332 research outputs found

    Efektivitas Kinerja Pegawai PAIS dalam Meningkatkan Kompetensi Guru PAIS di Kabupaten Bulukumba

    Get PDF
    Kinerja pengawas Pendidikan Agama Islam di Kabupaten Bulukumbaberjalan dengan baik karena (1) pengawas Pendidikan Agama Islam melaksanakan observasi kelas untuk mengetahui tentang segala sesuatu yang terjadi di dalam proses pembelajaran di kelas. Observasi oleh kepala madrasah yang dilakukan bukan untuk mencari kesalahan, akan tetapi untuk meningkatkan kualitas pembelajaran; (2) pengawas Pendidikan Agama Islam melaksanakansupervisi individual yang menitikberatkan pada pengamatan terhadap kegiatan pembelajaran baik di dalam maupun di luar kelas. Pengawas melakukan supervisi individual sebagai kegiatan membina atau membimbing guru secara individu agar bekerja dengan betul dalam mendidik dan mengajar peserta didik; (3) pengawas Pendidikan Agama Islam melakukan supervisi kelompok yang merupakan teknik supervisi yang dilaksanakan dalam pembinaan guru secara  bersama-sama oleh supervisor dengan sejumlah guru. Kompetensi guru Pendidikan Agama Islam di Kabupaten Bulukumba dapat dilihat dari pelaksanaan pembelajaran yaitu guru mengawali pembelajaran secara efektif dan menyenangkan, guru menggunakan media pembelajaran yang efektif yang berbasis Information Technology Comunication (ITC) sehingga sangat menunjang kualitas peserta didik, hanya masih ada guru belum menggunakan media ITC penyebab ada guru yang tidak menggunakan media ITC karena masih ada madrasah yang belum menyediakan media ITC. Guru menerapkan metode pembelajaran secara bervariasi namun tidak semua guru menerapkannya. Metode ceramah yang paling sering diterapkan, artinya guru tersebut hanya memperhatikan satu aspek saja, yakni aspek penyampaian informasi inilah menyebabkan peserta didik kurang memiliki sikap kritis dan kualitasnya semakin menurun. Guru melaksanakan evaluasi pembelajaran secara rutin yaitu evaluasi awal, evaluasi pada saat proses pembelajaran, dan evaluasi akhir, serta evaluasi semester guna mengukur kemam­puan peserta didik dan keberhasilan guru melaksanakan pembelajaran

    Penimbunan Beras Yang Di Perdagangkan Menurut Imam Al- Ghazali (Studi Kasus Di Kelurahan Pasar Ii Natal Kecamatan Natal Kabupaten Mandailing Natal)

    Get PDF
    Al-Quran dan Sunnah (Hadits) salah satu ketentuan Hukum Syari’ah, yang menjelaskan tentang Ihtikar yaitu praktek penimbunan barang sehingga langka dipasaran dengan niat untuk mengambil keuntungan yang berlipat ganda dari keuntungan yang standar. Pokok permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana pemikiran Yusuf Imam Al-Ghazali tentang ihtikar dalam praktek penimbunan beras yang di perdagangkan di Kelurahan Pasar II Kecamatan Natal Kabupaten Mandailing Natal. Metode penelitian yang penulis gunakan adalah menganalisis data kualitatif ini penulis menggunakan pola berfikir deduktif. Sebagai data primer tulisan ini adalah karya Imam Al-Ghazali tentang ihtikar. Teknik pengumpulan data yang penulis gunakan dalam penelitian ini adalah Deduktif, Induktif dan Deskriptif. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pemikiran Imam Al-Ghazali dan Praktek di masyarakat tentang ihtikar. Menurut Imam Al-Ghazali keharaman praktek penimbunan beras di Kelurahan Pasar II Kecamatan Natal Kabupaten Mandailing Natal tentang penimbunan beras di sebutkan dalam kitab Ihya’ Ulumuddin. Alasan al-Ghazali mengatakan larangan tentang penimbunan bahan makana pokok adalah berdasarkan dari hadits Nabi saw, sebagaimana yang diriwayatkan Abu Manshur ad-Dailami. Sesungguhnya penimbunan itu termasuk kezhaliman dan akan mendatangkan krisis ekonomi dan krisis moral juga akan terjadi bagi mereka para penimbun karena tidak adanya keperdulian sesamanya mereka hanya mementingkan isi kantongnya sendiri tanpa memperdulikan orang lain

    ANALISIS PERBANDINGAN 3D MODELING JEMBATAN DARI FOTO UAV DAN DSLR MENGGUNAKAN SOFTWARE AGISOFT METASHAPE DAN PIX4D MAPPER (Studi Kasus : Desa Pandansari, Kabupaten Malang, Jawa Timur)

    Get PDF
    Fotogrametri kini semakin berkembang dengan diciptakannya metode dan berbagai software pendukung, khususnya untuk pemodelan bangunan 3D secara otomatis dari data foto udara yang efektif dan efisien dengan memanfaatkan foto UAV dan DSLR. Fotogrametri atau foto udara adalah seni dan ilmu untuk memperoleh informasi yang andal dari bentuk fisik permukaan bumi dan objek yang ada di atasnya melalui sebuah pengukuran yang tepat secara matematis dan mampu menghasilkan data tiga dimensi (3D) dari dua atau lebih hasil foto. Pada penelitian ini data diperoleh dari foto UAV dan kamera DSLR yang diolah menggunakan software Agisoft Metashape dan Pix4D Mapper untuk membuat model 3D dari sebuah jembatan. Ketelitian model 3D dari kedua software diperoleh berdasarkan nilai RMSE dari hasil perhitungan data koordinat ICP dan Jarak antar retro target. Dari hasil analisa model 3D dari hasil kedua software, RMSE ICP model 3D Agisoft Metashape memperoleh RMSE horizontal sebesar 0,762 m dan vertikal sebesar 0,791 m, sedangkan Pix4D Mapper memperoleh RMSE horizontal sebesar 0,793 m dan vertikal sebesar 0,835 m. Berdasarkan RMSE jarak retro target, software Agisoft Metashape memperoleh RMSE sebesar 0,021 m sedangkan RMSE Pix4D Mapper sebesar 0,009 m

    FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KENYAMANAN PETUGAS KESEHATAN DI PUSKESMAS TERPENCIL KECAMATAN TEUPAH SELATAN KABUPATEN SIMEULUE TAHUN 2017

    Get PDF
    Regency Simeulue Subdistrict Teupah Selatan health centers in Many health workers who are uncomfortable working at Teupah Seulatan Community Health Center because of the availability of facilities that are less complete, can not develop careers and incentives are lacking. The purpose of this study is to determine the Factors that Affect the comfort of health workers In Clinics Remote Subdistrict Teupah Selatan Regency of Simeulue 2017. This study is held from from March 05th to 29thApril 2017, This research is descriptive analytic with cross sectional approach. The subject is the entire health workers. Total sample of 68 health workers by total sampling. Data were analyzed using Chi-square test statistic. The results showed that there is a meaningful relationship between the incentives with the convenience of a health worker with the value p 0.011 (p < 0.05), there is a meaningful relationship between the availability of the facilities with the convenience of a health worker with a value of 0.001 p (p < 0.05), there is a very meaningful relationships between career development with the convenience of a health worker with the p value of 0.005 (p < 0.05), and there is a very meaningful relationship between the additional income with the convenience of a health worker with a value of 0.012 p (p < 0.05). Conclusions can be taken and additional income that incentives, availability of facilities, career development, connect meaningfully with the convenience of health workers in Clinics Remote Subdistrict Teupah Selatan Regency of Simeulue  201

    Bimbingan Islam Terhadap Pengembangan Sosioemosional Mahasiswa (Field Research Design)

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kematangan sosioemosional pada remaja akhi. Penelitian dilakukan di Indekos Kel. Pahlawan Kec. Kemuning Kota Palembang.Jenis data yang digunakan ialah data kualitatif. Subjek dalam penelitian ini diambil dari data primer yaitu mahasiswa Indekos di Kel.Pahlawan.Teknik pengumpulan data meliputi metode wawancara, observasi, dan dokumentasi.Teknik analisis data meliputi reduksi data, penyajian data, dan verifikasidata. Dari hasil penelitian diperoleh bahwa pendekatan Bimbingan Islam terhadap pengembangan sosioemosional sangat berperan dalam mencapai kematangan sosioemosional pada remaja akhir yang mana membantu subjek mengetahui, mengenal, memahami keadaan dirinya, sebab dalam keadaan tertentu dapat terjadi subjek tidak mengenal atau menyadari keadaan dirinya yang sebenarnya, kemudian membantu menerima keadaan dirinya sebagaimana adanya, segi-segi baik dan buruknya, kekuatan serta kelemahannya sebagai sesuatu yang telah memang ditetapkan Allah SWT

    PENGIMPLEMENTASIAN TEKNOLOGI PROGRAMMABLE LOGIC DEVICE (PLD) SEBAGAI BINER CODE DECIMAL (BCD) UNTUK SCANNING KEYPAD

    Get PDF
    Industrial of electronics developed in many fields in the middle of 1990s. Base on this situation, the manufacturer produce the product by increased the function, display, low cost, low power consumption and small size. This kind of product must be supported by complex system, small number of integrated circuit and tiny printed circuit board (PCB). Many integrated technologies such as submicron semiconductor, PCB technology, and the using of PCB surface maximal. The market situation  push the producer used modern technology in design and testing for example  Programmable Logic Device (PLD). It is the integrated circuit using digital logic which can be changed this function by programming and can be used to industrial application. Programmable Logic Device (PLD) technology can be used to many logical programming by using only one IC. The application of this technology can be found in IC 22V10 with 24 pins. This IC can be applied to replace the function of IC 74299 as encoder decimal to biner to scanning keypad

    Ta’tsīr at-Ta’līm al-Maydani wa Asâlīb at-Ta’allum ‘alâ Istīâb al-Mufrodât at-Talâmīdz fī al-Fashli ar-Râbi’ wa as-Sâdis bil-Madrasah al-Ibtidâiyyah al-Kauniyyah al-Indunisiyyah Palembang

    Get PDF
    اهداف هذا البحث لتعرف كيف تأثير التعليم الميداني و أساليب التعلم على استيعاب المفردات التلاميذ في المدرسة الإبتدائية الكونية الإندونيسيا فالمبانج. أما المدخل في هذه البحث الكمي، وتهدف هذا البحث ليعرف تأثير بين التعليم الميداني و أساليب التعلم على استيعاب المفردات. كانت مجتمع في هذ البحث هم من تلميذ المدرسة الإبتدائية الكونية الإندونيسيا فالمبانج هو من الفصل الرابعة, الخامسة, السادسة و عددهم 39 تلميذا .طريقة جمع البيانات في هذ البحث باستخدام استبيان و اختبار . التعليم الميداني على استيعاب المفردات في المدرسة الإبتدائية الكونية الإندونيسيا فالمبانج، هناك تأثير إيجابي يتضح من نتائج الحسابات التى تم الحصول عليها ر(حساب) 0,6124 أكبر من ر(جدوال)  0،316 و لأساليب التعليم  على استيعاب المفردات في م المدرسة الإبتدائية الكونية الإندونيسيا فالمبانج ، تأثير إيجابي يتضح من نتائج الحسابات التى تم الحصول عليها ر(حساب) 0،7124 أكبر من ر(جدوال)  0،316 ثم يوجد تأثير التعليم الميداني و أساليب التعلم على استيعاب المفردات في المدرسة الإبتدائية الكونية الإندونيسيا فالمبانج ، استنادا ألى نتائج  تحليل اليانات السابق أن رك و ري (0,7672) أكبر من مستوى اهميته 5% (0،316) ولذالك الفروض الصفرية   (Ho) مردود و الفروض البدلية (Ha) مقبولة. وفي جدول التفسير عند قيمة ر = 0،60 إلى 0,79 يدل أن بين المتغيرة ك1ك2 و ي لهما آثار أو ارتباطات قويا / عاليا. و بذلك أن يوجد  تأثير التعليم الميداني و أساليب التعليم على استيعاب المفردات التلاميذ في المدرسة الإبتدائية الكونية الإندونيسيا فالمبانج.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pembelajaran di luar kelas dan gaya belajar terhadap penguasaan mufrodat siswa di kelas empat, lima, dan enam di SD Alam Indonesia Palembang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, dengan bertujuan untuk mengetahui pengaruh antara pembelajaran di luar kelas dan gaya belajar terhadap penguasan mufrodat. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa SD Alam Indonesia Palembang yaitu dari kelas empat, lima, dan enam yang berjumlah 39 siswa. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu menggunakan angket dan tes. Pembelajaran di luar kelas terhadap penguasaan mufrodat di SD Alam Indonesia Palembang, terdapat pengaruh positif dengan rhitung berjumlah 0,6124 lebih besar dari rtabel yaitu 0,316. Dan gaya belajar terhadap penguasaan mufrodat siswa di SD Alam Indonesia, terdapat pengaruh positif dengan rhitung 0,7209 lebih besar dari rtable 0,316. Dan kemudian terdapat pengaruh yang positif pula antara pembelajaran dan gaya belajar terhadap penguasaan mufrodat siswa yaitu dengan rhitung yang didapat berjumlah 0,7672 lebih besar dari rtable 0,316. Maka dari hipotesis yang disediakan Ho ditolak dan Ha diterima

    MULTIPLEKSER BERBASIS PROGRAMMABLE LOGIC DEVICE (PLD)

    Get PDF
    In middle 1990, electronics industry had the evolution of personal Computer, telephone cellular and high speed data communication equipment. To follow this development, electronics companies have designed and produce new product. One of these innovations is Programmable Logic Devices (PLD) technology. It is a technology to change function of IC digital logic using programming. Many of Programmable Logic Device (PLD) can be used to programming logic using single chip of integrated circuit (IC). Programmable Logic Devices (PLD) technology is applied using IC PAL 22V10 to design multiplexer 4 input 1 output and 2 selector

    APLIKASI WPAP DENGAN TEKNIK BORDIR SEBAGAI KARYA SENI POP ART: ( Muhammad Ali Sebagai Ide Penciptaan )

    Get PDF
    Seni WPAP merupakan Pop Art Indonesia yang belakangan ini tengah digandrungi masyarakat. Dengan sajian yang unik dan menarik menjadikan WPAP mudah diterima di masyarakat, terbukti dengan berdirinya komunitas WPAP diberbagai kota di Indonesia dengan jumlah pengikut yang tidak sedikit. Hal tersebut berbanding terbalik dengan kondisi seni bordir yang dianggap kuno. Para perajin bordir di daerah khususnya lebih memilih beralih profesi dikarenakan profesi sebagai perajin bordir yang kurang menjanjikan. Ketimpangan tersebut menggugah penulis untuk menggabungkan seni WPAP dan bordir dengan tujuan memberikan refrensi baru pada media berkarya seni WPAP, serta mengangkat seni bordir. Ide atau gagasan yang diangkat dalam skripsi penciptaan ini merupakan potret legenda tinju dunia Muhammad Ali yang sangat menginspirasi. Dengan berbagai prestasi di dalam dan di luar ring tinju, menjadikan Muhammad Ali sebagai sosok yang disegani dan dihormati sampai saat ini. Metode penciptaan karya ini dilakukan dengan pendekatan Kualitatif, yaitu dengan melakukan beberapa tahapan diantaranya: observasi, wawancara dan dokumentasi. Proses penciptaan karya diawali dari proses rancangan awal, dilanjutkan dengan proses digital pada komputer dan terakhir adalah proses membordir. Visualisasi karya berupa enam buah karya seni WPAP dengan Teknik Bordir dengan berbagai ukuran yang menampilkan potret serta gerakan tinju Muhammad Ali. Dari hasil penciptaan ini diharapkan mampu mendorong semangat generasi muda untuk terus berkarya seni. Kata Kunci : Pop Art, WPAP, Bordir, Muhammad Ali. The art of WPAP is one of the Indonesian Pop Art which lately has been popular among people. With a unique and attracting style, WPAP becomes easily accepted by the society, as what is seen since many WPAP communities in the cities in Indonesia were established, the number of followers of members keeps growing until now. That phenomenon was not anymore like in the past time when the art of embroidery was seen old-fashioned. The embroidery artist in certain area tend to leave the job regarding thet kind of profession economically is considered less-favorable. Such lameness invokes the writer to combine the WPAP art and embroidery purposely to give the new reference in the WPAP art, also to reintroduce the beauty of embroidery art. This study is insfired by the figure of Muhammad Ali whose achievements in boxing word make him a legend and get respected by people. This study also develops descriptive-qualitative method which consists of several steps such as: observation, interview, library research and documentation. The process of art creation, started with the beginning plan, continued with digitalizing process with computers and the last is embroidering. Six work of WPAP with various size of broidery technique showing the movements of Muhammad Ali in boxing are resulted. Furthermore, such creations are expected to be able to invoke people to perform arts. Keywords: Pop Art, WPAP, Embroidery, Muhammad Al
    corecore