13 research outputs found

    PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN PENDEKATAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION (RME)

    Get PDF
    This research and development aims to produce Android-based mathematics learning media using the Realistic Mathematics Education (RME) approach is  valid and practical criteria. This development uses the ADDIE development model which consists of analyze, design, development, implementation, and evaluation. But due to time constraints and the Covid-19 pandemic, this research does not use the stage. implementation and only arrived at the development stage. The results of the analysis at the validation test stage by the validator produced a percentage based on 2 aspects, namely 80.67% material and 86% media aspects included, and The average percentage of learning media validity is 83.33% so that the learning media is included in the very valid category. Furthermore, the results of the analysis of the practicality test 10 phase by class X produced an average percentage of 86,66% and entered the very practical criteria. Based on the validity test and practicality test carried out, it can be concluded that the Android-based mathematics learning media uses the Realistic Mathematics Education (RME) approach declared valid and practical to use

    EXPERIENCES OF INDONESIAN STUDENTS JOINING SOCIAL CLUBS TO HELP REDUCING STRESS AND ANXIETY WHILE LIVING OVERSEAS

    Get PDF
    Gangguan kesehatan mental merupakan permasalahan yang dapat menyebabkan penyakit di seluruh dunia. Penyakit ini sebagian disebabkan oleh stres akademik yang diakibatkan oleh tugas-tugas maupun kegiatan selama belajar di sebuah perguruan tinggi atau universitas. Mahasiswa, terutama yang belajar di luar negeri, menghadapi beberapa tantangan seperti kultur shock, hambatan bahasa, perubahan lingkungan, dan perjuangan akademis yang sulit. Beberapa bukti menunjukkan bahwa dengan bergabung ke dalam klub sosial atau organisasi kemahasiswaan, mahasiswa merasakan lebih banyak manfaat yang mereka dapatkan untuk membantu mereka bertahan menyelesaikan tugas akademiknya. Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi pengalaman mahasiswa Indonesia yang bergabung ke dalam klub sosial atau organisasi kemahasiswaan selama masa studi di Brisbane. Pengambilan data dalam penelitian ini dilakukan dengan cara wawancara. Wawancara dilakukan terhadap 10 informan untuk mendapatkan saturasi data yang diharapkan. Setiap wawancara direkam menggunakan alat perekam dan di transkripsi menggunakan transcriber online bernama Temi. Berdasarkan data yang diperoleh selama wawancara, tema-tema yang muncul dibagi kedalam tiga kategori yang berbeda, yaitu; melepas stres, sumber dukungan, dan nilai profesional. Masing-masing tema telah menggambarkan pola khusus mengenai koping stres dan menghadapi kehidupan akademik selama studi di luar negeri. Hasil penelitian menunjukkan bergabung ke organisasi akan berkenalan dengan ritme sosial yang dinamis sehingga dianggap sebagai penghilang stres bagi anggota. Namun, pendapat yang kontra juga menarik untuk dibahas yakni terdapat dampak negatif dari bergabung ke organisasi

    Hubungan Usia dan Lama Kerja dengan keluhan Nyeri Punggung Bawah (NPB) pada Pengemudi ojek online (X) di Palembang

    Get PDF
    Latar Belakang: Nyeri Punggung Bawah (NPB) merupakan gangguan pada bagian otot rangka yang diakibatkan karena otot menerima beban statis secara berulang yang menyebabkan keluhan pada sendi, ligament serta tendon yang paling sering terjadi dalam aktivitas kerja.Tujuan:penelitian ini untuk mengetahui hubungan usia dan lama kerja dengan keluhan nyeri punggung bawah pada pengemudi gojek di Palembang.Metode:Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang bersifat observasional analitik dengan rancangan pendekatan cross sectional, berlokasi di Kota Palembang dengan besar sampel 150 orang (purposive sampling). Data yang dikumpulkan berasal dari kuisioner. Hasil: Terdapat hubungan yang signifikan antara usia dan lama kerja dengan nyeri punggung bawah pada pengemudi gojek di Palembang. Variabel yang berhubungan dengan NPB yaitu usia p=0,000 (p<0,05), lama kerja p=0,023 (p<0,05), dan pendidikan p=0,003 (p<0,05). Kesimpulan: Terdapat hubungan yang signifikan antara usia dan lama kerja dengan nyeri punggung bawah pada pengemudi gojek di Palembang. Hasil penelitian didapatkan pengemudi gojek paling banyak berusia 36-45 tahun dengan lama kerja paling banyak ≥ 8 jam dan mengalami nyeri punggung paling banyak pada 1 minggu terakhir

    IDENTIFIKASI TELUR CACING ASCARIS LUMBRICOIDES PADA KEMANGI (OCIMUM BASILICUM L) YANG DIJUAL DI PASAR

    Get PDF
    Ascaris lumbricoides is a roundworm which is a class of intestinal nematodes that are commonly found in tropical and subtropical areas where the condition of the area shows a low level of environmental hygiene. The prevalence of worm egg infection is generally transmitted through food, drinks and vegetables such as basil which is consumed raw as vegetables that are not clean in washing. This study aims to identify the eggs of Ascaris Lumbricoides worm in basil vegetables with samples obtained from the market. Experimental research method with qualitative laboratory examination with Flotation method to identify worm eggs. The population of all Basil vegetables are sold from vegetable traders in the market. Sampling is all basil vegetables from the market. Primary data generated from basil samples were observed. From the results of research conducted on basil vegetables showed negative results containing worm eggs, so basil is safe for consumption.&nbsp; Keywords: Ascaris lumbricoides, Basil, Worm egg

    Socio-culture and Health Problem Factors on Traditional Medicine Use among Indonesian Adult: A Cross-sectional Analysis from National Survey

    Get PDF
    Traditional medicines utilization has been significantly increased over the past years. Knowledge on traditional medicine use and its influencing socio-culture and health problem factors especially among generationally-related group in Indonesia is still limited. This study aimed to determine the prevalence and the association socio-culture and health problems factors and traditional medicine use among adults which were middle-aged (millennial) and elder-adult (generation X) in Indonesia while controlling other covariates. of traditional medicine use among This cross-sectional study used the data from the Indonesia Family Life Survey wave 5 (2014): a cross-sectional national population survey. This national survey used a multistage stratified random sampling to select the respondents to response to a structured questionnaire interview. There were 10,325 adults passed our inclusion criteria for the analysis. The adult who was born between1960 to 1982 was called the Gen X, whereas the Millennia is for those who were born between 1983 and 2000. A multivariable logistic regression was used to identify the association. Among 10,325 respondents, 78.42 % were millennial while 21.58 % were generation x or older adults. &nbsp;Less than a quarter of the respondents used traditional medicine (13.37 %; 95% CI: 12.73-14.04). The factor significantly associated with traditional medicine used among Indonesian adults were; be Gen X (adj. OR = 1.24, 95%CI= 1.08 -1.43), female (adj.OR1.27, 95%CI: 1.13 to 1.43, p&lt;0.001) Islamic (adj. OR = 1.91, 95%CI= 1.47 -2.36), married (adj. OR = 1.64, 95%CI= 1.44 -1.87),lived in urban area (adj. OR = 1.48, 95%CI= 1.31-1.68). Other covariate were unhealthy (adj.OR: 1.36, 95% CI: 1.18-1.1.58), experienced headache (adj.OR: 1.50, 95% CI: 1.31-1.47),&nbsp; experienced stomachache (adj.OR: 1.28, 95% CI: 1.12-.47), and experienced fever (adj.OR: 1.30, 95% CI: 1.15- 1.47). Sociocultural and age group as well as health problems were associated with traditional medicine use

    Identifikasi Telur Cacing Ascaris Lumbricoides Pada Sayur Selada (lettuce) Yang Dijual Di Pasar Tradisional

    Get PDF
    Ascaris lumbricoides- cacing gelang, masuk dalam kelas nematoda usus yang menyebabkan infeksi cacing pada manusia. Hidup di daerah tropis dan sub-trofik dengan sanitasi yang rendah dan lingkungan yang kumuh. Prevalensi cacingan sering menginfeksi melalui sayuran mentah seperti selada sebagai lalapan. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi Ascaris Lumbricoides pada sayuran selada yang dijual di Pasar Kayu Agung, Sumatera Selatan, Indonesia. Metode Rancangan percobaan yang digunakan adalah pemeriksaan laboratorium dengan menggunakan metode Flotasi. Sampel penelitian ini adalah sayur selada yang dijual di Pasar Kayu Agung, Sumatera Selatan. Data primer dikumpulkan langsung dari objek. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan pada sayuran selada negatif telur cacing. Hal ini karena selada yang diperiksa tidak mengandung telur cacing dan media sayuran untuk vegetasi selada bebas dari telur cacing. Dengan demikian, sayur selada aman untuk dikonsumsi. aspek kebersihan dan kesehatan, sayuran harus dicuci terlebih dahulu sebelum diproses untuk menghilangkan telur cacing dan mengurangi residu pestisida yang ada pada permukaan sayuran yang menyebabkan gangguan kesehatan &nbsp; Kata kunci: Telur Cacing, Ascaris lumbricoides, Selada, Pasa

    Legal Protection for Disabilities Persons with Language Limitations in Law Enforcement

    Get PDF
    The State of Indonesia has protected people with disability through several regulations. Unfortunately, there is a huge gap in this implementation. Many people with disabilities are discriminated in several aspects, one of which is in legal cases. When they require assistance during an inquiry, an investigation, or even a trial, people with disabilities who have language impairments nevertheless find it to be difficult. This study uses a sociolegal approach with a focus on discussing legal protection for disabled persons with language limitations, consist of: existing regulations on disability protection; disability cases on the court decision; handling of legal cases; constraints of parties in legal cases experienced; and the effect of limitations on sign language and knowledge of the law. Our finding is that people with hearing impairment, in legal cases, cannot fulfill their rights to assistance from sign language interpreters. This is due to the fact that various stakeholders still do not comprehend the needs of people with hearing impairment. The efficiency of the law enforcement process for people with disabilities is hampered by regional variations in sign language, the existence of informal/nonformal sign language, and the restricted capabilities of law enforcement

    Legal Protection for Disabilities Persons with Language Limitations in Law Enforcement

    Get PDF
    The State of Indonesia has protected people with disability through several regulations. Unfortunately, there is a huge gap in this implementation. Many people with disabilities are discriminated in several aspects, one of which is in legal cases. When they require assistance during an inquiry, an investigation, or even a trial, people with disabilities who have language impairments nevertheless find it to be difficult. This study uses a sociolegal approach with a focus on discussing legal protection for disabled persons with language limitations, consist of: existing regulations on disability protection; disability cases on the court decision; handling of legal cases; constraints of parties in legal cases experienced; and the effect of limitations on sign language and knowledge of the law. Our finding is that people with hearing impairment, in legal cases, cannot fulfill their rights to assistance from sign language interpreters. This is due to the fact that various stakeholders still do not comprehend the needs of people with hearing impairment. The efficiency of the law enforcement process for people with disabilities is hampered by regional variations in sign language, the existence of informal/nonformal sign language, and the restricted capabilities of law enforcement

    Pemerikasaan Basil Tahan Asam (BTA) Pada Pasien Suspek Tuberkulosis Paru Di Puskesmas Muara Kelingi Pada Tahun 2021

    Get PDF
    Penyakit tuberculosis paru merupakan penyakit menular yang sebagain besar di sebabkan oleh bakteri Mycobacterium tuberculosis. Mycobacterium tuberculosis memiliki komponen lemak/lipid sehingga tahan terhadap asam, zat kimia dan faktor fisik. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui ada atau tidaknya basil tahan asam pada pasien suspek tuberkulosis paru. Metode yang dilakukan adalah dengan pewarnaan Ziehl Nelseen dan pembacaan hasil dengan skala IUALTD (International Union Association Lung Tuberculosis Disiease). Jenis penelitian ini dilakukan dengan bersifat eksperimen. Populasi penelitian adalah semua pasien suspek tuberkulosis paru yang datang ke Puskesmas Muara Kelingi untuk melakukan pemeriksaan basil tahan asam. Sampel yang di ambil merupakan pasien yang melakukan pemeriksaan tuberkulosis di Laboratorium Puskesmas Muara Kelingi pada tahun 2021 yaitu berjumlah 30 sampel. Hasil penelitian menunjukkan terdapat 11 sampel dengan hasil BTA positif. &nbsp; Kata kunci : Bakteri tahan asam, Mycobacterium tuberculosis, sputu

    Analisis Implementasi Kesehatan Dan Keselamatan Kerja di Rumah Sakit (K3RS) Menggunakan Metode PDCA (Plan-Do-Check-Act) di RSUD DR.Moewardi Surakarta

    Get PDF
    K3RS is done by the continuing process by applying PDCA (PlanDo-Check-Act). The purpose of this research is to find out the description of the program implementation of OHS in hospital by using PDCA (Plan-Do-Check-Act) method in Dr. Moewardi Regional Hospital Surakarta. The type of this research is descriptive approach of fenomenal transcendent study by interviewing in-depth toward 5 informants: chief, secretary, and member of P2K3. Based on the result of this research from the stage of planning (Plan), implementation (Do), monitoring and evaluating (Check), and follow up plan (Act), 5 informants state that K3RS in Regional Hospital has run well but it has not been maximal. Suggestion for the hospital is to appoint professional labor of K3 or their member that has K3 education background and must audit SMK3 once in three years
    corecore