53 research outputs found

    PENYULUHAN TENTANG CARA PENGOBATAN PENYAKIT CIKUNGUNYA DI POSYANDU LANJUT USIA (LANSIA) DI PUSKESMAS GADINGREJO PRINGSEWU

    Get PDF
    Cikungunya is a type of fever and can be said to be siblings with Dengue Hemorrhagic Fever (DHF), because it is transmitted by Ae mosquitoes. aegypti and Ae. albopictus. The difference is if the dengue virus attacks blood vessels, while the Cikungunya virus attacks joints and bones. For now there are no vaccines or drugs specifically for the treatment of Cikungunya. The clinical symptoms caused are sudden fever and accompanied by shivering that does not last long, pain in the joints and rash. Based on the results of observations made, information was obtained that many people did not understand Cikungunya treatment. Based on the results of observations made, information was obtained that many people did not understand Cikungunya treatment. Therefore it is necessary to carry out counseling activities on the treatment of cikungunya disease with the aim of increasing the understanding of the elderly about the importance of treating cikungunya disease. Counseling uses the lecture method, discussion and question and answer. Counseling can provide increased knowledge regarding the treatment of Chikungunya disease

    PEMERIKSAAN GOLONGAN DARAH DI POSYANDU LANJUT USIA (LANSIA) PEKON TULUNG AGUNG PUSKESMES GADINGREJO PRINGSEWU

    Get PDF
    Golongan darah merupakan informasi penting bagi setiap individu, karena golongan darah merupakan hal yang sangat penting dalam urusan di dunia kesehatan (medis), keberhasilan tindakan medis terutama transfusi, transplantasi organ dan kehamilan sangat ditentukan oleh kompatibilitas golongan darah. Transfusi darah dari golongan yang tidak sesuai dapat menyebabkan beberapa reaksi berbahaya seperti kematian. Berdasarkan hasil observasi partisipatif yang telah dilakukan banyak Lansia yang belum mengetahui golongan darah mereka. Oleh karena itu perlu dilakukan kegiatan penyuluhan tentang pemeriksaan golongan darah dengan tujuan untuk memberikan informasi serta pengetahuan kepada Lansia untuk lebih memahami tentang pentingnya melakukan pemeriksaan golongan darah dan Lansia mengetahui golongan darah masing-masing. Penyuluhan dilakukan dengan metode ceramah. Sebelum acara pemeriksaan dimulai para Lansia diberikanpengarahan terlebih dahulu tentang pentingnya pemeriksaan golongan darah, dan tata cara pemeriksaan. Lansia mengisi daftar hadir lalu menuju ketempat pemeriksaan. Setelah selesai pemeriksaan Lansia memperoleh kartu golongan darah. Pemeriksan golongan darah dapat memberikan pengetahuan berkaitan tentang pentingnya mengetahui golongan darah

    EFFECTIVENESS OF THE LARVACIDE ETHANOL EXTRACT OF JACKFRUIT (Artocarpus heterophyllus L.) AGAINST Aedes aegypti LARVA

    Get PDF
    Highlights • Jackfruit leaf extraction was performed by percolation method using 96% ethanol solvent with flavonoid, saponin, tannin, alkaloid, and steroid terpenoid test. • Jackfruit leaf extract was effective as a larvicide against larvae of Aedes aegypti. Abstract Background: Dengue Hemorrhagic Fever (DHF) is a disease caused by the dengue virus, which enters the human bloodstream through the bite of a mosquito of the Aedes genus. The DHF control program is carried out by breaking the vector chain, the Aedes aegypti larvae. The underutilized jackfruit (Artocarpus heterophyllus L.) leaves contain secondary metabolites that have the potential to be larvicides. Secondary metabolites that have the potential as larvicides are flavonoids, saponins, tannins, alkaloids, steroids, and terpenoids. Objective: This study was to determine the effectiveness of jackfruit leaf extract as a larvicide in controlling Aedes aegypti vectors and to determine the most effective concentration of jackfruit leaf extract as an Aedes aegypti larvicide. Material and Method: The study was an analytic observational study using a cross-sectional design. The study was conducted from March 2022 to April 2022. Jackfruit leaf extraction was performed by percolation method using 96% ethanol solvent with flavonoid, saponin, tannin, alkaloid, and steroid terpenoid test. The data were analyzed with SPSS Anova (parametric) and Kruskal Wallis non-parametric. Result: In the extraction of 243 gr jackfruit leaves using the percolation method, the yield was 24.3%. Jackfruit leaf extract was effective as a larvicide against Aedes aegypti larvae, even at a concentration of 0.75%. The LC50 results for the total concentration obtained were 0.331% with strong toxicity (poisonous). Jackfruit leaf extract at a concentration of 2% yielded mortality value of 91.2 at 8 hours and at a concentration of 3% it yielded mortality value of 96 at 8 hours. Conclusion: Jackfruit leaf extract was effective as a larvicide against Aedes aegypti mosquito larvae

    UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK DAUN TIN (Ficus carica L.) TERHADAP BAKTERI Escherichia coli dan Staphylococcus aureus

    Get PDF
    ABSTRACTThe leaves of the fig plant that are underutilized contain secondary metabolites that have the potential as antibacterial. The purpose of this study was to determine the effectiveness of the fig leaf extract as an antibacterial against Escherichia coli and Staphylococcus aureus bacteria and to determine the concentration of the fig leaf extract as an antibacterial. Fig leaf extraction method using percolation method using ethanol as a solvent and testing the antibacterial activity of fig leaf extract against Escherichia coli and Staphylococcus aureus bacteria. fig leaf phytochemical screening results. Fig leaf extract has antibacterial activity against Escherichia coli and Staphylococcus aureus with a concentration of 20% with an inhibition zone of 10.50 mm against Escherichia coli bacteria and 5% with an inhibition zone of 1.30 mm against Staphylococcus aureus bacteria. Tin leaf ethanol extract can inhibit the growth of Escherichia coli and Staphylococcus aureus bacteria and has antibacterial activity of Escherichia coli at a concentration of 20% with an inhibition of 10.50 mm with a strong category (10-20 mm) and Staphylococcus aureus at a concentration of 5% with an inhibition of 1 .30 mm and meet the weak category (< 5 mm).Keywords: Tin leaf (Ficus carica L.) antibacterial, Staphylococcus aureus, Escherichia coli.ABSTRAKDaun dari tanaman tin yang kurang termanfaatkan memiliki kandungan senyawa metabolit sekunder yang berpotensi sebagai antibakteri. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui ekstrak daun tin efektif sebagai anti bakteri terhadap bakteri Escherichia coli dan Staphylococcus aureus dan untuk mengetahui konsentrasi ekstrak daun tin sebagai antibakteri. Metode ekstraksi daun tin dengan metode perkolasi menggunakan pelarut etanol dan uji aktivitas antibakteri ekstrak daun tin terhadap bakteri Escherichia coli dan Staphylococcus aureus. hasil skrining fitokimia Daun Tin. Ekstrak daun tin memiliki aktivitas antibakteri terhadap bakteri Escherichia coli dan Staphylococcus aureus dengan konsentrasi 20% dengan zona hambat 10,50 mm terhadap bakteri Escherichia coli dan 5% dengan zona hambat 1,30 mm terhadap bakteri Staphylococcus aureus. Ekstrak etanol Daun Tin dapat menghambat pertumbuhan bakteri Escherichia coli dan Staphylococcus aureus dan memiliki aktivitas antibakteri Escherichia coli pada konsentrasi 20% dengan hambatan sebesar 10,50 mm dengan kategori kuat (10-20 mm) dan Staphylococcus aureus pada konsentrasi 5% dengan hambatan sebesar 1,30 mm dan memenuhi kategori lemah (< 5 mm).Kata kunci: Daun Tin (Ficus carica L.) antibakteri, Staphylococcus aureus, Escherichia col

    Formulasi Sediaan Salep Ekstrak Minyak Atsiri Daun Jeruk Purut (Citrus Hystrix DC.) terhadap Jamur Candida Albicans

    Get PDF
    The purpose of this study was to formulate essential oils in ointment preparations with different bases and to determine the physical properties and antifungal activity against Candida albicans. The essential oil of kaffir lime leaves was obtained by distillation using the water distillation method and the raw material of fresh kaffir lime leaves was 1.5 kilograms which was then identified with Sudan III reagent and formulated in ointment preparations. The ointment is made with FI, FII, and FIII base formulations with an active substance concentration of 7%. The FIII ointment base had the best evaluation results and was continued for antifungal testing against Candida albicans. From the research results obtained % yield of essential oil of kaffir lime leaves is 1.533%. The results of the phytochemical identification test showed positive results with the formation of an even red color in the solution. The results of the evaluation of the ointment preparations showed that FIII had the best evaluation results and continued antifungal testing with a positive control of 2% miconazole nitrate cream. The average diameter obtained is 8.43 mm and is included in the medium category. The results of the Shapiro Wilk normality test showed that the research data was normally distributed and homogeneous, then the One-Way ANOVA test was carried out and a significance value of P&lt;0.05 was obtained, and the LSD test showed a significant difference seen from the significance value obtained P&lt;0.05.

    Beberapa Tumbuhan yang Berpotensi Sebagai Anti-Skabies di Indonesia

    Get PDF
    Scabies is a type of parasitic infectious disease of the skin caused by the mite Sarcoptes scabiei var hominis.  Scabies is often found in areas with high population density, low economic status, poor sanitation and hygiene. For now, medication is one of the factors inhibitors in the treatment of scabies. This happened because chemical drugs has several effects such as contraindications, irritation, toxicity, and is not effective to all mite stages. Therefore, alternative treatments are needed that come from natural ingredients by exploring various plants in Indonesia that potential to have an active compounds to eradicate mites. The aims of this study is to summarize some of the result of research on alternative plant based anti-scabies and give the information as a reference for further research. This study uses the literature study method to obtain information from several research journal. Based on the results of a literature search, it was found that 15 plant species were extracted and tested on animals and humans which contain active compounds and have the potential as anti-scabies. These fifteen plants can grow well in the territory of Indonesia, so that people can cultivate them and develop them as natural anti-scabies agents. AbstrakSkabies merupakan salah satu jenis penyakit infeksi parasit pada kulit yang disebabkan oleh tungau Sarcoptes scabiei var hominis. Skabies banyak ditemukan di daerah dengan kepadatan penduduk yang tinggi, status ekonomi rendah, sanitasi dan hygiene yang buruk. Saat ini, pengobatan dengan bahan kimia menjadi salah satu faktor yang menjadi penghambat dalam penanggulangan skabies. Hal tersebut terjadi karena obat kimia memiliki beberapa efek seperti kontraindikasi, iritasi, toksik, dan tidak efektif terhadap semua stadium tungau. Oleh karena itu, diperlukan alternatif pengobatan yang berasal dari bahan alam dengan mengeksplorasi berbagai tumbuhan di Indonesia yang berpotensi memiliki senyawa aktif untuk membasmi tungau. Tujuan studi ini adalah merangkum beberapa hasil penelitian tentang obat alternatif anti skabies berbahan dasar tumbuhan dan memberikan informasi dasar sebagai referensi penelitian lebih lanjut. Penelitian ini menggunakan metode studi literatur untuk memperoleh informasi dari beberapa jurnal penelitian. Berdasarkan hasil penelusuran pustaka diperoleh 15 jenis tumbuhan yang di ekstrak dan di uji ke hewan maupun manusia yang memiliki kandungan senyawa aktif dan berpotensi sebagai anti skabies. Kelima belas tanaman tersebut dapat tumbuh dengan baik dengan di wilayah Indonesia, sehingga masyarakat dapat membudidayakannya dan mengembangkannya sebagai bahan anti-skabies alami.

    Efektivitas Suspensi Ekstrak Etanol Umbi Bawang Putih (Allium sativum L.) Sebagai Diuretik Pada Tikus Putih Jantan (Rattus norvegicus)

    Get PDF
    Garlic (Allium sativum L.) contains phallovonoids and alkaloids, which have a mild effect on urine. However, it has not been scientifically proven. This research aims to determine the effectiveness of garlic ethanol extract (Allium sativum L.) as a diuretic in Sprague dawley male white rats and to determine the optimum dose of garlic ethanol extract 96% as a diuretic. This experiment was carried out on 20 rats divided into five groups, each group consists of 4 rats. Groups I, II, III received garlic extract with a concentration of 25mg/KgBW; 35mg/KgBW and 45mg/KgBW, while group IV received 0.5% Na.CMC as a negative control and group V as a positive control received furosemide at a dose of 20mg/kgBW. Based on the results, each treatment group I, II, III, IV, and V obtained an average urine volume value of 2.95 ml, 3.27 ml, 3.76 ml, 2.3 ml, 4. 57 ml. Therefore, it was concluded that all the treatment groups using garlic extract suspension were able to increase urine volume more than the control, in which the optimal dose of garlic extract suspension was 45 mg/kgBW, but the effect was smaller compared to furosemide (p <0.05).Keywords : Garlic Extract, Allium sativum, Diuretic, Suspension, EthanolBawang putih (Allium sativum L.) memiliki kandungan falovonoid dan alkaloid, yang diduga mampu memberikan efek pelancar kemih, namun hal ini masih perlu dibuktikan secara ilmiah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas ekstrak etanol bawang putih (Allium sativum L.) sebagai diuretik pada hewan tikus putih jantan galur Sprague dawley dan untuk mengetahui dosis optimum ekstrak etanol 96% bawang putih yang berkhasiat sebagai diuretik. Percobaan ini dilakukan terhadap 20 ekor tikus yang dibagi menjadi lima kelompok tiap kelompok terdiri dari 4 ekor tikus. Kelompok I, II, III diberikan ekstrak bawang putih dengan konsentrasi 25mg/KgBB; 35mg/KgBB dan 45mg/KgBB, sedangkan kelompok IV sebagai kontrol negatif diberikan Na.CMC 0,5 % dan kelompok V sebagai kontrol positif diberikan furosemid dengan dosis 20mg/kgBB. Dari hasil penelitian masing-masing kelompok perlakuan I, II, III, IV, dan V didapat nilai rata-rata volume urin yaitu 2,95 ml, 3,27 ml, 3,76 ml, 2,3 ml, 4,57 ml. Sehingga dapat disimpulkan semua kelompok perlakuan yang menggunakan suspensi ekstrak bawang putih mampu meningkatkan volume urin lebih besar dari kontrol dimana dosis optimal suspensi ekstrak bawang putih adalah 45 mg/kgBB namun efeknya masih lebih kecil jika dibandingkan dengan furosemid (p<0,05)Kata kunci : Ekstrak Bawang Putih, Allium sativum, Diuretik, Suspensi, Etano

    PELATIHAN PEMBUATAN NUGGET IKAN NILA SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN POTENSI DESA TUGU MULYA, LAMPUNG BARAT

    Get PDF
    Desa Tugu Mulya merupakan salah satu desa di Kecamatan Kebun Tebu, Kabupaten Lampung Barat, Provinsi Lampung. Desa ini memiliki potensi yang perlu diperhatikan yaitu masyarakatnya memiliki budidaya ikan nila yang biasanya hanya dijual segar dan diolah sederhana. Di samping itu, konsumsi protein hewani di Provinsi Lampung masih rendah padahal hal ini sangat penting dalam meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat. Pengabdian ini dilaksanakan dengan tujuan untuk melatih masyarakat membuat nugget ikan nila sebagai upaya peningkatan potensi desa. Pelatihan dilaksanakan dengan pematerian terlebih dahulu dan dilanjutkan dengan praktik pembuatan secara langsung oleh peserta. Hasil yang diperoleh yaitu peserta mengetahui dan memahami manfaat ikan nila sebagai sumber protein hewani, pentingnya konsumsi ikan nila dan pengolahan ikan nila menjadi nugget yang memiliki masa simpan lebih lama dan nilai jual lebih tinggi. Selain itu, pelatihan ini dapat memberikan kemampuan peserta dalam membuat nugget ikan nila secara mandiri

    EFEKTIVITAS FORMULASI KRIM EKSTRAK KULIT JERUK NIPIS (Citrus aurantifolia- pericappium) SEBAGAI PENGOBATAN LUKA SAYAT STADIUM II PADA TIKUS PUTIH (Rattus novergicus) GALUR WISTAR

    Get PDF
    Kulit jeruk nipis merupakan tanaman yang digunakan sebagai obat tradisional, kandungan seperti flavonoid, alkaloid, saponin dalam kulit jeruk nipis memiliki efektivitas antibakteri yang membantu penyembuhan luka. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah sediaan krim ekstrak kulit jeruk nipis (citrus aurantifolia) memiliki efektifitas sebagai penyembuh luka. Metode yang digunakan yaitu dengan mengekstrak simplisia kulit jeruk nipis dan dibuat dalam formulasi sediaan krim dan diaplikasikan pada tikus galur wistar jantan yang telah diberikan luka eksisi, selama 11 hari dengan interval pengamatan 2 hari. Tikus dibagi menjadi 6, kelompok 1 dengan betadine, kelompok 2 dengan formulasi M/A dengan ekstrak, kelompok 3 dengan formulasi M/A tanpa ekstrak, kelompok 4 dengan formulasi A/M dengan ekstrak, kelompok 5 dengan formulasi A/M tanpa ekstrak dan kelompok 6 tanpa perlakuan (kontrol negatif). Penyembuhan luka pada formulasi dengan ekstrak diketahui terjadi penurunan diameter luka awal 10 mm menjadi 0 mm pada hari ke-7 lebih lambat dari betadine yaitu penurunan diameter luka awal 10 mm terjadi pada hari ke-5 namun lebih baik dari formulasi tanpa ekstrak dimana penurunan diameter luka awal 10 mm menjadi 0 mm baru terjadi pada hari ke-9 dan kontrol negatif mengalami penurunan diameter luka awal 10 mm menjadi 0 mm pada hari ke-11. Dan pada uji homogenitas krim yang baik adalah krim formulasi M/A. Berdasarkan penelitian diketahui ekstrak kulit jeruk nipis memiliki efektifitas sebagai penyembuh luka pada pengamatan hari    ke-7
    • …
    corecore