37 research outputs found

    Analisis Manajemen Program Mujahadah dan Pembibitan Tahfizhul Qur’an

    Get PDF
    This study aims not only to assist students in achieving or improving the quality of memorizing the Al-Qur'an, which they mastered while studying at the Aliyah madrasah, but also to prepare alumni who will be able to continue their studies abroad, knowledgeable but adhering to the "aqeedah ahlussunnah wal jama'ah." This study used the descriptive-qualitative method. The data collection technique uses interview, observation, and documentation techniques. After the data is collected, data reduction, data presentation, and conclusions are drawn. Checking the validity of the data using triangulation and reference materials The Al-Ittifaqiah Indralaya Mujahadah and Nursery Program (MABIT) is a preparatory program for studies in the Middle East and Europe with various models or program classes. So that the Management of the MABIT Al-Ittifaqiah Indralaya Program is a forum or institution for managing educational programs in Al-Ittifaqiah Indralaya and is based on professional management, starting from program planning, program organization, program implementation, and program supervision

    Lean Manufacturing Analysis Using the Value Stream Mapping Method in the Paving Block Production Process at PT. SMX East Java

    Get PDF
    PT.SMX merupakan perusahaan yang bergerak dibidang pengecoran dan produksi paving block, untuk proses pembuatan paving block membutuhkan waktu 1 hari dari bahan sampai selesai. Namun selama proses produksi terdapat beberapa kendala yang menyebabkan kegiatan produksi tidak selalu berjalan dengan lancar. Sebab, ada pemborosan selama proses produksi, masalah utamanya adalah Lead Time. Tujuan dari penelitian ini adalah meminimalkan pemborosan dengan menggunakan value stream mapping . Pada penelitian ini akan menggunakan value stream mapping dan data yang digunakan berdasarkan penelitian langsung, setelah data diperoleh dilakukan analisis peningkatan nilai VA pada Current State Mapping sebesar 1,345 menit, setelah dilakukan perbaikan menjadi 345 menit, NNVA yang 337 menit setelah dilakukan perbaikan menjadi 227 menit, dan nilai NVA yang sebelumnya 90 menit menjadi 25 menit. Minimisasi tertinggi terdapat pada proses penyimpanan sementara di penyimpanan Paving block setelah dicetak sebesar 900 menit dan penyebab utama pemborosan persediaan karena gudang penyimpanan perlu ditata ulang

    Hubungan Sosial Mahasiswa Papua dengan Mahasiswa Non Papua di Universitas Sriwijaya Kampus Indralaya

    Get PDF
    Hubungan sosial terjadi antara mahasiswa Papua dengan mahasiswa non Papua yang sama-sama sedang menempuh pendidikan di Universitas Sriwijaya kampus Indralaya. Objek dalam penelitian ini adalah mahasiswa Papua dan mahasiswa non- Papua Universitas Sriwijaya yang memenuhi kriteria informan dalam penelitian ini. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji mengenai hubungan sosial mahasiswa Papua dengan mahasiswa non Papua di Universitas Sriwijaya kampus Indralaya dengan melihat bentuk-bentuk hubungan sosial serta faktor pendorong dan penghambat hubungan sosial. Konsep yang digunakan untuk mengkaji permasalahan mengenai hubungan sosial ini adalah konsep hubungan sosial dari Wardiyatmoko. Metode yang digunakan di dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan mahasiswa Papua dan mahasiswa non Papua yang menjadi informan utama serta penjaga asrama mahasiswi yang menjadi informan pendukung dalam penelitian ini. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara semi struktur kepada informan utama dan informan pendukung, serta dokumentasi. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa hubungan sosial asosiatif dalam bentuk kerjasama terjadi dalam kegiatan berupa kerja kelompok dan aksi solidaritas penggalangan dana. Akomodasi terjadi dalam bentuk toleransi dalam bidang keagamaan, diskusi untuk meredakan ketegangan, dan kompromi saat mengerjakan tugas kelompok yang dilakukan oleh mahasiswa Papua dan mahasiswa non Papua. Kemudian hubungan sosial disosiatif terjadi dalam bentuk kontravensi yang berupa ejekan dan sindiran yang sering diterima oleh mahasiswa Papua. Faktor pendorong hubungan sosial mahasiswa Papua dengan mahasiswa non Papua adalah kesadaran bahwa mereka sedang menempuh pendidikan, untuk menjaga rasa aman, menambah relasi pertemanan, dan keperdulian. Sedangkan faktor penghambat hubungan sosial mahasiswa Papua dengan mahasiswa non Papua adalah kesulitan adaptasi, sifat mahasiswa Papua yang cenderung tertutup, dan prasangka negatif yang sering muncul.Kata kunci: Hubungan Sosial, Mahasiswa Papua, Universitas Sriwijaya

    THE COMPARISON OF THINK TALK WRITE AND THINK PAIR SHARE WITH TALKING STICK VIEWED FROM STUDENTS' INDEPENDENT LEARNING EIGHTH GRADE STUDENTS OF JUNIOR HIGH SCHOOL

    Get PDF
    This research was a quasi-experimental research with 2×3 factorial design. It aimed to determine the learning model between Think Talk Write with Talking Stick (TTW-TS) and Think Pair Share with Talking Stick (TPS-TS) that gave the best achievement on mathematics subject viewed from students' independent learning. The population of this research were all of Junior High School students at the 8th grade in Ngawi Regency, East Java, Indonesia in academic year 2016/2017 which applied KTSP curriculum. The sample was taken by using stratified cluster random sampling. The data were collected by using methods of documentation, students' independent learning questionnaires, and mathematics achievement test. Data analysis technique used two ways analysis of variance (ANOVA) with unequal cell. According to the research findings, it could be concluded that: (1) students' mathematics achievement which were taught by using TTW-TS is as good as students' mathematics achievement which were taught by using TPS-TS in relation and function material, (2) mathematics achievement of students with high independent learning is better than students with medium and low independent learning, and mathematics achievement of students with medium independent learning is as good as students with low independent learning in relation and function material, (3) in each learning model, mathematics achievement of students with high independent learning is better than students with medium and low independent learning, and mathematics achievement of students with medium independent learning is as good as students with low independent learning in relation and function material (4) in each category of high and medium independent learning, student’s mathematics achievement which were taught by using TTW-TS is better than student’s mathematics achievement which were taught by using TPS-TS and in low independent learning student’s mathematics achievement which were taught by using TTW-TS is as good as student’s mathematics achievement which were taught by using TPS-TS in relation and function material. Keywords: Think talk write, think pair share, talking stick, independent learning, relation and functio

    Korelasi Penguasaan Materi Aljabar Linier Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa pada Mata Kuliah Metode Numerik

    Get PDF
    Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah terdapat korelasi antara penguasaan konsep aljabar linier dengan prestasi akademik pada mata kuliah teknik numerik. Populasi penelitian ini adalah mahasiswa semester empat dari program studi teknik informatika Universitas PGRI Madiun, khususnya kelas A, B, C, D, dan E. Sampel penelitian diambil dengan menggunakan metode random sampling. Sampel penelitian terdiri dari mahasiswa yang terdaftar di kelas B dan C program studi teknik informatika. Temuan penelitian menunjukkan adanya korelasi antara penguasaan konsep aljabar linier dan prestasi akademik pada mata kuliah metode numerik di kalangan mahasiswa di Madiun. Temuan pengujian menunjukkan koefisien korelasi (r) sebesar 0,812, yang menunjukkan hubungan yang sangat kuat. Hasilnya, ditemukan bahwa tingkat kemahiran yang tinggi dalam aljabar linier secara signifikan mempengaruhi hasil belajar mahasiswa dalam mata kuliah teknik numerik

    Perancangan Sistem Informasi Pegawai PT.Victoria Care Berbasis Website

    Get PDF
    PT. Victoria Care is a distributor company engaged in the sale of beauty products located in Jl.Wedi Betro Pergudangan Sinar Gedangan Sidoarjo. Data processing PT. Victoria Care is still considered less efficient and effective, difficult to find employee information data because it is still done manually or using microsoft word and excel. Therefore developed the employee information system website created with Hypertext Preprocessor (PHP), codeigniter framework and MySql database that aims to facilitate staffing personnel in managing administrative data employees and facilitate employees in applying for leave and retire through the existing web. Stages of this study include needs analysis, design, implementation and testing. This web-based PT.Victoria Care employee information system is tested by blackbox method and user testing by giving statement which is filled by 30 employees that produce 84% stated that this employee information system has fulfilled the requirement in PT.Victoria Care. This information system has features such as data retrieval, leave application, retirement filing and report generation. With the information system employee PT.Victoria Care web-based is to facilitate the work process staffing staff in processing the activities of personnel administration processed online using web-based information systems

    PENDAMPINGAN PENGEMASAN PRODUK JAMU SERBUK UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PRODUK PADA USAHA JAMU JAHE SERIBU DI DESA BULU KEC. SUKOMORO KABUPATEN MAGETAN

    Get PDF
    Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan untuk memberikan penyuluhan, pendampingan dan pelatihan kepada ibu-ibu kelompok usaha jamu serbuk jahe di Desa Bulu, Kecamatan Sukomoro, Kabupaten Magetan. Hal ini dilakukan karena para pengusaha jamu serbuk tersebut mengalami kendala dalam pengemasan produk sehingga menyebabkan jamu serbuk yang dihasilkan tidak tahan lama. Oleh karena itu, perlu adanya penyuluhan, pendampingan dan pelatihan dalam rangka memperbaiki kemasan produk sehingga jamu yang dihasilkan awet dan tahan lama. Tujuan dari pengabdian ini adalah memberikan pengetahuan dan keterampilan kepada kelompok ibu-ibu usaha jamu serbuk Jahe Seribu dalam hal pengemasan agar produk yang dihasilkan dapat bertahan lama, awet, dan berkualitas. Tidak hanya itu, diharapkan setelah adanya kegiatan ini, pemasaran kelompok ibu-ibu usaha jamu serbuk Jahe Seribu semakin luas sehingga dapat meningkatkan penjualan. Jika penjualan meningkat maka pendapatan pun juga akan meningkat, hal itu dapat mendorong naiknya perekonomian kelompok usaha tersebut

    PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN, DAN HARGA TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN (Studi Pada Usaha Rumahan Kerupuk Ikan Super Besuki Situbondo)

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas produk (X1), kualitas pelayanan (X2), dan harga (X3) terhadap kepuasan pelanggan Krupuk Ikan Super. Dalam penelitian ini data dikumpulkan dengan cara observasi, wawancara dan kuesioner. Jumlah responden sebanyak  50 responden yang merupakan pelanggan Krupuk Ikan Super dengan teknik purposive sampling. Analisis yang digunakan meliputi uji instrumen data (uji validitas, dan uji reliabilitas), analisis regresi linear berganda, uji asumsi klasik (uji normalitas, uji multikolinearitas, uji heteroskedastisitas), dan uji hipotesis (uji F, uji t, koefisien determinasi). Dari hasil analisis menggunakan regresi dapat diketahui bahwa variabel kualitas produk (X1), kualitas pelayanan (X2), dan harga (X3), semuanya berpengaruh positif terhadap kepuasan pelanggan Krupuk Ikan Super. Dari uji t diperoleh hasil kualitas produk (0,002), kualitas pelayanan (0,013), dan harga (0,021), semuanya berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pelanggan Krupuk Ikan Super. Dari uji F diperoleh hasil kualitas produk, kualitas pelayanan, dan harga (0,000), semuanya berpengaruh signifikan secara simultan terhadap kepuasan pelanggan Krupuk Ikan Super. Ketiga variabel ini berpengaruh sebesar 61,9%, terhadap kepuasan pelanggan Krupuk Ikan Super sedangkan sisanya sebesar 38,1% dipengaruhi oleh variabel lain.Kata kunci:kualitas produk, kualitas pelayanan, harga dan kepuasan pelangga
    corecore