81 research outputs found

    IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR JALAN DI KOTA BANDUNG PADA DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA BANDUNG

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana implementasi kebijakan pembangunan infrastruktur jalan pada Dinas Pekerjaan Umum Kota Bandung (studi kasus: jalan pagarsih) masalah yang ditemukan berdasarkan hasil penjajagan yaitu ukuran dan tujuan kebijakan dari pembangunan infrastruktur jalan seperti lampu penerangan jalan, trotoar dan drainase di KBU (kawasan bandung utara) masih rendah, sumberdaya seperti sumberdaya manusia terdiri dari internal dan eksternal, sumberdaya financial terdiri dari alokasi dana dan sumberdaya waktu terdiri dari jangka pendek dan jangka panjang, karakteristik agen pelaksana terdiri dari organisasi formal dan informal, sikap atau kecenderungan para pelaksana adanya penolakan atau penerimaan, komunikasi antarorganisasi dan aktivitas pelaksana koordinasi yang dibutuhkan dalam pembangunan infrastruktur jalan. Metode penelitian yang digunakan yaitu kualitatif yang bersifat deskriptif. Teknik pengumpulan data yaitu penelitian kepustakaan, penelitian lapangan yaitu wawancara dan dokumentasi. Adapun informan dalam penelitian ini adalah Sekretaris Dinas Pekerjaan Umum sebagai kunci, 1 orang petugas Bidang Perencanaan dan Bidang pemeliharaan dan pengendalian Dinas Pekerjaan Umum, 1 orang warga setempat sebagai pihak intern yang merasakan langsung. Teknik analisis data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan Dari hasil penelitian bahwa Implementasi Kebijakan Pembangunan Infrastruktur Jalan pada Dinas Pekerjaan Umum Kota Bandung (studi kasus: jalan pagarsih) dilihat dari ukuran dan tujuan kebijakan, sumberdaya, karakteristik agen pelaksana, komunikasi antarorganisasi, lingkungan ekonomi, sosial dan politik. Adapun faktor pendukung dan penghambat dalam imolementasi kebijakan, faktor pendukung dilihat dari : sumberdaya manusia, sumberdaya waktu, sumberdaya anggaran sedangkan faktor penghambat yaitu kurangnya kesadaran masyarakat yang membuang sampah pada aliran air yang mengakibatkan genangan air dan banyak jalan yang berlubang, upaya yang dilakukan yaitu melakukan sosialisasi kepada masyarakat dan melakukan pemeliharaan dan perbaikan rutin Saran yang diberikan peneliti kepada Dinas Pekerjaan Umum Kota Ban yaitu : lebih optimal dalam menjalankan dengan lebih baik, lebih sering melakukan koordinasi dengan dinas pemerintah, melakukan pemeliharaan dan perbaikan rutin, pada jalan, trotoar dan drainase, lebih meningkatkan sosialisasi terhadap masyarakat, dan rencana yang sudah ada harus terealisasikan Kata kunci : Implementasi Kebijaka

    Tanmiyah Al-Mahārat Al-Lughawiyyah Li Thullāb Kuliyyah Al-‘Ulūm Wa Al-Tiknulūjiya Min Khilāl Al-Ta’līm Fī Al-Hawāi Al-Thalaq

    Get PDF
    The process of learning Arabic at PKPBA takes a long time and the material is quite difficult for most students because they are Mubtadi (beginners) level, science and technology children, which is 30% of the number of UIN students who study Arabic with a myriad of mentoring activities, practicums, regular learning also all done in the classroom or room. The design in this study uses mixed methods with commensurate status and none is dominant between the two types of research. Qualitative research to determine the application of outbound in improving the Arabic language skills of students of the Faculty of Science and Technology of UIN Maulana Malik Ibrahim Malang and the use of quantitative methods to obtain an increase in the language skills of students of Science and Technology and the level of motivation of students of the Faculty of Science of UIN Maulana Malik Ibrahim Malang by implementing outbound in improving Arabic skills. The results showed that the games were grouped in each language skill. Among them, in special skills, you can play numbered chairs and chain whispers. In Kalam skills with guessing games, and reading skills by sorting words and writing skills by stringing letters into correct and meaningful words. Motivation to learn with the application of this outbound is very high from the results of the questionnaire. And the category of motivation is instrumental motivation because foreign languages are seen solely as a means of meeting practical needs (for example to get a good and steady job), not as a means of approaching other nations' cultures

    Kiprah Aktor Warganet melalui Media Sosial dalam Pemasaran Digital: Studi Kasus pada #HondaBeAT

    Get PDF
    This study aims to determine the role of netizen actors on social media in the digital marketing of a product brand, like #HondaBeAT. Nowadays, the use of social media to exchange information is increasing for the dissemination of messages and other contents. In the digital marketing ecosystem, social media plays an important role in introducing products, enhancing a positive image, and building relationships with customers. The use of social media platforms, such as Twitter and Instagram, has attracted the attention of the younger generation, especially the millennial generation (Y) and the post-millennial generation (Z). The level of effectiveness of digital marketing is also influenced and determined by the progress of netizen actors, such as followers, influencers, and buzzers. Their role is increasingly important to convey information more effectively through various product and service brand content on various social media platforms. This study uses a qualitative approach to analyze data from social media conversations on Twitter and Instagram within a certain period of time with the help of the Drone Emprit Academic (DEA) application. This research reveals the progress of netizen actors on the company’s official accounts of Twitter and Instagram as a basic understanding for designing and compiling digital marketing strategies using product brand hashtags. This study also found that the netizen actors studied had their respective roles in strengthening the delivery of messages and content on social media

    Hubungan Antara Interaksi Edukatif Dengan Kreativitas Verbal Pada Siswa Pondok Pesantren Imam Syuhodo Sukoharjo

    Get PDF
    Tujuan pendidikan nasional salah satunya adalah mendidik siswa agar kreatif, dan interaksi edukatif merupakan salah satu bagian yang ada dalam pendidikan. Sejalan dengan hal tersebut penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara interaksi edukatif dengan kreativitas verbal siswa Pondok Pesantren Imam Syuhodo Sukoharjo. Peneliti menggunakan metode kuantitatif dengan populasi yaitu siswa MTs Muhammadiyah Blimbing Pondok Pesantren Imam Syuhodo. Sampel yang digunakan adalah kelas VII D, VIII A, VIII B, dan kelas VIII D sebanyak 92 siswa yang diambil melalui teknik cluster sampling. Penelitian menggunakan skala interaksi edukatif dan alat tes kreativitas verbal (TKV). Pengujian hipotesis dengan analisis statistik korelasi product moment. Hasil uji hipotesis menunjukkan hubungan positif yang signifikan antara interaksi edukatif dengan kreativitas verbal, dengan nilai koefisien korelasi sebesar R = 0,212 dan p = 0,043 (p<0,05), artinya semakin tinggi interaksi edukatif maka semakin tinggi kreativitas verbal siswa, demikian pula sebaliknya. Interaksi edukatif siswa tergolong tinggi dengan prosentase 48,91%, ME 90,83 dan MH 75. Sedangkan untuk kreativitas verbal mempunyai kategorisasi tinggi dengan prosentase sebesar 41,30 % dan ME 121,70. Terdapat sumbangan efektif sebesar 4,5% interaksi edukatif dapat mempengaruhi kreativitas verbal siswa

    تطبيق التعلم العربي القائم على التعلم الخدمي والتفكير التصميمي لدى الطلبة

    Get PDF
    Arabic learning is in fact a learning that is considered boring, meaningless and not related to the reality of life and lacks practice. This is because the stages, learning models used by the teachers become very monotonous, uncreative and unpleasant. As a result of these obstacles, students increasingly do not have a good interest in learning and the learning process is also not conducive. The purpose of this study is to provide a learning model that makes students more participatory and creative. Service learning is a method where students learn and develop through active participation and experience in well-regulated service activities that are in accordance with the needs of the community while design thinking is a method that carries out a design process where this method is a problem solving that focuses on users or users. The results of this study show that the implementation of service learning-based Arabic learning in this study consists of three stages and design thinking consists of three stage

    Ta‘līm al-Lugah al-‘Arabiyyah ‘ala Asasi al-Madkhali al-Ittiṣali Khilāli Ja’iḥah Covid fī Madrasah al-Ma’arif Singosari Malang / Learning Arabic Based on Communicative Approach During the Covid Pandemic in MA Al-Ma'arif Singosari Malang

    Get PDF
    This study describes learning Arabic based on a communicative approach during the covid pandemic in four language skills and the obstacles faced in implementing a communicative strategy in learning Arabic. By using the research method used is the descriptive qualitative method with data collection through interviews and observation. The results of this study show that first, Arabic learning activities with a communicative approach can be implemented in four language skills by forming activities that refer to the teacher's principle only as a facilitator to provide direction and guidance to students to be more active during the learning process. Second, the obstacles in its implementation are the lack of quality of students' confidence in speaking skills, difficulty in finding materials that suit students' interests, and taking a long time to implement. Keywords: Language Skills, Communicative Approach, Barriers to the Learning Process Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pembelajaran Bahasa Arab berbasis pendekatan komunikatif pada masa pandemic covid dalam empat ketrampilan berbahasa serta hambatan yang dihadapi dalam mengimplementasikan pendekatan komunikatif dalam pembelajaran Bahasa Arab. Dengan menggunakan metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif dengan pengumpulan data melalui wawancara dan observasi. Hasil penelitian ini menunjukkan pertama, aktivitas pembelajaran bahasa arab dengan pendekatan komunikatif dapat diimplementasikan pada empat ketrampilan Bahasa dengan membentuk kegiatan yang mengacu pada asas guru hanya sebagai fasilitator guna memberikan pengarahan dan pembimbingan kepada siswa agar lebih aktif selama proses pembelajaran. Kedua, hambatan dalam pengimplementasiannya adalah kurangnya kualitas percaya diri siswa dalam keterampilan berbicara, kesulitan dalam mencari materi yang sesuai minat siswa, dan membutuhkan waktu yang cukup lama dalam penerapannya. Kata Kunci: Keterampilan Berbahasa, Pendekatan Komunikatif, Hambatan Proses Pembelajara

    PENGARUH PERUBAHAN SOSIAL TERHADAP PENDIDIKAN ANAK DI DESA MAYANG PONGKAI KECAMATAN KAMPAR KIRI TENGAH KABUPATEN KAMPAR

    Get PDF
    Perubahan sosial menggambarkan suatu proses perkembangan. Pada satu sisi perubahan sosial memberikan suatu ciri perkembangan atau kemajuan tetapi pada sisi lain dapat pula berbentuk suatu kemunduran. Perubahan sosial dapat terjadi oleh karena suatu sebab yang bersifat alamiah dan suatu sebab yang di rencanakan. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang terdiri dari dua variabel yaitu pengaruh perubahan sosial (variabel X) dan pendidikan anak (variabel Y). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ada pengaruh yang signifikan antara perubahan sosial terhadap pendidikan anak. Subjek dalam penelitian ini adalah masyarakat yang mempunyai anak usia sekolah, sedangkan objeknya adalah pengaruh perubahan sosial terhadap pendidikan anak. Pengumpulan data diambil melalui angket dan wawancara. Penelitian ini menggunakan teknik analisis Regresi Linear dengan Metode Kuadrat Terkecil, kemudian dengan bantuan program komputer SPSS For Window Versi 16,0. Setelah melakukan penelitian, maka peneliti mendapatkan kesimpulan bahwa ada pengaruh yang signifikan antara perubahan sosial terhadap pendidikan anak di Desa Mayang Pongkai adalah 0,288 X 100% = 28,8%, selebihnya ditentukan oleh variabel lain ro (observasi) 0,288 dari hasil analisis tersebut diketahui df = 88, rt (tabel) pada taraf signifikan 5% = 0,205, rt (tabel) pada taraf signifikan 1% = 0,267. Ini berarti Ha diterima dan, Ho ditolak

    Increasing Repurchase Intention through Experiential Marketing, Service Quality, and Customer Satisfaction

    Get PDF
    Consumers can make repeat purchases for the umpteenth time for the same products and services on a regular basis. At the same time, consumers also pay attention to current and future situations and conditions. This study aims to understand the application of experiential marketing factors and service quality that can affect customer satisfaction and consumer intentions to make repeat purchases. The focus of this study is to analyze these factors in the service of Korean restaurants in Surabaya. This research is a causal type of quantitative research that uses the Structural Equation Model (SEM) analysis technique. Respondents in this study amounted to 175 Korean restaurant customers in Surabaya who were designated as objects in this study. Determination of respondents is done by using a purposive sampling technique. This study found that experiential marketing positively affects customer repurchase intention directly. That is, efforts to increase experiential marketing can increase customer intention to repurchase. This study also proves that service quality does not significantly affect customer intention to repurchase. This finding shows that service quality has become a fundamental factor considered normal for every restaurant service. Other results prove that the marketing experience is able to influence customers to make repeat purchases if they are satisfied with the products or services they consume

    High-Performance Organization untuk Menghadapi Turbulensi Lingkungan Bisnis

    Get PDF
    Today’s businesses face unprecedented challenges. Leaders are confronted with increased competition, globalization, demand for growing social responsibilities, technological changes, and new strategic thinking. These need to be managed to build and sustain a high-performance organization (AMA, 2007). The organizational environment is anything that is around an organization that has an influence, either directly or indirectly on the process of organization operations. Every organization, either a profit organization and a non-profit organization, such as mass organizations, foundations, and others, want growth and sustainability in every activity. Organizational development does play an important role in helping organizations to transform themselves, through highly planned strategies and with predictions of problems that may be addressed through solutions. The organization will need more ability to react quickly and anticipate the various turbulences it faces appropriately. High-performance organization (HPO) is a solution to face increasingly unpredictable changes
    corecore