21 research outputs found

    TEACHING READING COMPREHENSION THROUGH SCANNING TECHNIQUE

    Get PDF
    One of the strategies which is considered applicable to teach students’ reading comprehension is scanning technique. Therefore, this research was intended to find out whether there was a significant difference of students’ reading comprehension achievement in identifying the specific information after being taught through scanning technique. This research was conducted at SMPN 5 Bandar Lampung. The population of this research was the second year students. The students were given three treatments. As the instrument, the researcher used objective reading test, that is, multiple choice test. Repeated Measures t-test was used to analyze the data and the hypothesis testing was computed using SPSS version 15.0 at the level significant of .05. Based on the calculation of t-test, the result shows that there is significant increase on students’ reading comprehension after being taught through scanning technique (p.05, p=.000), with the increase of mean point in pretest and posttest was 21.17.  Keywords: reading comprehension, scanning technique, specific information.

    Gambaran Faktor Predisposisi dan Presipitasi Kejadian Rheumatoid Arthritis Pada Individu Yang Hidup Di Komunitas

    Get PDF
    Preliminary Chronic autoimmune inflammatory disease affecting the joints is called rheumatoid arthritis. The cause of rheumatoid arthritis until now not known for certain, but there are some allegations that may affect the incidence of rheumatoid arthritis is the existence of genetic factors, age, sex, lifestyle, and comorbidities. The purpose of this study to describe the predisposing factors and precipitation events rheumatoid arthritis in individuals living in the community. This type of research is quantitative research using descriptive analytic design. Sampling in this study using quota sampling technique obtained 77 respondents. This study was conducted in 11 villages in located in a district of Kartasura. Analysis of the data used is descriptive narrative analysis and univariate analysis. The results showed hereditary factors predisposing highest RA yes 32 (41.6%), the first to suffer the highest age 59-64 years 21 people (27.3% ), long-suffering majority 1- 2 years 47 (61.0%). Precipitation factors lifestyle the eating habits of purines most tempe 49 people (63.6%) , Most calcium milk consumption habits 41 (53.2%). Most job lifestyle factory worker 19 people (24.7%), 21-25 years old working majority 42 (54.5%), the largest exercise habits do not exercise 47 (61.0%). In most answers yes comorbidities have comorbidities 52 (67.5%), most types of comorbidities hypertension 26 people (33.8%). Conclusion predisposing factors are genetic, age, gender and precipitation factors ie lifestyle and disease Keywords : Rheumatoid Arthritis, Predisposition Factor, Factor Precipitatio

    Pengaruh Digital Marketing, Kualitas Pelayanan, dan Lokasi terhadap Kepuasan Konsumen Restoran KFC Kisamaun Tangerang

    Get PDF
    Penelitian ini dilakukan guna untuk mengetahui seberapa besar pemasaran digital marketing, kualitas pelayanan, dan lokasi terhadap kepuasan konsumen. Faktor-faktor berikut masuk ke dalam pemilihan KFC Kisamaun Tangerang: digital marketing, kualits pelayanan, dan lokasi. Kuesioner yang diberikan kepada pelanggan KFC Kisamaun Tangerang digunakan untuk mengumpulkan data untuk penelitian sampel dengan 100 responden. Uji frekuensi, uji validitas dan reliabilitas, analisis linier berganda, analisis koefisien korelasi, dan analisis koefisien determinasi merupakan langkah awal dalam proses analisis data. Dilanjut Uji F dan uji T. Perangkat lunak pengolah data SPSS versi 24 yang digunakan dalam penelitian ini yaitu perangkat lunak eksperimental. Variabel digital marketing, variabel kualitas pelayanan, variabel lokasi, dan variabel kepuasan konsumen semuanya berpengaruh signifikan terhadap variabel kepuasan konsumen (Y), dan variable X mempengaruhi secara simultan variabel Y, sesuai dengan hasil pengujian hipotesis.Penelitian ini dilakukan guna untuk mengetahui seberapa besar pemasaran digital marketing, kualitas pelayanan, dan lokasi terhadap kepuasan konsumen. Faktor-faktor berikut masuk ke dalam pemilihan KFC Kisamaun Tangerang: digital marketing, kualits pelayanan, dan lokasi. Kuesioner yang diberikan kepada pelanggan KFC Kisamaun Tangerang digunakan untuk mengumpulkan data untuk penelitian sampel dengan 100 responden. Uji frekuensi, uji validitas dan reliabilitas, analisis linier berganda, analisis koefisien korelasi, dan analisis koefisien determinasi merupakan langkah awal dalam proses analisis data. Dilanjut Uji F dan uji T. Perangkat lunak pengolah data SPSS versi 24 yang digunakan dalam penelitian ini yaitu perangkat lunak eksperimental. Variabel digital marketing, variabel kualitas pelayanan, variabel lokasi, dan variabel kepuasan konsumen semuanya berpengaruh signifikan terhadap variabel kepuasan konsumen (Y), dan variable X mempengaruhi secara simultan variabel Y, sesuai dengan hasil pengujian hipotesis

    THE EFFORT TO GROW A PRODUCTIVE CULTURE OF HOUSEWIVES TO INCREASE FAMILY INCOME IN THE COVID-19 PANDEMIC ERA

    Get PDF
    Sulitnya memutus mata rantai kemiskinan di Indonesia, hal ini disebabkan kurang penanganan secara menyuluruh yang dilakukan oleh pemerintah. Masyarakat miskin atau masyarakat prasejahtera adalah masyarakat yang tidak terpenuhi hak-hak dasarnya.  Masih terdapat masyarakat prasejahtera di desa Gegempalan kecamatan Cikoneng kabupaten Ciamis sebesar 74%, hal ini angka yang sangat tinggi.  Tingginya tingkat masarakat prasejahtera disebabkan mayoritas dari masyarakat adarah buruh home indusetu atau industri kecil menengan dan buruh tani yang tidak pasti pendapatanya.Pengabdian dilakukan pada masyarakat blok Muhara dusun Desa desa Gegempalan dengan metode kaji tidak dengan tahapan pertama musawarahdan FGD, tahap kedua Sosialisasi dan Pelatihan dan Ketiga Pendampingan.Kegiatan PKM dapat meningkatkan pendapatan masyarakat prasejahtera dengan adanya nilai tambah ekonomi yang dihasilkan dari kegiatan tersebut. Namun keterbatasan akses pasar bagi kelompok usaha produktif  hendaknya dilakukan pendampingan kembali agar masyarakat memiliki keberlanjutan pendapatan yang dapat merubah kondisi masyarakat

    Students’ Perspective of Entrepreneur Character Education Value in Historical Figure Learning Materials

    Get PDF
    The study aims to describe students' perspectives on the values of character education as entrepreneurs from teaching materials for learning historical figures. The value of character education as an entrepreneur is a must for students as a form of relevance in facing the global era. This research used a qualitative approach with descriptive methods. Data were collected by observation, and questionnaires were distributed online to 50 students taking entrepreneurship courses at Padalarang 2 Public High School, West Bandung. Data were presented as average values and percentages, then narrated according to additional observational data. The data analysis process included data collection, reduction, presentation, and conclusion. The study's results found four values of character education as entrepreneurs from the four stories of historical figures (entrepreneurs), namely creative, courageous, survival and independent. This finding is relevant to the value of character education mandated in implementing the educational process in Indonesia. This study presents different findings due to the concept of the value of character education aimed at building graduates as entrepreneurs and being able to create jobs. It means that the values of character education that must be understood can be applied to various fields of human life by current global needs

    STUDI KARAKTERISTIK HABITAT PENELURAN PENYU DI PANTAI SINORANG, DESA SINORANG, KECAMATAN BATUI SELATAN, KABUPATEN BANGGAI SEBAGAI DASAR KELESTARIANNYA

    Get PDF
    Penelitian ini tentang karakteristik habitat penyu di Pantai Sinorang dengan tujuan untuk mengetahui jenis penyu dan mengetahui karakteristik habitat penyu. Penelitian dilaksanakan di sepanjang Pesisir Pantai Sinorang pada bulan Juli-Oktober 2020 dengan mengumpulkan data lokasi peneluran penyu, suhu dan kelembaban pasir, lebar pantai, kemiringan permukaan pantai, tutupan vegetasi pantai, lamun, dan karang. Metode yang digunakan adalah teknik observasi lapangan dan analisis data dilakukan dengan analisis deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa identifikasi penyu ditemukan dua jenis, yaitu penyu sisik (Eretmochelys imbricate Linnaeus, 1766) dan penyu lekang (Lepidochelys olivacea Eschscholtz, 1829). Karakteristik habitat penyu berupa vegetasi pantai di dominasi tumbuhan bulu babi (Spinifex littoreus), stasiun yang sering didatangi penyu untuk mendarat dan bertelur, adalah pantai yang berkategori agak curam, landai, dan sangat landai, pantai yang lebar. Ditemukan di stasiun 3 dengan rataan lebar pantai 179 m, stasiun 0,1,2,dan 3 dengan masing-masing lebar pantai yang berukuran sedang dengan rataan lebar pantai 33.6 m, 18.1 m, 13.85 m; pasir pantai tersusun atas dominansi partikel berukuran sedang, kelembapan pasir rata-rata sepanjang lokasi berkisar 19.9%-27.2% dengan kelembaban rata-rata sebesar 24%, Suhu pasir pada kedalaman 35-40 cm pada bulan Juli 26-26.6ÂșC, Agustus 29.3-30.3ÂșC, September 30.8-32.0ÂșC, Oktober 33-36.5ÂșC. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa habitat penyu di Pantai Sinorang berada pada tingkat kelayakan untuk mendarat dan bertelur. Kawasan Sinorang Pantai dapat dilakukan pengelolaan penyu untuk meningkatkan perekonomian masyarakat melalui ekowisata penyu, dan serta tetap menjaga kelestarian penyu.This study examines the characteristics of turtle habitat in Sinorang Beach. The purpose of this study was to determine the type of turtle and to determine the characteristics of the turtle habitat in Sinorang Beach. The research was carried out along the Sinorang Beach in July-October 2020 by collecting data on turtle nesting locations, sand temperature and humidity, beach width, beach surface slope, beach vegetation cover, seagrass, and coral. The method used is field observation technique and data analysis is done by qualitative descriptive analysis. The results of the identification of turtles found two types, namely the hawksbill turtle (Eretmochelys imbricate Linnaeus, 1766) and the olive ridley turtle (Lepidochelys olivacea Eschscholtz, 1829). The characteristics of the turtle habitat in the form of coastal vegetation are dominated by sea urchins (Spinifex littoreus) at stations frequented by turtles to land and lay eggs, the beach is categorized as rather steep, sloping, and very sloping, the largest beach width is at station 3 with an average of 179 m, the width of the medium-sized beach is at stations 0, 1, and 2 with an average beach width of 33.6 m, 18.1 m, 13.85 m, beach sand is composed of a dominance of medium-sized particles, the average sand humidity throughout the location is around 19.9% -27.2% with an average humidity of 24%, Sand temperature at a depth of 35-40 cm in July 26-26.6ÂșC, August 29.3-30.3ÂșC, September 30.8-32.0ÂșC, October 33-36.5ÂșC, and coral cover category at station 0 as much as 32.25% are still in the medium category. The results of this study can be concluded that the turtle habitat in Sinorang Beach is still at the level of feasibility for landing and laying eggs. In the Sinorang Beach area, turtle management can be carried out to improve the community's economy and maintain the sustainability of turtles

    Teaching reading comprehension through scanning technique at the second year of SMP N 5 Bandar Lampung [Skripsi]

    No full text
    Bib. hal. 48-49Ada sekeping CD-ROMxii, 49 hlm. : il. ; 30 cm. . -- Lamp. (50 lembar

    Implementasi Tax Amnesty (Studi Kasus Pada Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Jawa Timur Iii)

    Get PDF
    Pajak merupakan sumber penerimaan negara yang paling berkontribusi besar untuk negara. Masyarakat di Indonesia masih banyak yang kurang sadar terhadap kewajiban membayar pajaknya. Oleh sebab itu, pemerintah mengadakan program tax amnesty dengan tujuan untuk meningkatkan penerimaan pajak. Penelitian ini dilakukan menggunakan metode studi kasus. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana implementasi dan dampak dari tax amnesty di Kanwil Direktorat Jenderal Pajak Jawa Timur III. Adapun data penelitian dikumpulkan melalui wawancara serta perolehan data langsung dari narasumber. Hasil penelitian menunjukkan adanya dampak positif dati pengimplementasian tax amnesty terhadap pembayaran pajak. Dari hasil tersebut, dapat disimpulkan bahwa dengan adanya tax amnesty , pemerintah memperoleh keuntungan yaitu bertambahnya jumlah penerimaan pajak serta bertambahnya jumlah wajib pajak yang patuh, khususnya wajib pajak di Kanwil Direktorat Jenderal Pajak Jawa Timur III
    corecore