49 research outputs found

    Rancang Bangun Alat Ukur Dioptri Lensa Kacamata Untuk Penderita Miopi Dan Hipermetropi Dengan Penerapan Perspektif Visual Digital Berbasis Arduino Mega2560

    Get PDF
    Telah dilakukan penelitian tentang pengukuran dioptri lensa kacamata untuk penderita miopi dan hipermetropi dengan penerapan perspektif visual digital berbasis Arduino Mega2560. Penelitian ini bertujuan untuk mengukur dioptri lensa kacamata dengan menguji kemampuan lensa mata dalam melihat objek menggunakan alat alternatif pengganti sistem ukur yang biasa dipakai seperti autorefraktometer dan trial lens. Komponen utama yang digunakan yaitu TFT display 3.2 inch untuk penampil objek sebagai input data, kemudian data diolah menggunakan Arduino Mega2560 dan hasil keluaran akan ditampilkan pada LCD 2x16. Hasil pengukuran pada penderita rabun jauh didapatkan tingkat akurasi sebesar 98,08%, sedangkan pada pengukuran penderita rabun dekat menghasilkan tingkat akurasi sebesar 97,475. Dari hasil yang diperoleh, maka dapat disimpulkan bahwa rancang bangun yang telah diuji mampu bekerja dengan baik

    Isolasi Mikroba Penghasil Antibiotik dari Tanah Peternakan Sapi Antang Kota Makassar

    Get PDF
    Telah dilakukan penelitian isolasi mikroba penghasil antibiotika dari tanah peternakan sapi Antang Kota Makassar, yang bertujuan untuk mengisolasi mikroba penghasil senyawa antibiotik dari tanah peternakan sapi Antang Kota Makassar. Tahap pertama isolasi mikroba dilakukan pengenceran 10-1 hingga 10-7 dengan menggunakan metode tuang pada medium Glukose Nutrien Agar (GNA) dan Potato Dextrosa Agar (PDA). Kemudian difermentasi menggunakan medium Maltosa Yeast Broth (MYB). Aktivitasnya diujikan menggunakan metode difusi agar dalam medium Glukosa Nutrien Agar (GNA) terhadap mikroba uji. Selanjutnya dilakukan uji makroskopik pada berbagai medium pertumbuhan yaitu Nutrien Agar (NA tegak), Nutrien Agar (NA miring), Nutrien Broth (NB) serta pengujian mikroskopik dengan metode pengecatan gram. Selanjutnya dilakukan pengujian aktivitas biokimia yang meliputi uji motilitas, uji katalase, uji sitrat, uji pertumbuhan variasi suhu dan pH. Hasil penelitian didapatkan 4 isolat bakteri dan 2 isolat jamur yang menunjukkan zona bening disekitarnya, Isolat AB 4 dapat menghambat pertumbuhan mikroba Escherichia coli, Staphylococcus aureus, Vibrio sp, Candida albicans , Isolat AB 5 dapat menghambat pertumbuhan mikroba Escherichia coli, Vibrio sp, Isolat AB 6 dapat menghambat pertumbuhan mikroba Escherichia coli, Salmonella typhi, Streptococcus mutans, Vibrio sp dan Isolat AB 7 dapat menghambat pertumbuhan mikroba Escherichia coli, Salmonella typhi Sedangkan isolat jamur yang memberikan aktivitas adalah Isolat AJ 3 yang dapat menghambat pertumbuhan mikroba Escherichia coli dan Isolat AJ 4 dapat menghambat pertumbuhan mikroba Salmonella typhi, Streptococcus mutans. Tahap selanjutnya dilakukan pengamatan morfologi, secara makroskopik dengan melihat pertumbuhan bakteri pada medium NA tegak, NA miring, dan medium NB, sedangkan secara mikroskopik dilakukan pengecatan Gram, dimana isolat AB 4, AB 5, AB 6 dan AB 7 termasuk Gram negatif berbentuk bulat

    DETERMINAN TINGKAT LITERASI MASYARAKAT GENERASI MUSLIM MILENIAL KOTA BANDUNG TERHADAP WAKAF UANG

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat literasi wakaf uang masyarakat generasi muslim milenial Kota Bandung. Penelitian ini juga bertujuan untuk mengetahui tingkat pendidikan, tingkat religiositas, dan akses media informasi dalam mempengaruhi literasi wakaf uang generasi muslim milenial di Kota Bandung. Subyek dari penelitian ini adalah masyarakat yang beragama Islam yang lahir pada rentang tahun 1980 sampai awal tahun 2000 dengan jumlah 100 responden dengan menggunakan teknik purposive sampling. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode kausalitas dengan pendekatan kuantitatif. Adapun teknik analisis data yang digunakan adalah Regresi Linier Berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa literasi wakaf uang generasi muslim milenial kota Bandung berada di kategori sedang, dan berdasarkan analisis regresi linier berganda menunjukkan bahwa secara bersama-sama variabel tingkat pendidikan, tingkat religiositas dan akses media informasi memiliki pengaruh yang signifikan terhadap variabel litrasi wakaf uang. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat bagi Badan Wakaf Indonesia (BWI), lembaga wakaf lainnya, dan Lembaga Keuangan Syariah Penerima Wakaf Uang (LKS-PWU) dalam meninjau mengenai literasi wakaf uang pada masyarakat sehingga dapat dijadikan sebagai gambaran dalam strategi penghimpunan wakaf uang. This study aims to determine the level of cash waqf literacy for the generation of millennial Muslims in Bandung. This study also aims to determine the level of education, level of religiosity, and access to information media in influencing the literacy of cash waqf for the generation of millennial Muslims in Bandung. The subject of this research is the Muslim community born in the 1980 to early 2000 period with a total of 100 respondents. The method used in this research is the method of causality with a quantitative approach. The data analysis technique used is Multiple Linear Regression. The results showed that the waqf literacy of the generation of millennial Muslims in Bandung was in the medium category, and based on multiple linear regression analysis, it showed that together the variables of education level, level of religiosity and access to information media had a significant effect on the variable of money waqf literacy. This research is expected to provide benefits for the Indonesian Waqf Board (BWI), other waqf institutions, and Islamic Financial Institutions Receiving Cash Waqf (LKS-PWU) in reviewing the literacy of cash waqf in society so that it can be used as an illustration in the strategy of collecting cash waqf

    DESIGN OF LEARNING APPLICATION SYSTEM TO KNOW INDONESIAN LANGUAGE OBJECTS FOR EARLY CHILDHOOD EDUCATION

    Get PDF
    Today, along with the times, which are supported by the rapid development of technology, all aspects of life cannot be separated from the influence of technology. The research was conducted to try to conduct research with the aim of examining more deeply what ingredients can be said to be harmful in food, how the performance of BBPOM in determining these hazardous materials, and how BBPOM will follow up if it has been found that some foods containing hazardous ingredients have been found. and what steps are taken to minimize the use of these hazardous materials in order to maintain the health of consumers. In drawing conclusions in expert systems, Forward Chaining and Backward Chaining are generally used. However, with the use of these two reasons, it is not possible to determine the value of confidence in the hypothesis. Based on the research conducted, it was found several things that can be observed in the development of uncertainty consultation media in the identification of formalin and borax in meatballs, namely the following, including the existence of an expert system with the certainty factor method, so that people can find out the characteristics of formalin meatballs without meeting directly with expert doctors or the expert. Likewise for designing expert system applications to identify food hazards in Formalin and Borax can use Visual Studio 2010 Applications Based on the research conducted, it was found several things that can be observed in the development of uncertainty consultation media in the identification of formalin and borax in meatballs, namely the following, including the existence of an expert system with the certainty factor method, so that people can find out the characteristics of formalin meatballs without meeting directly with expert doctors or the expert. Likewise for designing expert system applications to identify food hazards in Formalin and Borax can use Visual Studio 2010 Applications Based on the research conducted, it was found several things that can be observed in the development of uncertainty consultation media in the identification of formalin and borax in meatballs, namely the following, including the existence of an expert system with the certainty factor method, so that people can find out the characteristics of formalin meatballs without meeting directly with expert doctors or the expert. Likewise for designing expert system applications to identify food hazards in Formalin and Borax can use Visual Studio 2010 Application

    Peningkatan Kesadaran Politik Pada Generasi Muda di Kabupaten Maros

    Get PDF
    This activity has been carried out in Maros Regency in collaboration with the Maros Regency BAWASLU, in the form of discussions, lectures, and assistance related to Guidance on Increasing Political Awareness of the Young Generation in Maros Regency with the material presented, namely: Democracy, Election System in Indonesia, Money Politics, Millennial Generation, Millennial Generation Participation (Young) in General Elections and Political Education for Millennial Generation (Young). The results of the services that have been carried out (1) This service can change the mindset and increase knowledge for the younger generation related to the level of political participation for the Young Generation increasing and reducing the involvement of money politics, (2) Formulating Maros Regency as a pilot area in high political participation for the younger generation, (3) Supporting the implementation of tasks for the General Election Supervisory Body (BAWASLU) of Maros RegencyKegiatan ini telah dilaksanakan di Kabupaten Maros bekerja sama dengan BAWASLU Kabupaten Maros, dalam bentuk Diskusi, Ceramah, dan pendampingan terkait dengan Bimbingan Peningkatan Kesadaran Politik Pada Generasi Muda di Kabupaten Maros dengan materi yang yang disampaikan yaitu: Demokrasi, Sistem Pemilihan di Indonesia, Money Politic, Generasi Milenial, Partisipasi Generasi Milineal (Muda) dalam Pemilihan Umum dan Pendidikan Politik Bagi Generasi Milineal (Muda). Hasil dari Pengabdian yang telah dilaksanakan (1) Pengabdian ini  dapat merubah pola pikir dan menambah pengetahuan bagi generasi muda berkaitan dengan tingkat pastisipasi politik bagi Generasi Muda meningkat dan berkurangnya keterlibatan money Politic, (2) Merumuskan Kabupaten Maros sebagai daerah percontohan  dalam partisipasi politik yang tinggi bagi generasi  muda, (3) Mendukung pelaksanaan tugas bagi Badan Pengawas Pemilihan Umum (BAWASLU) Kabupaten Maro

    ANALISIS FARMAKOEKONOMI PENGGUNAAN AMLODIPIN, KOMBINASI AMLODIPIN/VALSARTAN, DAN KOMBINASI AMLODIPIN/TELMISARTAN PADA PASIEN PENYAKIT GINJAL DIABETIK DI RUANG RAWAT INAP LONTARA RSUP DR WAHIDIN SUDIROHUSODO

    Get PDF
    Penyakit ginjal diabetik (PGD) merupakan komplikasi mikrovaskular dari diabetes, yang dapatmengakibatkan end-stage renal disease. Manajemen pengobatan hipertensi pada pasien penyakitginjal diabetik memberikan kontribusi yang cukup signifikan terhadap penurunan risiko morbiditas danmortalitas kardiovaskular, serta menghambat perkembangan kerusakan ginjal. Penelitian inimerupakan penelitian observasional analitik dengan pendekatan kohort retrospektif dan prospektifmenggunakan studi perbandingan (comparative study) yang bertujuan untuk mendapatkan perbandingan biaya minimal, dan efektivitas-biaya antara penggunaan amlodipin, kombinasiamlodipin/valsartan dan kombinasi amlodipin/telmisartan pada pasien hipertensi dengan penyakitginjal diabetik di instalasi rawat inap Lontara 1 RSUP dr. Wahidin Sudirohusodo Makassar periode bulanJuli sampai Desember 2019. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rerata biaya kelompok amlodipinlebih rendah dibandingkan kelompok lainnya. Penggunaan amlodipin tunggal memiliki biaya yang lebihrendah dibandingkan kelompok kombinasi amlodipin/valsartan dan kombinasi amlodipin/telmisartandengan total rerata biaya yaitu Rp 2.178.758. Penggunaan amlodipin tunggal memiliki efektivitas-biayayang lebih baik dibandingkan kelompok kombinasi amlodipin/valsartan dan kelompok kombinasiamlodipin/telmisartan pada penyakit ginjal diabetik, yaitu dengan nilai REB Rp 74.082 per 1 mmHg TDSdan Rp 162.109 per 1 mmHg TDD. Sehingga dapat disimpulkan penggunaan amlodipin merupakanterapi yang direkomendasikan untuk pengobatan hipertensi dengan penyakit ginjal diabetik secaraefektivitas-biaya serta merupakan kelompok terapi yang biayanya paling rendah untuk pengobatanhipertensi dengan penyakit ginjal diabetik

    Implementasi Penegakan Hukum Tindak Pidana Pembalakan Liar

    Get PDF
       The role of the law dramatically determines the sustainability of the management and utilization of natural resources, including taking action against illegal logging, which hurts the sustainability of the ecology and forest resources. This study aimed to determine the factors that cause illegal logging and the application of judge law in cases of illegal logging crimes in Polewali Mandar Regency. The researcher uses normative and empirical research types in this research process, which are analyzed by combining rational theory with sensory observation. The research was conducted in Polewali Mandar Regency with locations in the Polewali District Court and the Office of the Environment and Forestry Service. This study showed that the factors that cause illegal logging are economic, educational, lack of supervision and lack of employment. Where is the judge's consideration in deciding the criminal case of illegal logging in Polewali Mandar, based on juridical considerations that the defendant was proven to have committed a criminal act of illegal logging and has been supported by several valid pieces of evidence? Namely, the testimony of the witness and the statement of the defendant as stated in the indictment of the public prosecutor, namely Article 83 Paragraph (1) letter b Jo Article 12 letter e, and the defendant is aware of the consequences, in this case, the judge does not find a justification and forgiving reason that can be the reason for the abolition of the sentence. On the actions of the accused. The thing that makes it easier for the defendant to be polite in court is, to be honest in his actions and promise not to repeat them. Therefore, to control illegal logging, prevention efforts are needed through the apparatus's socialization of the impact and sanctions and supervision.&nbsp

    Competitiveness of Beef Cattle Fattening in Kulo Subdistrict, Sidrap District South Sulawesi

    Get PDF
    The research was aimed to analyze competitiveness of fattening beef cattle fattening in Kulo sub district, Sidrap District. The research was conducted April to June 2015. Data analysis method used was the Policy Analysis Matrix (PAM). The result of research was revenue of beef cattle fattening in Kulo subdistrict Sidrap district was positive (> 0), means that beef cattle fattening provide financial benefits to the farmers and revenue was also hight. The government's policy toward beef cattle fattening may be the policy of the output-input. Based on the ratio indicators PAM models, private prices was higher than the social price

    PENGARUH KARAKTERISTIK PERSONAL AUDITOR TERHADAP KEMAMPUAN AUDITOR DALAM MENDETEKSI KECURANGAN PADA LAPORAN KEUANGAN (STUDI EMPIRIS PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK DI KOTA BATAM)

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh karakteristik personal auditor (skeptisme profesional, kepercayaan, motivasi, suasana hati, integritas, dan kerjasama tim) terhadap kemampuan auditor dalam mendeteksi kecurangan pada laporan keuangan. Populasi dalam penelitian ini adalah Auditor yang bekerja di Kantor Akuntan Publik di Kota Batam. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik Sampling Jenuh dengan metode yang digunakan Purposive Sampling yang berarti teknik pengambilan sampel didasarkan pada kriteria tertentu seperti: (1) Auditor yang bekerja di Kantor Akuntan Publik di Batam (2) Auditor yang memiliki periode kerja minimum 2 tahu. Sampel pada penelitian ini berjumlah 44 responden. Data yang diolah adalah data primer melalui survei dengan menyebarkan kuesioner yang kemudian dianalisis dengan Perangkat Lunak IBM SPSS Statistic 25. Metode analisis data yang digunakan meliputi uji kualitas data, uji asumsi klasik, analisis regresi berganda dan uji hipotesis.. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial variabel skeptisisme profesional memengaruhi kemampuan auditor dalam mendeteksi kecurangan pada laporan keuangan dan variabel-variabel kepercayaan, motivasi, suasana hati, integritas, dan kerjasama tim tidak mempengaruhi kemampuan auditor dalam mendeteksi kecurangan pada laporan keuangan. Secara simultan karakteristik personal auditor tidak berpengaruh secara simultan terhadap kemampuan auditor dalam mendeteksi kecurangan pada laporan keuangan. Kata Kunci: Skeptisme Profesional, Kepercayaan, Motivasi, Suasana Hati, Integritas, Kerjasama Tim

    FUNGSI MANAJEMEN DALAM PELAYANAN BIMBINGAN MANASIK HAJI DI KEMENTRIAN AGAMA KANTOR WILAYAH PROVINSI LAMPUNG BANDAR LAMPUNG

    Get PDF
    ABSTRAK Fungsi Manajemen Dalam Pelayanan Bimbingan Manasik Haji Di Kementrian Agama Kantor Wilayah Provinsi Lampung Bandar Lampung Oleh : ILHAM Kementrian agama kantor wilayah provinsi lampung salah satu instansi pemerintah yang berkedudukan di bawah naungan kementrian agama. Tugas dan wewenang sekertariat agama menjalankan tugas ibadah kota kabupaten dalam bidang urusan agama islam di kecamatan tersebut. Salah satu tugas dari kementrian agama ialah mengenai pelayanan terhadap masyarakat terutama di bidang haji. Pelayanan yang baik sangat penting sekali guna meningkatkan efektifitas kenyamanan kepada masyarakat. Sehingga dapat memperbaiki citra yang baik di mata masyarakat. Haji ialah kewajiban rukun islam yang kelima. Pelayanan merupakan bentuk memperhatikan kepada custumer dengan memberikan pelayanan yang paling baik dalam melakukan pelayanan, guna memfasilitasi dalam memenuhi kebutuhan dan menciptakan kepuasan pelayanannya. Kementerian Agama Kota Bandar Lampung melakukan poses bimbingan manasik haji secara manajerial yang hal ini pun di pimpin oleh Ketua Devisi Haji dan Umrah, yang mana beliau membidangi kegiatan-kegiatan dalam bimbingan manasik haji dan memberikan kepada jama'ah tentang tatacara dalam pelaksanaan Ibadah haji.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pelayanan manajemen dalam bimbingan manasik haji yang dilakukan oleh Kementerian Agama Kota Bandar Lampung terhadap Calon Jama'ah haji. Adapun jenis penelitian ini adalah jenis penelitian Lapangan sedangkan sifatnya adalah Deskriptif yang dilakukan dengan menggunakan pendekatan Kualitatif. Dan untuk memudahkan penelitian ini, maka penulis menggunakan sampel sebagai obyek penelitian, yang jumlahnya 4 orang dan dianggap mewakili populasi yang jumlahnya 104 orang. Selain itu penulis juga menggunakan informan yang berjumlah 2 orang untuk membantu penulis dalam membandingkan data-data yang penulis peroleh. Alat Pengumpul Data (APD) yang digunakan dalam penelitian ini adalah interview, iii observasi dan dokumentasi. Dari hasil penelitian, dapat diketahui bahwa penerapan fungsi manajemen dalam kegiatan bimbingan manasik haji pada Kementerian Agama Kota Bandar Lampung sudah cukup baik. Hal ini bisa dilihat dari adanya tahapan-tahapan yang dilakukan dalam proses perencanaan, yang meliputi penentuan jadwal dan materi bimbingan manasik kepada calon jam'ah, pengorganisasian, yang meliputi pengelompokan siapa yang akan memberikan bimbingan, pengendalian, tentang apa yang dibutuhkan dalam bimbingan dan pengawasan yang meliputi penetapan standar, penentuan pengukuran pelaksanaan kegiatan, pengukuran kegiatan, perbandingan pelaksanaan kegiatan dengan standar serta pengambilan keputusan dan tindakan yang diperlukan, walaupun didalam penerapannya tersebut belum sepenuhnya berjalan secara optimal. Kata Kunci : Fungsi Manajemen Dalam Pelayanan Bimbingan Manasik Haj
    corecore