9,913 research outputs found

    Perbedaan Kadar Alanine Aminotransferase (Alt) Dalam Serum Dari Darah Yang Disentrifugasi Pada Kecepatan 3000 Rpm Selama 5 Menit Dan 4400 Rpm Selama 3 Menit

    Get PDF
    Background : Laboratory tests for liver and heart are emergency, so the examination must be carried out quickly including ALT examination. One way is by reducing the time of centrifugation without reducing the quality of serum. Reducing the time of centrifugation to 3 minutes at 4400 rpm is expected to provide the same results by centrifuging for 5 minutes at 3000 rpm. So that, the duration of ALT examination can be faster, reduces Turnaround Time (TAT) or patient waiting time, and saves electrical energy which can reduce the variable cost. Method : This research was a pre-experimental study with Static Group Comparison research design. The examination used IFCC without pyridoxal method. The subjects of research were 22 people. Samples were serum of blood that were frozen for 30 minutes then centrifuged at 3000 rpm for 5 minutes and 4400 rpm for 3 minutes. Samples were examined using A15 biosystem instrument. Data were analyzed by Wilcoxon test. Result : The results showed mean value of ALT centrifuged at 3000 rpm for 5 minutes was 16,32 U/L and 4400 rpm for 3 minutes was 16,50 U/L. Based on Wilcoxon test, there was no difference in ALT level from centrifuged blood samples at 3000 rpm for 5 minutes and 4400 rpm for 3 minutes, p-value (sig) = 0.676 with a significant level (α = 0.05) then p-value (sig. 2 tailed) > 0.025. Conclusion : There was no difference in ALT level in serum from blood that was centrifuged at 3000 rpm for 5 minutes and 4400 rpm for 3 minutes

    Multi-level tensions in transport policy and planning : bus-rapid transit (BRT) in Indonesia : a dissertation presented in fulfilment of the requirements for the degree of Doctor of Philosophy (PhD) in Planning at Massey University, Palmerston North, New Zealand

    Get PDF
    International development agencies, supporting climate change sensitive transport policies in Low-Income Asian (LIA) cities, promote Bus Rapid Transit (BRT). However, these policies create tensions at the local level. Using a multi-level governance lens (MLG), this research examines the relations between and distribution of power among actors in BRT investment decisions in the two medium-sized Indonesian cities of Bandung and Surabaya. Analysis of policy and planning documents, and interviews with key stakeholders at central, provincial and city government levels highlighted financialinstitutional, socio-political and discursive tensions at multiple levels in BRT projects in these cities. The financial-institutional tensions resulted from city government funding dependency on central government and international development agencies that promoted BRT projects as low-cost ‘green’ solutions to traffic congestion and greenhouse gas emissions. Their “Go-green” campaign made it possible for Bandung and Surabaya governments to privilege BRT over traditional minibuses (angkot) and regular bus modes. The BRT projects were advanced through the low-cost, environmentally friendly and modern public transport discourses that did not get attention due to the absence of sitespecific narrative. Open communication and proactive public participation were also missing when undertaking BRT projects in Bandung and Surabaya so that the projects were opposed by social and political actors in both cities. As a result, national and provincial policies were modified in Bandung limiting BRT to two peri-urban corridors that do not meet local needs. In contrast, Surabaya accepted a BRT project, but then turned it down due to political and social pressure that developed during the process. This research identified the importance horizontal and vertical relationships in the BRT projects’ planning and implementation. While vertical alignment is important for translating national transport policy to local transport planning, horizontal integration and communication is crucial for transport project implementation. The mismatch between horizontal and vertical actors resulted in delays and ultimately rejection of BRT project in Surabaya and distortion of the BRT project in Bandung. This research identifies a need for integrated policy packages to help develop site-specific BRT projects for LIA cities. The evidence suggests a refinement for MLG theory in the context of LIA countries by taking into account the role of power and communication within the emerging economic, social and political pressures at the local level and the need to take into account the vital role of individual actors, institutions and planning process as they respond to and shape policies imposed by higher levels. It also identifies the important role of international level non-government organisations play in setting, or at least, influencing national and local policy agenda

    Psychosocial Need Analysis of Patients with Pulmonary Tuberculosis.

    Full text link
    Pulmonary tuberculosis (TB) is a chronic pulmonary disease impacted on physical and psychosocial of the patients. However, to date, the goverment’s programs has not address the psychososial problem of the patients yet. The existing programs are still focused on the treatment and prevention of disease transmission This descriptive correlational study aims to analyze determinant factors related to the fulfillment of psychosocial needs of TB patients in the city of Cirebon. 171 pulmonary TB patients involved in this study were selected by consecutive sampling from 10 health centers in Cirebon. Instrumen used in this study was developed by the researchers. Before using the instrument, it was tested for validity and reliability. The results showed that there are three dominant factors associated with the patient satisfaction level to meet the needs of their psychosocial. These factors are the psychological conditions in the past week, duration of treatment and support services. Demographic factors have no influence on their satisfaction toward the fulfillment of their psychosocial needs. The study suggested that the government should provide support services in health centers so that pulmonary tuberculosis psychosocial needs can be met and drop out cases can be prevented

    Perbedaan Tingkat Kecemasan Pada Siswa Kelas XI IPA dan XI IPS Menjelang Ulangan Umum Di SMA Negeri 1 Sambungmacan Sragen

    Get PDF
    Siswa kelas XI jurusan IPA dan jurusan IPS memiliki pengalaman peristiwa kecemasan menjelang ulangan umum. Beberapa menyambutnya dengan gembira atau biasa saja. Disamping itu, ada yang menyambutnya dengan perasaan cemas. Kadang-kadang rasa cemas itu menjadi berlebihan dan merugikan sehingga timbul gangguan cemas. Dalam waktu menjelang ulangan umum merupakan periode yang penuh emosional bagi beberapa siswa. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui perbedaan tingkat kecemasan pada siswa kelas XI IPA dan XI IPS menjelang ulangan umum di SMA Negeri 1 Sambungmacan Sragen. Jenis penelitian ini menggunakan desain penelitian deskriptif analitik, sampel sebanyak 70 orang terdiri dari 35 siswa jurusan IPA dan 35 jurusan IPS. Penelitian ini menggunakan kueisioner TMAS untuk menentukan tingkat kecemasan yang terdiri dari 50 pertanyaan. Data yang diperoleh dianalisa dengan menggunakan uji statistik chi square. Hasil uji statistik dengan menggunakan program SPSS versi 16 diperoleh hasil chi square 5,851. Perbandingan persentase kecemasan siswa jurusan IPA yaitu 42,9%, sedangkan jurusan IPS 30%. Hal ini menunjukkan bahwa siswa jurusan IPA memiliki tingkat kecemasan lebih tinggi dibanding siswa jurusan IPS menjelang ulangan umum. Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan tingkat kecemasan pada siswa kelas XI jurusan IPA dan siswa kelas XI jurusan IPS menjelang ulangan umum di SMA Negeri 1 Sambungmacan Sragen, yaitu pada siswa jurusan IPA lebih cemas dibanding jurusan IPS

    Analisis Manajemen Strategis Rumah Sakit Islam Sultan Agung dengan Pendekatan Balanced Scorecard

    Get PDF
    Universitas Diponegoro Fakultas Kesehatan Masyarakat Program Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat Konsentrasi Administrasi Rumah Sakit 2013 ABSTRAK Suryani Yuliyanti Analisis Manajemen Strategis Rumah Sakit Islam Sultan Agung dengan Pendekatan Balanced Scorecard xiv + 120 halaman + 5 tabel + 6 gambar + 7 lampiran Balanced scorecard merupakan contemporary management tool yang dapat pula digunakan sebagai rerangka penyusunan rencana strategis dan sebagai alat untuk memperbaiki aliran informasi dan komunikasi antara top eksekutif dengan manajemen menengah dalam perusahaan. Sejak tahun 2005 RSI Sultan Agung telah melaksanakan perencanaan stategi dengan pendekatan balanced scorecard, Data dari penelitian pendahuluan didapatkan pada pelaksanaan rencana strategis tersebut didapatkan kesulitan dalam internalisasi, dan sosialisasi visi dalam rumah sakit sehingga menjadi visi bersama. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis manajemen strategis di Rumah Sakit Islam Sultan Agung Semarang dengan pendekatan Balance Scorecard Penelitian deskriptif kualitatif yang bersifat eksploratif. Obyek yang diteliti meliputi Visi, value, misi, tujuan, sasaran strategis, strategis map, dan keselarasan antara masing-masing variable. Selanjutnya dibuat alternatif rumusan visi, value, misi, tujuan dan sasaran strategis yang baru. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi, studi dokumentasi, wawancara mendalam dan FGD kepada subyek penelitian yang terdiri berjumlah 19 orang Hasil penelitian, visi dan misi di rumah sakit telah mengalami perubahan menjadi lebih singkat, padat dan mudah dipahami, value masih dalam proses implementasi, untuk tujuan dan sasaran kalimat masih terlalu panjang dan kurang fokus dan hanya sebagian sesuai visi sehingga sulit untuk dikomunikasikan,strategis mapping hubungan kurang logis, cascading belum dilakukan. Disimpulkan RSI Sultan Agung kurang baik dalam melaksanakan manajemen strategis berdasarkan pendekatan balanced scorecard. Kata kunci : Rumah sakit. Manajemen strategis, balanced scorecard Kepustakaan : 16 buku, 12 jurnal, 2 dokumen. Diponegoro University Faculty of Public Health Master’s Program in Public Health Majoring in Hospital Administration 2013 ABSTRACT Suryani Yuliyanti Analysis on Management of Strategic Plan of Sultan Agung Islamic Hospital through Balanced Scorecard Approach xiv + 120 pages + 5 tables + 6 figures + 7 enclosures Balanced scorecard was a contemporary management tool that can be used as a frame of strategic plan development and as a tool for improving information flow and communication between top executive and middle management in the company. Since 2005, Sultan Agung Islamic hospital (RSI) have implemented strategic plan with balanced scorecard approach. Data obtained from preliminary studies showed that problems during internalization and socialization of vision of the hospital to become a group vision were found in the implementation of the strategic plan. Objective of this study was to analyze strategic management in Sultan Agung Islamic hospital Semarang using balanced scorecard approach. This was an explorative descriptive-qualitative study. Objects of the study included vision, value, mission, purpose, strategic target, strategic map, and harmony among variables. Alternative formulation of vision, value, mission, purpose, and new strategic target were made. Data were collected by conducting observation, documentation study, in-depth interview, and FGD to 19 study subjects. Results of the study showed that vision and mission of the hospital has changed to be shorter, more compact, and easier to understand. Value was still implemented. Sentences in the purpose and target were still too long and not focused; only part of purpose and target that were in line with the vision, consequently, it was difficult to be communicated. Illogical relation was found in the strategic mapping, and cascading had not been implemented. In conclusion, Sultan Agung Islamic hospital is not good in implementing strategic management based on balanced scorecard approach. Key words : hospital, strategic management, balanced scorecard Bibliography : 16 books, 12 journals, 2 document

    ANALISIS SEBARAN MASJID DAN KEMAKMURANNYA DI KECAMATAN SIMO KABUPATEN BOYOLALI DENGAN BANTUAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS

    Get PDF
    Penelitian berjudul Analisis Sebaran Masjid dan Kemakmurannya di Kecamatan Simo Kabupaten Boyolali dengan bantuan Sistem Informasi Geografis bertujuan untuk Mengetahui sebaran Masjid di daerah penelitian, Menerapkan SIG untuk Analisis Kemakmuran Masjid di daerah penelitian dan Mengetahui kondisi Kemakmuran Masjid di daerah penelitian Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survei, yaitu metode penelitian dengan sampel dari populasi melalui cara observasi dengan menggunakan daftar pertanyaan (kuisioner). Data yang digunakan adalah data Primer dan sekunder. Data primer berupa Penentuan titik koordinat menggunakan GPS dan wawancara responden. Data Sekunder berupa Data Stastistik dan data Kemasjidan. Hasil penlelitian yang didapat yaitu: 1.Analisis pendekatan SIG Buffer sangat membantu dalam pemetaan Kemakmuran Masjid di Kecamatan Simo, terutama faktor jarak yang sangat berpengaruh terhadap kegiatan keagamaan yang berjalan pada suatu Masjid tertentu. 2. Jarak rumah penduduk yang rajin beribadah ke Masjid adalah yang berjarak < 50 meter dari Masjid. Terbukti dari 308 responden ada 228/74 % responden yang mengatakan karena jarak rumahnya < 50 m. 3. Faktor yang paling berpengaruh Jama’ah pergi ke Masjid adalah faktor, jarak, Teman, dan Imam. 4. Kemakmuran Masjid di Kecamatan Simo tertinggi terdapat di Desa Simo, Kedunglengkong dan Pelem. 5. Bertambahnya jumlah penduduk dalam jangka waktu tertentu maka juga bertambah pula jumlah bangunan Masjid

    SISTEM PENGONTROLAN MI3F DENGAN TIGA KECEPATAN BERBASIS PLC

    Get PDF
    this final duty have been done [by] system development of Pengontrolan speed of Motor Induce Three Phase use pengontrolan conduct resistor base on PLC. System the controlled [is] speed of Motor Induce Three Phase [pass/through] resistor kontroler by using kontaktor kordinasi with resistor. Arrangement of torque [at] Motor Induction will be more easy to and way of this have been developed [by] [in] some weakness literature,namun of Motor Induce [is] unable to maintain its speed constantly if/when happened change of and also speed of torsi burden. Hence to get constant speed and also improve;repair Motor Induction performance made [by] method of kordinasi kontaktor with resistor that is a[n method arrangement of torsi [at] Motor of Induksi.Penelitian this aim to to  Design system of Pengontrolan MI3F With Three Speed. Object Research in the form of appliance for the scheme of system pengentrolan of Motor Induce Three Phase by 3 speed being based on PLC. Scheme of system pengontrolan of MI3F base on this PLC give method three kcepaatan with aim to for the efektifitas of usage of motor with model three speed. Induction motor can be arranged [by] its speed with three phase that is 500 , 1000, and 1500 rpm

    INDUSTRI PERBANKAN SYARIAH DALAM CERMINAN ASPEK SHARIA GOVERNANCE

    Get PDF
    Perbankan syariah di Indonesia merupakan refleksi kebutuhan atas sistem perbankan yang dapat memberikan kontribusi stabilitas kepada sistem keuangan nasional. Industri perbankan syariah juga mencerminkan permintaan masyarakat yang membutuhkan suatu sistem perbankan alternatif yang menyediakan jasa perbankan yang memenuhi prinsip-prinsip syariah. Dalam kegiatan Perbankan Syariah diajarkan prinsip-prinsip ajaran Islam, dimana dalam melaksanakan kegiatan ekonomi harus dilandasi oleh Al-Qur'an dan as-Sunnah sebagai referensi utamanya.Perbankan syariah juga harus dapat mengimplementasikan nilai-nilai syariah dengan sebaik-baiknya agar dapat menggerakkan demand masyarakat melalui produk, dan layanan perbankan syariah (perspektif mikro) serta dapat menciptakan perilaku investasi yang konsisten (perspektif makro)

    Domestic Waste Management Based on Collaborative Governance in Pekanbaru City

    Get PDF
    Waste management in Pekanbaru City is not optimal, this can be seen from the many piles of garbage on the side of roads, rivers, and bridges this is because there is still a lack of public awareness of cooperation in managing domestic waste in the city of Pekanbaru. stakeholders in domestic waste management is a collaboration involving the government, the private sector and the community in managing domestic waste in Pekanbaru City. This study aims to determine collaborative governance in the management of domestic waste in Pekanbaru City, and to determine the factors that hinder the collaboration of stakeholders in the management of domestic waste. This study uses a descriptive qualitative approach with data collection techniques in-depth interviews, documentation studies and observations. Data analysis was carried out by reducing data, analyzing data, presenting data and drawing conclusions. The results of the study found The results showed that waste management in Pekanbaru City still uses conventional methods, namely by sorting, collecting, transporting, processing, and final processing by sending it to the collaborative Muara Fajar Rumbai Pesisir Final Disposal Site. The study also concluded that Stakeholders in the management of domestic waste in the city of Pekanbaru were not optimal, this was due to several inhibiting factors such as the absence of work programs and the lack of awareness to collaborate in the management of domestic waste in the city of Pekanbaru

    INDUSTRI PERBANKAN SYARIAH DALAM CERMINAN ASPEK SHARIA GOVERNANCE

    Get PDF
    Perbankan syariah di Indonesia merupakan refleksi kebutuhan atas sistem perbankan yang dapat memberikan kontribusi stabilitas kepada sistem keuangan nasional. Industri perbankan syariah juga mencerminkan permintaan masyarakat yang membutuhkan suatu sistem perbankan alternatif yang menyediakan jasa perbankan yang memenuhi prinsip-prinsip syariah. Dalam kegiatan Perbankan Syariah diajarkan prinsip-prinsip ajaran Islam, dimana dalam melaksanakan kegiatan ekonomi harus dilandasi oleh Al-Qur'an dan as-Sunnah sebagai referensi utamanya.Perbankan syariah juga harus dapat mengimplementasikan nilai-nilai syariah dengan sebaik-baiknya agar dapat menggerakkan demand masyarakat melalui produk, dan layanan perbankan syariah (perspektif mikro) serta dapat menciptakan perilaku investasi yang konsisten (perspektif makro)
    • 

    corecore