34 research outputs found

    PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA MATEMATIKA MODEL PROBLEM-BASED LEARNING UNTUK SMK PERKEBUNAN BERTEMAKAN KOPI DAN KAKAO

    Get PDF
    ABSTRAK: LKS dalam penelitian ini dikembangkan dengan berbasis model Problem-Based Learning (PBL). Penerapan pembelajaran model PBL sangat erat kaitannya dengan masalah praktis salah satunya tentang masalah kopi dan kakao. Tema kopi dan kakao merupakan salah satu dari tujuh riset unggulan Universitas Jember karena berada di wilayah potensial perkebunan kopi, dan memiliki rekam jejak yang baik dalam pengajaran bidang perkebunan. Tujuan dari penelitian ini adalah mengembangkan LKS dengan model Problem-Based Learning untuk SMK Perkebunan bertemakan kopi dan kakao yang valid, praktis, dan efektif. Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian model pengembangan Plomp yang terdiri atas 3 fase yaitu: (i) Penelitian Awal (Preliminary Research), (ii) Fase Pengembangan (Prototyping Phase), dan (iii) Fase Penilaian (Assessment Phase). Hasil dari penelitian ini adalah skor hasil validasi LKS dan lembar TPBA yang memenuhi kriteria valid, skor observasi aktivitas guru yang memenuhi kriteria praktis, serta skor TPBA, skor observasi aktivitas siswa, dan respon siswa yang memenuhi kriteria efektif. Kata kunci: LKS, Problem-Based Learning, Kopi dan Kakao

    Pengembangan Perangkat Pembelajaran Matematika Model Problem-Based Learning Berbantuan Media Powerpoint Untuk Siswa Kelas XI SMK Materi Barisan dan Deret

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan perangkat pembelajaran matematika yang valid, praktis dan efektif dengan model Problem-Based Learning (PBL) berbantuan powerpoint pada materi Barisan dan Deret untuk siswa kelas XI SMK. Rancangan penelitian yang digunakan adalah rancangan model pengembangan Plomp yang terdiri atas 3 fase yaitu: (i) Penelitian Awal (Preliminary Research), (ii) Fase Pengembangan (Prototyping Phase), (iii) Fase Penilaian (Assessment Phase). Perangkat yang dikembangkan pada penelitian ini berupa: 1) Rancangan Pelaksanaan Pembelajaran (RPP), 2) Buku Siswa, dan 3) Media Pembelajaran Powerpoint. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perangkat pembelajaran tersebut valid. Hal ini ditunjukkan oleh hasil validasi yang dilakukan oleh tiga validator yang berbeda. Kepraktisan didapat dari hasil observasi keterlaksanaan aktivitas guru yang menunjukkan kriteria baik. Sedangkan keefektifan dinilai dari tiga hal, yaitu hasil nilai TPBA siswa; hasil observasi aktivitas siswa; dan hasil respon siswa; yang ketiganya menunjukkan hasil baik dan positif

    Implementasi Metode Pembelajaran Role Playing Pada Aritmetika Sosial Untuk Meningkatkan Hasil Belajar dan Aktivitas Siswa

    Get PDF
      Usia anak SMP adalah usia saat masih suka bermain sesuatu sehingga mempengaruhi karakteristik siswa dalam proses belajar mereka. Salah satu metode studi alternatif yang dapat dikembangkan untuk memenuhi permintaan adalah metode role playing. Sasarannya adalah siswa lebih mudah untuk memahami materi pelajaran, merasa seperti dalam proses belajar dan juga mudah mengingat pokok pelajaran yang telah disampaikan oleh guru. Penelitian ini termasuk jenis Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VII SMP Negeri 1 Silo. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara, dokumentasi, dan tes   Kata Kunci: Role Playing, Aktivitas Siswa, Hasil Belajar Siswa &nbsp

    PROFIL METAKOGNISI DALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA DITINJAU DARI KEMAMPUAN MATEMATIKA DAN GENDER

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan profil matakognisi siswa SMP kelas VIII dalam menyelesaikan soal cerita pada materi sistem persamaan linear dua variabel ditinjau dari kemampuan matematika dan gender. Subjek penelitian terdiri dari enam siswa, dan data penelitian yang dikumpulkan berupa hasil tes kemampuan matematika, hasil tes soal cerita,  dan hasil wawancara. Hasil penelitian menunjukkan siswa perempuan dan siswa laki-laki berkemampuan matematika tinggi mampu melakukan kegiatan perencanaan, pemantauan, dan evaluasi dengan lengkap. Siswa perempuan dan siswa laki-laki berkemampuan sedang melakukan kegiatan perencanaan dan pemantauan tetapi kurang lengkap namun lengkap dalam kegiatan evaluasi. Siswa perempuan berkemampuan matematika rendah melakukan kegiatan perencanaan, pemantauan dan evaluasi namun kurang lengkap. Siswa laki-laki berkemampuan matematika rendah melakukan kegiatan perencanaan dengan lengkap namun tidak melakukan kegiatan pemantauan dan evaluasi dengan lengkap

    PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING DAN JUMPING TASK PADA POKOK BAHASAN KAIDAH PENCACAHAN UNTUK SISWA SMA

    Get PDF
    This research aims to (1) describe the process of developing learning instrument based on problem based learning model and jumping task based on enumeration rule for high school students; (2) describe the  of developing learning instrument based on problem based learning model and jumping task based on enumeration rule for high school students. The learning instrument developed are Lesson  Plan and Student’s Worksheets. This research took place at XI MIPA 5 of senior high school 1 Tempeh, Lumajang with consists 33 students. This research is development research. Steps and results from development were (1) the development process of using modified Thiagarajan, Semmel, and modified Semmel model which consists of 3 stages, (2) development results were validation test from validation sheet analysis that score 3.54 for Lesson Plan validatiy coefficient and 3,54 for Student work sheets validaty coefficient with valid category, practicality test from teacher’s activity analysis scored 88,88% for the first meeting and 93,05% for the second meeting with good category and include in practical category, and efectiveness test from students activity analysis in the first and second meeting that the average percentage was 92.05% and 93.18%, average of student’s questionnaire results obtained 90,90%, and the average Learning Result Test results obtained 78.19 and the percentage of Learning Result Test  is 78.78% in the effective category. Keyword : Learning Instrumen, Problem Based Learning, Jumping Task, Enumeration Rul

    Pengembangan Rancangan Pembelajaran Matakuliah Kombinatorika Berbasis Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI) dan Local Wisdom

    Get PDF
    Rancangan Pembelajaran (RP) matakuliah kombinatorika ini dikembangkan dengan menyesuaikan Kerangka Kualifikasi Nasional (KKNI) dan Local Wisdom. Rancangan Pembelajaran dalam penelitian ini berupa Peta Kajian Matakuliah, Silabus Matakuliah, Rencana Pembelajaran Semester, Modul Pembelajaran, Rancangan Tugas Mahasiswa, Lembar Kerja Mahasiswa, Lembar Penilaian Hasil Belajar, dan Kontrak Perkuliahan. Tujuan dari penelitian ini adalah mengembangkan Rancangan Pembelajaran berbasis KKNI dan Local Wisdom yang valid. Validator dalam penelitian ini sebanyak 2 yaitu validator ahli pengembangan dan validator ahli materi. Penelitian pengembangan ini menggunakan rancangan penelitian model Plomp yang terdiri atas 3 fase yaitu: (i) Penelitian Awal (Preliminary Research), (ii) Fase Pengembangan (Prototyping Phase), dan (iii) Fase Penilaian (Assessment Phase). Hasil analisis data kevalidan Rancangan Pembelajaran dalam penelitian ini menunjukkan kriteria sangat valid.   Kata Kunci: Rancangan Pembelajaran, KKNI, Local Wisdom &nbsp

    Pengembangan Game Android Berbantuan Software Construct 2 Pada Materi Pola Bilangan

    Get PDF
    Tujuan penelitian adalah untuk mendeskripsikan proses dan mengetahui hasil pengembangan media pembelajaran matematika berbasis game Android berbantuan Software Construct 2 pada pola bilangan. Penelitian ini termasuk penelitian pengembangan, dengan model pengembangan Thiagarajan. Uji coba dilaksanakan pada 30 siswa kelas VIII E di SMPN 4 Jember. Hasil validasi media diperoleh nilai validitas 0,87 dengan kategori interpretasi sangat tinggi. Hasil analisis angket respon pengguna diperoleh persentase 86% termasuk dalam kategori baik. Hasil analisis tes kemampuan siswa diperoleh nilai rata-rata 92,33 atau persentase 90% dengan kategori interpretasi sangat tinggi

    ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL PROGRAM LINEAR DITINJAU DARI ADVERSITY QUOTIENT

    Get PDF
    This research aims to analyze student’s error types in solving linear programming problems based on Newman’s error analysis viewed from Adversity Quotient (AQ). This research approach is qualitative descriptive. Subjects in this research are 6 students in class X TKR 3 of SMKN 2 Jember. There are 2 climber students, 2 camper students, and 2 quitter students. Instruments that were used in this research to collect the data are ARP questionnaire, linear programming problem, interview guide, and validation sheets. Based on the result of this research, the climber students are able to do comprehension error, process skill error, and encoding error. The camper students are able to do comprehension error, transformation error, process skill error, and encoding error.  The quitter students are able to do reading error, comprehension error, transformation error, process skill error, and encoding error

    ANALISIS KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA PESERTA CALISTUNG SMP NEGERI 8 JEMBER

    Get PDF
    This study aims to describe the mathematical communication skills of junior high school students who experience deficiencies in reading writing, and counting (calistung). Mathematical communication ability consists of mathematical communication skills in verbal and in writing. The subjects of this study were 4 students in the calistung class. The method of data collection is through tests, interviews, and observations. Based on the results of the analysis, the mathematical communication skills of the calistung participants (reading, writing and counting) were in the range of the lowest three levels. Student 1 (S1) is at level 2 which is good enough. Student 2 (S2) mathematical communication skills are at level 2 which is quite good. Student 3 (S3) mathematical communication skills are at level 2 which is quite good. The mathematical communication ability of Student 4 (S4) is at level 1 which can be said to be of poor ability because it only fulfills 9 indicators out of all 32 indicators. Keywords: communication skills, mathematical communication skills, mathematical problem solving

    ETNOMATEMATIKA PADA AKTIVITAS PASCA PANEN TEMBAKAU MASYARAKAT PENDALUNGAN DAN PENERAPANNYA SEBAGAI LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

    Get PDF
    Ethnomatematics is a science that connects mathematics with culture in society. The purpose of this research was to describe the results of ethnomatematic exploration of post-harvest activities of tobacco farmers in the Pendalungan community and to make their products in the form of student worksheets. This type of research is qualitative with an ethnographic approach. Data collection methods used are observation and interviews. Ethnomatematics in tobacco post-harvest activities in the form of counting, measuring and designing activities. In the process of nyujen (submission) of tobacco leaves arises the mathematical concept of comparable values ​​and measurements when determining the length of the rope, determining the length of the bamboo, and determining the distance between leaves. In the process of making patterns of drying tobacco leaves, the concept of design and concept of comparable value emerged. In the fermentation process, tobacco leaves were observed in the concept of calculating when determining the length of fermentation time, and in the process of sorting tobacco leaves it was observed the concept of the ratio of turning value when determining the number of leaves per class in 1 kg. The results of the study are product teaching materials in the form of student worksheets. Student worksheets are intended for seventh grade Middle School / MTs students. This student worksheet is divided into 5 activities in the scientific approach.  Keywords: Ethnomatematics, Pendalungan,  Tobaccoes post-harves
    corecore