14 research outputs found

    Stability and Bifurcation Analysis of Time Delayed Prey-Predator System with Holling Type-III Response Function

    Get PDF
    Interaction between prey and predator is a recurring event that occurs continuously and the presence of both can mutually affect each otherā€™s population. This paper discusses the stability and bifurcation analysis of time delayed prey-predator system with Holling type-III response function incorporating a prey refuge. Holling type-III response function is used because the availability of the prey in nature is decreasing. Time delay represents the time for predators to find another prey population when the available population is decreasing. Dynamic analysis is used to study the influence of a given response function. The equilibrium point and stability analysis of the model with and without time delay has been calculated and analyzed. Model analysis under the influence of time delay and coefficient of competition among predators shows an indication of Hopf bifurcation in the neighborhood of the co-existing equilibrium point

    Mengukur Efektivitas Sistem Informasi Dan Mengetahui Kesuksesan Portal Akademik (Siam) On-line (Studi Kasus Terhadap Pengguna Di Program Pendidikan Vokasi Universitas Brawijaya)

    Full text link
    Pemanfaaatan suatu portal sudah menjadi kebutuhan dan tuntutan perkembangan teknologi dan informasi, khususnya memberikan informasi di Universitas Brawijaya berfungsi sebagai integrator informasi akademik yang ada di berbagai unit akademik (program studi/fakultas/program) sekaligus sebagai sarana komunikasi antar civitas akademika kampus. Keberagaman informasi dan bervariasi bentuknya, sehingga keberadaan sebuah ā€œportalā€ dapat mengintegrasikan informasi-informasi tersebut sehingga mempermudah akses publik. Keuntugan lain adalah portal akademik (SIAM-UB) dapat diakses melalui berbagai teknologi dan layanan. Beberapa manfaat informasi dalam pemenuhan kebutuhan informasi diantaranya adalah menambah pengetahuan atau mengurangi ketidakpastian informasi bagi pemakai, memberikan suatu dasar kemungkinan untuk menanggapi seleksi dalam pemenuhan kebutuhan informasi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis portal akademik (SIAM-UB): 1) pengaruh kualitas sistem terhadap penggunaan sistem, 2) pengaruh kualitas informasi terhadap penggunaan sistem, 3) pengaruh kualitas proses terhadap penggunaan sistem, 4) pengaruh kualitas kolaborasi terhadap penggunaan sistem, 5) pengaruh kualitas layanan terhadap penggunaan sistem, 6) pengaruh kualitas sistem terhadap kepuasan pengguna, 7) pengaruh kualitas informasi terhadap kepuasan pengguna, 8) pengaruh kualitas proses terhadap kepuasan pengguna, 9) pengaruh kualitas kolaborasi terhadap kepuasan penggunaan, 10) pengaruh kualitas layanan terhadap kepuasan penggunaan, 12) pengaruh penggunaan sistem terhadap manfaat individu, 14) pengaruh kepuasan penggunaan terhadap manfaat individu. Sampel dalam penelitian ini sejumlah 85 mahasiswa yang merupakan mahasiswa aktif dan penelitian ini menggunakan metode analisis data Partial Least Square (PLS). Hasil uji menunjukkan bahwa: 1) terdapat pengaruh langsung dan tidak signifikan antara variabel dimensi kualitas sistem terhadap penggunaan portal akademik yang telah dimanfaatkan oleh program pendidikan vokasi. 2) terdapat pengaruh langsung dan signifikan antara variabel dimensi kualitas informasi terhadap penggunaan portal akademik. 3) pengaruh langsung dan tidak signifikan antara variabel dimensi kualitas proses terhadap penggunaan portal akademik. 4) terdapat pengaruh langsung dan signifikan antara variabel dimensi kualitas kolaborasi terhadap penggunaan portal akademik. 5) terdapat pengaruh langsung dan tidak signifikan antara variabel dimensi kualitas layanan terhadap penggunaan portal akademik. 6) terdapat pengaruh langsung dan tidak signifikan antara variabel dimensi kualitas sistem terhadap kepuasan pengguna portal akademik, 7) terdapat pengaruh langsung dan tidak signifikan antara variabel dimensi kualitas informasi terhadap kepuasan pengguna portal akademik, 8) terdapat pengaruh langsung dan tidak signifikan antara variabel dimensi kualitas proses terhadap kepuasan pengguna portal akademik. 9) terdapat pengaruh langsung dan tidak signifikan antara variabel dimensi kualitas kolaborasi terhadap kepuasan pengguna portal akademik. 10) terdapat pengaruh langsung dan signifikan antara variabel dimensi penggunaan dari portal terhadap manfaat individu. 11) terdapat pengaruh langsung dan signifikan antara variabel dimensi kepuasan pengguna terhadap manfaat individu

    PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN ROLE PLAYING UNTUK PENINGKATAN HASIL BELAJAR DAN AKTIVITAS SISWA PADA MATA PELAJARAN BIOLOGI (Standar Kompetensi Memahami Saling Ketergantungan dalam Ekosistem di SMP Negeri 1 Tapen Kabupaten Bondowoso Kelas 7E Tahun Ajaran 2

    Get PDF
    Abstract.Role Playing is a kind of gestural games which contains of purposes, rules, and involves the happiness. Role Playing teaching model invites students learning while playing so that students can be motivated in teaching learning process.Ā  The objectives of this research are to improve the result of studentsā€™ learning and activities in the classroom. This research is classroom action research that was conducted in two cycles, first cycle and second cycle. This research are expected to give the improvement to the result of studentsā€™ learning and activities in the classroom. According to the result of this research, Role Playing teaching model revealed the result of studentsā€™ learning and activities. The average of studentsā€™ cognitive mark in the class improved from 73,16 to 82,89 while the average of studentsā€™ psychomotor mark in the class improved from 74,99 to 82,45. In same line, the average of studentsā€™ affective mark from cycle I to cycle II improved from 73,68 to 80,26 while the average of studentsā€™ activities mark improved from 69,29 to 74,41.Ā  Therefore, it can be concluded thatĀ  Role Playing teaching model can be used as an appropriate model in teaching learning process. Keywords:improved, result of studentsā€™ learning, studentsā€™ activity, role playing teaching model.

    INTENSIFIKASI USAHA PEMBIBITAN AYAM KAMPUNG UNGGUL BALITBANGTAN (KUB) MELALUI PENGUATAN KELEMBAGAAN KELOMPOK USAHA BERSAMA

    Get PDF
    Program pengembangan desa binaan ini dilakukan di Desa Purwoasri, Kecamatan Gumukmas, Kabupaten Jember yang merupakan salah satu desa binaan Universitas Jember. Tujuan yang ditetapkan pada program ini adalah terjadinya peningkatan atau intensivikasi budidaya ayam kampung unggul dengan menerapkan teknologi pembibitan dengan menggunakan mesin tetas otomatis, peningkatan Sumber daya peternak melalui pelatihan, praktek, dan pendampingan tentang manajeman budidaya ayam kampung unggul. Metode pelaksanaan pengembangan desa binaan diawali dengan: kegiatan sosialisai program pengabdian pada masyarakat, Pelatihan dan pendampingan manajeman pembibitan ternak (teknik penetasan telur menggunakan mesin tetas otomatis) untuk mendapatkan bibit ayam kampungunggul, pelatihan manajeman pemeliharaan, manajeman pakan (formulasi ransum berbahan pakan lokal), manajeman kesehatan ternak guna meningkatkan sekil dan ketrampilan peternak dalam hal budidaya ternak ayamkampung, pelatihan penguatan kelembagaan, Pembentukan kelompok usaha bersama (KUBE), meningkatkan akses pasar, disfersivikasi usaha untuk meningkatkan kemandirian dan kesejahteraanpeternak, dan pendampingan kegiatan untuk memastikan keberlanjutan Program Desa Binaan. Target dari kegiatan ini yaitu bersama dengan pemerintah Desa Purwoasri dan kelompok peternak ayam kampung unggul melakukan intensifikasi usaha budidaya ayam kampung unggul guna meningkatkan kemandirian dan kesejahteraan peternak

    DISAIN KONSEP PERANGKAT UJI-BANDING KEANDALAN ANTARA LIMIT-SWITCH MENGGUNAKAN METODA MEKANIK DAN PROXIMITY PADA KOMPONEN CRDM DI REAKTOR KARTINI

    Get PDF
    DISAIN KONSEP PERANGKAT UJI-BANDING KEANDALAN ANTARA LIMIT-SWITCH MENGGUNAKAN METODA MEKANIK DAN PROXIMITY PADA KOMPONEN CRDM DI REAKTOR KARTINI. Sebuah konsep desain untuk uji-banding dua buah saklar yang berbeda dalam hal teknik aktuasinya, yaitu secara sentuhan mekanik dan tanpa sentuh, telah dibuat. Desain ini bertujuan untuk membandingkan keandalan kerja dua saklar tersebut pada suatu kondisi kerja tertentu, yaitu bagian dari perangkat CRDM (Control Rod Drive Mechanism) di reaktor Kartini. Kedua jenis saklar tersebut sebenarnya sudah memenuhi persyaratan operasional dari sudut pandang industri dan keselamatan. Team perawatan reaktor Kartini menjalankan program proactive maintenace selalu berusaha mencari teknik lain agar keandalan sistem instrumentasi di reaktor Kartini selalu menjadi lebih baik. Konsep desain ini dapat digunakan sebagai langkah awal persiapan untuk memenuhi prosedur proses penggantian Limit Switch yang lebih handal pada komponen CRDM di Reaktor Kartini. Kata kunci : Limit-switch, Proximity-switch, uji-banding, CRDM, perawatan-proactiv

    DISAIN KONSEP PERANGKAT UJI-BANDING KEANDALAN ANTARA LIMIT-SWITCH MENGGUNAKAN METODA MEKANIK DAN PROXIMITY PADA KOMPONEN CRDM DI REAKTOR KARTINI

    Get PDF
    DISAIN KONSEP PERANGKAT UJI-BANDING KEANDALAN ANTARA LIMIT-SWITCH MENGGUNAKAN METODA MEKANIK DAN PROXIMITY PADA KOMPONEN CRDM DI REAKTOR KARTINI. Sebuah konsep desain untuk uji-banding dua buah saklar yang berbeda dalam hal teknik aktuasinya, yaitu secara sentuhan mekanik dan tanpa sentuh, telah dibuat. Desain ini bertujuan untuk membandingkan keandalan kerja dua saklar tersebut pada suatu kondisi kerja tertentu, yaitu bagian dari perangkat CRDM (Control Rod Drive Mechanism) di reaktor Kartini. Kedua jenis saklar tersebut sebenarnya sudah memenuhi persyaratan operasional dari sudut pandang industri dan keselamatan. Team perawatan reaktor Kartini menjalankan program proactive maintenace selalu berusaha mencari teknik lain agar keandalan sistem instrumentasi di reaktor Kartini selalu menjadi lebih baik. Konsep desain ini dapat digunakan sebagai langkah awal persiapan untuk memenuhi prosedur proses penggantian Limit Switch yang lebih handal pada komponen CRDM di Reaktor Kartini. Kata kunci : Limit-switch, Proximity-switch, uji-banding, CRDM, perawatan-proactiv

    Stability of T-DNA Integration in Phalaenopsis ā€œSogo Vivienā€ Transgenic Orchid Carrying 35S::Gal4::AtRKD4::GR

    Get PDF
    Orchid is anĀ elegant ornamental plant and favoured by the society. Phalaenopsis "Sogo vivien" is a mini-sized orchid with an interesting white-striped purple petals. This study was aimed to analyze the stability of the integration of embryonic gene carrier T-DNA from Arabidobsis AtRKD4 into the P. "Sogo vivien" genome produced in 2016. The study was conducted in 3 stages: 1) Transgenic plant phenotype analysis (1 year old); 2) Examination of T-DNA integration in orchid genotypes using PCR. 3) Analysis of transgenic plant leaf explantsā€™ ability to produce somatic embryo in vitro.Ā In vitro cultures were performed on the base medium of New Phalaenopsis (NP), plus various concentrations of TDZĀ (0, 1, 2 mg.L-1) and IBAĀ (0, 1, 2 mg.L-1) or without TDZ and IBA as controls.Ā The transgenic Phalaenopsis ā€˜Sogo vivienā€™ were transferred to pot mediums via ex vitro with two treatments:Ā the first leaves were cut as explants for in vitro culture, and the plants were transferred to the mixture of fern medium with shavings of bark. The integration of T-DNA in the genome was detected by DNA genome amplification from the second leaves using the AtRKD4 gene primers and the POH1 gene. The results showed that the highest number of somatic embryo (SE) propagules or protocorm like bodies (PLBs) amounted to 27 were derived from transgenic plant # 2 cultured on NP + 2 mg.L-1 TDZ +1 mg.L-1 IBA medium. The presence of AtRKD4 transgenes were detected with the amplification of 380 bp of the RKD4 gene from the genome of transgenic plant # 2 by using PCR. There were 2 out of 15 plants that positively carry the AtRKD4 gene and produce SE. Thus, the stability of the AtRKD4 carrier T-DNA integration in the genomes of transgenic plants was 13.3%

    Pengaruh Penerapan Portal Sistem Informasi Administrasi Mahasiswa (Siam) On-Line Terhadap Perilaku Pengguna Dan Manfaat Individu (Studi Empiris Pada Mahasiswa Di Program Pendidikan Vokasi Universit

    No full text
    Pemanfaaatan suatu portal sudah menjadi kebutuhan dan tuntutan perkembangan teknologi dan informasi, khususnya memberikan informasi di Universitas Brawijaya berfungsi sebagai integrator informasi akademik yang ada di berbagai unit akademik (program studi/fakultas/program) sekaligus sebagai sarana komunikasi antar civitas akademika kampus. Beberapa manfaat informasi dalam pemenuhan kebutuhan informasi diantaranya adalah menambah pengetahuan atau mengurangi ketidakpastian informasi bagi pemakai, memberikan suatu dasar kemungkinan untuk menanggapi seleksi dalam pemenuhan kebutuhan informasi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menjelaskan dan menganalisis pengaruh portal akademik (SIAM-UB) melalui variabel : kualitas sistem, kualitas informasi, kualitas proses, kualitas kolaborasi, kualitas layanan, terhadap perilaku pengguna serta manfaat individu. Jumlah populasi seluruh tingkat I, II dan III mahasiswa program pendidikan vokasi Universitas Brawijaya sejumlah N = 800 mahasiswa aktif dengan presisi (d)= 10%, dengan menggunakan persamaan Yamane : n=N/(N.(d)2+1), maka dihasilkan sampel dalam penelitian ini sejumlah 85 mahasiswa yang merupakan mahasiswa aktif. Dari hasil uji penelitian ini menghasilkan 12 hipotesis yang terdiri dari: ada 4 variabel yang dinyatakan signifikan terdiri dari : (i) kulitas informasi terhadap penggunaan sistem, (ii) kualitas kolaborasi terhadap penggunaan sistem, (iii) penggunaan sistem tehadap manfaat individu dan (iv) kepuasan pengguna terhadap manfaat individu), sedangkan 8 variabel yang dinyatakan tidak signifikan terdiri dari : (i) kualitas sistem terhadap pengunaan sistem, (ii) kualitas sistem terhadap kepuasan pengguna, (iii) kualitas informasi terhadap kepuasan pengguna, (iv) kuaitas proses terhadap penggunaan sistem, (v) kualitas proses terhadap kepuasan pengguna, (vi) kualitas kolaborasi terhadap kepuasan pengguna, (vii) kualitas layanan terhadap penggunaan sistem, dan (viii) kualitas layanan terhadap kepuasan pengguna

    Teknik Pemeriksaan Pyelografi intravena pd suspect fistula vesikovagina di divisi radiologi RSUP Dr. Kariadi Smg

    No full text
    corecore