63 research outputs found

    PENYUSUNAN INSTRUMEN PENGUKURAN PERILAKU KONTRAPRODUKTIF DI TEMPAT KERJA TIPE HIPOTETIK

    Get PDF
    Perilaku kontraproduktif di tempat kerja adalah bentuk perilaku yang berlawanan dengan kode etik pegawai dan dapat mengganggu pencapaian tujuan organisasi bahkan memiliki berbagai dampak negatif bagi keberlangsungan organisasi. Pengukuran mengenai perilaku kontraproduktif umumnya menggunakan jenis self-report dengan pilihan respon menggunakan skala likert. Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris hasil penyusunan instrumen pengukuran perilaku kontraproduktif di tempat kerja. Instrumen pengukuran perilaku kontraproduktif di tempat kerja disajikan dalam bentuk self-report dengan tipe item hipotetik untuk mengurangi kecenderungan munculnya kepatutan sosial (social desirability). Hasil penelitian menunjukkan bahwa diperlukan pengembangan lebih lanjut agar reliabilitas instrumen dapat ditingkatkan. Meskipun demikian, instrumen ini sudah dapat digunakan untuk kebutuhan praktis apabila melihat hasil uji validitas konstruk yang cukup memadai

    ANALISIS BUTIR SKALA NEO-PI-R

    Get PDF
    Kepribadian merupakan salah satu aspek psikologis yang penting dalam memprediksi banyakperilaku manusia, termasuk perilaku manusia dalam dunia industridan organisasi seperti gayakepemimpinan individu, performansi kerja, prokrastinasi ataupun perilaku cyberloafing. Salahsatu jenis kepribadian pada individu adalah Big Five yang dan kini telah berganti nama menjadiNew Five Factor Inventory (NEO-PI). Pengembangan alat ukur mengenai NEO PI-R gunakepentingan asesmen dalam dunia industri dan orgnisasi menjadi tujuan utama penelitian ini.Reponden dalam penelitian ini berjumlah 194 responden yang diperoleh melalui pengambilandata dengan menggunakan google form. Analisis uji validitas isi, daya diskriminasi item, sertareliabilitas digunakan untuk melihat efektivitas setiap item dalam skala NEO-PI. Hasil analisismenunjukkan bahwa 63 dari 91 item direvisi oleh peneliti. Terdapat 18 dari 240 item yangmemiliki koefisien daya diskriminasi di bawah 0,2 dengan koefisien reliabilitas alpha berstrataberkisar dari 0,785 – 0,948. Meskipun terdapat 18 item yang gugur, hasil perhitungan reliabilitasdengan menggunakan alpha berstrata, menunjukkan koefisien reliabilitas setiap dimensi NEOPI-R >0,7. Hasil ini menunjukkan bahwa alat ukur NEO PI-R dapat diandalkan untuk pengukurankepribadian individu secara umum melalui self-report. Situasi dan kondisi pengisian kuesionerharus dipertimbangkan oleh penelitian sleanjutnya mengingat banyaknya jumlah item yangdisajikan. Uji validitas konstruk juga perlu dilakukan dalam penelitian selanjutnya, mengingatalat ukur NEO PI-R merupakan bentuk skala adaptasi

    ANALISIS DAN SELEKSI ITEM SKALA PERSONALITY

    Get PDF
    Kesehatan mental merupakan salah satu faktor yang dipertimbangkan dalam menentukan kesejahteraan karyawan di dalam suatu organisasi. Salah satu alat ukur yang digunakan untuk menyaring permasalahan kesehatan mental adalah Personality Assessment Screener (PAS). Belum adanya pengembangan PAS sendiri di Indonesia dan masih terbatasnya penggunaan PAS di kalangan tenaga kerja secara umum menjadi salah satu alasan pentingnya melakukan analisis dan seleksi item PAS. Responden dalam penelitian ini berjumlah 708 yang didominasi oleh karyawan dan mahasiswa. Hasil analisis dan seleksi item menunjukkan bahwa konstruk PAS memiliki perubahan dari skala aslinya, namun secara keseluruhan skala PAS memiliki nilai validitas, daya beda, dan reliabilitas yang baik

    Pengembangan Sistem Informasi untuk Akreditasi Program Studi

    Get PDF
    Abstrak Peralihan instrumen akreditasi program studi menjadi Instrumen Akreditasi Program Studi (IAPS) 4.0 dan pengumpulan dokumen pendukung merupakan tantangan yang besar saat pengisian borang akreditasi. Tujuan penelitian adalah mengembangkan sistem informasi untuk akreditasi program studi. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian dan pengembangan yang diadopsi dari Richey dan Klein, terdiri dari perancangan, produksi, dan evaluasi. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara, studi literatur, dan kuesioner. Analisis data dilakukan dengan menghitung persentase kelayakan dan kepraktisan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tahap perancangan dilakukan analisis kebutuhan pengguna. Tahap produksi dilakukan perancangan sistem informasi akreditasi IAPS 4.0 dengan fitur template borang; rincian jadwal pengisian; simulasi perhitungan skor; cek plagiasi; proses review; serta pengunggahan dokumen pendukung dan formulir Sistem Penjaminan Mutu Internal. Tahap evaluasi dilakukan uji coba produk oleh dua orang ahli dan pengguna sebanyak 15 orang. Hasil uji coba ahli dan pengguna menunjukkan bahwa rancangan sistem informasi sudah layak untuk digunakan dan disebarluaskan.  AbstractThere was a transition of the study program accreditation instrument to IAPS 4.0. and collecting supporting documents is a big challenge when filling out accreditation forms. The research aimed to develop an information system for study program accreditation. The research method used research and development adopted from Richey and Klein, namely design, production, and evaluation. Data collection was carried out through interviews, literature studies, and questionnaires. Data analysis was performed by calculating the percentage of feasibility and practicality. The design stage was carried out by analyzing user needs. In the production phase, the design of the IAPS 4.0 accreditation information system was carried out with the form template feature; charging schedule details; score calculation simulation; plagiarism check; review process; as well as uploading supporting documents and forms of the Internal Quality Assurance System. In the evaluation phase, product trials were carried out by two experts and 15 users. The results of expert and user trials showed that the information system design is feasible for use and dissemination

    PROFIL KEBUGARAN JASMANI, STATUS GIZI DAN AKTIVITAS FISIK PADA SISWA DI SMA NU KAPLONGAN PESANTREN DAARUL MAARIF

    Get PDF
    Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui tingkat kebugaran jasmani, status gizi serta aktivitas fisik siswa yang mengikuti program pesantren di SMA NU Kaplongan Pesantren Daarul Maarif. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Sampel penelitian ini berjumlah 45 siswa, peneliti menggunakan sampel jenuh. Data yang digunakan adalah data primer yang diperoleh melalui pengukuran langsung kepada responden. Instrumen yang digunakan untuk pengukuran kebugaran jasmani adalah Tes Kebugaran Jasmani Indonesia (TKJI), status gizi menggunakan indeks massa tubuh dan aktivitas fisik menggunakan Internasional Physical Activity Quisioner (IPAQ). Hasil penelitian siswa yang mengikuti program pesantren diketahui rata-rata keseluruhan Indeks Massa Tubuh sebesar 20.55 kg/ m2 (Berat Badan Normal), rata-rata keseluruhan aktivitas fisik adalah 1,13 (Rendah), tingkat kebugaran jasmani keseluruhan sisw nilai rata-rata 10.89 (Kurang). Disimpulkan hasil penelitian ini tingkat kebugaran jasmani siswa yang mengikuti program pesantren kurang dengan tingkat aktivitas fisiknya yang rendah,sedangkan status gizinya sebagian besar dalam keadaan normal. ..... This research was conducted with the aim to determine the level of physical fitness, nutritional status and physical activity of students participating in pesantren program SMA NU Kaplongan Pesantren Daarul Maarif. This research is a descriptive study with a quantitative approach. The sample of this study amounted to 45 students, researchers used saturated samples. The data used is primary data obtained through direct measurement to respondents. The instrument used for physical fitness measurement was the Indonesian Physical Fitness Test, nutritional status using the body mass index and physical activity using the International Physical Activity Questionnaire (IPAQ). From the results of the research students who follow the pesantren program, the average of body mass index is 20.55 kg / m2 (normal body weight), the average of physical activity is 1.13 (low), the avarage of physical fitness students results is 10.89 (Less). Find out from the results of the research, the body mass index of students in normal conditions and physical activity is very low, low physical activity causes less physical fitness level. It can be concluded from the results of this research that the physical fitness level of students participating in pesantren programs is very less due to their low level of physical activity, and the nutritional status is mostly normal

    KEEFEKTIFAN DISTRIBUSI PUPUK BERSUBSIDI PADA PETANI DI KABUPATEN MEMPAWAH

    Get PDF
    The study aims to determine effectivity of the distribution of fertilizer subsidies in Mempawah District in terms of the 6 appropriate indicators (right amount, right place, right time, right quality, correct type, and right price). The research was conducted in the Anjongan District, Mempawah Regency, from March to April 2024. The research method used a survey method with a causal associative approach. The research samples used were members of farmer groups in Dema Village, Pak Bulu Village, Kepayang Village, Anjungan Dalam Village, and Anjugan Melancar Village. Data collection was carried out using interviews, questionnaires, and observation techniques. The results showed that the effectivity of the fertilizer subsidy policy as measured by 6 indicators obtained the highest value of effectivity, namely the indicators of good quality (85.80%), right price (85.37%), right type (81.90%), right amount ( 81.14%), the right place (76.62%) and the lowest effectivity value on the timely indicator (75.57%). Generally, the effectivity of subsidized fertilizer distribution in the Anjongan District, Mempawah Regency, has an adequate criterion of 81.03%.Keywords: distribution, effectivity, subsidized fertilizer INTISARITujuan penelitian adalah mengkaji keefektifan distribusi subsidi pupuk di Kabupaten Mempawah ditinjau dari indikator enam tepat (tepat jumlah, tepat tempat, tepat waktu, tepat mutu, tepat jenis, dan tepat harga). Penelitian dilaksanakan di wilayah Kecamatan Anjongan Kabupaten Mempawah pada Bulan Maret sampai April 2024. Metode penelitian menggunakan metode survey dengan pendekatan asosiatif yang bersifat kausal. Sampel penelitian yang digunakan adalah anggota kelompok tani pada Desa Dema, Desa Pak Bulu, Desa Kepayang, Desa Anjungan Dalam, dan Desa Anjugan Melancar. Pengumpulan data dilakukan menggunakan teknik wawancara, kuesioner, dan observasi. Hasil penelitian menunjukkann bahwa keefektifan kebijakan subsidi pupuk yang diukur dalam 6 indikator diperoleh nilai keefektifan tertinggi yaitu pada indikator tepat mutu (85,80%), tepat harga (85,37%), tepat jenis (81,90%), tepat jumlah (81,14%), tepat tempat (76,62%) dan nilai keefektifan terendah pada indikator tepat waktu (75,57%), serta secara umum keefektifan distribusi pupuk subsidi di Kecamatan Anjongan Kabupaten Mempawah memiliki kriteria efektif dengan nilai 81,03%.Kata Kunci: distribusi, efektivitas,  pupuk sibsid

    Redesign Dan Analisis Tegangan Jalur Pipa High Pressure Hydrogen Pada Project Pembangunan Plant Fatty Alcohol Di Industri Oleochemical Di Gresik

    Get PDF
    Abstract –In the construction project of the new Fatty Alcohol Plant in the oleochemical industry in Gresik, there is a High Pressure (HP) Hydrogen pipeline route connected to a vessel. It was found that the pipeline route clashes with one of the main beams that supports a column. Redesigning the pipeline route is essential, and stress analysis is required because the pipeline route is both a new piping route and falls under the category of a critical line. Stress analysis using sustained, occasional, and thermal load based on ASME B31.3. The allowable pipe span calculation takes from the smallest value between the minimum distance based on the stress limit and the deflection limit. The calculation results of allowable pipe span can be accepted because the amount of support meets the minimum required amount. The calculation of flexibility has a value less than K1 which is 0.004392472, so the path is declared flexible. The highest stress values at line numbers 6111GH29-4"-925E02-H50/B1 for a sustained load 4773.8 psi, occasional load 4647.6 psi and thermal load 14434.3 psi. The stress values ??for three load cases do not exceed the allowable stresses. For the noozle load value is still below the allowable noozle load value, so the design made and connected to vessel nozzle is declared safe

    Survey Of Students Sport Activity During Covid-19 Pandemic

    Get PDF
    This research aimed to find out sport/work out activities carried out by students during covid-19 pandemic. Sport activity is very necessary to increase endurance, in addition to exercise that is done regularly, the right intensity can improve fitness. The research method used a descriptive research approach by conducting a survey to 427 students from public and private universities. The data collection technique was conducted by using a questionnaire utilized the Google form application. Thus, the questionnaire could be filled out online. The results of the research showed that the most exercise conducted during the co-19 pandemic period was cardio exercise. Cardio exercise is categorized in aerobic activities. Sports activities are mostly carried out at hom
    • …
    corecore