351 research outputs found

    PENGARUH MODAL, BAHAN BAKU, TENAGA KERJA DAN PEMASARAN TERHADAP LAMA USAHA HOME INDUSTRY SEPATU DAN SANDAL DI DESA WEDORO KECAMATAN WARU, KABUPATEN SIDOARJO

    Get PDF
    Desa Wedoro Kabupaten Sidoarjo merupakan sentra industri yang memproduksi berbagai jenis sepatu dan sandal yang mulai mengalami penurunan tahun 2010. Terdapat beberapa faktor yang menyebabkan terjadinya penurunan tersebut. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh modal, bahan baku, tenaga kerja dan pemasaran terhadap lama usaha home industry sepatu dan sandal. Jenis penelitian ini adalah penelitian survei. Sampel yang digunakan adalah sebanyak 54 pengrajin dari total populasi sebanyak 115 pengrajin. Teknik pengambilan data menggunakan wawancara dengan kuesioner dan dokumentasi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode statistik kuantitatif melalui teknik analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa  pengrajin yang paling lama menekuni industri ini pada kisaran 6 sampai 10 tahun yaitu sebanyak 19 pengrajin atau 35,20% dari total keseluruhan. Hasil analisis menunjukan dari 4 faktor yaitu: modal, bahan baku, tenaga kerja dan pemasaran memiliki pengaruh terhadap lama usaha. Kata Kunci : Modal, Bahan Baku, Tenaga Kerja, Pemasaran, Lama Usaha, Home Industr

    MENGELOLA SAMPAH SEBAGAI WUJUD CINTA TANAH AIR DI TPA RANDU ALAS, SARDONOHARJO, NGEMPLAK, SLEMAN, YOGYAKARTA.

    Get PDF
    It begins with the restlessness of the residents of Sardonoharjo, Ngaglik, Sleman, Yogyakarta over the pollution of waste produced by every household there. There are various types of household waste, from organic waste to non-organic waste. Not all of these types of waste can be recycled. For types of waste that cannot be recycled, it will cause many problems, both health and social. Because of the reasons above, the residents there are moved to pick up household waste in order to keep the environment clean and the country beautiful. The purpose of this research is to find out the relationship between waste management and a sense of love for the motherland. This research method uses qualitative research methods, namely by means of observation and interviews. The reason for using qualitative research methods is because they can better understand every phenomenon that arises so that analyzing each problem becomes more accurate. The results of this study reveal that there is a positive relationship between waste management and a sense of patriotism. This can be seen from the community's awareness of the importance of protecting the environment, they argue that managing waste proves that they have loved the environment and their homeland. Broadly speaking, the conclusion is that the act of managing waste at the Randu Alas TPA is based on the great sense of love for the motherland that the residents around there have. With a great sense of love for the homeland, a sense of protecting the environment will grow

    RANCANG BANGUN SISTEM PERSEDIAAN BARANG PADA PT. REJO MAKMUR SEMARANG

    Get PDF
    Perusahaan Rejo Makmur adalah suatu badan usaha yang bergerak di bidang penjualan peralatan elektronik seperti dvd, speaker, kipas angin, dll. Saat ini sistem yang sedang berjalan pada perusahaan tersebut masih menggunakan sistem semi terkomputerisasi yaitu menggunakan Ms. excel dan buku besar stock barang untuk mengelola transaksi pembelian, penjualan dan stock barang. Karena gvhfdhbelum adanya sebuah aplikasi yang terpusat untuk mengelola data transaksi pembelian, penjualan dan stock barang, membuat sering terjadinya permasalahan. Permasalahan tersebut biasanya terjadi pada proses pencarian data barang yang membutuhkan waktu cukup lama karena admin harus mencari terlebih dahulu data barang tersebut pada buku besar stock barang. Selain itu proses pencatatan dan pembuatan laporan data transaksi pembelian, penjualan dan stock barang juga membutuhkan waktu yang cukup lama. Pada pembuatan tugas akhir ini, penulis menggunakan metode pengembangan sistem OOAD (Object Oriented Analysis Design). Hasil dari pembuatan tugas akhir ini adalah aplikasi berbasis web offline yang berjalan pada jaringan lokal dengan menggunakan bahasa pemrograman php. Dengan adanya sistem persediaan barang ini dapat membantu pihak perusahaan dalam mengelola data transaksi pembelian, penjualan dan stock barang

    Pemanfaatan Education Hotel(Edotel) Sebagai Sumber Belajar siswa Program Kompetensi Keahlian Akomodasi Perhotelan Di SMK Negeri 4 Yogyakarta

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk: 1). Mengetahui pemanfaatan Edotel sebagai sumber belajar siswa program kompetensi keahlian akomodasi pehotelan di SMKN 4 Yogyakarta berdasarkan bidang Front Office, 2). Mengetahui pemanfaatan Edotel sebagai sumber belajar siswa program kompetensi keahlian akomodasi pehotelan di SMKN 4 Yogyakarta berdasarkan bidang Housekeeping Desain penelitian menggunakan metode survey,Penelitian dilakukan pada bulan November 2011 hingga April 2012. Tempat penelitian di SMK N 4 Yogyakarta. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 102 peserta didik. Penentuan sampel menggunakan proportional random sampling, sehingga diperoleh sampel sebanyak 78 peserta didik. Teknik pengambilan data menggunakan angket dengan nilai koefisien reliabilitas 0,882 yang berarti bahwa instrumen dalam penelitian ini memiliki reliabilitas yang sangat tinggi. Teknik analisis data statistik yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kuantatif. Hasil penelitian ini adalah : Siswa akomodasi perhotelan di SMK N 4 Yogyakarta, memfokuskan pada dua bidang yaitu : bidang front office dan housekeeping. sampel dari penelitian ini adalah siswa kelas XI dan XII program keahlian akomodasi perhotelan SMK N 4 yogyakarta.1) Bidang Front office mendapatkan prosentase 70,51% dengan total 55 berada di kategori baik, 21 siswa dengan prosentase 15,39% berada di kategori tidak baik, dan 1 siswa dengan prosentase 1,28% berada di kategori sangat tidak baik, dari 5 indikator yang dilakukan meliputi bidang : layanan pemesanan kamar, pelayanan barang-barang tamu, pelayanan informasi, pelayanan check in dan check out, layanan kasir front office. 2). Bidang Housekeeping mendapatkan prosentaase total (siswa menjawab sangat baik dan baik) 16 siswa dengan prosentase sebesar 20,51%, dan siswa yg menjawab dengan kategori(tidak baik dan sangat tidak baik) sebanyak 62 siswa dengan prosentase 79,49% didapat dari 5 indikator yang meliputi bidang : executive housekeeping, bagian kamar tamu, bagian ruangan umum, bagian linan dan bagian binatu (laundry)

    PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN TOKEN ECONOMY DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR DI LBB EEC ( EXCELLENT EDUCATION COLLEGE )  JALAN PEPELEGI KECAMATAN WARU SIDOARJO

    Get PDF
    Motivasi belajar dipengaruhi oleh faktor internal dan eksternal. Salah satu faktor diantaranya adalah penerapan metode pembelajaran. Metode pembelajaran yang kurang bervariasi akan terasa monoton sehingga peserta didik menjadi bosan. Untuk dapat mengetahui metode pembelajaran dapat meningkatkan motivasi belajar maka diperlukan penelitian agar memperoleh jawaban yang akurat. Permasalahan yang dikaji dalam penelitian ini adalah (1) Bagaimana penerapan metode pembelajaran token economy di LBB EEC Waru Sidoarjo? (2) Bagaimana motivasi belajar peserta didik setelah penerapan metode pembelajaran token economy di LBB EEC Waru Sidoarjo? (3) Apakah penerapan metode pembelajaran token economy dapat meningkatkan motivasi belajar peserta didik di LBB EEC Waru Sidoarjo? Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif. Lokasi dari penelitian di LBB Excellent Education College Jalan Pepelegi Waru Sidoarjo. Populasi yang diteliti adalah 30 peserta didik LBB EEC. Terdapat dua variable yang dikaji dalam penelitian, yaitu: metode pembelajaran token economy,dan motivasi belajar. Teknik pengambilan data menggunakan angket, observasi, dan dokumentasi. Sedangkan rumus yang digunakan untuk menganalisis data adalah Spearman Rank.   Hasil penelitian menunjukkan bahwa Penerapan metode pembelajaran token economy menunjukkan total nilai 2132 yang kemudian jika dirata-rata sebesar 71,066 dengan kategori baik. Sedangkan motivasi belajar peserta didik nilainya 2141 dengan rata-rata 71,366 dengan kategori baik. Penerapan metode pembelajaran token economy dapat meningkatkan motivasi belajar peserta didik, ini dapat ditunjukkan dengan nilai r (rho) = 0,6374 yang lebih besar dari pada r tabel pada n= 30 yakni r tabel pada taraf kesalahan 5%= 0,364 dan signifikan 1% = 0,478 maka Ha diterima dan Ho ditolak. Kesimpulan bahwa penerapan metode pembelajaran token economy dapat meningkatkan motivasi belajar peserta didik.   Kata Kunci           : Metode Token Economy, Motivasi Belajar Abstract               Motivation to learn is influenced by internal and external factors. One such factor is the application of learning methods. Learning methods will vary noticeably less monotonous so that learners become bored. To be able to know the method of learning can improve learning motivation research is needed in order to obtain an accurate answer. Issues that were examined in this study were (1) How does the application of learning methods in LBB EEC token economy Waru Sidoarjo? (2) How does the motivation of learners after the application of learning methods in LBB EEC token economy Waru Sidoarjo? (3) Is the token economy application of learning methods can increase the motivation of learners in LBB EEC Waru Sidoarjo? Research using a quantitative approach. Location of research in LBB Excellent Education College Road Pepelegi Waru Sidoarjo. Populations studied were 30 learners LBB EEC. There are two variables that were examined in the study, namely: the token economy method of learning, and motivation to learn. Collecting data using questionnaires, observation, and documentation. While the formula used to analyze the data is the Spearman Rank. The results showed that the application of learning methods show the total value of the token economy in 2132 which later on average at 71.066 with either category. While the motivation of learners value in 2141 with an average of 71.366 with either category. The application of learning methods token economy can improve learners'  (rho) =rlearning motivation, this can be indicated by the value of   table at 5% errorr n = 30, ie r0.6374 which is greater than the table  level = 0.364 and 1% significant = 0.478 then Ho is rejected and Ha accepted. Conclusion that the application of learning methods token economy can improve learners' learning motivation.   Keywords: Token Economy Method, Motivation&nbsp

    Pengembangan Multimedia Interaktif Sport Massase Untuk Mahasiswa Pendidikan Jasmani Dan Kesehatan FIK-UM

    Get PDF
    Tujuan penelitian adalah mengembangkan multimedia interaktif sport massase agar pembelajaran efektif untuk mahasiswa pendidikan jasmani dan kesehatan FIK-UM. Metode penelitian menggunakan Lee & Owen dengan tahap: (1) analisis, (2) desain, (3) pengembangan, validasi, dan revisi, (4) implementasi/uji coba, (5) evaluasi. Hasil uji ahli diperoleh: (1) ahli sport massase 88,88%, (2) ahli media 90,62%. Uji coba kelompok kecil dengan 7 mahasiswa diperoleh 80,56%, dan kelompok besar dengan 30 mahasiswa diperoleh 85,46%. Dapat disimpulkan pembelajaran multimedia interaktif mendorong mahasiswa belajar dengan media baru dengan memanfaatkan teknologi sehingga dapat memfasilitasi dan mengatasi kesulitan-kesulitan mahasiswa dalam pembelajaran sport massase menggunakan multimedia interaktif

    THE INFLUENCE OF SHARIA GOOD CORPORATE GOVERNANCE ON FINANCIAL PERFORMANCE (ROA) OF SHARIA BANKING IN INDONESIA FOR THE 2016-2020 PERIOD

    Get PDF
    This study aims to determine the partial effect of Good Corporate Governance with the following indicators; board of directors, board of commissioners, audit committee, and board of sharia supervisory, on financial performance using financial ratios, namely ROA (return on assets) during the 2016-2020 period. The population in this study is Islamic banking companies listed on the Indonesia Stock Exchange. The determination of the sample using purposive sampling included as many as 11 samples of companies in 5 years. The data analysis technique used in this research is multiple regression analysis using the panel data method. The results of the study indicate that partially the board of directors and the board of commissioners affect the financial performance, while the audit committee and sharia supervisory board do not affect the financial performance. Besides, the indicators of Good Corporate Governance (board of directors, board of commissioners, audit committee, board of sharia supervisory) simultaneously affect the financial performance with the value of R square indicating that variable X has a large contribution to variable Y

    Students’ interest in physical education learning: Analysis of internal and external factors

    Get PDF
    In physical education, learning interests are required so that the intentions of this meant learning are well accomplished. This research is aimed to find out the descriptions of students’ interest factors when attending physical education learning at State Senior High School 2 Malang. This study employed a quantitative descriptive research design through survey methods. In order to obtain the research data, a questionnaire was employed as the research instrument with 329 students as the research subjects. After the data were collected, they were analyzed by using a type of descriptive statistical analysis. The results of this research indicated that students’ interest in learning physical education of X class students in State Senior High School 2 Malang both of internal and external factors were classified as high categories. Internal factors influenced students’ interests more during physical education learning compared to external factors. Overall, the activity factor and feeling of pleasure are the most influential factors for their involvement in physical education learning. Understanding that, students and teachers are suggested to look at intervening toward each above factors as an effort to improve their interest in learning

    The Development of Murabaha in Indonesian Islamic Banks

    Get PDF
    Over the last few years, Islamic trading transaction has become more popular in Indonesia. Retail trade in Islamic banks for an example. There are many Islamic banks in Indonesia that provide alternative business transactions and halal product in retail trade to the public based on Islamic law, but Islamic banks must obey not only the origins of Islamic law, such as the Holy Qur’an and the Sunnah but also Islamic principle in terms of the prohibition of uncertainty, interest and gambling when they run their business in retail trade. One of the agreements in retail trade is Murabaha which involves several possible structures, notably direct trading, company (seller) purchases via an agent or a third party and murabaha via the customer as an Agent. However, there are several contemporary issues, particularly Murabaha via Shares and executing time of Murabaha that still need to be discussed whether they disobey Islamic law and basic Islamic principles or not.
    • …
    corecore