1,082 research outputs found

    LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTEK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) LEMBAGA PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

    Get PDF
    Program pengalaman lapangan merupakan kegiatan yang bertujuan untuk memberikan pengalaman kepada mahasiswa agar siap masuk dalam dunia kerja. Program PPL yang dilaksanakan di dalam lingkungan lembaga kependidikan ini merupakan bentuk penerapan daripada yang telah didapatkan dibangku kuliah. PPL sendiri merupakan kegiatan praktek ilmu di bidang Teknologi Pendidikan. Kegiatan PPL ini dilaksanakan oleh mahasiswa PPL dengan seluruh warga LPMP DIY yang telah membimbing berjalannya kegiatan PPL 2015 dari 03 Agustus sampai 04 September 2015 di LPMP DIY. Pelaksanaan PPL ini diisi dengan berbagai program ix kelompok maupun program individu yang telah disetujui oleh Dosen pembibing baik dari UNY dan pembimbing LPMP DIY. Di dalam pelaksanaan program ini tentunya terdapat persiapan yang kemudian dilanjutkan dengan pelaksanaan dan disusul dengan analisis hasil dari program yang telah dijalankan. Program yang telah berhasil dijalankan meliputi program kelompok adalah : a) Penataan laboratorium b) Lomba HUT RI ke 70, c) Upacara Peringatan HUT RI ke-70, d) Pembuatan Papan Penunjuk Arah, e) Peringatan UU Keistimewaan DIY, sedangkan program individu yang telah dilaksanakan adalah a) Inventarisasi Aset BMN, dan ditambah dengan program insidental individu yakni senam pagi (Zumba) serta gerak jalan memperingati HUT RI ke 70 se Kecamatan Kalasan. Secara keseluruhan pelaksanaan dan analisis hasil pelaksanaan program kerja yang sudah dijalankan selama PPL di LPMP DIY telah mencapai target yang direncanakan dan pelaksanaan kegiatan tersebut memiliki kebermanfaatan bagi lembaga dan mahasiswa baik untuk menambah wawasan, keterampilan, maupun keahlian

    Meningkatkan kemampuan teknik dasar service atas bola voli menggunakan model pembelajaran part and whole

    Get PDF
    Penelitian tindakan kelas ini didasarkan karena masih kurangnya penguasaan peserta didik terhadap materi tentang memahami variasi gerakan teknik servis tangan atas dalam permainan bola voli, dan kemampuan peserta didik dalam mempraktikkan variasi gerakan teknik servis bagian tangan atas dalam  bola voli pada mata pelajaran Pendidikan Jasmani, Olah Raga dan Kesehatan. Penelitian ini berupaya untuk memperbaiki kegiatan pembelajaran dengan bentuk penelitian Tindakan kelas sealam 2 siklus dan juga melaksanakan pembelajaran yang lebih kreatif dan menarik menggunakan Part-Whole dalam permainan bola voli serta dengan menerapkan metode demontrasi, tanya jawab, praktikum, brainstorming. Hasil penelitian ini dijabarakan telah berhasil menggunakan prosedur dan Langkah kegiatan pembelajaran dengan sangat baik. Hal ini dibuktikan dengan hampir semua peserta didik atau 90,9% memperoleh nilai di atas nilai kriteria Kelas (75) dengan nilai rata-rata sebesar 83,3, tingkat keterampilan peserta didik hampir seluruhnya atau 90,3% peserta didik terampil pada kompetensi dasar mempraktikkan variasi gerakan teknik servis atas permainan bola voli dengan kualifikasi sangat baik. Pada kegiatan Perbaikan ditemukan hal unik yaitu meningkatannya minat peserta didik untuk berkompetitif pada saat mempraktikkan variasi gerakan teknik servis tangan atas dalam permainan bola voli dan meningkatannya kelancaran komunikasi dan interaksi antara peserta didik maupun dengan pendidik ketika berlangsungnya pelaksanaan tindakan pada siklus II

    Identifikasi Keberadaan Bakteri Leptospira di Daerah Endemis Leptospirosis (Studi di Dukuh Kalitengah Kecamatan Wedi Kabupaten Klaten)

    Get PDF
    Background: Several regions in Indonesia are classified as leptospirosis endemic including Klaten Regency, which ranked 2nd highest case of leptospirosis in Central Java in 2018. Leptospirosis in human was transmitted by animals infected by the Leptospira bacteria, which rat was the main reservoir. This study aimed to identify rat reservoir to the existence of Leptospira bacteria in endemic areas.Methods: This study was an observational survey  with cross sectional approach. The sample was rats caught by traps installed for 6 days in Dukuh Kalitengah, Kalitengah Village, Wedi Subdistrict, Klaten Regency in July 2019. The rats were identified and dissected to take their kidneys for laboratory testing using the Polymerase Chain Reaction (PCR) test to identity the existence of Leptospira bacteria.Result: The result showed that there were 17 rats and 6 Suncus murinus caught in 6 days and their species were Mus musculus (23.5%), Rattus tanezumi (41.2%), Rattus norvegicus (35.3%). The results of PCR test found 2 positive samples of Leptospira bacteria in Rattus tanezumi. Rattus tanezumi's habitat was close with humans in settlement areas where it can be a source of Leptospira infection and can spread to humans and other environments.Conclusion : The people in Dukuh Kalitengah are recommended to maintain the hygiene of their environment and improve their house’s sanitation so it not become nest and breeding grounds and also reduce the existence of rats

    Using Linear Regression to Analyze Economics Content Mastery and Learner’s Autonomy Towards English Writing Competence

    Get PDF
    English is used widely in education area. It is also used in higher education. Many universities put English in the curriculum. In industrial revolution 4.0., English has an important role. English for Economics is needed to prepare students to master business English and English as an international language. Writing is as the focus of English skill in this study. To support good English writing, Economics content mastery is needed before learning English. Learner’s autonomy in the process of writing is also needed for writing development. In this study, economics content mastery and learner’s autonomy were identified to perceive the effect on the competence in English writing. The method used was multiple linear regressions as there were two independent variables in this study. Closed-ended questionnaire was used as the instrument. The result from linear regression showed that there were partial effects and simultaneous effect of economics content mastery and learner’s autonomy towards English writing competence. It means that H1, H2, and H3 were accepted and Ho was rejected in which there were significant effects among the variables. It can be interpreted that economics content while studying English for Economics and learner’s autonomy in terms of independently learning English writing were significantly needed in order to enhance English writing competence. The practical implication from this study is the students do not only need to learn English, but also learn Economics content and develop independent learning for autonomy learning in the process of English for Economics learning activities

    PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA E-BOOKLET “STOP HIPERTENSI” SEBAGAI MEDIA KONSELING GIZI TERHADAP EFEKTIVITAS PENINGKATAN PENGETAHUAN TENTANG HIPERTENSI

    Get PDF
    PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA E-BOOKLET “STOP HIPERTENSI” SEBAGAI MEDIA KONSELING GIZI TERHADAP EFEKTIVITAS PENINGKATAN PENGETAHUAN TENTANG HIPERTENSI RatnaningsihÂą, Waryana², Nur HidayatÂł ¹˒²˒³ Jurusan Gizi Poltekkes Kemenkes Yogyakarta Jl. Tatabumi No.3 Banyuraden, Gamping, Sleman, Yogyakarta 55293, (0274) 617801 Email : [email protected] ABSTRAK Latar Belakang: Hipertensi merupakan penyumbang terbesar penyebab kematian secara global maupun nasional. Prevalensi PTM terus meningkat dan telah mengancam sejak usia muda. Bedasarkan Profil Dinas Kesehatan Kabupaten Kulon Progo tahun 2020, Puskesmas Girimulyo II menempati peringkat ke-4 capaian pelayanan kesehatan hipertensi (23,3%). Penyebab utama hipertensi belum diketahui secara pasti dan tidak mempunyai spesifikasi tertentu untuk dikatakan sebagai penyebab utama. Tujuan: Diketahuinya perbedaan peningkatan pengetahuan berdasarkan jenis media konseling yang digunakan terhadap efektifitas peningkatan pengetahuan tentang pencegahan dan pengendalian hipertensi. Metode: Penelitian ini menggunakan desain Quasi Eksprimental dengan rancangan pretest-post test with control group design. Penelitian dilakukan Dusun Gunungkelir untuk Kelompok Eksperimen dengan media e-Booklet dan Dusun Ngaglik untuk Kelompok Kontrol dengan media e-leaflet. Jumlah sampel 20 orang disetiap kelompok. Setiap kelompok diberikan pretest kemudian diberikan konseling online dan setelah 15 hari dilakukan postest. Uji Normalitas menggunakan Saphiro-Wilk dan analisis statistik menggunakan Uji Paired T-Test dan Uji Independent Sample T-Test. Hasil: Kedua media berpengaruh terhadap peningkatan pengetahuan dengan hasil pretest dan postest p= 0,000 Kesimpulan: E-Booklet lebih efektif dibandingkan e-Leaflet dalam meningkatan pengetahuan terkait pencegahan dan pengendalian hipertensi. Kata Kunci: e-Booklet, e-Leaflet, hipertensi, pengetahua

    Problematika Hasil Belajar Matematika Pada Pembelajaran Tatap Muka Terbatas Pandemi Covid-19 Ditinjau Dari Lingkungan Belajar

    Get PDF
    The aim of this research is to know about the problematic of the students’ learning outcome in limited directly learning at the covid-19 pandemic which looked by the learning environment. This research is descriptive method with qualitative approach. The subjects of this research are 4 students in 9th grade at SMP Terpadu Miftahul Khoir which have high and low ability. 2 students live in Islamic Boarding School, and 2 students don’t live in it. The test appropriates to cognitive Taxonomy Bloom Revise. The technique to take the sample is Purposive sampling. The instruments of this research are mathematic test, questionnaire, and interview. The techniques of data analysis are data reduction, data presentation, and conclusion. The result of this research is the students cannot use the facility well. The students which have high ability can achieve the indicator of understanding and applying, but cannot know how to finish the non-routine exercises. And the low ability students cannot finish the understanding and applying indicator exercises

    DESIGN OF PLUMBING SYSTEM AT TUNJUNGAN PLAZA APARTMENT, SURABAYA

    Get PDF
    Aim: This study of plumbing system plan is  aimed at planning a plumbing system that is compatible with clean water, waste water and rain water management at Tunjungan Plaza apartment, Surabaya City, Indonesia according to SNI 8153-2015, and meet 5 aspects of safety, security, simplicity, beauty, and economy.  It applies water supply system which commonly used for tall buildings, namely Roof Tank system. Methodology and Result: Plumbing system planning methods are collecting and analyzing fluctuation in water use, planning clean water and recycled water systems by endorsing alternative piping for clean water and recycled water. In addition to water supply, recycled water system that utilizes waste water to be recycled for flushing closets and watering plants also required to be implemented. Average daily water consumption is 268 m3/day for clean water and 44 m3/day for recycled water with the capacity of ground water tank for clean water is 564.54 m3 and recycled water is 62 m3. Conclusion, significance and impact study: Clean water supply system will implement roof tank system and recycled water will reutilize wastewater for flushing on toilet tank and watering the plants. Waste water use separated system between grey water and black water and then distributed to STP to be treated and reused for flushing water closet and watering plants. Rain water goes to infiltration well by gravity through designed 1 well. Total amount of investment of plumbing equipment is Rp 2,157,697,501,- with cost of water supply per unit Rp 4,445,643,- meanwhile waste water piping cost per units is Rp 1,070,711,-

    GAMBARAN FAKTOR RISIKO KEBERADAAN TIKUS DAN BAKTERI LEOTOSPIRA DI DAERAH ENDEMIS LEPTOSPIROSIS (Studi Kasus di Desa Kalitengah Kecamatan Wedi Kabupaten Klaten)

    Get PDF
    Kasus leptospirosis di Kabupaten Klaten menempati peringkat kedua tertinggi di Jawa Tengah. Desa Kalitengah Kecamatan Wedi merupakan salah satu daerah yang endemis leptospirosis di Kabupaten Klaten setiap tahun. Desa ini dikelilingi oleh area pesawahan dan perkebunan yang sangat luas sehingga memungkinkan adanya keberadaan populasi tikus yang tinggi. Pengendalian tikus melalui trapping belum pernah dilakukan oleh pihak terkait. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui keberadaan bakteri leptospira pada tikus dan gambaran faktor risiko di Desa Kalitengah yang berhubungan terhadap kejadian leptospirosis. Penelitian ini merupakan studi survei observasional dengan pendekatan cross sectional. Sampel penelitian adalah seluruh tikus dan cecurut yang ditangkap menggunakan perangkap hidup yang dipasang selama 6 hari berturut-turut dan 30 rumah yang diobservasi kondisi lingkungannya. Tikus yang tertangkap di identifikasi dan diambil organ ginjal untuk dilakukan uji Polymerase Chain Reaction (PCR). Hasil penelitian menunjukkan jumlah tikus yang tertangkap 17 ekor dan Suncus murinus berjumlah 6 ekor. Spesies tikus yang tertangkap yaitu Mus musculus (23,5%), Rattus tanezumi (41,2%), Rattus norvegicus (35,3%). Hasil pemeriksaan PCR ditemukan 2 sampel positif bakteri Leptospira hardjo pada spesies Rattus tanezumi. Keberadaan bakteri leptospira ditemukan pada kondisi lingkungan dengan kondisi sebagai berikut selokan yang berjarak < 2 meter, kondisi tempat pembuangan sampah dalam keadaan terbuka,dan keberadaan tumpukan barang-barang dirumah meliputi kayu-kayu, kardus, kertas dan perabotan rumah tangga tidak terpakai. Kondisi lingkungan yang buruk seperti ini memungkinkan adanya populasi tikus yang menjadi reservoir leptospirosis di Desa Kalitengah Kata Kunci: Leptospira hardjo, Rattus tanezumi, Polymerase Chain Reaction (PCR), Desa Kalitengah, Faktor risik

    Moisture Loss Models of Sweet Potato, Cassava and Taro During Frying

    Get PDF
    Sweet potato, cassava and taro were cut into stick (0.01 x 0.01 x 0.05 m) and deep fat fried at three temperatures (160,170 and 180 ºC) for 0 to 360 s. The effects of these cooking methods on moisture loss characteristics were evaluated. The rapid moisture loss from the sticks within the first 100 s of deep fat frying followed by considerably reduced rates. Moisture diffusivity in sweet potato, cassava and taro sticks were evaluated using analytical solution of Fick’s second law diffusion equation. Moisture diffusivities  were ranging from 1.43x10-8  to 1.99x10-8  m2/s, 1.38x10-8  to 2.25x10-8 m2/s, and 3.08x10-8 to 5.25x10-8 m2/s respectively, at temperatures ranging from 160 to 180 ºC, for sweetpotato, cassava and taro. Corresponding activation energies for moisture transfer were 26.88; 39.61 and 43.51 kJ/mol for sweet potato, cassava and taro deep fat frying, respectively
    • …
    corecore