8 research outputs found

    THE EFFECT OF MANAGEMENT CHANGE, AUDIT OPINION, COMPANY SIZE, FINANCIAL DISTRESS AND AUDITOR REPUTATION ON AUDITOR SWITCHING

    Get PDF
    This study aims to empirically prove the effect of management change, audit opinion, company size, financial distress and auditor reputation on auditor switching. This research was conducted on manufacturing companies that have been listed in Indonesian Stock Exchange from 2016 – 2018. There were 109 companies collected for observation in which they were taken by the method of purposive sampling. An analytical technique employed is logistic regression analysis. The results of hypothesis testing in this research indicate that management change, audit opinion, financial distress and auditor reputation affects the auditor switching. Meanwhile variabel of company size affect auditor switching, but in positive effec

    Kesiapan UMKM dalam Mengimplementasikan Digitalisasi Ekonomi

    Get PDF
    The purpose of this research is to find out whether Micro Small and Medium Enterprises (MSME) actors are ready to implement the digitization of financial statements. The subjects in this study were MSMEs in South Tangerang City which were registered with the Cooperatives and MSMEs Service in South Tangerang City. The data is taken from the results of interviews, observations and documentation. Data analysis used 4 stages: data collection, data reduction, data presentation and drawing conclusions. The results of this study are the South Tangerang City MSMEs are ready to implement the digitization of financial reports. and already have sufficient knowledge in implementing the digitization of financial reports. However, MSMEs still encounter obstacles in implementing the digitization of financial reports. The implication of this research is that the Department of Cooperatives and SMEs in South Tangerang City can continue to provide education to MSMEs in South Tangerang City regarding the implementation of digitizing financial reports

    Revealing the Readiness, Knowledge, and Obstacles of MSME Players in Implementing the Digitization of Financial Report During the Covid 19 Pandemic

    Get PDF
    The purpose of this research are (1) to find out whether MSME actors are ready to implement digitization financial reports, (2) to find out whether MSME actors have sufficient knowledge in implementing digitization financial reports and (3) what are the obstacles felt by MSME actors in implementing digitization financial reports. This research is a qualitative research using primary data. The subjects in this study were MSMEs in South Tangerang City which were engaged in the culinary field and registered at Department Cooperatives and MSMEs in South Tangerang City. The data is taken from the results of interviews, observations and documentation. Data analysis used 4 stages, namely data collection, data reduction, data presentation and drawing conclusions. The result of this research is that MSMEs in South Tangerang City are not ready to implement the digitization of financial reports. MSMEs in South Tangerang City do not yet have sufficient knowledge in implementing the digitization of financial reports. Most MSMEs still encounter obstacles in implementing the digitization of financial reports. The implication of this research is that the Department of Cooperatives and SMEs in South Tangerang City can provide more targeted education to MSMEs in South Tangerang City regarding to the implementation of digitization financial reports

    SIMULASI STATIK DAN DINAMIK PARKING BUMPER REDESAIN MENGGUNAKAN SOFTWARE ANSYS 12.0

    Get PDF
    Penelitian yang telah dilakukan terhadap desain parking bumper memperlihatkan bahwa desain terbaik berbentuk trapesium padat [2]. Namun dalam pengujian yang dilakukan [5] memperlihatkan bahwa desain trapesium padat masih memiliki kelemahan yaitu tidak mampu menahan kecepatan mobil diatas 20 km/jam saat menuju parkir. Bila kecepatan mobil saat parkir lebih tinggi maka akan menyebabkan parking bumper mengalami kerusakan. Oleh sebab itu perlu dilakukan modifikasi desain (redesain) untuk mendapatkan bentuk desain yang lebih maksimal. Tujuan dari penelitian ini adalah melakukan pemodelan berupa redesain parking bumper dengan geometri trapesium sama sisi yang memiliki dimensi panjang 250 mm, lebar 200 mm, dan tinggi 130 mm. Selanjutnya meneliti hasil pengujian statik dan dinamik pada salah satu sisi miring melalui simulasi menggunakan program Ansys 12.0 Workbench sehingga diperoleh tegangan, regangan dan total deformasi. Berdasarkan uji statik ditentukan modulus elastisitas maksimum redesain parking bumper dan berdasarkan uji dinamik ditentukan gaya impak maksimum yang sanggup diterima parking bumper sesaat sebelum mengalami kerusakan. Terakhir membandingkan hasil penelitian yang dilakukan dengan penelitian sebelumnya [5]. Hasil pengujian statik dan dinamik pada salah satu sisi miring redesain parking bumper melalui simulasi menggunakan program Ansys 12.0 Workbench diperoleh hasil sebagai berikut: (1). Telah berhasil dilakukan redesain parking bumper dengan geometri berupa trapesium berongga yang diisi dengan bahan beton (concrete) dengan sisi miring berbentuk radius, memiliki dimensi panjang 250 mm, lebar 200 mm dan tinggi 130 mm. (2). Hasil simulasi statik dengan tekanan sebesar 2500 MPa selama selang waktu 240 s (4 menit), diperoleh tegangan rata-rata 6.909,9 Mpa, tegangan maksimum 8.884,2 MPa, regangan rata-rata 0.62812 m/m, regangan maksimum 0,80765 m/m, total deformasi rata-rata 0,034563 m, total deformasi maksimum 0,044438 m, dan modulus elastisitas maksimum 11.000 MPa. (3). Hasil simulasi dinamik dengan kecepatan jatuh bebas sebesar 10 m/s yang setara dengan 36 km/jam, diperoleh tegangan dinamik rata-rata 18,957 Mpa, tegangan maksimum 34,122 MPa, regangan impak rata-rata 0,00063424 m/m, regangan maksimum 0,0011416 m/m,total deformasi rata-rata 0,0030385 m, total deformasi maksimum 0,0054693 m dan gaya impak maksimum adalah 34.820 kN. (4). Dari hasil penelitian di atas dapat disimpulkan bahwa redesain parking bumper berupa trapesium berongga yang diisi concrete dengan sisi miring radius mempunyai karakteristik yang lebih baik dibandingkan dengan hasil penelitian sebelumnya berupa parking bumper berbentuk traperium padat [5]

    Formulating Competitive Strategy In Malang City’s Food-Based Souvenirs Market (Study At Pia Cap Mangkok Malang)

    Get PDF
    Perumusan Strategi adalah metode yang dapat digunakan untuk mencapai tujuan dan sasaran bisnis dengan mengembangkan keunggulan kompetitif yang berkelanjutan melalui mana memasuki pasar untuk melayani target pasar, sedangkan faktor yang dapat mempengaruhi strategi berasal dari faktor internal dan faktor eksternal. Penelitian ini di buat untuk merumuskan strategi kompetitif di Pia Cap Mangkok Malang. Penelitian ini diklasifikasikan sebagai penelitian kualitatif deskriptif dan teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Analisis data dilakukan dengan menggunakan analisis Matriks IFE, Matriks EFE, CPM, Matriks IE, dan QSPM. Berdasarkan hasil analisis matriks IFE dan EFE, skor bobot IFE total 2,91 dan EFE 2,86 menempatkan Pia Cap Mangkok Malang di kuadran V, strategi yang dapat diterapkan dalam sel V adalah Hold dan Maintain. CPM mengidentifikasi bahwa Pia Cap Mangkok Malang berada dalam posisi yang kuat di industri serupa. Hasil matriks SWOT diketahui bahwa perusahaan memiliki beberapa kelemahan dalam menghadapi ancaman. Sementara peluang pasar yang menjanjikan dan lingkungan eksternal juga mendukung perusahaan untuk berkembang. Strategi yang direkomendasikan untuk perusahaan dalam sel V adalah penetrasi pasar dan pengembangan produk. Analisis QSPM menghasilkan strategi penetrasi pasar sebagai strategi utama Pia Cap Mangkok Malang untuk meningkatkan daya saingnya

    Kesiapan umkm dalam mengimplementasikan digitalisasi ekonomi

    No full text
    The purpose of this research is to find out whether Micro Small and Medium Enterprises (MSME) actors are ready to implement the digitization of financial statements. The subjects in this study were MSMEs in South Tangerang City which were registered with the Cooperatives and MSMEs Service in South Tangerang City. The data is taken from the results of interviews, observations and documentation. Data analysis used 4 stages: data collection, data reduction, data presentation and drawing conclusions. The results of this study are the South Tangerang City MSMEs are ready to implement the digitization of financial reports. and already have sufficient knowledge in implementing the digitization of financial reports. However, MSMEs still encounter obstacles in implementing the digitization of financial reports. The implication of this research is that the Department of Cooperatives and SMEs in South Tangerang City can continue to provide education to MSMEs in South Tangerang City regarding the implementation of digitizing financial reports

    Pengaruh iklan televisi terhadap keputusan pembelian konsumen sepeda motor honda beat di Bandar Lampung [Skripsi ]

    No full text
    Bibl.; hlm.: 61 -62iv.; tab.; 62 hlm.: 28 Cm. -- lamp. ( 17 lembar
    corecore