283 research outputs found

    PENDIDIKAN, PENGALAMAN, INDEPENDENSI AUDITOR PENGARUHNYA TERHADAP PROFESIONALISME AUDITOR PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK DI SEMARANG

    Get PDF
    Akuntan publik memiliki posisi yang strategi baik dimata manajemen maupun dimata pemakai laporan keuangan. namun demikian masyarakat belum sepenuhnya menaruh kepercayaan terhadap profesi akuntan publik karena adanya pembekuan KAP dari yang melakukan pelanggaran dari pemerintah . Berdasarkan latarbelakang teresebut, maka penelitian ini bertujuan membuktikan secara empiris pendidikan, pengalaman, independensi auditor pengaruhnya terhadap profesionalisme auditor. Dan untuk membuktikan faktor dominan yang mempengaruhi profesionalisme auditor. Sampel yang digunakan sebanyak 18 KAP yang berjumlah 30 auditor yang menjadi responden yang ada di semarang. Pengambilan sampel ini menggunakan teknik sensus. Variabel yang digunakan sebanyak 4 variabel yaitu pendidikan(X1), pengalaman (X2), independensi Auditor(X3) sebagai variabel bebas dan profesionalisme auditor (Y) sebagai variabel terikat yang dianalisis dengan menggunakan analisis regresi linier bereganda dengan menggunakan uji hipotesis uji F dan uji t Berdasarkan hasil penelitian menggunakan uji t dapat disimpulkan bahwa pendidikan(X1) secara parsial tidak berpengaruh terhadap profesionalisme Auditor(Y), sedangkan pengalaman(X2), Independensi Auditor(X3) secara parsial berpengaruh pada profesionalisme Auditor (Y). Keywords : Pendidikan, Pengalaman, Independensi Auditor dan Profesionalisme Audito

    The METRIC COLORING OF RELATED WHEEL GRAPHS

    Get PDF
    In this paper, graphs are finite and connected graph. Let  be a vertex coloring of a graph G where two adjacent vertices may be colored the same color. Consider the color classes . For a vertex , representation color of v is the k-vector , where . If  for every two adjacent vertices u and v of G, then f is called a metric coloring of G. The minimum k for which G has a metric k-coloring is called the metric chromatic number of G and is denoted by . In this paper, we study the metric chromatic numbers of related wheel graphs namely double wheel graph, web graph, friendship graph and helm graph

    ANALISIS REGRESI LINIER SEDERHANA UNTUK MENGUJI KETERKAITAN ANTARA KONSENTRASI PM 10 DENGAN CO DI DERAH TRANSPORTASI

    Get PDF
    Salah satu penyebab utama pencemaran udara dari kendaraan bermotor berasal dari emisi bahan bakar. Hidrokarbon, karbon dioksida, karbon monoksida, dan partikel yang dihasilkan oleh kendaraan bermotor berkontribusi terhadap pencemaran udara. Pencemar ini memiliki efek yang banyak merugikan pada sistem ekologi, kesehatan kita dan lingkungan. Beberapa efek seperti pemanasan global, efek rumah kaca dan risiko kesehatan yang berhubungan dengan asap knalpot kendaraan telah sampai pada kepedulian dan perhatian global. Oleh karena itu, telah dianalisis linieritas suatu hubungan antara konsentrasi PM 10 dengan CO di daerah transportasi menggunakan Analisis Regresi Linier Sederhana dengan derajad signifikansi 5%. Data yang digunakan adalah data konsentrasi PM 10 dan CO hasil pemantauan dari Pusarpedal KLH tahun 2007 untuk Semarang, Medan dan Palangkaraya. Hasil uji Fdan t diperoleh signifikannsi Ī± = 0,000 ( Ī± < 0,05),menunjukkan adanya hubungan linier yang signifikan antara PM10 dan konsentrasi CO, dengan nilai koefisien nilai koefisien korelasi (R) masing-masing untuk Semarang, Medan dan Palangkaraya 0,24, 0,64 dan 0,12. Kata Kunci : Konsentrasi PM 10, CO dan Regresi Linier Sederhan

    UPAYA PENINGKATAN PEMBELAJARAN LARI DENGAN PENDEKATAN BERMAIN PADA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI JEPARA WETAN 02 KABUPATEN CILACAP

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan pembelajaran lari dengan pendekatan bermain pada siswa kelas IV Sekolah Dasar Negeri Jepara Wetan 02 Cilacap. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam dua (2) siklus, setiap siklus dua kali pertemuan dan setiap pertemuan 70 menit. Kelas yang di teliti yaitu siswa kelas IV SD Negeri Jepara Wetan 02 Cilacap yang berjumlah 14 anak. Variabel yang di teliti adalah motivasi dan kemampuan gerak lari. Data penelitian diambil sebelum pembelajaran, waktu pembelajaran dan sesudah pembelajaran oleh peneliti bersama kolaborator dengan empat tahapan PTK (rencana, tindakan, observasi dan refleksi). Instrumen pengumpulan data untuk proses pembelajaran menggunakan lembar observasi dan pendapat siswa yang berupa angket. Sedangkan instrumen untuk hasil belajar siswa adalah tes ketrampilan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembelajaran yang dilakukan dengan pendekatan bermain pada siswa kelas IV SD Negeri Jepara Wetan 02 Cilacap dapat meningkatkan motivasi anak hingga 100% kategori baik dan kemampuan gerak lari siswa 13 anak nilai mencapai KKM, 1 siswa nilainya kurang dari KKM dan nilai rata ā€“ rata kelas 80, sehingga upaya peningkatan pembelajaran lari dengan pendekatan bermain dapat dikatakan berhasil dengan baik. Kata kunci: pembelajaran, lari, bermai

    STUDI KOMPARASI HASIL BELAJAR SISWA KELAS V PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA POKOK BAHASAN BANGUN GEOMETRI MENGGUNAKAN METODE CTL DAN METODE KONVENSIONAL DI SD N 2 KLAPASAWIT DAN SD N 2 KALIMANAH WETAN

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan hasil belajar siswa kelas V pada pembelajaran matematika pokok balrasan bangun geometri dengan menggunakan metode contextual teaching and learning dan metode konvensional di SD Negeri 2 Kalimanah Wetan dan SD Negeri 2 Klapasawit. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Kuantitatif Eksperimen dengan subyek penelitian adalah siswa kelas V SD Negeri 2 Kalimanah Wetan dan SD Negeri 2 Klapasawit. Objek penelitian ini adalatr hasil belajar siswa kelas V SD Negeri 2 Kalimanah Wetan dengan menggunakan metode CTL yang berperan sebagai kelompok eksperimen dan SD Negeri 2 Klapasawit dengan menggunakan metode konvensional yang berperan sebagai kelompok kontrol. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data berupa instrumen tes, wawancara dan dokumentasi sehingga instrument yang digunakan adalah instrument tes kognitif dan pedomamn wawancara. Uji validitas dan realibilitas dilakukan terhadap instrument tes unfuk mengetatrui kevalidan dan keajegan instrument. Teknik analisis data yang digunakan adalah dengan menggunakan uji-t dan Mann- Whitney tes setelah sebelumnya dilakukan uji prasyarat analisis data dengan uji normalitas dan uji homogenitas yang kemudian ditarik kesimpulan dari data hasil perhitungan. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan antara hasil belajar siswa kelas V SD Negeri 2 Klapasawit sebagai kelompok kontrol yang menggunakan metode konvensional dan hasil belajar siswa kelas V SD Negeri 2 Kalimanah Wetan sebagai kelompok eksperimen yang menggunakan metode contextual teaching and learning. Hasil tersebut didasarkan pada hasil perhitungan uji-t pada post-test dengan p-value sebesar 0,000, di mana p-value lebih kecil dari taraf signifikansi 5%. Untuk hasil rerata pre-test kelompok control sebesar 12 dankelompok eksperimen sebesar 12,05263158. Kemudian untuk hasil post-test kelompok kontrol sebesar 13,57894737 dan kelompok eksperimen sebesar 17,05263158. Kata kunci : hasil belajar matematika, metode kovensional, contextual teaching and learning

    Pencak Silat Front Kick Speed Reviewed From Leg Length and Leg Power (Correlation Study on Pencak Silat Extracurricular Students MTs Sudirman Jatiyoso)

    Get PDF
    The purpose of the research is to find out how bigĀ  the speed of the frontĀ  kick ofĀ  martial arts is reviewed from the length of the legs and the power of the legs of theĀ  Pencak Silat extracurricular students at MTs Sudirman Jatiyoso. The population of this study was 20 extracurricular students of pencak silat MTs Sudirman Jatiyoso. Sampling in this study used the total sampling method, which is to take a sample as a whole, with condition 1). Attendance above 80% and 2) Included in the two teams that have participated in the match, so that 20Ā  MTs Sudirman Jatiyoso were obtained as research samples. The variables of this study are Limb Muscle Power and Speed. The data collection method uses the sports measurement test method. The data were analyzed using descriptive statistics and the computerized system of the SPSS 16.00 program. The results of data processing and analysis, the author concludes that: 1). From the results of the analysis of Pearson correlation calculation data between limb power and front kick resultsĀ  in extracurricular martial arts painters obtained the value r count (ro) = 0. 082 (P Ė‚ 0.05), Then H0 is rejected and H1 is accepted means that there is a significant relationship between Limb Power and Front Kick resultsĀ  in Extracurricular martial arts painters. 2). From the results of Pearson's correlation calculation analysis between Kecepatan and Front KickĀ  in martial arts extracurriculars, the value r count (ro) = 0 was obtained. 913 (P &lt;0.05), Then H0 is rejected and H1 is accepted means that there is a significant relationship between Speed and Front Kick inĀ  martial arts Extracurriculars in MTs Sudirman Jatiyoso. 3). From the results of the analysis of Power LimbĀ  and Speed dataĀ  obtained 0.890 (P &lt; 0.05), it means that there is a significant relationship between Power Limbs and Speed to Front Kicks in martial arts extracurriculars at MTs Sudirman Jatiyoso

    Turnitin : The Regional Analysis of Beef Cattle Farm Development in Semarang Regency

    Get PDF

    RANCANG BANGUN ROBOT BRANGKAR LINE FOLLOWER PADA INSTALASI GAWAT DARURAT MENGGUNAKAN THRESHOLD

    Get PDF
    ABSTRAK Perkembangan dunia robotika yang semakin maju menjadikan dunia industri robotik berlomba-lomba menciptakan karyanya sebagai alat yang banyak diminati oleh pasar global untuk mempermudah pekerjaan manusia. Robot yang mempunyai peranan penting bagi manusia terutama sebagai peran mempermudah kinerja dan aktifitas sehari-hari. Setiap robot memiliki fungsi dan kendali masing-masing namun kendali yang digunakan tidak lagi berupa joystick atau dengan remote control bisa jadi menggunakan perintah bahasa isyarat, perintah suara atau gerak tubuh ke robot dengan mengambil secara real-time. Robot line follower merupakan robot perintah kendali dengan perananan manusia dengan menggunakan sensor warna. Kemudian menggunakan kode program yang diproses oleh perangkat keras arduino UNO untuk dapat mengenali suatu perintah warna yang sesuai dengan kendali yang dilakukan. Untuk mengenali warna yang dicari setelah diperintahkan pengguna, maka robot akan diproses oleh mikrocontroler arduino UNO untuk selanjutnya mengikuti warna. Berdasarkan perintah yang dilakukan untuk pengujian robot berjalan mengikuti warna lintasan sesuai dengan yang diperintahkan. Kata kunci : Arduino Uno, line Follower, Robot, Sensor, Warna
    • ā€¦
    corecore