50 research outputs found

    DEVELOPING SUPPLEMENTARY VOCABULARY MATERIAL FOR EFL YOUNG LEARNERS

    Get PDF
    Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengembangkan materi pembelajaran kosakata tambahan untuk siswa sekolah dasar. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas 4 SD yang terdiri dari 25 siswa. Penelitian ini menggunakan desain modifikasi R D (Research and Development cycle proposed by Borg Gall) yang memiliki beberapa tahapan yakni uji kebutuhan, studi referens, pengembangan materi, uji validitas ahli, uji coba, dan produk. Data Penelitian dijaring menggunakan observasi, tes kosakata, lembar validasi dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa tidak bisa mempelajari kosakata lebih karena terbatas materi pembelajaran kosakata, weather, job, clothes, dan sport menjadi topik pengembangan materi kosakata tambahan dan uji validitas dari ahli I 81,53%, II 78,46%, III 84,61%, dan IV 78,46 % menunjukan bahwa produk yang dikategorikan baik. Dari hasil temuan dan proses dapat disimpulkan bahwa produk supplementary vocabulary ini dapat memfasilitasi siswa dalam mempelajari kosakata.The objective of this research was to develop supplementary vocabulary material for EFL young learners. The subject of this research was the fourth grade students of SD Alkautsar consisting of 25 students. This study used R D cycle modified from R D proposed by Ball and Gall. The data were collected using observation, vocabulary test, validation sheet, and interview. The result showed that the students couldn’t learn more vocabulary and they concerned to the grammatical focus because the activities and tasks were limited, weather, job, clothes and sports are the topics developed, and expert validation from expert I 81,53%, II 78,46%, III 84,61%, and IV 78,46 % showed that the product was categorized as good criteria. The findings and the process indicate that the product of the study which is in the form workbook can facilitate students learning vocabulary through supplementary vocabulary material.Keywords: material development, research and development, supplementary vocabulary

    Exploring EFL Students Difficulties and Strategies in Learning TOEFL ITP of Structure and Written Expression

    Get PDF
    Nowadays the TOEFL test is very important. The TOEFL test is not only to measure English proficiency, but also for the sake of scholarship requirements, and as a requirement to graduate from college. This study explores the difficulties of EFL students in learning the TOEFL ITP of Structure and Written Expression (SWE) and how EFL students overcome difficulties in learning the TOEFL ITP of SWE. This study uses a narrative inquiry design. The data used in this study is qualitative data obtained from information provided by students through questionnaires and interviews. The results of the study show that there are several difficulties for students in learning TOEFL ITP, namely sentences with multiple clauses, sentences with inverted subjects and verbs, problems with prepositions, problems with the form of the verb, sentences with one clause, problems with subject/verb agreement. The way students overcome difficulties in the TOEFL ITP of SWE is to re-learn what has been taught by the tutor, reopen the module, learn from several other references besides the reference given by the tutor, learn from youtube, re-learn with classmates who have mastered the material. , do the practice questions independently. The findings in this research are expected to give an empirical contribution to TOEFL teachers to pay attention to students' difficulties in learning TOEFL ITP, especially SWE

    SOSIALISASI DAN PENDAMPINGAN PROSES SERTIFIKASI HALAL UNTUK MENDORONG UMKM NAIK KELAS DI KABUPATEN SIDOARJO

    Get PDF
    UMKM naik kelas merupakan konsep yang dibangun untuk mengembangkan UMKM sehingga mengalami peningkatan dari nilai asset, profil pendapatan dan klasifikasi usaha. Sertifikasi halal merupakan salah satu media untuk dapat mengimplementasikan UMKM naik kelas ini. Kurangnya informasi tentang peran penting dan proses pengajuan sertifikasi halal, mengakibatkan UMKM belum termotivasi untuk mengajukan sertifikasi halal. Oleh karena itu, sosialisasi dan pendampingan diperlukan untuk membantu UMKM mengajukan sertifikasi halal. Kegiatan pengabdian pada masyarakat ini dilakukan pada Kecamatan Candi dan Jabon. Kegiatan yang dilaksanakan melalui koordinasi dengan Dinas Perijinan kabupaten. Hasil kegiatan adalah terlaksananya sosialisasi sertifikasi halal. Selain itu, terdapat 4 UMKM yang didampingi dalam pengajuan sertifikat halal dan telah mendapat STTD.&nbsp

    PENGARUH PDRB TERHADAP PENYERAPAN TENAGA KERJA DI INDONESIA

    Get PDF
    Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh pendapatan Domestik Regional Bruto (PDRB) terhadap penyerapan tenaga kerja di Indonesia selama periode tahun 2010-2020. Penelitian ini menggunakan analisis regresi linier sederhana, dimana salah satu metode untuk menyatukan hubungan sebab - akibat antara variabel dengan variabel lainnya. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data kuantitatif. Adapun sumber data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data sekunder. Hasil penelitian diperoleh PDRB dari tahun 2010 sampai tahun 2019 mengalami peningkatan, sedangkan pada untuk tahun 2020 mengalami penurunan, dibandingkan pada tahun-tahun sebelumnya. Dan untuk tenaga kerja pada tahun 2010 sampai tahun 2011 tenaga kerja mengalami penurunan, sedangkan tenaga kerja untuk tahun 2012 sampai 2020 mengalami peningkatan. PDRB menjelaskan variabel tenaga kerja jika di hitung dalam Presenstase yaitu sebesar pengaruhnya adalah 96%. Hal ini menunjukkan PDRB sangatlah berpengaruh terhadap terhadap penyerapan tenaga kerja di Indonesia.Kata Kunci: PDRB, Tenaga Kerja, Pengangguran

    PENGELOLAAN PANTI ASUHAN AL-HIDAYAH KOTA PADANG

    Get PDF
    AbstrakPengelolan Panti Asuhan sudah dilakukan dengan baik terbukti dengan mendapatkan penghargaan sebagai Juara 1 pada penilaian Panti Asuhan sekota Padang pada tahun 2018 dari pengelolaan dan pengembangan Usaha Ekonomi Produktif. Rumusan masalah penelitian ini adalah bagaimana pengelolaanPanti Asuhan Al-Hidayah Kota Padang. Batasan masalah pada penelitian ini meliputi perencanaan, pengorganisasian, penggerakan dan pengawasan Panti Asuhan Al- Hidayah Kota Padang. Dalam penelitian ini, penulis menggunakan metode penelitian kualitatif. Jenis penelitian yang digunakan jika ditinjau dari aspek tujuan, ini adalah penelitian murni (Pure research). Dari aspek pendekatan penelitian ini adalah penelitian survey. Dari aspek tingkat ekplanasi, digunakan penelitian deskriptif. Dan dari aspek sumber mendapatkan data digunakan penelitian lapangan (field research). Berdasarkan data-data yang penulis peroleh mengenai Pengelolaan Panti Asuhan Al-Hidayah Kota Padang dapat penulis kemukakan beberapa kesimpulan sebagai berikut: Perencanaan yang dilakukan di Panti Asuhan Al-Hidayah sudah dijalankan dengan baik. Pengorganisasian yang dilakukan di Panti Asuhan Al- Hidayah yaitu dengan menempatkan masing-masing pengurus dan anggota pengurus dalam melaksanakan tugas-tugas yang ada pada masing-masing bidang. Penggerakan dalam pengelolaan Panti Asuhan Al-Hidayah dilakukan dengan memberikan bimbingan dan motivasi langsung kepada pengurus serta memberikan keteladanan dalam kegiatan-kegiatan.Pengawasan dilakukan oleh pimpinan Panti Asuhan Al-Hidayah Kota Padang dilakukam secara langsung dan tidak langsung

    ANALISIS SIKAP SISWA TERHADAP KETERTARIKAN MENAMBAH WAKTU BELAJAR FISIKA DI SMA NEGERI 1 PEUREULAK

    Get PDF
    Penelitian bertujuan untuk mengetahui sikap siswa terhadap ketertarikan menambah waktu belajar Fisika, dimana siswa tertarik ingin lebih tahu tentang pelajaran Fisika dengan memanfaatkan waktu luangnya. Metode penelitian menggunakan deskriptif kuantitatif dengan teknik survey. Teknik pengumpulan data menggunakan instrumen angket yang diberikan kepada Responden. Hasil penelitian menyatakan pada indikator Kognisi, sikap siswa terhadap indikator kognisi tergolong Baik, yang berarti bahwa siswa memiliki pemahaman/keyakinan tentang mamfaat pelajaran Fisika. Kemudian pada indikator Afeksi, sikap siswa juga tergolong Baik, yang berarti bahwa memiliki  rasa senang terhadap pelajaran fisika. Pada indikator Konasi menyatakan sikap siswa Cukup, yang berarti bahwa sikap siswa terhadap  kecendrungan untuk bertindak terkait dengan pelajaran Fisika tidak begitu baik. Dalam hal ini guru perlu mengetahui faktor yang mempengaruhi sikap siswa terhadap kecendrung melakukan suatu tindakan pada pelajaran Fisika misalnya, siswa tidak ingin mempelajari kembali tugas yang diberikan oleh guru, pembahasan soal-soal Fisika atau bahkan siswa kurang tertarik melakukan demontrasi terhadap alat Fisika

    Kandungan β-Karoten dan Produksi Plasma Nutfah Ubi Jalar Lokal Lampung pada Umur Panen yang Berbeda: β-Carotene Content and Germplasm Production of Local Sweet Potatoes in Lampung at Different Harvest Ages

    Get PDF
    Sweet potato (Ipomoea batatas L.) with orange flesh enriched with β-carotene andvitamin A can help combat vitamin A deficiency and malnutrition, especially forcommunities in developing countries. The purpose of this study is to select local sweetpotatoes from Lampung which contain β-carotene and to determine an appropriate harvestage to obtain high β-carotene content and production. The study was conducted at theLampung State Polytechnic using a randomized block design (RAK) repeated 2 times.The treatments consisted of 30 genotypes of sweet potato germplasm and 2 harvest ages(3 months after planting and 4 months after planting). The 30 genotypes were selectedbased on flesh color (yellow to dark orange), then tested for β-carotene content andproduction at 3 months and 4 months of harvest. The results showed that from 30genotypes, there were 16 genotypes that had yellow to dark orange flesh color. Thecontent of β-carotene, tuber weight per plant, and number of tubers per plant were higherat 4 months harvest than 3 months harvest. The LPG-01 genotype (Local Lampung) at 3months of harvest had a higher β-carotene content than the other genotypes, which was1,902 µg /100g, while at 4 months the β-carotene content was almost equivalent to theBeta-1 genotype, but higher when compared with other genotypes with 40,493 µg /100g.Genotype of LPG 01 had tuber weight (1,191.90 g per plant) and the number of tubers(5.63 bulbs per plant) higher than the other genotypes. Key words: β-carotene, production, sweet potato, harvest age.  Ubi jalar (Ipomoea batatas L.) berdaging oranye banyak mengandung β-karoten,makanan kaya vitamin A yang dapat membantu memerangi kekurangan vitamin A dankekurangan gizi terutama pada masyarakat di negara berkembang. Tujuan penelitian inimenyeleksi ubi jalar lokal Lampung yang memiliki kandungan β-karoten dan mengetahuiumur panen yang tepat untuk mendapatkan kandungan β-karoten dan produksi yangtinggi. Penelitian dilakukan di lahan Politeknik Negeri Lampung menggunakanrancangan acak kelompok (RAK) diulang 2 kali. Perlakuan terdiri dari 30 genotipeplasma nutfah ubi jalar dan 2 waktu umur panen (3 bulan setelah tanam dan 4 bulansetelah tanam). 30 genotipe tersebut dilakukan seleksi berdasarkan warna daging (kuningsampai oranye tua), selanjutnya di uji kandungan β-karoten dan produksinya pada umurpanen panen 3 bulan dan panen 4 bulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari 30genotipe, terdapat 16 genotipe yang memiliki warna daging kuning sampai oranye tua.Kandungan β-karoten, berat umbi per tanaman, dan jumlah umbi per tanaman lebih tinggipada panen 4 bulan dibandingkan panen 3 bulan. Genotipe LPG-01 (lokal Lampung) padapanen 3 bulan memiliki kandungan β-karoten lebih tinggi dibandingkan dengan genotipelainnya yakni 1.902 µg/100g, sedangkan pada umur 4 bulan memiliki kandungan βkaroten hampir setara dengan genotipe Beta-1, namun lebih tinggi jika dibandingkandengan genotipe lainnya, yakni 40.493 µg/100g. Genotipe LPG 01 memiliki berat umbi(1.191,90 g per tanaman), dan jumlah umbi (5,63 umbi per tanaman) lebih tinggidibandingkan dengan genotipe lainnya. Key words: β-karoten, produksi, ubi jalar, umur panen. &nbsp

    KAJIAN EKSPERIMENTAL PENGARUH SARAT RELATIF PADA HANGING SHEET PILE BREAKWATER AKIBAT GELOMBANG TIDAK BERATURAN (IRREGULAR WAVE)

    Get PDF
    Breakwater adalah bangunan yang dibuat sejajar pantai dan berada pada jarak tertentu dari garis pantai. Pemecahgelombang yang saat ini banyak digunakan adalah tipe tumpukan batu. Kelemahan dari breakwater ini dimensinyayang besar sehingga harga yang dikeluarkan juga mahal. Salah satu solusi yang dapat diaplikasikan adalah hangingsheet pile breakwater. Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Teknologi Kelautan Universitas Hasanuddin. Metodeyang digunakan berbasis eksperimental dengan model skala yang digunakan adalah 1:25. Tujuan penelitian ini adalahmengidentifikasi pengaruh parameter gelombang (Hi/gT2) dan struktur s/d terhadap koefisien refleksi gelombang yangdihasilkan oleh respon struktur dalam saluran gelombang (wave flume) yang dilengkapi dengan alat pembangkitgelombang dan alat ukur. Gelombang yang dibangkitkan berupa irreguler wave dengan variasi spektrum gelombangJONSWAP. Variasi tinggi gelombang (H) dan periode gelombang (T) sebanyak 5 variasi, sedangkan variasi strukturberupa sarat (s) divariasikan sebanyak 3 variasi. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa nilai Kr cenderungkonstan tidak berubah terhadap Hi/gT2. Sehingga semakin besar nilai s/d maka nilai Kr akan semakin meningkat

    Terapi Suportif terhadap Keluarga Klien Skizofrenia

    Get PDF
    This study aims to determine the effectiveness of supportive therapy for families of schizophrenia clients. The research method uses a systematic review approach. The research results show that supportive therapy is effective for families in clients treating schizophrenia. In conclusion, providing supportive therapy helps families understand obstacles and problems in treatment by resolving them using adaptive coping by utilizing internal and external sources of support.   Keywords: Family, Schizophrenia, and Supportive Therap

    Pengaruh Jenis Kelamin dan Kebiasaan Merokok terhadap Kadar Timbal Darah

    Full text link
    Penarik becak dayung dan becak bermesin, pengatur lalu lintas, pedagang asongan, dan pedagang kaki lima banyak terpapar dengan polusi timbal dari udara ambien yang merupakan ancaman terhadap para pekerja pinggir jalan. Penelitian ini bertujuan mengetahui hubungan karakteristik responden dengan kadar timbal dalam darah. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 109 orang terdiri dari 58 orang penarik becak dayung, 30 orang penarik becak bermesin dan 21 orang pedagang kaki lima yang ditarik secara consecutive sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak ada korelasi yang signifikan antara variabel usia, tekanan darah sistolik dan tekanan darah diastolik terhadap kadar timbal dalam darah (p>0,05). Rerata kadar timbal dalam darah berbeda bermakna menurut jenis kelamin (p=0,047) dan kebiasaan merokok (p=0,003). Rerata kadar timbal dalam darah berdasarkan jenis pekerjaan, lama bekerja, tingkat pendidikan, tempat beristirahat, lokasi tempat tinggal, kebiasaan minum susu, dan kebiasaan minum alkohol tidak ada perbedaan bermakna. Uji korelasi Pearson dan korelasi Spearman menemukan tidak ada korelasi antara variabel usia dan tekanan darah terhadap kadar timbal dalam darah (p>0,05).Paddle rickshaw puller, motorized rickshaw pullers, traffic police, street vendors and roadside vendors is that many workers are exposed to lead from ambient air pollution. Lead pollution is a threat to roadside workers. This study is observational. The purpose of the study was to determine the association between respondent characteristic with blood lead levels. The 109 samples in this study was the 58 paddle rickshaw puller, 30 motorized rickshaw pullers and 21 hawkers, drawn with consecutive sampling. The results showed that there were no significant correlation between age, blood pressure and blood lead level (p>0.005), there were differences in mean blood lead levels by sex (p = 0.047) and smoking (p = 0.003), there was no difference in mean blood lead levels based on the type of work, length of work, level of education, place of rest, the location shelter, drinking milk, and alcohol drinking habits. Pearson correlation test and Spearman correlation found no correlation between the variables of age, and blood pressure on blood lead levels (p> 0.05)
    corecore