80 research outputs found

    Effect of phosphate-solubilizing bacteria on growth and yield of Arachis hypogaea L. in varied soil types

    Get PDF
    Peanut (Arachis hypogaea L.) is widely cultivated both in monoculture and polyculture (usually with corn) on dry land in Madura. Generally, the soil types of Madura are grumusol, regosol, and mediterranean. These three types of soil each have different physical and chemical properties. The effect of the addition of phosphate-solubilizing bacteria on the three soil types is unknown. The study aimed to determine the response of peanut plant growth due to the addition of phosphate solubilizing bacteria, Pseudomonas fluorescens, in three different soil types. The research was conducted in the experimental garden of Agroecotechnology, Faculty of Agriculture, Universitas Trunojoyo Madura. The research design used a non-factorial completely randomized design (CRD) with six treatments and four replications. The treatment consisted of three types of soil, namely regosol, grumosol, and mediteran as well as with and without the addition of P. fluorescens. The results showed that the treatment had a significant effect on the parameters of plant height, number of leaves, number of pods, pod dry weight, seed weight, above-ground biomass, root dry weight, and plant P content. The treatment did not show a significant effect on the root-canopy ratio and P. fluorescens population parameters

    Pengetahuan Masyarakat dalam Melakukan Rekonstruksi Rumah Tinggal Pasca Gempa di Kabupaten Donggala

    Get PDF
    Earthquake is a natural event that can not be avoided resulting in the number of buildings damaged, building construction plays an important role in the development process in each area, in this case the knowledge of the community when rebuilding houses is very important to know. This study aims to identify people's knowledge in reconstructing residential houses after the earthquake. The method used in this study was by distributing questionnaires to the affected communities, especially in Marana Village as many as 80 families. Data analysis uses descriptive statistics, reliability tests, Relative Rank Index (RRI) and Spearman's Rho correlation. The results of the study that the dominant variable of the community in reconstructing residential houses know how to repair the bones on the walls of the RRI with a value of RRI of 0.820, know how to fix the bone in the column with the RRI value of 0.800, know the type of mixture for the column with the RRI value of 0.780, know the comparison of concrete mixture for the column with the RRI value of 0.760, know the good bones used for the column with the RRI value of 0.740. The relationship between the highest dominant variables is the behavior of the community in knowing how to repair the bone on the wall of the hoe correlated with whether the public knows how to repair the bones in the column, obtaining the highest value of 0.672 including the criteria of strong correlation.Gempa adalah suatu kejadian alam yang tidak bisa dihindari mengakibatkan banyaknya bangunan yang rusak, konstruksi bangunan memainkan peran penting dalam proses pembangunan disetiap daerah, dalam hal ini pengetahuan masyarakat saat membangun kembali rumah sangat penting untuk diketahui. Penelitian ini bertujuan mengindentifikasi pengetahuan masyarakat dalam melakukan rekonstruksi rumah tinggal pasca gempa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan cara penyebaran kuesioner kepada masyarakat yang terdampak bencana khususnya di Desa Marana sebanyak 80 kepala keluarga. Analisis data menggunakan statistik deskriptif, uji reliabilitas, Relative Rank Index (RRI) dan korelasi Spearman’s Rho. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel dominan masyarakat dalam melakukan rekonstruksi rumah tinggal adalah mengetahui cara memperbaiki tulangan pada dinding pemikul dengan  nilai  RRI  sebesar  0,820,  mengetahui cara memperbaiki tulangan pada kolom dengan nilai RRI sebesar 0,800, mengetahui jenis campuran untuk kolom dengan nilai RRI sebesar 0,780, mengetahui perbandingan campuran beton untuk kolom dengan nilai RRI sebesar 0,760, mengetahui tulangan yang baik digunakan untuk kolom dengan nilai RRI sebesar 0,740. Adapun hubungan antara variabel dominan tertinggi adalah perilaku masyarakat dalam mengetahui cara memperbaiki tulangan pada dinding pemikul berkorelasi dengan mengetahui cara memperbaiki tulangan pada kolom, memperoleh nilai tertinggi yaitu 0,672 termasuk kedalam kriteria korelasi kuat

    Pengaruh pH dan Suhu Terhadap Aktivitas Protease Penicillium sp.

    Get PDF
    Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pH dan suhu terhadap aktivitas protease pada Penicillium sp.3 T3f2. Selanjutnya, isolat Penicillium sp. di kultur dalam media produksi protease untuk menghasilkan protease. Suhu yang digunakan adalah 300 – 500C sedangkan pH-nya 4 – 8. Aktivitas protease ditentukan dan diukur dengan spektrofotometer pada panjang gelombang 275 nm, dengan kasein sebagai substrat. Berdasarkan uji ANOVA yang dilanjutkan dengan uji Duncan dengan taraf kepercayaan 95%, didapatkan bahwa hanya pH yang berpengaruh terhadap aktivitas protease. Aktivitas protease Penicillium sp. tertinggi sebesar 2.416 U/ml, dan dicapai pada pH 8 dan suhu 400C

    IMPLEMENTATION OF MIT APP INVENTOR IN GO REMPAH DEVELOPMENT

    Get PDF
    Spices are one of the raw materials needed for basic ingredients for food, beverages and medicines, of which the State of Indonesia is one of the spice producers who is ranked first in the world. Spices can be found in Traditional Markets and Modern Markets, however, there has been a drastic decline in spice buyers in Traditional Markets during the current Covid-19 pandemic. This has an impact on one of the traditional markets in the city of Palembang, namely "Pasar Km 5" so that it affects the income or economy of spice sellers. Therefore, in this research, a solution is designed that can be used to solve problems that occur by utilizing digital media that can be operated online. By using the Rapid Application Development (RAD) method, the researcher applies the MIT App Inventor to the android application development process which aims to introduce types of spices and as a marketing medium for spices. The RAD method has several stages, namely Requirements Planning, User Design (Prototype, Test, Refine), Construction and Cutover. This android application will be applied to the "Km 5 Market" to test its usefulness to suit the purpose of being a solution to the problem of spice sellers. After that, this android application will be used for several other traditional markets in Indonesia so that this android application is can named "Go Rempah" which will be a source of information and marketing of spices originating from Indonesia

    Gambaran Psychological Well-Being pada Istri Korban Kekerasan dalam Rumah Tangga di Kota Makassar Kec. Tamalate Tahun 2018

    Get PDF
    Kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) adalah pola perilaku kekerasan atau ancaman yang dapat berbentuk kekerasan fisik, psikis, emosi, ekonomi, dan seksual. Selama tiga tahun terakhir Kekerasan dalam rumah tangga di kota Makassar terus meningkat mulai pada tahun 2015 tercatat 547 kasus, kemudian meningkat lagi ditahun 2016 tercatat 899 kasus, dan pada tahun 2017 tercatat 828 kasus. Penyebab dari KDRT yaitu Kemandirian ekonomi istri, perselingkuhan suami, campur tangan pihak ketiga dan kebiasaan suami. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh informasi tentang Gambaran Psychological well-being pada Istri Korban Kekerasan dalam Rumah Tangga di Kec. Tamalate Kota Makassar. Desain penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus melalui teknik wawancara mendalam. Penentuan informan menggunakan teknik purposive sampling sebanyak 9 informan yaitu satu informan kunci, lima informan utama, dan tiga informan biasa. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah in-depth interview. Pengolahan data dilakukan menggunakan content analysis. Hasil penelitian: (1)gambaran PWB pada istri korban kekerasan dalam rumah tangga berdeda-beda pada pandangan terhadap diri sendiri memiliki nilai negatif, (2)pada hubungan positif dengan orang lain memiliki nilai negatif, (3)pada otonomi pribadi memiliki nilai positif, (4)pada tujuan hidup memiliki nilai positif, (5)pada pertumbuhan pribadi memiliki nilai negatif dan (6) penguasaan lingkungan memiliki nilai positif. Saran perlunya perhatian pemerintah dalam hal penerapan khusus CATIN (Calon Pengantin) untuk melakukan penerapan yang ada pada SOP pada catin

    Keterlibatan Perempuan dalam Proses Pembentukan Peraturan Daerah tentang APBD di DPRD Kabupaten Barru

    Get PDF
    This study aims to determine the level of women's participation in the process of formulating local regulations on APBD in institutions legislative areas of Barru regency and influential fac-tors inside it. The research method used is qualitative research by parsing the data descriptively. Data collection technique done by observation, interview, literature study, as well as documentation using qualitative descriptive analysis techniques. The results of this study indicate that women's participation in the process of forming Regional Regulation of Regional Budget of Fiscal Year 2017 Regency Barru start from the design stage, discussion and determination yet optimal. This is seen in the process of discussion, the liveliness of members women in following the agenda of the hearing less though the trial running according to the specified groove. In quantity on essentially the needs of women and men are certainly different, for accommodate and understand women's issues as well formulating a policy is certainly more ideally if women are more active in the formulation. Women's participation in leadership government especially in the issue of the formation of local regulations on APBD are certainly influenced by some factors that support or inhibit. Supporting factors include policies related to women's opportunities, party involvement as a means communications, patriarchal culture, and Intra-intitial communication. Factor inhibitors include the quantity of women and capability of women to be involved in the process decision-making

    FORMULASI INSEKTISIDA NABATI MINYAK BUNGKIL MIMBA DENGAN SURFAKTAN DEA

    Get PDF
    Neem cake oil has an active compound in form 242.2 ppm azadirachtin. The active compound has activity as feeding inhibitor, nesting rejection, growing inhibitor and mortality effects of many insect pests. Therefore, neem cake was extracted to produce oil. The purpose of this research was to obtain the best ratio of extraction oil from neem cake by maceration method and oil neem cake formulated by DEA surfactant. The oil extraction from neem cake was undertaken by maceration method using a solvent like n-hexane and produce the greatest yield at comparison neem cake and n-hexane 1:4 (w/v). The oil was produced from extraction of neem cake was solid form at room temperature, so it was added a general solvent as usually used in the pesticide industry to dissolved. i.e. Solvesso. The concentration of DEA surfactant used in neem cake oil formulation was 8%. The bioinsecticide formulations of this research was 8% DEA, 15% for oil neem cake and 15% for Solvesso in 30 g formulations

    STRATEGI NATION BRANDING JEPANG MELALUI COOL JAPAN INITIATIVE DALAM MENINGKATKAN APRESIASI BUDAYA JEPANG DI INDONESIA

    Get PDF
    Peran Jepang dalam membangun suatu image positif dengan melakukan branding pada negaranya di Asia Timur menjadi salah satu bentuk tantangan yang terus berkiprah dilakukan untuk mengembangkan strategi berdiplomasi hingga tersohor di level internasional, salah satunya Indonesia. Semua bermula dari adanya Cool Japan Initiative atau sebuah istilah yang muncul karena banyaknya penyebaran budaya Jepang dimana hal itu menjadi salah satu upaya Jepang dalam mempertahankan image positifnya terhadap identitas branding yang dibawakan oleh Jepang. Cool Japan sendiri merupakan sebuah bentuk dukungan program strategi yang dipangku oleh pemerintahan Jepang dalam mengutamakan sektor hiburan yang banyak diiniasi oleh ide kreatifitas yang tinggi. Setelah munculnya Cool Japan ini, kebudayaan Jepang semakin berkembang pesat. Adapun kajian dari penulisan penelitian ini ditujukkan untuk mengetahui dan menganalisis bagaimana upaya Jepang yang dilakukan terhadap Indonesia melalui persebaran diplomasi budaya populer seperti anime, manga, dan fashion dimana hal itu dimuat dalam artikel web yang dirilis METI tahun 2012, dijelaskan bahwa manga, anime, dan fashion termasuk ke dalam kategori budaya pop Jepang. Hal ini dapat membantu Jepang dapat mereposisi ekonomi sehingga mengutamakan penyebaran kebudayaan nasional Jepang dengan terus memperkenalkan konsep kebijakan luar negeri Cool Japan Initiative. Dengan begitu, masyarakat Indonesia yang menjadi target penyebaran budaya Jepang, akan lebih menerima dan menjadi konsumen yang menggemari konten kreatif Jepang sehingga hal tersebut akan melahirkan dampak positif terhadap apresiasi- apresiasi atas tindakan Jepang dalam mempopulerkan budayanya di Indonesia. Metode yang diaplikasikan pada penelitian ini menggunakan Deskriptif- Kualitatif menurut Kristanto yang dimana metode ini diterapkan untuk menganalisis sebuah peristiwa secara objektif dan sistematis yang dilakukan dengan cara mengumpulkan, mengevaluasi, memvalidasi, dan mempadukan bukti-bukti untuk menjabarkan fakta-fakta dan memperoleh konklusi secara aktual. Bentuk upaya-upaya nation branding yang disalurkan Jepang terhadap Indonesia dengan mendirikan beberapa program yang bertajukkan kebudayaan Jepang seperti festival, Cool Japan Fund, dan event lainnya untuk lebih menarik perhatian, daya tarik, dan apresiasi yang dapat dikonsumsi secara baik oleh masyarakat Indonesia dimana hal itu selalu diharmonisasikan oleh nilai-nilai budaya Jepang lainnya yang menjadi dimensi identitas Jepang serta agar dapat mencapai target-target Cool Japan Initiative yang diinginkan. Kata Kunci: Cool Japan, Diplomasi Budaya, Soft Power, Nation Brandin

    PENINGKATAN PENGETAHUAN BUDIDAYA BITTI BERBASIS PUPUK HAYATI MIKORIZA KELOMPOK TANI HUTAN DI KECAMATAN RUMBIA TENGAH KABUPATEN BOMBANA

    Get PDF
    Tujuan pelaksanaan pengabdian ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan budidaya bitti berbasis pupuk hayati mikoriza oleh anggota kelompok tani hutan (KTH) di Kelurahan Poea, Rumbia Tengah, Bombana. Metode untuk memperoleh data dilakukan dengan cara Pre-test dan post test kepada 30 peserta Penyuluhan dan Bimbingan Teknis yang dilakukan pada tanggal 2-3 Oktober 2021 di kelurahan Poea. Hasil analisis pre dan post-test menunjukkan bahwa anggota KTH mengetahui bitti dan peluang pasarnya secara jelas. Pengetahuan. Peningkatan kapasistas petani hutan perlu dilakukan melalui penyuluhan dan bimbingan teknis
    • …
    corecore