37 research outputs found

    Konsep Manajemen Pendidikan Islam: Sebuah Analisis Aspek Ontologi. Epistemologi, Dan Aksiologi Konsep Manajemen Pendidikan Islam

    Get PDF
    Tulisan ini akan membahas aspek ontologis, epistemologis, dan aksiologis pada konsep Manajemen Pendidikan Islam. Pembahasan mengenai Ontologi Manajemen Pendidikan Islam ini akan dimulai dari tinjauan teoretis pengertian dan fungsi-fungsi manajemen, kemudian seperti apa isyarat AlQur\u27an dan Hadits tentang fungsi manajemen tersebut. Adapun pembahasan mengenai epistemologis Manajemen Pendidikan Islam akan dibahas bagaimana proses membangun Ilmu Manajemen Pendidikan Islam. Dalam hal ini meliputi sumber-sumber, sarana & prasarana, cara bagaimana mengukur kebenaran ilmiah yang di anut dalam membangun teori (theoritical construction) Manajemen Pendidikan Islam. Dan pembahassan mengenai aksiologis Manajemen Pendidikan Islam akan dibahas Apa kegunaan dan manfaat Manajemen Pendidikan tersebut? Meliputi tujuan yang ingin dicapai. Dalam hal ini mengapa Manajemen Pendidikan Islam diperlukan ? Apa manfaatnya ? Pengertian manajemen dari segi bahasa bahwa kata manajemen berasal dari bahasa Inggris yang merupakan terjemahan langsung dari kata “management” yang berarti: pengelolaan, ketata laksanaan, atau tata pimpinan. Sementara dalam kamus Inggris Indonesia, bahwa kata “Management” berasal dari akar kata to manage yang berarti mengurus, mengatur, melaksanakan, mengelola, dan memperlakukan

    Classroom Management: Islamic Religious Education Learning In Bandar Lampung City

    Get PDF
    This study aims to determine planning, analyze organizing, identify implementation, and supervise supervision in learning Islamic religious education in public elementary school 1 Surabaya and public elementary school 2 Sawah Brebes, Bandar Lampung, Indonesia. Qualitative descriptive research method approach, two data components namely primary data and secondary data, data collection techniques with observation, interview and documentation techniques. The validity test uses data triangulation and method triangulation. The subjects of this research are the Principal and Islamic Religious Education Teacher. both schools have good efforts in classroom management in Islamic religious education. However, there are differences in the focus and approach used in the aspects of planning, organizing, implementing, and supervising the class

    Pola Pengembangan Pendidikan Karakter dengan Memberdayakan SDM Madrasah

    Get PDF
    ABSTRAK: Pendidikan karakter adalah hal yang penting. Dalam Islam, karakter merupakan bagian dari Akhlak, yaitu kecenderungan jiwa untuk berperilaku secara otomatis.  Perilaku tersebut dalam Islam disebut akhlakul. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pola, implementasi dan implikasi pendidikan karakter di lembaga pendidikan pondok pesantren Al Fattah Al Muhajirun Kecamatan Natar di kabupaten Lampung Selatan. Metode penelitian menggunakan paradigma interpretatif melalui pendekatan kualitatif, jenis studi yang dilakukan adalah studi kasus. Alat analisis yang digunakan adalah model analisis kualitatif Miles dan Huberman. Hasil dari penelitian ini adalah: menemukan bahwa pola pengembangan pendidikan karakter yang signifikan adalah melalui pembiasaan habituasi dan pembiasaan dalam belajar. Keterlibatan Guru, karyawan, pimpinan, dan segenap pengurus pondok pesantren sebagai teladan dan sistem hukuman serta apresiasi dan komunikasi telah mengakomodasi pola pendidikan karakter yang ideal. Implementasi pendidikan karakter pada lembaga ini juga melibatkan masyarakat lingkungan pondok pesantren sehingga terjadi sinergi antara semua elemen pendidikan. Evaluasi pendidikan karakter dilakukan pada akhir tahun. Implikasi pendidikan karakter tersebut menimbulkan rasa puas bagi orang tua murid atau wali siswa

    APLIKASI MODEL IMPORTANCE-PERFORMANCE ANALYSIS (IPA) DALAM MENGUKUR GAP KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA; KASUS PADA SMP X DI BANDAR LAMPUNG

    Get PDF
    Salah satu faktor pendukung keberhasilan sebuah organisasi adalah Sumber Daya Manusia (SDM). Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis GAP kompetensi Sumber Daya Manusia (SDM) yang meliputi; soft skill, hard skill, social skill, dan mental skill. Model Importance-Performance Analysis (IPA) digunakan sebagai model analisis data. Penelitian melibatkan 17 tenaga pengajar yang dan 3 tenaga pendidikan yang ada di SMP X di Bandar Lampung. Hasil penelitian menunjukan bahwa masih terdapat kemampuan antara ketiga indikator dilihat dari perbandingan nilai standat dan nilai eksisting. Hasil penelitian diharapkan dapat menjadi referensi bagi pengembangan SDM khususnya pada bidang pendidikan di Indonesia. Kata Kunci : Importance-Performance Analysis (IPA), Kompetensi, Sumber daya manusia (SDM

    MANAJEMEN KERJASAMA LEMBAGA PENDIDIKAN DENGAN MASYARAKAT DALAM PENGEMBANGAN KETERAMPILAN SISWA

    Get PDF
    Manajemen kerjasama antara lembaga pendidikan dan masyarakat memainkan peran krusial dalam pengembangan keterampilan siswa. Penelitian ini mengkaji berbagai strategi dan praktik yang efektif dalam membangun kemitraan antara sekolah dan komunitas lokal untuk meningkatkan keterampilan praktis dan sosial siswa. Studi ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus di beberapa sekolah yang telah berhasil mengimplementasikan program kemitraan ini. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kolaborasi yang baik antara lembaga pendidikan dan masyarakat dapat memperkaya kurikulum dengan kegiatan ekstrakurikuler, magang, dan proyek-proyek komunitas yang relevan. Selain itu, dukungan dari masyarakat, termasuk orang tua, industri lokal, dan organisasi non-pemerintah, terbukti mampu menyediakan sumber daya tambahan serta peluang belajar yang tidak tersedia di lingkungan sekolah formal. Tantangan yang dihadapi dalam manajemen kerjasama ini meliputi koordinasi yang efektif, komunikasi yang jelas, dan komitmen berkelanjutan dari semua pihak yang terlibat. Studi ini merekomendasikan adanya kebijakan yang mendukung kemitraan sekolah-masyarakat, pelatihan manajemen kerjasama bagi pendidik, serta peningkatan keterlibatan masyarakat dalam proses pendidikan untuk memaksimalkan manfaat bagi pengembangan keterampilan siswa

    PERNIKAHAN LANJUT USIA DAN PENGARUHNYA TERHADAP KEHARMONISAN RUMAH TANGGA DALAM PERSPEKTIF ISLAM (Studi di Desa Sukaraja Kec, Waytenong Kab, Lampung Barat)

    Get PDF
    Diusia yang sudah tua sangat rentan sekali dalam berbagai aspek terutama kesendirian diakhir hidupnya. Sejalan dengan penurunan kondisi fisik maupun mental dikalangan usia lanjut, maka para lansia yang bersetatus janda dan duda menikah lagi. Pernikahan pada lansia adalah pernikahan yang kedua dalam hidupnya setelah lama mereka berstatus janda dan duda karena pasangan hidupnya telah meninggal mendahului mereka. Di Desa Sukaraja Kecamatan Waytenong Kabupaten Lampung Barat menikah kembali pada lanjut usia dimasa sekarang merupakan hal yang biasa terjadi dibandingkan masalalu, karena pada masa sekarang sikap sosial terhadap perkawinan di usia lanjut lebih tolerir dari pada masa lalu. Permasalahan dalam skripsi ini, 1. bagaimana pengaruh pernikahan lanjut usia terhadap keharmonisa rumah tangga. 2. bagaimana tinjauan hukum Islam terhadap pernikahan lanjut usia serta pengaruhnya dalam keharmonisan rumah tangga. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh keharmonisan rumah tangga pada pernikahan lanjut usia. Untuk menganalisis tinjauan hukum Islam terhadap pernikahan lanjut usia serta pengaruhnya pada keharmonisan rumah tangga. Jenis penelitian dalam skripsi ini adalah bersifat penelitian lapangan (field research). Data primer dikumpulkan melalui observasi dan wawancara, dan dilengkapi oleh data sekunder. Analisis dilakukan secara kualitatif dengan metode berfikir induktif yaitu berasal dari fakta-fakta yang khusus pristiwa kongkrit yang ditarik generalisasi secara umum. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa keharmonisan rumah tangga dapat berpengaruh bagi seseorang yang menikah di usia lanjut yaitu bagi kesehatan terutama bagi kesehatan reproduksi wanita, segi ekonomi atau cari nafkah, permasalahan dalam berkomunikasi, perbedaan pemikiran, fisik menurun dan gairah dalam berhubungan seks menurun. Pernikahan lanjut usia di Desa Sukaraja Kecamatan Waytenong Kabupaten Lampung Barat diperbolehkan atau sah menurut hukum Islam, jika telah memenuhi rukun dan syarat yang telah ditentukan oleh syara‟, didalam hukum Islam sudah dijelaskan semua mengenai prosedur dan tata cara untuk melangsungkan pernikahan. Pernikahan lanjut usia dalam hukum Islam diperbolehkan karena sudah memenuhi syariat dan ketentuan perkawinan menurut hukum Islam

    Service Orientation, Integrity and Commitment to Students; Administrative Performance Management in Madrasah

    Get PDF
    This study aims to understand service orientation, integrity, and commitment in the performance management system of the head of administration within the scope of students in Madrasah Aliyah Negeri in Lampung Province. This study uses a phenomenological qualitative approach, where the researcher uses interviews, observations, and documentation to obtain data. The data analysis refers to the interactive data analysis model from Milles & Huberman, namely data reduction, data presentation, conclusion drawing, and verification. The results showed that service orientation, integrity, and commitment in the administrative performance management system at Madrasah Aliyah Negeri Lampung Province were carried out in a planned and systematic way through various varied activities to be able to provide good service to students. This research has implications for improving the quality of administrative resources in providing optimal services to students and stakeholders

    Prophetic Leadership and Its Contribution to Building Religious Character

    Get PDF
    This study aims to understand how village heads apply prophetic leadership in building religious character in Panca Jaya District, Mesuji Regency, Lampung. To understand the phenomena in the field, the researcher uses a qualitative case study approach. The data collection technique is done through interviews, observation, and documentation. Since being in the field, the data analysis was conducted concerning the Milles and Huberman concept. The results showed that the prophetic leadership applied by the village head was displayed through humanist leadership through amar ma’ruf nahi munkar, liberation leadership, and transcendence leadership. This study implies the importance of leaders to have the ability to interact, communicate and socialize in carrying out a clear vision to gain the trust of the community
    corecore