15 research outputs found

    MANAJEMEN GURU SERTIFIKASI DALAM MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN DI SMP NEGERI 3 BANDA ACEH

    Get PDF
    MANAJEMEN PEMBELARAN GURU SERTIFIKASI DALAM MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARANDI SMP NEGERI 3 BANDA ACEHOleh : Juli Ara Fitri NPM : 1609200050057Komisi Pembimbing:1.Prof. Dr. Murniati AR, M. Pd.2.Dr. Bahrun, M. Pd.ABSTRAKManajemen pembelajaran merupakan serangkaian kegiatan yang dilakukan oleh guru sebagai tenaga pendidik dalam untuk meningkatkan kualitas pembelajaran. Guru sertifikasi sebagai tenaga pendidik profesional yang telah mendapatkan sertifikat pendidik memiliki peran dalam meningkatkan kualitas pembelajaran. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui penyusunan perencanaan pembelajaran guru sertifikasi, proses pelaksanaan pembelajaran guru sertifikasi, proses evaluasi yang di laksanakan guru sertifikasi di SMP Negeri 3 Banda Aceh. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data di lakukan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Subjek penelitian adalah wakil kepala sekolah, guru sertifikasi, dan peserta didik. Hasil penelitian menunjukan bahwa: (1) Semua guru sertifikasi di SMP Negeri 3 Banda Aceh telah membuat RPP sebelum melaksanakan proses pembelajaran, karena RPP merupakan petunjuk bagi guru dalam pelaksanaan pembelajaran, selain RPP guru juga menyiapkan perangkat lain seperti silabus, program semester, program tahunan, KKM, minggu efektif, dan buku penilaian; (2) dalam proses pelaksanaan pembelajaran guru sertifikasi melakukann proses pembelajaran sesuai dengan arahan yang ada pada RPP, langkah-langkah guru dalam melaksanakan proses pembelajaran yaitu: guru memberikan salam, berdoa bersama, mengaji, membaca Asmaul husna, mengabsen siswa, apersepsi, pre test, diskusi kelompok, tanya jawab, post test, Penutup. (3) dalam proses evaluasi pembelajaran guru sertifikasi melakukan tiga tahap yaitu penilaian pengetahuan, penilaian sikap dan penilaian keterampilan. Selain ketiga tahap tersebut guru sertifikasi juga melakukan penilaian pre test dan post test.Kata Kunci: Manajemen Pembelajaran, Guru Sertifikasi dan Kualitas Pembelajara

    PERKEMBANGAN PANTI ASUHAN BUDI LUHUR DI KABUPATEN ACEH TENGAH 1948-2014

    Get PDF

    MOTHER KNOWLEDGE OF NUTRITION AND EFFECT ON NUTRITIONAL STATUS OF CHILDREN IN COMMUNITY HEALTH CENTER

    Get PDF
    Background:The level of nutritional knowledge from a mother will affect a person in the decision to provide a child's intake, so it will automatically affect the nutritional status of the child. Good knowledge is expected that children will get good nutrition so that children's growth is in accordance with the age of growth and development. Good knowledge of mothers will look to provide or prepare daily food in an amount sufficient for the nutritional needs of the child.Objective:The purpose of this study was to determine the effect of maternal knowledge on nutrition on the nutritional status of toddlers at Puskesmas Harapan Raya Pekanbaru.Method: Thistype of research is observational analytic, with aapproach design cross sectional. The study population was all mothers who have children under five at Puskesmas Harapan Raya Pekanbaru. The research sample consisted of 35 respondents using purposive random sampling technique. The research instrument used a questionnaire to measure the level of knowledge of the nutritional status of toddlers using parameters of body weight / height based on the Z score category. The results of the measurement of research data were then carried out by testing the hypothesis by using the Chi-Square test Result:The results showed that from the results of the hypothesis test the effect of the level of maternal knowledge about nutrition on the nutritional status of toddlers, the value of p = 0.001 (p> 0.05) was obtained, so that Ho was rejected, which means that there was an effect of the level of mother's knowledge about nutrition on the nutritional status of toddlers. With OR: 14.7 with 95% CI: 2.31-93.44.Conclusion : The level of mother's knowledge affects the nutritional status of children under five. The magnitude of the influence of a high level of maternal knowledge is 14.7 x fold compared to mothers with low knowledge

    PENGARUH INTENSITAS MENONTON DRAMA KOREA TERHADAP PERUBAHAN NILAI-NILAI RELIGIUS MAHASISWA PAI ANGKATAN 2019 DI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN INTAN LAMPUNG

    Get PDF
    ABSTRAK PENGARUH INTENSITAS MENONTON DRAMA KOREA TERHADAP PERUBAHAN NILAI-NILAI RELIGIUS MAHASISWA PAI ANGKATAN 2019 DI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN INTAN LAMPUNG Oleh: Juli Fitri Yani Drama Korea merupakan salah satu produk Korean Wave yang sangat digemari oleh banyak kalangan. Pada dasarnya, media sangat berperan penting dalam globalisasi dan persebaran budaya Korea Selatan. Berbagai produk Korea Selatan termasuk drama Korea begitu massive penyebarannya karena promosi budaya Korea yang begitu intens melalui berbagai media massa termasuk melalui internet dan televisi. Persebaran budaya Korea Selatan melalui drama Korea telah merambah ke banyak negara salah satunya Indonesia. Drama Korea begitu digemari oleh banyak kalangan terutama remaja, beberapa diantaranya adalah dari kalangan mahasiswa. Oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk meneliti apakah terdapat pengaruh intensitas menonton drama Korea terhadap perubahan nilai-nilai religius mahasiswa PAI Angkatan 2019 di Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif jenis survei. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa aktif Program Studi Pendidikan Agama Islam angkatan 2019 di Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung yang menyukai drama Korea. Sampel yang diambil menggunakan teknik simple random sampling dan diperoleh sebanyak 40 mahasiswa. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan kuesioner atau angket (skala likert). Teknik analisis data dalam penelitian ini yaitu dengan mengguanakan analisis korelasi pearson product moment dan analisis regresi linier sederhana dengan menggunakan bantuan program IBM Statistical Package for Social Science (SPSS) versi 23. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa berdasarkan analisis korelasi pearson product moment diperoleh nilai signifikansi sebesar 0,011. Dapat diambil kesimpulan bahwa 0,011 < 0,05 yang berarti H0 ditolak dan H1 diterima. Hal ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif yang signifikan antara intensitas menonton drama Korea terhadap perubahan nilai-nilai religius mahasiswa PAI Angkatan 2019 di Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung. Adapun tingkat hubungan variabel intensitas menonton drama Korea (X) dengan variabel perubahan nilai religius (Y) diperoleh nilai koefisien korelasi (r) sebesar 0,397. Sedangkan nilai r tabel untuk 40 responden dengan level of significant 5% (r tabel) adalah 0,312. Dapat ditarik kesimpulan bahwa tingkat hubungan antara variabel X dan Y memiliki korelasi yang rendah. Berdasarkan uji regresi linier sederhana menunjukkan bahwa nilai koefisien determinasi diperoleh sebesar 0,158. Hal ini mengindikasikan bahwa adanya pengaruh intensitas menonton drama Korea terhadap perubahan nilai-nilai religius mahasiswa PAI Angkatan 2019 sebesar 15,8% sedangkan sisanya dipengaruhi oleh variabel-variabel lain yang tidak dibahas dalam penelitian ini. Kata Kunci : Intensitas Menonton, Drama Korea, Nilai Religius iv ABSTRACT THE EFFECT OF INTENSITY OF WATCHING KOREAN DRAMA ON CHANGES IN RELIGIOUS VALUES OF PAI STUDENTS CLASS OF 2019 AT RADEN INTAN STATE ISLAMIC UNIVERSITY, LAMPUNG By: Juli Fitri Yani Korean drama is one of the products of the Korean Wave which is very popular with many groups. Basically, the media plays an important role in globalization and the spread of South Korean culture. Various South Korean products, including Korean dramas, have spread so massively because of the intense promotion of Korean culture through various mass media including the internet and television. The spread of South Korean culture through Korean dramas has penetrated many countries, one of which is Indonesia. Korean dramas are very popular with many groups, especially teenagers, some of whom are students. Therefore this study aims to examine whether there is an effect of the intensity of watching Korean dramas on changes in the religious values of 2019 PAI students at Raden Intan State Islamic University Lampung. This study uses a quantitative method of survey type. The population in this study were active students of the 2019 Islamic Religious Education Study Program at Raden Intan Lampung State Islamic University who liked Korean dramas. Samples were taken using simple random sampling technique and obtained as many as 40 students. Data collection techniques in this study used a questionnaire or questionnaire (Likert scale). The data analysis technique in this study was by using Pearson product moment correlation analysis and simple linear regression analysis using the help of the IBM Statistical Package for Social Science (SPSS) version 23 program. The results of this study indicate that based on the pearson product moment correlation analysis, a significance value of 0.011 is obtained. It can be concluded that 0.011 < 0.05 which means H0 is rejected and H1 is accepted. This shows that there is a significant positive effect between the intensity of watching Korean dramas on changes in the religious values of 2019 PAI students at Raden Intan State Islamic University Lampung. As for the level of relationship between the variable intensity of watching Korean dramas (X) and the variable changing religious values (Y), the correlation coefficient (r) is 0.397. While the value of r table for 40 respondents with a significant level of 5% (r table) is 0.312. It can be concluded that the level of relationship between variables X and Y has a low correlation. Based on the simple linear regression test, it shows that the coefficient of determination is 0.158. This indicates that there is an effect of the intensity of watching Korean dramas on changes in the religious values of 2019 Islamic Religious Education students by 15.8%, while the rest are influenced by other variables not discussed in this study. Keywords: Watching Intensity, Korean Drama, Religious Valu

    PENGARUH PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY TERHADAP RETURN SAHAM DENGAN PROFITABILITAS SEBAGAI VARIABEL MODERATING

    Get PDF
    Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh corporate social responsibility (CSR) terhadap return saham dan pengaruh corporate social responsibility (CSR) terhadap return saham dengan profitabilitas sebagai variabel moderating. Variabel corporate social responsibility (CSR) diukur berdasarkan indeks GRI ( Global Reporting Initiative ) G4 yang terdiri dari 3 fokus yakni ekonomi, lingkungan dan sosial. Profitabilitas dalam penelitian ini diproksikan dengan return on equity (ROE) dan return saham dihitung dengan capital gain (loss). Sampel penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama tahun 2012-2014 dan dipilih secara purposive sampling. Terdapat 28 perusahaan dengan periode 3 tahun sehingga diperoleh 84 sampel. Penelitian ini mengggunakan data dari Pojok Bursa Efek Indonesia STIESIA dan website Bursa Efek Indonesia. Metode analisis yang digunakan adalah model regresi berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa corporate social responsibility (CSR) tidak berpengaruh postif nilai perusahaan dan profitabilitas sebagai variabel moderating tidak mampu memoderasi pengaruh corporate social responsibility (CSR) terhadap return saha

    HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU TENTANG MAKANAN PENDAMPING ASI DINI DENGAN PEMBERIAN MP-ASI DINI BAYI USIA 6-24 BULAN DI PMB ANIK RAKHMAWATI DESA SABRANG JATINOM KLATEN

    Get PDF
    Latar Belakang : Semakin meningkatnya umur bayi, kebutuhan akan zat gizi semakin bertambah karena tumbuh kembang, sedangkan Air Susu Ibu yang dihasilkan ibunya kurang memenuhi kebutuhan gizi. Oleh sebab itu mulai usia 6 bulan selain Air Susu Ibu, bayi mulai diberikan makanan pendamping air susu ibu agar kebutuhan gizinya terpenuhi.Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan pengetahuan ibu tentang makanan pendamping air susu ibu dengan pemberian makanan pendamping air susu ibu. Metode : Penelitian ini menggunakan desain penelitian analitik korelasional. Populasi penelitian ini seluruh ibu yang memiliki bayi usia 6-24 bulan sebanyak 45 responden. Tehnik menggunakan total sampling. Jumlah sampel sebanyak 45 responden. Instrument yang digunakan pada penelitian ini menggunakan kuesioner. Analisa data menggunakan analisa bivariat dan univariat. Hasil Penelitian : Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pengetahuan responden tergolong baik 43 responden (93,3%) yang tergolong cukup 2 responden (6,7%), perilaku responden tergolong baik 33 orang (73,3%) yang tergolong cukup 12 responden (26,7%). Tidak ada hubungan yang signifikan antara pengetahuan dan perilaku pemberian makanan pendamping air susu ibu dengan nilai p = 0,787, nilai OR =1.409 dengan nilai CI 95%=0,116-17,116. Kesimpulan : Sebagian besar ibu yang berpengetahuan baik tentang makanan pendamping air susu ibu sebanyak 43 reponden (93,3%) dan ibu berperilaku baik sebanyak 33 reponden(73,3%). Saran untuk ibu yang pengetahuan cukup dan pemberian cukup agar ibu-ibu untuk menambah wawasan pengetahuan mengenai pemberian makanan pendamping ASI dengan cara menambah wawasan melalui Koran majalah dan media masa. Kata Kunci : Pengetahuan, Pemberian makanan pendamping AS

    IBM Akupresure untuk Mengatasi Dismenore pada Remaja Putri

    Get PDF
    Dysmenorrhea is menstruation accompanied by pain and is often complained of 40-80% of young women. Dysmenorrhea occurs because the endometrium in the secretion phase produces excessive prostaglandins that cause hypertonus and vasocontction of the myometrium resulting in ischemia, endometrial disintegration, bleeding, and pain. Dysmenorrhea can be treated by administering pharmacological therapy with non-steroidal and non-pharmacological anti-inflammatory drugs with acupressure techniques.Acupressure is done by massaging techniques at certain meridian points of the body to stimulate the natural ability to heal yourself by restoring a positive energy balance in the body. This community service aims to provide information about acupressure to reduce dysmenorrhea in young women online through zoom meetings with powerpoint slideshows and videos.The steps are the selection of groups of adolescents who are willing to be taught about acupressure to reduce dysmenorrhea pain, counseling and acupressure training and evaluation using google form. The service was conducted online on June 20, 2021 at 08.00-10.00 WIB which was attended by 30 young women in D.I Yogyakarta, Jambi, East Java, Lampung, South Sumatra, and Southeast Sulawesi.The results were an increase in the level of knowledge and skills of young women before and after counseling on acupressure to overcome dysmenorrhea. Before counseling, the level of adolescent knowledge is less, then after counseling the level of adolescent knowledge becomes sufficient and good. The need for various activities that improve the health of adolescents online in this pandemic.ABSTRAKDismenore adalah menstruasi yang disertai nyeri dan sering dikeluhkan 40-80% wanita muda.Dismenore terjadi karena endometrium dalam fase sekresi memproduksi prostaglandin berlebihan yang menyebabkan hipertonus dan vasokontriksi pada miometrium sehingga mengakibatkan iskemia, disintegrasi endometrium, perdarahan, dan nyeri.Dismenore dapat ditangani dengan pemberian terapi farmakologi dengan obat-obatan anti inflamasi non-steroiddan non farmakologidengan teknik akupresur.Akupresur dilakukan dengan teknik memijat pada titik meridian tubuh tertentu untuk merangsang kemampuan alami menyembuhkan diri sendiri dengan mengembalikan keseimbangan energi positif dalam tubuh.Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk memberikan informasi tentang akupresure untuk mengurangi dismenore pada remaja putri secara daringmelalui zoom meetingdengan slideshow powerpointserta video. Adapun langkah-langkahnya adalah pemilihan kelompok remaja yang bersedia diajarkan tentang akupresure mengurangi nyeri dismenorea, penyuluhan dan pelatihan akupresure serta evaluasi menggunakan google form.Pengabdian dilakukan secara daring pada tanggal 20 Juni 2021 pukul 08.00-10.00 WIB yang diikuti oleh 30 remaja putri di D.I Yogyakarta, Jambi, Jawa Timur, Lampung, Sumatera Selatan, dan Sulawesi Tenggara. Hasil terdapat peningkatan tingkat pengetahuan dan keterampilan remaja putri sebelum dan sesudah diberikan penyuluhan tentang akupresure untuk mengatasi dismenorea.Sebelum dilakukan penyuluhan, tingkat pengetahuan remaja adalah kurang, kemudian setelah dilakukan penyuluhan tingkat pengetahuan remaja menjadi cukup dan baik.Perlunya berbagai kegiatan yang meningkatkan derajat kesehatan remaja secara daring dimasa pandemi ini

    IBM Akupresure untuk Mengatasi Dismenore pada Remaja Putri

    Get PDF
    Dysmenorrhea is menstruation accompanied by pain and is often complained of 40-80% of young women. Dysmenorrhea occurs because the endometrium in the secretion phase produces excessive prostaglandins that cause hypertonus and vasocontction of the myometrium resulting in ischemia, endometrial disintegration, bleeding, and pain. Dysmenorrhea can be treated by administering pharmacological therapy with non-steroidal and non-pharmacological anti-inflammatory drugs with acupressure techniques.Acupressure is done by massaging techniques at certain meridian points of the body to stimulate the natural ability to heal yourself by restoring a positive energy balance in the body. This community service aims to provide information about acupressure to reduce dysmenorrhea in young women online through zoom meetings with powerpoint slideshows and videos.The steps are the selection of groups of adolescents who are willing to be taught about acupressure to reduce dysmenorrhea pain, counseling and acupressure training and evaluation using google form. The service was conducted online on June 20, 2021 at 08.00-10.00 WIB which was attended by 30 young women in D.I Yogyakarta, Jambi, East Java, Lampung, South Sumatra, and Southeast Sulawesi.The results were an increase in the level of knowledge and skills of young women before and after counseling on acupressure to overcome dysmenorrhea. Before counseling, the level of adolescent knowledge is less, then after counseling the level of adolescent knowledge becomes sufficient and good. The need for various activities that improve the health of adolescents online in this pandemic.ABSTRAKDismenore adalah menstruasi yang disertai nyeri dan sering dikeluhkan 40-80% wanita muda.Dismenore terjadi karena endometrium dalam fase sekresi memproduksi prostaglandin berlebihan yang menyebabkan hipertonus dan vasokontriksi pada miometrium sehingga mengakibatkan iskemia, disintegrasi endometrium, perdarahan, dan nyeri.Dismenore dapat ditangani dengan pemberian terapi farmakologi dengan obat-obatan anti inflamasi non-steroiddan non farmakologidengan teknik akupresur.Akupresur dilakukan dengan teknik memijat pada titik meridian tubuh tertentu untuk merangsang kemampuan alami menyembuhkan diri sendiri dengan mengembalikan keseimbangan energi positif dalam tubuh.Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk memberikan informasi tentang akupresure untuk mengurangi dismenore pada remaja putri secara daringmelalui zoom meetingdengan slideshow powerpointserta video. Adapun langkah-langkahnya adalah pemilihan kelompok remaja yang bersedia diajarkan tentang akupresure mengurangi nyeri dismenorea, penyuluhan dan pelatihan akupresure serta evaluasi menggunakan google form.Pengabdian dilakukan secara daring pada tanggal 20 Juni 2021 pukul 08.00-10.00 WIB yang diikuti oleh 30 remaja putri di D.I Yogyakarta, Jambi, Jawa Timur, Lampung, Sumatera Selatan, dan Sulawesi Tenggara. Hasil terdapat peningkatan tingkat pengetahuan dan keterampilan remaja putri sebelum dan sesudah diberikan penyuluhan tentang akupresure untuk mengatasi dismenorea.Sebelum dilakukan penyuluhan, tingkat pengetahuan remaja adalah kurang, kemudian setelah dilakukan penyuluhan tingkat pengetahuan remaja menjadi cukup dan baik.Perlunya berbagai kegiatan yang meningkatkan derajat kesehatan remaja secara daring dimasa pandemi ini

    EDUKASI FISIKA DAN PRAKTIK ROKET AIR DI MTS N 6 SIJUNJUNG

    Get PDF
    ABSTRAKBelajar Fisika bagi beberapa siswa dirasa sulit dan membosankan. Sehingga banyak dari siswa cendrung menghindari Pelajaran fisika. Pelaksanaan pembelajaran yang monoton tanpa praktikum kurang mengembangkan proses berfikir siswa. Padahal kemampuan berfikir siswa dalam membangun konsep Fisika juga bisa dikembangkan melalui kegiatan praktikum. Kegiatan praktikum dapat mengasah rasa ingin tahu siswa dan keterlibatan siswa menjadi lebih besar. Atas dasar itulah kegiatan pengabdian dilakukan dengan tema edukasi Fisika dan praktik roket air di MTSN 6 Sijunjung Sumatera Barat. Siswa diminta terlibat langsung dalam proses kegiatan pembelajaran. Prinsip dasar roket merupakan implemantasi dari perubahan momentum serta Hukum III Newton mengenai aksi-reaksi. Pelaksanaan kegiatan ini dilakukan dengan 3 langkah, yaitu: 1. Ceramah singkat, 2. Demonstrasi langsung, dan 3. Diskusi dan tanya jawab. Dari hasil yang di dapatkan, siswa-siswi lebih antusias belajar fisika karena mereka terlibat langsung didalam praktikum. Diharapkan kedepannya pembelajaran sains juga bisa menggunakan praktikum sebagai salah satu metode untuk meningkatkan minat siswa. Kata kunci: fisika; hukum newton; roket air. ABSTRACTLearning Physics if it is only carried out in class without practical work does not develop students' thinking processes. In fact, students' thinking abilities in building Physics concepts can also be developed through practical activities. Practical activities can hone students' curiosity and increase student involvement. On this basis, service activities were carried out with the theme of Physics education and water rocket practice at MTs N 6 Sijunjung. The basic principle of a rocket is the implementation of changes in momentum and Newton's Third Law regarding action-reaction. From the results obtained, students were more enthusiastic about studying physics because they were directly involved in the practicum. It is hoped that in the future science learning can also use practicums as a method to increase student interest. Keywords: physics; newton's laws; water rocket

    Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Anemia pada Kehamilan : Literatur Review

    Get PDF
    Pregnant women who suffer from anemia can have a negative impact on the health of the mother and baby born so that it can increase the maternal mortality rate (MMR) and infant mortality rate (IMR). Anemia in pregnancy is anemia due to iron deficiency, iron deficiency anemia in pregnant women is a health problem experienced by women throughout the world, especially in developing countries. This literature review is a literature study of various references, namely research articles or journals, annual reports and supporting data on factors that cause anemia in pregnant women published in the last 6 years start from 2016-2021. The search was carried out using the electronic references library. namely from Google Scholar and media research with related keywords, such as influencing factors, anemia, pregnant women. After the screening process was carried out based on the specified inclusion criteria, 3 articles were obtained to be studied. Based on the results of the literature review, it can be seen that the factors that can cause anemia in pregnant women are age, education, lack of knowledge, adherence to taking Fe tablets, parity and pregnancy spacing.Abstrak Ibu hamil yang menderita anemia dapat memberikan dampak negatif pada kesehatan ibu maupun bayi yang dilahirkan sehingga dapat meningkatkan angka kematian ibu (AKI) dan angka kematian bayi (AKB). Anemia pada kehamilan adalah anemia karena kekurangan zat besi, anemia defisiensi besi pada wanita hamil merupakan problema kesehatan yang dialami oleh wanita diseluruh dunia terutama dinegara berkembang. Literature review iniadalah studi literalur berbagai referensi, yaitu artikel atau jurnal renelitian, annual report dan data-data yang mendukung dengan faktor yang menyebabkan kejadian anemia pada ibu hamil yang diterbitkan 6 tahun terakhir mulai dari tahun 2016-2021. Pencarian dilakukan menggunakan electronic references library yaitu dari google scholar dan media neliti dengan kata kunci yang terkait, seperti faktor yang mempengaruhi, anemia, ibu hamil. Setelah dilakukan proses skrining berdasarkan kriteria inklusi yang ditetapkan, maka diperoleh 3 artikel yang akan ditelaah. Berdasarkan hasil literature review dapat diketahui bahwa faktor-faktor yang dapat menyebabkan anemia pada ibu hamil adalah umur, pendidikan, pengetahuan kurang, kepatuhan minum tablet Fe, paritas dan jarak kehamilan
    corecore