985 research outputs found

    KESESUAIAN LAHAN TANAMAN SELADA AIR (NASTURTIUM OFFICINALE) SEBAGAI SALAH SATU INDIKASI GEOGRAFIS KECAMATAN PARONGPONG, KABUPATEN BANDUNG BARAT

    Get PDF
    Tempat merupakan salah satu konsep geografi yang terbentuk dari kondisi fisik dan sosial secara terintegrasi, menghasilkan sebuah produk khas dan tidak dapat di temui di tempat lain yang ada di bumi. Produk tersebut dikenal dengan nama indikasi geografis (Geographical Indication). Selada air di Kecamatan Parongpong memiliki potensi untuk dijadikan indikasi geografis karena tumbuh pada kondisi geografis yang khas dan sampai saat ini sudah dipasarkan di luar negeri. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif, bertujuan untuk mengumpulkan data dari sampel yang dapat mewakili seluruh populasi sehingga dapat menggambarkan jawaban dari rumusan masalah. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara, studi pustaka dan dokumentasi. Data tersebut kemudian dianalisis menggunakan koefisiensi lokasi (LQ), presentase, deskriptif, skala linkert, overlay, klasifikasi iklim Junghun dan Schmidt-Ferguson. Selada air di Kecamatan Parongpong tumbuh pada iklim agak basah (Schmidt-Ferguson) dan sedang sejuk (Junghun) dengan suhu 28° sampai 23º Celcius. Kondisi morfologi dimodifikasi secara khas, agar sesuai untuk lokasi penanaman. Sementara kondisi hidrologi berintegrasi dengan kondisi geologi dan tanah sehingga kebutuhan air dari tanaman ini dapat terpenuhi dengan baik. Penduduk yang terlibat budidaya selada air memiliki sikap cukup senang terlibat budidaya selada air dan cukup setuju selada air didaftarkan sebagai indikasi geografis, pengetahuan dan keterampilan yang baik. Lebih menguntungkan, mudah dilakukan dan kondisi alam (fisik) di Kecamatan Parongpong menjadi minat sekaligus motivasi penduduk untuk membudidayakan selada air. Penanaman dilakukan dengan membuat petak-petak khusus pada lahan. Kemudian lahan diberi pupuk dan dibersihkan dari tanaman liar sampai waktu panen. Setelah 2 bulan selada air dipanen dan dibawa ke lokasi pengolahan (ngunder). Kemudian disortir, dibersihkan (nyetek), dipotong (reping) dan dikemas yang selanjutnya dijual ke penampung untuk dipasarkan di dalam dan luar negeri. Selada air memiliki keunggulan produksi, luas tanam dan pendapatan penduduk, dengan nilai LQ > 1. Waktu panen selada air lebih cepat dibandingkan 14 jenis sayuran lain. Harga selada air juga lebih mahal dibandingkan dengan jagung, ubi kayu, beberapa jenis sayuran, buah-buahan dan tanaman hias Place is one of molded geography concept of condition of physical and particular social. Condition of physical and interacting particular social each other somewhere will result one typical product and can't at elsewhere find which is at earth. Product is recognised by the name of geographical indication (Indikasi Geografis). Water lettuce at Parongpong's sub district have potency to be made geographical indication because growing on condition of geographical typical one and until now was marketted at another country. This research using descriptive method, to collect data from sample to represent all of population to answer purpose from research. Data collecting did by observation, interview, book study and documentation. That fact then analyst by Location Quentient (LQ), presetation, linkert's scale, overlay, climatic classification Junghun and Schmidt Ferguson . Water lettuce at Parongpong's district grows up on climate slightly nabs (Schmidt Ferguson) and be balmy (Junghun) with temperature 28° until 23º Celcius. Condition of modified morphology typically, that fits for instilling location. While hidrologi's condition gets integration with condition of geology and soil so amount of water required of this plant get with every consideration been accomplished. Conductings the interesting resident water lettuce have adequately leisured and adequately accepts if water lettuce became geographical indication, knowllege and good skill. More advantages, easy to do and condition of nature (physical) at Parongpong's sub district becomes proclivity and motivation of resident to cultivate water lettuce. Instilling did by makes special terracing on farm. Then farm was given to manure and is cleared from wild until reaping time plant. After 2 months water lettuce is harvested and is taken in to processing location( ngunder ). Then is sorted out, cleared (nyetek ), cutting (reping) and is packed that succeeding being sold to distibutor to been marketted local dan international market. Water lettuce has production top, far ranging implant and resident income, with LQ's point> 1. Faster water lettuce reaping time than 14 other vegetable types. Water lettuce price also more expensive as compared to corn, cassava, some type vegetable, fruis and flower

    Determinants of Consumer Purchase Decision in Home Industry Product: A Case Study on Shrimp Cracker Home Industry

    Get PDF
    The development of the digital world today forces MSMEs to adapt in order to survive and thrive. Currently, many merchants complained that their sales had decreased, which resulted in a decrease in turnover. Therefore, MSMEs should be able to adapt by the digitalization of industry and trade. However, the current problems of MSMEs are not far away and still revolve around the same thing, namely capital. this study aims to investigate whether the variables of WoM, distribution channels, and product quality affect the decision to buy shrimp crackers and how these independent variables affect the dependent variable. This study is a quantitative study with multiple regression analysis. Based on data analysis and discussion this study found partially WoM (X1) influence purchase decision (Y) while product quality (X2) also influence purchase decision (Y) as well as distribution channels (X3) at shrimp cracker MSMEs at Tunjungan Village. Meanwhile, simultanousely all IV (X1, X2, and X3) are influence the DV (Y) with R2 about 0.661 or in other word 66.1% of DV are influenced by IVs

    PERANCANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF MENGGUNAKAN METODE SCRUM BERDASARKAN METODE BELAJAR SELF DIRECTED LEARNING UNTUK MEMBANTU PEMBELAJARAN MERAKIT PERSONAL KOMPUTER SISWA SMK

    Get PDF
    Penelitianinibertujuanuntuk: 1). Mengembangkan multimedia pembelajaraninteraktifuntukmembantupembelajaranmerakit personal komputersiswa SMK. 2) Mengetahuiresponsiswaketikamenggunakan multimedia interaktif yang telahdikembangkandalammembantupembelajaranmerakit personal komputer. 3) Mengetahuipenilaianahli media, ahlimateridansiswa SMK terhadap multimedia interaktif yang dikembangkandilihatdariaspekkelayakannya. Proses pengembangan multimedia inidigunakanmetode Scrum, yang merupakanmetodepengembangan media yang lebihfleksibeldancepatdalammenghadapiperubahan yang mungkinterjadi. Multimedia interaktif yang dikembangkanmengikutialurmetodebelajar Self Directed Learning (SDL), dimana multimedia inimendiagnosiskebutuhanbelajar, mengidentifikasimateribelajarpengguna, mengevaluasihasilbelajarsertameningkatkankesadaranuntukbelajar. Metodepenelitian yang digunakanadalah Research and Development. Subjekpenelitianpenilaiankelayakan multimedia adalahsiswakelas X SMK DaarutTauhid Bandung. Penelitiandiawalidengan proses penelitianawal yang bertujuanuntukmengetahuikendalapada proses pembelajarandanrekomendasi. Proses pengembangandidasarkanmetode Scrum denganmengumpulkanhasilpenelitianawalmenjadi Product Backlog. Product backlog dipecahmenjadibagian yang lebihkecildisebut sprint backlog yang menjadipanduantentangfungsiapasaja yang harusdikerjakansertamasalah yang dihadapi. Setelah multimedia selesaidikembangkandilakukanvalidasiolehahli media danahlimateri. Hasilvalidasiahli media mendapatkanskor 84.67% untuksemuakriteria yang bersangkutandengankelayakan multimedia danahlimaterisebesar94,375%untuksemuakriteria yang bersangkutankelayakanmateri. Sedangkanuntukhasilpenelitiankelayakan multimedia olehsiswa SMK medapatkannilaisebesar 83% sertaresponsiswaketikamenggunakan multimedia interaktifperakitan personal komputermendapatkannilai 83,835%. ABSTRACT This study aims to: 1). Developing interactive multimedia learning to help learning vocational students assemble personal computers. 2) Knowing the students' responses when using interactive multimedia learning which has been developed to help assemble personal computers. 3) Knowing the expert assessment of media, material expert and vocational students to interactive multimedia developed from the aspects of feasibility. The development process used Scrum method, which is a method of developing that more flexible and fast in the face of changes that may occur. Interactive multimedia learning method is developed to follow the Self Directed Learning (SDL), which is a multimedia diagnose learning needs, identify user learning materials, evaluating learning outcomes and increase awareness for learning. The research method used is a Research and Development. Assessment of the feasibility of multimedia research subjects were students of first classfro SMK DaarutTauhid Bandung. The study begins with the initial research process that aims to identify constraints on the learning process and the recommendation. Scrum development process based method to collect the results of the initial research into the Product Backlog. Product backlog is broken down into smaller parts called the sprint backlog to guide about what functions should be done and the problems encountered. After the completion of multimedia developed validated by media experts and the material experts. The results of the validation media experts get a score 84.67% for all concerned with the eligibility criteria and materials expert get a score 94.375% for all the relevant eligibility criteria matter. As for the results of the feasibility study of multimedia by vocational students obtain a value of 83% and the student response when using interactive multimedia personal computer assembly scored 83.835%

    POLA KONSUMSI BERAS RUMAH TANGGA BERDASARKAN GOLONGAN PENDAPATAN DAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHINYA DI KOTA PALANGKA RAYA

    Get PDF
    Rice is a basic requirement for the people of Central Kalimantan Province. The biggest consumption of rice comes from household consumption. Households with different income levels will have different consumption patterns. With this situation, this research is important to determine how the pattern of household rice consumption is based on income groups and what factors influence the pattern of household rice consumption based on income groups in the City of Palangka Raya. This study uses primary data and secondary data. The research analysis uses descriptive analysis and quantitative analysis. Quantitative analysis uses multiple linear regression analysis with Ordinary Least Square (OLS). The econometric model used is the double log model assisted by using the Eviews 9.0 application. The results of the study showed that the factors that significantly influenced the consumption pattern of household income were the number of house members and the age of the household head. In the high income group the factors that significantly influence are the dummy marital status of the head of the household, the age of the head of the household has a positive effect and the number of household members has a negative influence and each has a significant effect on household rice consumption

    Pengaruh Lingkungan Kerja terhadap Motivasi Kerja Karyawan di Bank JatimCabang Utama Surabaya

    Get PDF
    ABSTRACTIn this research is to search the effect of work environtment on work motivation at Bank Jatim Cabang Utama Surabaya, to research the level of effect of work environtment at Bank Jatim Cabang Utama Surabaya, and to research the level of work motivation at Bank Jatim Cabang Utama Surabaya. This type of this research is a descriptive quantitative approach, with the sample of 91 peoples. Data analysis that used in this research is simple linear regretion analysis with the help of SPSS 16.0 software for windows. From this research shows significant effect between work environtment to work work motivation. THe level of work motivation on Bank Jatim Cabang Utama Surabaya shows a good effect. Based on a average score work motivation are 4,25 on a agree category but work environtment variable shows an average score at3,77 thats shows good and agree category.Keywords: Work Environtment, Work Motivation ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan lingkungan kerja berpengaruh terhadap motivasi kerja karyawan di Bank Jatim Cabang Utama Surabaya, untuk mengetahui kondisi lingkungan kerja di Bank Jatim Cabang Utama Surabaya, dan untuk mengetahui tingkat motivasi kerja karyawan di Bank Jatim Cabang Utama Surabaya. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif pendekatan kuantitatif, dengan sampel 91 orang. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier sederhana dengan bantuan software SPSS 16.0 for windows. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel lingkungan kerja terhadap motivasi kerja karyawan. Tingkat motivasi kerja karyawan pada Bank Jatim Cabang Utama Surabaya adalah sangat baik. Hal ini terlihat dari nilai rata-rata skor motivasi kerja sebesar 4,25 yang berada pada kategori sangat setuju,sedangkan variabel lingkungan kerja memiliki nilai rata-rata skor sebesar 3,77 yang berada pada kategori setuju atau baik.Kata Kunci : Lingkungan Kerja, Motivasi Kerj

    PEMETAAN PROSES BISNIS MENGGUNAKAN METODE IDEF0 UNTUK MENGIDENTIFIKASI PENYEBAB PRODUK RETURN DI PVR INDUSTRIES

    Get PDF
    Perkembangan bisnis di era modern yang semakin berkembang, menyebabkan persaingan usaha yang semakin kompetitif. Persaingan usaha yang semakin kompetitif menuntut perusahaan untuk selalu mengevaluasi dan melakukan perbaikan berkelanjutan. Proses bisnis merupakan inti dari seluruh aktivitas pada suatu perusahaan atau organisasi. Business process mapping (BPM) merupakan langkah pemetaan dari aktivitas proses bisnis yang dijalankan sebuah perusahaan. Sebuah langkah Business process mapping memungkinkan perusahaan melakukan manajemen yang lebih sistematis dan terarah. Bussines Process Mapping (BPM) adalah istilah yang diberikan untuk mempelajari pekerjaan dan informasi yang ada yang digunakan oleh perusahaan dengan tujuan mendesain ulang sistem untuk memenuhi tujuan bisnis. PVR Industries merupakan perusahaan baru yang masih berkembang dan bergerak di industri garmen dengan memproduksi baju olahraga (jersey). Produk yang dihasilkan menggunakan teknologi dye sublimation. permasalahan yang terjadi pada perusahaan adalah sering dilakukan nya return (pengembalian) produk. Return dilakukan untuk menanggapi keluhan konsumen terhadap produk jersey yang tidak sesuai dengan keinginan. Pemetaan proses bisnis pada penelitian kali ini bertujuan untuk menemukan aktivitas yang menyebabkan permasalahan produk return yang dihadapi perusahaan. Setelah dilakukan pemetaan proses bisnis dengan menggunakan metode IDEF0 pada PVR Industries didapatkan 25 node dan 4 level dan setelah dilakukan analisis menggunakan cause-effect diagram, dilakukan identifikasi aktivitas yang menimbulkan permasalahan pada perusahaan terletak pada aktivitas di node A235 sewing dan node A43 packaging produk. Pada penelitian kali ini menyimpulkan beberapa poin yaitu perlu dilakukan nya pengawasan lebih pada node A235 sewing dan A43 packaging produk. Serta perlu dilakukan penambahan aktivitas pemberian sample pada saat order pemesanan dilakukan. Penambahan aktivitas ini digambarkan dengan node A13 pemberian sample

    EVALUASI KINERJA RUAS JALAN SYIAH KUALA BANDA ACEH TERHADAP PERILAKU PENYEBRANG PEJALAN KAKI

    Get PDF

    NILAI MORAL CERITA RAKYAT SITU SANGIANG KAMPUNG WATES, MAJALENGKA

    Get PDF
    ABSTRAK Penelitian ini dilatar belakangi oleh keinginan penulis untuk mengetahui nilai moral yang terkandung di dalam cerita rakyat. Selain itu cerita rakyat sebagai salah satu jenis karya sastra ternyata dapat memberikan manfaat kepada pembacanya. Selain itu, perkembangan dan teknologi telah begitu pesat dan menyentuh hampir disegala kehidupan manusia. Tanpa disadari perkembangan tersebut akan memberikan dampak baik yang bersifat positif maupun yang bersifat negatif yakni membawa perubahan sosial masyarakat secara menyeluruh. Dengan demikian maka penulis tertarik untuk mengkaji sebuah naskah cerita rakyat dari segi moralnya. Adapun hasil penelitian ini dituangkan kedalam bentuk skripsi dengan judul “NILAI MORAL DALAM CERITA RAKYAT SITU SANGIANG KAMPUNG WATES, MAJALENGKA.” Berdasarkan latar belakang masalah dan identifikasi masalah di atas, maka dalam penelitian ini dirumuskan masalah sebagai berikut: “ Bagaimana nilai moral yang terkandung dalam cerita rakyat Situ Sangiang Kampung Wates, Majalengka.” Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini yaitu “Mengdeskripsikan nilai moral yang terkandung dalam cerita rakyat Situ Sangiang Kampung Wates, Majalengka.” Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu deskriptif. Karena metode tersebut merupakan metode yang paling relevan untuk mengkaji nilai moral yang tersirat dalam cerita rakyat Situ Sangiang Kampung Wates, Majalengka. Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa nilai moral yang terdapat pada cerita rakyat Situ Sangiang meliputi (1) Hubungan manusia dengan diri sendiri. Adapun dalam aspek tersebut adalah sikap atau perilaku tokoh yang mencerminkan sabar, pemaaf, adil, ikhlas, memegang amanah, mawas diri. (2) Hubungan manusia dengan manusia lain dalam lingkup sosial termasuk hubungannya dengan lingkungan alam. Adapun yang terdapat dalam aspek tersebut adalah berbakti kepada orang tua, memuji orang lain, sikap kekeluargaan, berinteraksi dengan alam, tolong menolong, adil, penyantunan, pemaaf, bermusyawarah, berwasiat dalam kebenaran. (3) Hubungan manusia dengan Tuhan, adapun aspek yang terdapat dalam kategori tersebut adalah beriman kepada Allah Tuhan Yang Maha Esa menurut cara-cara yang diajarkan-Nya, beribadah kepadanya dengan jalan melaksanakan solat lima kali sehari semalam, mohon ampun atas segala dosa dalam makna sadar untuk tidak lagi melakukan segala perbuatan jahat atau tercela.Kata Kunci : Cerita Rakyat, Nilai Moral, Model Bahan Ajar.

    PERANCANGAN METRIK DAN PENGUKURAN KINERJA RANTAI PASOK DI PT SIERAD PRODUCE, TBK.

    Get PDF
    The competition maps of the industry will change from one country to be the ASEAN regional in 2015 as the commencement of globalization in the ASEAN Economic Community. Performance of supply chain will become more strategic for domestic companies to increase their competitiveness. The approach used for designing and measuring of supply chain performance is the SCOR model which is a processbasedmodels. The model integrates three key elements in the management namely business process reengineering,benchmarking, and process measurement into a cross-functional framework in supply chain. The research was carried out with a case study at PT Sierad Produce, a feedmill industry in East Java, Indonesia. Based on supply chain business process mapping, resulted 22 design of metrics used for measuring Period I and Period II. The result of measurement found increase of SCOR process performance by 5.3% and attributes performance by 5.6%

    Living Teologi Tradisi Tolak Bala Bepapas pada Masyarakat Desa Parit Setia Kecamatan Jawai Kabupaten Sambas Kalimantan Barat

    Get PDF
    This study examines Islam that lives in the Parit Setia community. In the Parit Setia community there is a tradition tolak bala Bepapas. The purpose of this research is to answer the problems that are the subject of discussion: 1) Definition of the tradition tolak bala Bepapas; 2) Understanding the community's theology of the tradition tolak bala Bepapas; and 3) The values contained in the tradition tolak bala Bepapas. This research is a field research, with a phenomenological approach, qualitative methods, and living theology as a knife of analysis. The findings in this research show that: First, historically the tradition tolak bala Bepapas is a tradition that resulted from a mixture of culture and religion. Tradition is carried out as an effort to avoid all forms of danger, which is symbolized through leaves and is led by a traditional leader (pak Labbai). Second, this tradition has long been rooted so that it is considered sacred. Even though there are differences of opinion in responding to it, this tradition still exists today as a cultural identity of society. Third, the determination of religious values contained in this tradition is based on the principles of tawhid, which substantially have values for relating to nature, maintaining friendship, asking for salvation and as a form of gratitude to Allah SWT. Observing all the findings in the field, it is not an exaggeration to conclude that this tradition is a living Islam (living Islamic theology) in the Parit Setia community
    corecore