18 research outputs found

    Childhood Character Building in Drama Script Mencari Taman by Noorca M. Massardi : A Literary Psychology Approach

    Get PDF
    Character building in children is important to help them have good characteristics and personalities. The characteristics of each child are also important and must be understood by parents to educate their children well. The purpose of this study was to describe the character building in children in the drama script "Mencari Taman." The study of the drama script entitled "Mencari Taman" applied a Literary Psychology approach, namely through understanding the psychological theory used to analyze a literary work and examining the formation of characters in the play. This research employed the content analysis method. This research is literary research through the analysis of data collected by document review and analysis. Based on the results of the analysis, several values shaping the characteristics of children were found in the drama script "Mencari Taman" by Noorca M. Massardi, and they were the values of discipline, humanity, concern for the environment, compassion, religion, and noble character.

    Peningkatan Menulis Teks Fantasi Menggunakan Metode PJBL Berbantuan Media Bontang

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya peningkatan keterampilan menulis teks cerita fantasi dari  penggunaan metode pembelajaran berbasis proyek (PJBL) berbantuan media Bontang (Boneka tangan) di kelas VII SMP Terpadu Darussalam Depok. Jenis penelitian adalah penelitian saintifik dengan pendekatan penelitian tindakan kelas yang dimana saat eksperimennya menggunakan 3 tahapan prasiklus, siklus I, dan siklus II. Penelitian dilaksanakan di kelas VII-A pada semester ganjil  tahun 2020/2021 dengan subjek penelitian berjumlah 20 peserta didik. Hasil penelitian ini menunjukkan kemampuan menulis cerita fantasi siswa kelas VII-A SMP Terpadu Darussalam Depok mengalami peningkatan di setiap siklusnya. Nilai rata-rata pembelajaran menulis cerita fantasi prasiklus 53 siklus I sebesar 73,5 dan siklus II 79,5. Dengan demikian dapat dibuktikan bahwa penggunaan metode Pembelajaran Berbasis Proyek berbantuan media Bontang (boneka tangan) dapat dijadikan alternatif dalam pembelajaran menulis cerita fantasi, dan dapat meningkatkan kemampuan menulis cerita fantasi siswa kelas VII-A SMP Terpadu Darussalam Depok

    Nilai Moral pada Naskah Drama Cermin Karya Nano Riantiarno melalui Pendekatan Semiotik: Ferdinand De Saussure

    Get PDF
    Artikel ini membahas tentang nilai moral pada naskah drama yang berjudul Cermin karya Nano Riantiarno dengan menggunakan pendekatan semiotik. Alasan pemilihan judul ini adalah karena nilai moral sangat penting dalam kehidupan sehari-hari. Selain itu juga memperkaya khazanah sastra dengan menganalisis naskah drama melalui pendekatan semiotik. Tujuan penelitian ini ialah mengupas nilai moral dengan studi semiotik Ferdinand De Saussure dengan analisis penanda dan petanda pada naskah drama Cermin karya Nano Riantiarno. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif yang mana lebih menekankan pada makna dan diuraikan secara deskriptif. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini adalah teknik membaca naskah drama, memahami dan mencatat, seperti penelitian jenis pustaka. Hasil dan pembahasannya yaitu terdapat 9 nilai moral yang dapat dipelajari dan diterapkan di kehidupan sehari-hari yaitu: 1) Hubungan manusia dengan Tuhan: mendekati larangan Tuhan. 2) Hubungan manusia dengan Tuhan: percaya kepada Tuhan. 3) Keteguhan hati dan tanggung jawab. 4) Menyayangi keluarga. 5) Berpikir rasional 6) Tidak bersyukur. 7) Bertindak tanpa berpikir 8) Intropeksi diri. 9) Ketidakpedulian antarsesama

    ANALISIS NASKAH DRAMA “BAPAK” KARYA BAMBANG SOELARTO MENGGUNAKAN PENDEKATAN OBJEKTIF

    Get PDF
    Drama is a performing art where actors portray a story on stage for an audience. This research analyzes the drama "Bapak" by Bambang Soelarto, which tells the story of a father who loves his children and his country. The purpose of this descriptive study is to provide an accurate description of the facts, characteristics, and relationships between the phenomena being investigated. The drama is set in Yogyakarta in 1949 and follows a linear plot with four main characters: Bapak, Si Sulung, Si Bungsu, and Perwira. An objective approach is used to analyze the theme, plot, setting, characterization, and message in the drama. The theme of the "Bapak" drama is patriotism and the struggle for national independence. The message is that as a nation that loves our country, we must defend the independence of our homeland from the hands of the colonizers, even if it means sacrificing everythin

    PSIKOLOGI TOKOH UTAMA DALAM NASKAH DRAMA KERETA KENCANA KARYA EUGENE ICONESCO TERJEMAHAN WS RENDRA

    Get PDF
    This research was conducted with the aim of describing the psychology of the main character in the drama script "Kereta Kencana" by W.S Rendra such as aspects and structure of his personality. The data in this study is qualitative data based on data narration and description, so that qualitative research is more dominant using interpretative exposure rather than using numbers. The method used in this research is descriptive qualitative research. Qualitative research is a method that pays attention to scientific data, data in relation to the context of its existence. The personality structure of the main characters, namely Grandpa and Grandmother, consists of the id, ego, and superego

    REPRESENTASI FEMINISME DALAM NASKAH DRAMA PELUKIS & WANITA KARYA ADHYRA PRATAMA IRIANTO MELALUI PENDEKATAN SEMIOTIK

    Get PDF
    Tujuan penelitian ini adalah mengungkap bagaimana feminisme direpresentasikan dalam naskah drama Pelukis & Wanita karya Adhyra Irianto. Untuk menggali lebih dalam masalah tersebut, penelitian ini didasarkan pada pendekatan semiotik John Fiske. Penelitian ini juga menggunakan metode kualitatif, dengan pendekatan deskriptif. Hasil dari penelitian adalah menggambarkan representasi dari eksistensi perempuan pada teks drama Pelukis & Wanita mengenai isu-isu feminisme yaitu, kedudukan perempuan terhadap laki-laki, dan diskriminasi gender. Penelitian ini mendapat temuan bahwa karakter wanita yang lemah dalam teks drama Pelukis & Wanita tidak pernah mendapat hak dalam mengambil keputusan, bahkan keputusan untuk dirinya sendiri. Hal ini menyangkut pada feminisme gelombang pertama aliran pertama, yaitu feminisme liberal

    PELATIHAN PEMANFAATAN POWTOON SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BAGI GURU DI KOTA SUKABUMI

    Get PDF
    Kejenuhan peserta didik dalam pembelajaran merupakan persoalan klasik yang dihadapi oleh guru. Demikian pula oleh guru bidang studi bahasa Indonesia (GBSBI) di Kota Sukabumi. Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk melatih GBSBI pada jenjang SLTP dan SLTA di Kota Sukabumi dalam memanfaatkan media pembelajaran Powtoon. Kegiatan ini dilaksanakan dengan metode pemaparan, interaksi, drilling, dan penugasan. Respons positif diberikan oleh peserta dalam pelatihan ini. Pemaparan dilakukan dengan menayangkan salindia (PowerPoint) sekaligus menjelaskan Powtoon, mulai dari yang bersifat ontologis hingga epistemologis. Pada tahap interaksi, GBSBI sebagai peserta diberi kesempatan untuk menanyakan penggunaan media Powtoon secara teknis. Dari interaksi itu, tim instruktur sekaligus menggali permasalahan yang akan dihadapi di sekolah apabila media Powtoon digunakan. Berdasarkan interaksi itu pula terungkap bahwa sebagian peserta belum familiar dengan media pembelajaran berbasis daring (online). Oleh sebab itu, pada tahap selanjutnya, yaitu drilling, tim instruktur berbagi tugas dalam mendampingi para peserta dalam mengerjakan latihan pemanfaatan Powtoon sebagai media pembelajaran bidang studi bahasa Indonesia. Dengan pembagian tugas itu, kendala yang dihadapi oleh para peserta dapat diselesaikan. Diharapkan dapat meningkatkan sumber daya manusia, terutama dari kalangan GBSBI di Kota Sukabum

    MODEL PEMBELAJARAN MASTER DALAM KEMAMPUAN MEMPRESENTASIKAN TEKS RESENSI NOVEL BERBANTUAN INSTAGRAM

    Get PDF
    The background of the writing is the lack of students' ability in speaking skills. In addition, the application of learning models and learning media that are less than optimal in developing materials for presenting novel review texts. The purpose of this study was to determine the effect of the MASTER learning model on the ability to present review texts assisted by Instagram, and student learning outcomes. This research was conducted at SMAN 47 Jakarta, in class XI MIPA 3 and XI MIPA 4. The research method used in this study was True Experiment with Posttest Only Control Design. The results showed that there was an effect of the MASTER learning model with the help of Instagram on the ability to present review texts. This is based on the results of the Independent Sample Test hypothesis, there are sig 0.000 ˂0.05 and a Thit value of 7.627 Ttab 1.998. Therefore, Ha is accepted and H0 is rejected, meaning that there is an effect of the MASTER learning model on the ability to present novel review texts with the help of Instagram. Keywords: master model; novel review; instagra

    PELATIHAN PENGGUNAAN E-LEARNING BERBASIS MOODLE PADA GURU SEKOLAH DASAR ISLAM HARAPAN IBU PONDOK PINANG

    Get PDF
    E-learning merupakan pembelajaran berbasis internet yang dapat mendukung aktivitas pembelajaran di sekolah. Penggunaan e-learning dalam kegiatan pembelajaran dapat memudahkan guru dan siswa dalam menyimpan data bahan ajar yang akan digunakan dalam kegiatan belajar mengajar. Sebagai bentuk wujud nyata menuju abad 21 dimana implementasi pembelajaran di sekolah harus berbasis digital. Dengan demikian perlu adanya pemahaman dan keterampilan dari guru-guru yang akan mengajar. Tujuan pelaksanaan pengabdian masyarakat ini adalah memberikan pengetahuan dalam menggunakan e-learning berbasis moodle kepada guru-guru SD Islam Harapan Ibu Pondok Pinang Jakarta Selata. Metode kegiatan ini dilakukan dengan sosialisasi yang dilaksankan dengan ceramah, diskusi tanya jawab, dan praktik langsung. Berdasarkan hasil kegiatan, guru-guru yang menjadi peserta kegiatan pengabdian masyarakat sangat bersemangat dalam mengikuti setiap sesi kegiatan sampai akhir acara. Diharapkan, dengan adanya pelatihan ini, guru-guru dapat menciptakan kualitas pembelajaran yang lebih baik dengan menggunakan e-learning berbasis moodle

    ANIMISME DAN DINAMISME DALAM DRAMA ROH KARYA WISRAN HADI SERTA KORELASINYA DENGAN BUDAYA DI SUMATERA BARAT: SEBUAH BENTUK PERWUJUDAN UNSUR EKSTRISNIK DRAMA

    No full text
    Literary work is of course influenced by the background and thoughts of the writer. This is commonly referred to as the extrinsic element. One of the literary works that has a strong extrinsic element is a drama script entitled Roh by Wisran Hadi. This work raises a tradition that contains animism and dynamism which is reflected in the tradition of summoning ancestral spirits. This drama turns out to have a correlation with the existing traditions in West Sumatra, the area from which Wisran Hadi originated, namely the Togak Balian tradition. This existing correlation becomes a tangible form of embodiment of extrinsic value in drama. Keywords: drama, animism, dynamism, Togak Balian, West Sumatra, extrinsicKarya sastra tentunya dipengaruhi oleh latar belakang dan pemikiran penulis. Hal ini biasa disebut sebagai unsur ekstrinsik. Salah satu karya sastra yang memiliki unsur ekstrinsik kuat adalah naskah drama berjudul Roh karya Wisran Hadi. Karya ini menangkat mengenai suatu tradisi yang berisi perihal animisme dan dinamisme yang direflesikan melalui tradisi pemanggilan roh nenek moyang. Drama ini ternyata memiliki sebuah korelasi dengan tradisi yang ada di Sumatera Barat, daerah yang menjadi asal Wisran Hadi, yaitu tradisi Togak Balian. Korelasi yang ada ini menjadi sebuah bentuk nyata perwujudan nilai ekstrinsik dalam drama. Kata Kunci: drama, animisme, dinamisme, Togak Balian, Sumatera Barat, ekstrinsik
    corecore