P/Vp) sebagai media pengukur. Vp merupakan parameter yang dipengaruhi oleh kebaradaan rekahan tersebut. Selain itu, dipelajari mengenai pengaruh rekahan terhadap nilai kuat tekan. Sampel yang digunakan merupakan beton dengan komposisi campuran semen – pasir 1:1 dan 1:3. Dua komposisi campuran tersebut dibuat sebagai representasi dari kekuatan batuan yang lemah dan kuat. Rekahan yang dibuat berupa rekahan artifisial pada sampel berukuran 5,4 cm x 12 cm dengan variasi jumlah rekahan untuk setiap komposisi.Kata Kunci: gelombang ultrasonik, kecepatan gelombang, rekahan, kuat tekan.Abstract. The existence of fractures is a common condition in rock masses. The detection of fractures in rock mass is very important in mining project. Fractures that existence in rock mass generally reduce strength of the rock masses. The methods commonly used in examining fractures is the non-destructive test (NDT), it’s use ultrasonic waves (P wave velocity) as measurement media. In this study discussed also the effect of fracture to the compressive strength. The sample used is concrete with a cement-sand mixture composition is 1: 1 and 1: 3. This two compositions represent the strength of rock, one mixture represent weak rocks and other mixture represent strong rocks. The fractures made as artificial fractures in the sample which sample dimension is 5.4 cm x 12 cm with a variation in the number of fractures for each composition.Keywords: ultrasonic wave, wave velocity, fracture, compressive strength

    Analisis Lahan Pertanian untuk Pengembangan Produktivitas Padi di Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan

    Get PDF
    Penelitian ini menggunakan dua variabel, yaitu variabel kemampuan lahan dan variabel pengelolaan petani. Pemilihan Kecamatan purwodadi sebagai daerah penelitian di dasarkan pada alasan bahwa di daerah penelitian memiliki variasi hasil produktivitas padi. Penelitian dengan judul “Analisis Lahan Pertanian untuk Pengembangan Produktivitas Padi di Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan”. Tujuan penelitian ini adalah: (1) Mengetahui tingkat kemampuan lahan, (2) Mengetahui faktor yang mempengaruhi perbedaan tingkat produktivitas padi, dan (3) Mengetahui alternatif arahan pengembangan produktivitas padi. Metode penelitian ini adalah metode survei yang dilakukan di lapangan dan analisis data primer dan data sekunder. Pengambilan sampel tanah dan responden menggunakan metode stratified random sampling dengan strata satuan lahan. Dari 14 titik satuan lahan, pengambilan sampel tanah dilakukan pada 5 titik satuan lahan yaitu satuan lahan sawah. Sampel responden diambil berdasarkan perbedaan tingkat produktivitas padi di tiap-tiap Desa yang terdiri dari 8 Desa. Metode analisis yang digunakan adalah dengan menggunakan analisis skoring dan analisis tabel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan mempunyai potensi lahan dengan kelas kemampuan lahan III (agak baik), 2) Dari dua variabel yang dapat mempengaruhi hasil produktivitas padi adalah Pengelolaan lahan yaitu sektor irigasi, rotasi tanam, pemupukan dan Kemampuan lahan yang berupa idikator kesuburan tanah (unsur P) dan tingkat keasaman tanah. Alternatif arahan untuk pengembangan produktivitas padi yaitu pada satuan lahan F1 I Alc Sw Desa Nglobar di arahkan pada perlakuan irigasi secara teknis dengan memanfaatkan sungai dan waduk buatan sehingga dapat memperbaiki rotasi serta pemberian pupuk yang mengandung unsur P yang tinggi. F1 I Grc Sw Desa Ngraji di arahkan pada Peningkatan pupuk dan banyak mengandung unsur P yang tinggi, sedangkan Desa Warukaranganyar di arahkan pada perlakuan irigasi secara teknis dengan memanfaatkan sungai dan waduk buatan sehingga dapat memperbaiki rotasi serta pemberian pupuk yang mengandung unsur P yang tinggi. F2 II Alc Sw yang terletak di Desa Putat di arahkan pada peningkatan pupuk dan banyak mengandung unsur P yang tinggi serta pemberian unsur hara yang dapat menetralkan tanah. F2 II Alk Sw yang terletak di Desa Pulorejo di arahkan pada Peningkatan pupuk dan banyak mengandung unsur P yang tinggi serta pemberian unsur hara yang dapat menetralkan tanah. Satuan Lahan F2 II Grc Sw di Desa Danyang di arahkan pada pemberian pupuk yang mengandung unsur P yang tinggi serta pemberian unsur hara yang dapat menetralkan tanah, sedangkan untuk Desa Genuksuran di arahkan pada Peningkatan pupuk dan banyak mengandung unsur P yang tinggi serta pemberian unsur hara yang dapat menetralkan tanah

    PRODUCTIVITY AND ECONOMIC ANALYSIS OF THE INDIAN OCEAN LONGLINE FISHERY LANDED AT BENOA PORT BALI INDONESIA

    Get PDF
    This study highlighted the occurrence of productivity and economic analysis of Indian Ocean longline fishery which was landed in Benoa port Bali Indonesia. The aim of this study is to determine feasibility of tuna longline effort based on business analysis and current condition. The data used in this study based on the Research Institute for Tuna Fisheries (RITF) observer program in Benoa from 2010-2011. This paper presents the current information on Catch per Unit of Effort (CPUE) and feasibility analysis based on the recent economic parameters. The CPUEs of tuna longline vessel in 2010 and 2011 respectively were 288.35 kg/effort and 281.97 kg/effort. The feasibility analysis of Indian Ocean tuna longline effort showed that tuna longline efforts remains profitableand feasible with payback periods (year-3, month - 2 and day- 18), internal rate of return (53%), average rate of return (61.24%) and net present value between Rp 1.709.897.950,- (first year) and Rp 85.331.099.211,- (at the end of 25 years)

    DISCARDS OF THE INDONESIAN TUNA LONGLINE FISHERY IN INDIAN OCEAN

    Get PDF
    Incidental by-catch and associated discarding are difficult to estimate on the basis of logbook information because they are poorly reported by fishing masters and their importance varies with several interrelated factors. The purpose of this paper is to inform the commonly discarded fishes of the Indonesian tuna longline fishery in the Indian Ocean. The study was carried out during 2010 – 2011 following six commercial tuna longline vessels based in Port of Benoa. Discards composition was dominated by longnose lancetfish and pelagic stingrays which composed almost half of total discards. Almost half of total catch are discards and half of discards are disposed dead or dying

    DYNAMICS OF GEARS, FLEETS, CATCH AND FISHING SEASON OF SMALLSCALE TUNA FISHERIES IN LABUHAN LOMBOK, WEST NUSA TENGGARA

    Get PDF
    In Indonesia, about 80% of fishing activities are small-scale and play major role both economically and socially. Previous studies mostly concentrated in Java, while in eastern part of Indonesia the information still scarce and limited. The study was conducted from January to December 2013, describes in detail the gears, fleets and catch dynamics of the small-scale tuna fisheries operating based in Labuhan Lombok Coastal Fishing Port (PPP. Labuhan Lombok). Small-scale tuna fishery in Labuhan Lombok are characterized by the small boats less than 10 GT, operating both troll line and hand line simultaneously, targeting large tuna, skipjack tuna and small tuna. Fishing season starts from April to August and influence by southwest monsoon wind and the presence of middleman as the connector between fishers and the market are the main character of the small-scale fisheries business in this area

    ANALISIS PENGARUH DPR, DER, ROE, DAN TATO TERHADAP HARGA SAHAM (Studi Kasus pada Perusahaan Industri Dasar dan Kimia yang Terdaftar di BEI Periode 2010-2014)

    Get PDF
    Every investor who want to invest in stock market. Which one of its instrument is a stock itself, they need some information from related firm, both of the Financial reports and information about their activities which are going on and also recent price of stock. Thefore the investor can determine which firm’s stock is worthy to purchase in order be able to create better profit for that investor in the future. The research aimed to analyze the influence Dividend Payout Ratio, Debt to Equity Ratio, Return on Equity, and Total Asset Turnover to the price of stock in basic industry and chemical listed in BEI period of 2010 -2014. The population used in the study is all companies engaged in chemical and basic industry sectors in 2010-2014. Therefore total population obtained is 65 companies. Sampling in this study using purposive sampling which resulted in a sample into 26 companies chemical and basic industry sectors. Data analysis method used multiple linear regression analysis and using classical assumption test. The results of this study showed that simultaneous Dividend Payout Ratio (DPR), Debt to Equity Ratio (DER), Return on Equity (ROE) and Total Asset Turnover (TATO) effect on stock prices. Partially Dividend Payout Ratio (DPR) did significantly affect the share price with significantly 10%, while Debt to Equity Ratio (DER), Return on Equity (ROE) and Total Asset Turnover (TATO) significant impact the stock price with significantly 5%

    IMPLEMENTASI METODE FUZZY C-CONVERING UNTUK MENGANALISA PENJUALAN SUKU CADANG MOBIL

    Get PDF
    Perkembangan transportasi salah satunya mobil bukanlah sesuatu yang hal mewah. Mobil membantu manusia untuk mempersingkat waktu menuju tempat yang dikehendaki.Setiap pengguna mobil pastinya ingin mobil yang dibawanya berjalan dengan baik sehingga mobil memerlukan perawatan berkala. PT. Sentral Motor Dumai merupakan bengkel jasa service dan menyediakan suku cadang mobil, dimana suku cadang tersebut tidak terkontrol dan mengalami penumpukan jumlah stok yang tidak terjual. Kegiatan penjualan suku cadang berlangsung setiap hari dan data semakin lama akan semakin bertambah banyak. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa penjualan suku cadang dengan menggunakan algoritma fuzzy c-covering. Hasil penelotian didapat bahwa  proses kombinasi item dan pencarian nilai support, diperoleh 44 item fuzzy set, kemudian akan dibuat kombinasi dimulai dari k lebih besar sama dengan 2 sabanyak 7 item set untuk mencari nilai confidence dengan min confidence sama dengan 20 persen (0.2). Diperoleh 14 kombinasi confidence, dimana 13 kombinasi memenuhi min confidence dan 1 tidak memenuhi min confidence. Maka aturan asosiasi suku cadang mobil pada PT Sentral Motor adalah 13 aturan
    corecore