4,735 research outputs found

    What is Organisational Culture and How Can IT Be Managed Effectively

    Full text link
    Budaya organisasi merupakan salah satu faktor penting yang menentukan kesuksesan suatu organisasi dan memiliki dampak jangka panjang terhadap kinerja organisasi tersebut. Nilai, cerita dan pahlawan merupakan elemen-elemen yang saling berkaitan dalam membentuk budaya suatu organisasi. Budaya organisasi yang kuat bisa menjadi kekuatan penggerak sekaligus bisa meningkatkan motivasi karyawan-karyawan sehingga mereka akan memiliki persepsi dan sikap yang sama dalam mencapai tujuan organisasi. Dengan demikian, karyawan akan memiliki komitmen yang tinggi terhadap organisasi tersebut. Oleh sebab itu, suatu organisasi harus mampu mengelola budaya organisasinya dengan efektif sehingga tujuan organisasi bisa tercapai dengan sukses

    ANALISIS KEPUASAN KONSUMEN DALAM PENGGUNAAN TIKET ANNUAL PASS DUFAN

    Get PDF
    AMINAH. 2015. 8223128281.SCIENTIFIC WORK REPORT. Marketing Diploma Studies Program. Department of Mangement. Faculty of Economic. Jakarta State University. Recreation is the one of the ideal place to eliminate fatigue of the daily routine to get a satisfaction. One of the industrial recreation is PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk. consists of some subsidiaries firm that handle in variable fields. One of them is Dunia Fantasi (Dufan) is a mainstay Ancol. To raise the consument’s satisfaction, Dufan create new innovation of Annual Pass Dufan ticket that has been raising every year. So analysis of consument’s satisfaction is needed to know how far they are satisfied with the ticket price that has been changing at anytime. The objective of the analysis is to know how far the Annual Pass Dufan ticket have influenced the visitors. The analysis is carried on PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk. located in Jalan Lodan Timur No. 7, Taman Impian Jaya Ancol, North Jakarta, Jakarta 14431. Collected the data by series of questionnaires. Based on the analysis, the result of hypothesis testing T test analysis concludes that the price variables effect on user satisfaction of Dufan ticket Annual Pass because the value of T is greater than T table

    The Causes Of The High Level Of Plagiarism In The Preparation Of Scientific Work In Islamic Education

    Get PDF
    This study aimed to identify the causes of the high level of plagiarism in the preparation of scientific papers of Postgraduate Islamic Education students of Pontianak  State Islamic Institute. The results of this research can be used as a reference solution to overcome the problem of plagiarism of scientific work in Islamic Education. A qualitative approach with phenomenology type was used in this research. The subjects of this research are the data collected are papers or other written works made during the Strata-2 (S-2) course consisting of, (1) students of the Islamic Education study program of IAIN Pontianak Postgraduate Class XV totaling 4 people, (2) lecturers of the Islamic Education study program of IAIN Pontianak Postgraduate Class XV totaling 4 people, and (3) leaders of the Islamic Education study program of IAIN Pontianak Postgraduate Class XV totaling 2 people. Data collection techniques and instruments used were, (1) interview techniques with semi-structured interview guideline instruments and (2) documentation studies with instruments in the form of documents and photographs. Data analysis was conducted using the Strauss and Corbin model. The results of this study found 5 (five) causes of plagiarism behavior that occurred in assignments in the form of scientific papers, namely, (1) difficulty finding references in writing scientific papers, (2) difficulty processing reading material from references, (3) there is no guidebook for writing scientific papers, (4) leniency in monitoring plagiarism behavior, and (5) less strict sanctions for plagiarism behavior

    Penegakan Hukum Lingkungan yang Seimbang (Studi Kasus Pembakaran Hutan)

    Get PDF
    The environment has various functions and is very important for human life, so the Government makes legislation and enforces its law to maintain the function of the environment. Although law enforcement has been carried out, many environmental cases cannot be resolved so that pollution and environmental damage often occur in Indonesia. This research wants to know whether law enforcement in Indonesia has not yet realized the balance and how the concept of law enforcement is balanced. The approach method used by Juridical normative with analytical descriptive specifications, uses primary and secondary data and analysis using explanation building analysis. From the results of the study, it was found that Law Enforcement in Indonesia has not yet realized a balance, especially in law enforcement in cases of forest fires that have proven that forest fires repeatedly occur and have a good impact in the form of ecological impacts, economic impacts and sociological impacts, this is caused by various constraints of law enforcement Administration, civil or criminal

    MAQĀṢID ASY-SYARĪ‘AH PENGERTIAN DAN PENERAPAN DALAM EKONOMI ISLAM

    Get PDF
    Basically syariah includes a broadly discussion, because besides talking about the interaction with Allah (ibadah), it is also with another human (muamalah). The focus of muamalah is to manage the Muslims life in their interaction with others, include the vital thing, economic side. Economic issues closely related to the benefits; because it is very important in Islamic economy and occupy a very central issues to judge. The growing era developed with every different innovations of life, appearing new events untapped by classical fiqh. On the other side, with the varieties of benefits come, we must be careful with the benefits that will be reache

    Perlindungan Hukum terhadap anak yang lahir hasil perjanjian Sewa Rahim

    Get PDF
    Sepasang suami istri sebagian besar ingin memiliki keturunan, akan tetapi tidak semua apat memperoleh keturunan. Mereka melakukan barbagai upaya antara lain melakukan  perjanjian sewa rahim seorang wanita untuk menanamkan benih suami istritersebut di rahim wanita tersebut, kemudian wanita tersebut diminta mengandung, melahirkan kemudian akan menyerahkan anak tersebut kepada suami istri tersebut, dengan diberi suatu imbalan tertentu. Proses sewa Rahim tersebut di Indonesia secara hukum dilarang, akan tetapi ada sebagian yang melakukan secara ilegal. Tulisan ini mengkaji tentang aspek hukum pelaksaan perjanjian sewa Rahim di Indonesia dan bagaimana perlidungan hukum bagi anak yang sudah dilahirkan dari hasil sewa Rahim. Kesimpulannya 1) pelaksanaan perjanjian sewa Rahim di Indonesia adalah bertentangan dengan peraturan perundang-undangan, kesusilaan dan ketertiban umum, maka berakibat hukum perjanjian itu batal demi hukum; 2) anak yang dilahirkan memiliki dua kemungkinan, yaitu sebagai anak sah jika dilahirkan oleh wanita yang bersuami dan tidak disangkal oleh suaminya, atau sebagai anak luar kawin jika yang mengandung adalah wanita lajang/ wanita bersuami tetapi anaknya di sangkal oleh suaminya. Anak baik sebagai anak sah atau anak luar kawin , anak tetap mendapatkan perlindungan hukum, yakni memiliki hak-hak sebagai anak sebagaimana di atur dalam undang-undang perkawinan maupun undang-undang  perlindungan anak. Kata kunci: Perlindungan Hukum, Anak,  Perjanjian Sewa Rahi

    Pengelolaan Hutan Berbasis Masyarakat (PHBM) sebagai Upaya Pengakuan Hak Masyarakat Adat

    Full text link
    The community based forest management  as a recognition of rights of indigenous peoples effort, community based forest management is a form of cooperation between PT.Perhutani, people in forest, and stakeholder The concept is based on the values of Pancasila, among others: the value of the Godhead (religion morality), human values (humanistic) and social values (nationalistic, democratic and social justice). The community based forest management, im implementation can be felt to produce a double benefit, among others accommodated all interests: PT.Perhutani, forest society, is able to reduce conflicts of interest. The community based forest management can be regarded as a form of recognized of indigenous rights efforts, although limited to the recognition of forest resources management rights. Nevertheless, can be increasing forest society welfare

    PENGEMBANGAN INVENTORI KESIAPAN KERJA SISWA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN JURUSAN TATA BOGA

    Get PDF
    PENGEMBANGAN INVENTORI KESIAPAN KERJA SISWA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN JURUSAN TATA BOGA Oleh Siti Aminah 07104244047 ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan inventori kesiapan kerja siswa SMK jurusan tata boga yang memenuhi persyaratan validitas dan realibilitas, sehingga dapat mengukur dan mengungkap kesiapan kerja pada siswa SMK jurusan tata boga. Penelitian ini merupakan jenis penelitian pengembangan. Prosedur pengembangan inventori kesiapan kerja pada siswa SMK jurusan tata boga mngacu pada langkah-langkah dasar pengembangan dan penyusunan skala psikologis menurut Saifuddin Azwar yang terdiri dari 10 langkah. Prosedur pengembangan tersebut adalah : identifikasi tujuan ukur, operasionalisasi konsep, penskalaan & pemilihan format stimulus, penulisan item, uji coba, analisis item, kompilasi I seleksi item, pengujian validitas & reliabilitas, kompilasi II format final. Subjek yang digunakan adalah dua orang ahli yang berkompeten (profesional judgement) dan siswa kelas tiga SMK Negeri 6 Yogyakarta, dengan teknik simple random sampling. Instrumen yang digunakan dalam pengumpulan data adalah inventori kesiapan kerja siswa sekolah menengah kejuruan jurusan tata boga yang telah disusun peneliti dan lembar penilaian inventori kesiapan kerja siswa SMK jurusan tata boga untuk ahli dan siswa. Teknik analisis data yang digunakan untuk validitas konstruk menggunakan konsep teori yang digunakandan validitas isi menggunakan penilaian profesional (profesional judgement). Untuk menghitung validitas item digunakan teknik korelasi item-total Pearson, serta untuk menghitung koefisien reliabilitas menggunakan teknik analisis Alfa Cronbach. Sedangkan data kualitatif hasil penilaian ahli dan 100 orang siswa berupa saran, kritik, dan tanggapan dideskripsikan sesuai data yang ada. Penelitian pengembangan inimenghasilkan inventori kesiapan kerja siswa Sekolah Menengah Kejuruanjurusan tata boga yang terdiri atas 40 item pernyataan.Inventori kesiapan kerja siswa SMK jurusan tata boga ini telah memenuhi persyaratan validitas konstruk yaitu menggunakan konsep teori yang ditetapkandan validitas isi yaitu melalui profesional judgementserta telah memenuhi persyaratan reliabilitas yaitu memiliki harga koefisien reliabilitas sebesar 0,882. Dengan demikian inventori kesiapan kerja siswa SMK jurusan tata boga ini dinyatakan memiliki reliabilitas yang tinggi (andal). Inventori kesiapan kerja siswa SMK jurusan tata boga ini juga dilengkapi dengan pedoman penyelenggaraan bagi guru BK. Kata kunci : inventori, kesiapan kerja, siswa Sekolah Menengah Kejuruan jurusan tata bog

    Analisis Penerapan Akuntansi Lingkungan Di Rumah Sakit Mardi Waluyo Metro

    Get PDF
    Environmental pollution in Indonesia has reached the stage of worrying . Environment is increasingly polluted by waste from industrial activities of factories, hospitals , and hotels . This has subsequently become impulse formation Pollution Control Association (Appli) dated December 10, 2008 . Hospitals that an organization must be able to provide health insurance to the public, it is appropriate to control the waste that would have an impact on the spread of disease . Create a healthy environment should be one of the missions of organizations engaged in the field of health . So that the application of accounting and environmental management becomes an important requirement that must be done
    • …
    corecore