11 research outputs found

    IMPLEMENTASI PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA DIMENSI NILAI KARAKTER MANDIRI DALAM MENUMBUHKAN BUDAYA AKADEMIK SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI 2 BOLOPLERET

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan mengetahui kendala implementasi penguatan profil pelajar pancasila dimensi nilai karakter mandiri dalam menumbuhkan budaya akademik siswa kelas IV. Metode penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan pengumpulan data berupa observasi, wawancara dan dokumentasi. Subjek penelitian terdiri dari siswa kelas IV, guru kelas dan kepala sekolah. Uji keabsahan data menggunakan triangulasi sumber. Teknik analisis data menggunakan Miles dan Hubberman. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan implementasi penanaman nilai karakter mandiri sebagai budaya akademik berjalan dengan baik dengan kegiatan diluar pembelajaran pembelajaran seperti: mengisi mading, lomba cerdas cermat; kegiatan didalam proses pembelajaran seperti: literasi baca, tanya jawab dan forum diskusi. Namun terdapat beberapa kendala seperti kurangnya perhatian dan arahan orang tua, kurangnya koordinasi guru dan orang tua siswa, serta pengaruh lingkungan sekitar seperti banyak teman bermain handphone yang mengakibatkan rasa malas

    Mendeley Dekstop Training For Improving Elementary School Teacher Competence In SDN 1 Wadunggates Klaten

    Get PDF
    This study has a goal to improve the competence of elementary school teachers at SD N 1 Wadunggates Klaten through virtual citation training using Mendeley. The methods used in this community service included lecturing, implementation of Mendeley Desktop, practice, assignments, and questions and answers. Then, the partner school was involved to play an active role through various activities and training to be implemented. The training activities carried out in this community service showed that, after the implementation of the Mendeley training, the knowledge of the teachers significantly increased. It appears that most of them have acquired sufficient additional knowledge. Mendeley training can be a supporting means of making good and appropriate scientific references

    Role of Teachers Class as A Motivator and Guidance Students in Education of Discipline Character Through Movement of School Literation According to Nawacita in Elementary School of Gabus 01 Pati 2017/2018 Academic Year

    Get PDF
    The purpose of this study was to describe the role of class teachers as motivators and mentors in disciplined character education and to know the factors that hinder the formation of the character of students of Elementary School Of Gabus 01 Pati 2017/2018 Academic Year.This research is a descriptive qualitative research conducted at the Elementary School Of Gabus 01 Pati. The subjects of this study were students from grade 1 to 3 of Elementary School Of Gabus 01 Pati as many as 6 students and 3 class teachers, namely first grade to third grade teachers. The instruments used were interviewed, observation, and documentation. The data analysis technique used is a model according to Miles & Huberman using a descriptive qualitative analysis. The results of this study are the role of class teachers as motivators are very important in the formation of the character of student discipline, the teacher provides motivation or encouragement to students in the form of rewards / praise, open to the work of students, provide forms of competition, and give punishment to students who are not disciplined orderly school. The role of the teacher as a mentor, the guidance given to students is tutoring, social and personal guidance. Providing guidance to students is not only during lessons, but guidance is also given during literacy activities. While the inhibiting factors in the formation of the character of student discipline are internal and external factors. Internal factors that inhibit the formation of the students' character, discipline are innate, lack of awareness and interest of students. Whereas external factors that hinder the formation of student discipline, character are environmental factors outside of school such as family, play environment, and community

    DESAIN MODEL PRAKTIKUM IPA BERBASIS JAS (JELAJAH ALAM SEKITAR) DI SEKOLAH DASAR SE-KECAMATAN BENDOSARI

    Get PDF
    The purpose of this study are 1) describe of the initial conditions of the practicum in a Primary School District of  Bendosari to improve the understanding of  the material and activate learners’ understanding; 2) The design prototype model of  lab-based science JAS applied in a Primary School District of Bendosari; 3) The final form of the model design lab-based science JAS applied in a Primary School District of  Bendosari. This research is the development, conducted in sub-district elementary Bendosari Festive Year 2015/2016. In this research, the techniques were the development of needs analysis and design study model. The results in this study are the 1) Initial Condition form of characteristic learning model integrative who can not equip students in the control and learning science is: a model that contains the syntax: Mastery of  the science material and mastery of  practical science-based tracking the nature (JAS). 2) The initial design of  models of lab-based science tracking the nature (JAS) in the form of a syllabus, lesson plans, and worksheets. 3) In the vote on the model validator lab stated that lab model design based science used tracking the nature (JAS) can be used through the revision stage.Keywords: Practicum, Natural Sciences, JAS (Roaming Neighborhood Nature

    Design of Teaching and Learning Materials based on the Values of Local Heroic Struggle in Sukoharjo

    Get PDF
    Development of learning materials is one of subjects in the Department of Elementary School Teacher Education of Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo. This research aims to develop learning materials based on the value of local heroic struggle in Sukoharjo. This research is done using Plomb development model; the steps are: 1) preliminary investigation; 2) design; 3) realization/construction; 4) test, evaluation, revision, and; 5) implementation. Preliminary investigation consists of literature review, field survey and product drafting. Literature review was carried out by analyzing documents, from teaching plans, and subject books used by the lecturer. Field survey was carried out through observation in all colleges in Surakarta. The survey is conducted to obtain the information of learning materials used for teaching, learning strategies, and essence of local heroism. The learning material development aims to determine the expectation of lecturers in teaching and learning subject. Data were obtained by questionnaire, interview, documents, and group discussion. Data obtained from questionnaire were analyzed with the percentage and the other data were analyzed using qualitative, descriptive technique. Survey shows that: 1) most of the lecturers use proper learning materials; 2) strategies to maximize lecturers productivity drafting learning materials are through discussion, workshop, and practice of learning materials drafting; 3) the researcher expects that the books of this development boost the learning motivation of the students in the Department of Elementary School Teacher Education

    Menumbuhkan budaya literasi siswa sekolah dasar melalui pembuatan perpustakaan sains

    No full text
    Pengabdian ini memiliki tujuan untuk: 1) SD N Mulur 01 memiliki perpustakaan sains,2) Menumbuhkan budaya literasi di lingkungan Sekolah SD N Mulur 01 Bendosari sebesar 70%  kegiatan berkunjung siswa ke perpustakaan meningkat. 3) Berkolaborasi dengan guru untuk memanfaatkan perpustakaan sains sebagai salah satu sumber belajar.Kegiatan pengabdian ini berupa implementasi program yaitu tim pengabdian berkolaborasi dengan mahasiswa memberikan penyuluhan dan membuat perpustakaan sains dengan koleksi Ensiklopedia IPA sejumlah 20 buku dan 10 koleksi Buku Permainan Tangram Matematika . hasil yang diperoleh adalah 1)  SD N Mulur 01 memiliki perpustakaan sains dengan koleksi Ensiklopedia IPA sejumlah 20 buku dan 10 koleksi Buku Permainan Tangram Matematika., 2) budaya literasi di SD N Mulur 01 meningkat 80% ditandai dengan banyaknya jumlah pengunjung perpustakaan setiap harinya.3) pemanfaatan buku di pepustakaan sains sebagai buku ajar siswa.

    PENDIDIKAN KARAKTER DALAM BUKU TEMATIK KELAS IV SEKOLAH DASAR

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pendidikan karakter yang termuat pada buku tematik kelas IV Sekolah Dasar tema Indahnya Keragaman di Negeriku. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian diskriptif kualitatif. Data berupa data kualitatif mengenai pendidikan karakter yang termuat pada buku tematik. Sumber data buku tematik kelas IV Sekolah Dasar tema Indahnya Keragaman di Negeriku pengarang Heny Kusumawati, S.SI terbitan kemendikbud edisi revisi tahun 2017. Pengumpulan data dilakukan dengan dilakukan dengan mencari dan mengumpulkan data mengenai pendidikan karakter dalam buku tematik kelas IV Sekolah Dasar tema Indahnya Keragaman di Negeriku dan jurnal. Analisis data dilakukan dengan analisis isi. Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa ada lima implementasi pendidikan karakter yaitu Pelaksanaan Mengajarkan, Pelaksanaan Keteladanan, Pelaksanaan Menentukan Prioritas, Pelaksanaan Praksis Prioritas, Pelaksanaan Refleksi

    PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL MAKE A MATCH

    No full text
    Penelitian ini bertujuan untuk: (1) meningkatkan motivasi belajar Matematika melalui model Kooperatif tipe Make a Match pada siswa kelas III SD N 3 Ngreden Kecamatan Wonosari Kabupaten Klaten Tahun Pelajaran 2016/2017, (2) meningkatkan hasil belajar Matematika dengan model pembelajaran Kooperatif tipe Make a Match pada siswa kelas III SD N 3 Ngreden Kecamatan Wonosari Kabupaten Klaten Tahun Pelajaran 2016/2017. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Penelitian ini dilaksanakan dalam 2 siklus terdiri atas perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi. Subjek penelitian adalah guru dan siswa kelas III SD N 3 Ngreden Kecamatan Wonosari Kabupaten Klaten Tahun Pelajaran 2016/2017 yang berjumlah 20 siswa, terdiri dari 10 siswa laki-laki dan 10 siswa perempuan. Teknik pengumpulan data melalui wawancara, obsevasi, tes dan angket. Analisis data menggunakan teknik analisis deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan (1) persentase hasil motivasi belajar diketahui dari pra siklus terdapat 20% siswa memiliki motivasi belajar berkategori tinggi dan atau sangat tinggi kemudian pada siklus I meningkat menjadi 50% dan pada siklus II 80%. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan Motivasi Belajar dapat disimpulkan bahwa penerapan model pembelajaran Kooperatif tipe Make a Match dapat meningkatkan Motivasi Belajar Siswa. (2) persentase pencapaian ketuntasan hasil belajar Matematika siswa yang semula pada pra siklus adalah 20% yang mencapai KKM kemudian pada siklus I meningkat menjadi 65%dan pada siklus II mencapai 95%. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, dapat disimpulkan bahwa penerapan model pembelajaran Kooperatif tipe make a match dapat meningkatkan Hasil Belajar Siswa kelas III SD N 3 Ngreden Kecamatan Wonosari Kabupaten Klaten Tahun Pelajaran 2016/2017.Kata Kunci: motivasi belajar, hasil belajar Matematika, model pembelajaran Kooperatif tipe Make a Matc
    corecore