50 research outputs found

    PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE 7E UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI KELAS VIIA SMP NEGERI 2 KEDAWUNG TAHUN PELAJARAN 2014/2015

    Get PDF
    Awaliyah Fitri Munawaroh. PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE 7E UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI KELAS VIIA SMP NEGERI 2 KEDAWUNG TAHUN PELAJARAN 2014/2015. Skripsi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Sebelas Maret Surakarta. Desember 2015. Penelitian tindakan kelas ini bertujuan untuk: mendeskripsikan pelaksanaan pembelajaran dengan model pembelajaran Learning Cycle 7E yang dapat meningkatkan aktivitas belajar siswa kelas VIIA SMP Negeri 2 Kedawung tahun ajaran 2014/2015, mengetahui peningkatan aktivitas belajar siswa setelah diterapkan model pembelajaran Learning Cycle 7E, dan untuk mengetahui apakah pembelajaran dengan model pembelajaran Learning Cycle 7E yang dapat meningkatkan aktivitas belajar siswa dapat berdampak positif terhadap hasil belajar siswa. Penelitian ini dilaksanakan dalam 2 siklus. Setiap siklus terdiri dari 4 tahap, yaitu perencanaan, tindakan, observasi dan refleksi. Data dalam penelitian ini adalah data keterlaksanaan pembelajaran, data aktivitas belajar siswa, dan data hasil belajar siswa. Data keterlaksanaan pembelajaran dan data aktivitas belajar siswa diperoleh dari hasil observasi yang dilakukan selama proses pembelajaran, sedangkan data hasil belajar siswa diperoleh dari hasil tes akhir siklus. Indikator keberhasilan penelitian ini adalah setidaknya rata-rata persentase aktivitas belajar siswa mencapai 70%. Selanjutnya dari peningkatan aktivitas belajar diharapkan berdampak positif terhadap hasil belajar siswa yaitu setidaknya banyaknya siswa yang tuntas minimal 70% dengan KKM sebesar 75. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa langkah pembelajaran dengan model pembelajaran Learning Cycle 7E yang dapat meningkatkan aktivitas belajar siswa adalah: 1) Elicit, yaitu guru memberikan pertanyaanpertanyaan untuk merangsang pengetahuan awal siswa sebelum memasuki materi pembelajaran, 2) Engagement, meliputi a) guru memberikan permasalahan terkait materi yang akan dipelajari untuk memotivasi dan merangsang keingintahuan siswa, b) guru menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran pada hari itu, 3) Exploration, meliputi a) guru membagi kelas dalam tujuh kelompok, b) guru meminta siswa untuk berdiskusi dengan kelompoknya untuk mengerjakan Lembar Kerja Siswa, 4) Explanation, meliputi a) guru meminta perwakilan kelompok untuk mempresentasikan hasil diskusinya di depan kelas, b) guru mengklarifikasi hasil diskusi yang telah dipresentasikan dan memastikan semua siswa memahaminya, 5) Elaboration, meliputi a) guru meminta kembali siswa untuk berdiskusi menyelesaikan masalah yang ada pada Lembar Kerja Siswa, b) guru meminta siswa untuk mengerjakan hasil diskusi di depan kelas, c) guru bersama siswa membahas jawaban di depan kelas, 6) Evaluation, yaitu guru memberikan kuis kepada siswa dan menyuruh siswa mengerjakan secara individu, 7) Extend, meliputi a) guru memberikan contoh-contoh permasalahan dalam kehidupan sehari-hari yang berkaitan pada materi yang sedang diajarkan. vii Berdasarkan hasil penelitian, persentase rata-rata aktivitas belajar siswa pada pra siklus sebesar 46,66%, pada siklus I mengalami peningkatan sebesar 14,13% menjadi 60,79% dan pada siklus II mengalami peningkatan sebesar 16,14% menjadi 76,93%, sedangkan dari hasil tes, persentase siswa yang tuntas pada siklus I adalah 56,67% dan pada siklus II persentase siswa yang tuntas adalah 76,67%. Berdasarkan hasil penelitian tersebut dapat disimpulkan bahwa penerapan model pembelajaran Learning Cycle 7E dapat meningkatkan aktivitas belajar siswa dan berdampak positif terhadap hasil belajar siswa kelas VIIA SMP Negeri 2 Kedawung tahun pelajaran 2014/2015. Kata kunci: Learning Cycle 7E, aktivitas belajar sisw

    KERAGAAN AGRIBISNIS KOMODITAS MANGGA GEDONG GINCU DI KABUPATEN CIREBON

    Get PDF
    Kabupaten Cirebon merupakan daerah potensial untuk pengembangan komoditas Mangga Gedong Gincu, tidak hanya salah satu sentra produsen Mangga Gedong Gincu tetapi berperan sebagai sentra komersialisasi perdagangan Mangga Gedong Gincu. Dua peran tersebut sangatlah berpengaruh terhadap perkembangan agribisnis Mangga Gedong Gincu baik di skala lokal dan nasional. Salah satu pencapaian tertinggi, Mangga Gedong Gincu menembus pasar ekspor melalui eksportir yang operasi dagangnya berada di Kabupaten Cirebon. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat perspektif komoditas Mangga Gedong Gincu di tingkat lokal dari berbagai aspek, antara lain sejarah, produksi, penggunaan teknologi, pelaku dan stakeholder, kelembagaan, sumber permodalam, dan peran pemerintah. Penelitian dilakukan di Kabupaten Cirebon pada bulan Oktober tahun 2015. Metode penelitian yang dilakukan pada penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif dengan analisis deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan produksi Mangga Gedong Gincu di Kabupaten Cirebon pada tahun 2009 hingga 2014 naik sebesar 66 persen. Pada tahun 2010 lahir teknologi off season yang memungkinkan pohon mangga berbuah meskipun bukan pada musim panen. Peranan middle man sangat terasa oleh petani sebagai pembeli, pemberi modal dan pemberi pengetahuan budidaya dan pascapanen. Packing house dan kelompok tani sangat berperan dalam pemasaran untuk meningkatkan kualitas dalam budidaya dan penangan hasil panen. Peran pembiayaan dan dukungan pemerintah tiidak lepas dari perkembangan Mangga Gedong Gincu di Kabupaten Cirebon. Kata Kunci : Mangga Gedong Gincu, Cirebon, Agribisni

    ANALISA PERILAKU ORANG TUA DALAM MERAWAT ANAK SAKIT DI RUMAH SELAMA MASA PANDEMI DI PROVINSI RIAU

    Get PDF
    Caring for a sick child is one of the biggest challenges for parents, because they have to deal with the physical, medical and emotional needs of a child that often cannot be controlled when sick. Moreover, the incidence of sick children occurs during the COVID-19 pandemic. During this Covid-19 pandemic, parents are required to be able to take care of sick children at home. This is done to avoid the child being exposed to the virus if taken to the hospital. The purpose of this study was to determine the behavior analysis of parents in caring for sick children at home during the pandemic in Riau Province. The behavior of mothers in caring for sick children at home in this study was divided into 3 parts, namely knowledge, attitudes and actions. This study uses a descriptive statistical research design. The sample in this research is mothers who have children in Marpoyan Damai District, totaling 175 people. The results of this study are sufficient knowledge about caring for sick children at home, as many as 49.4% of mothers, positive attitudes in caring for sick children at home, which is 52.9% of mothers. And 67,2% mothers' actions in caring for sick children at home are not good. It is hoped that from the results of this study, parents (mothers) can provide good actions in caring for sick children during the pandemic. Health workers are also expected to be more aggressive in providing information that can increase knowledge, so that attitudes and actions are also getting better

    ANALISIS NILAI-NILAI RELIGIUS DALAM FILM CINTA LAKI-LAKI BIASA YANG DIADAPTASI DARI NOVEL KARYA ASMA NADIA

    Get PDF
    The research based on the religion value in the movie of “Cinta Laki-laki Biasa†director by Guntur Soeharjanto that was produced by Starvision adapted from Asma Nadia novel. The writers analyzed the religion value from each part that was told in thet movie. This research aimed to describe the religion value in that movie. The reason why the writers took “Cinta Laki-laki Biasaâ€, because that movie had a lot of religion values. Beside that, every dialog contained the speech where the viewers can catch the value. This research was very important and useful for the reader, because many moral messages can we get. The writers used bilbliography research as the research method. The result from the research was the patience feeling, simplicity, alwasy pray to God even though have a lot of businesses, have a good attitude, helping each other, respecting parent, sincere, and never give up. The religion value can be applied in human daily life

    Pemberdayaan Ibu Rumah Tangga di Desa Manongkoki Kecamatan Polongbangkeng Utara Kabupaten Takalar

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan mengetahui pemberdayaan ibu rumah tangga di Desa Manongkoki Kecamatan Polongbangkeng Utara Kabupaten Takalar. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan tipe deskriptif. Teknik pengumpulan data meliputi observasi, wawancara dan dokumentasi. Adapun pengabsahan data dilakukan melalui triangulasi sumber, teknik dan waktu. Kemudian dianalisis melalui reduksi data, penyajian data dan menarik kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa, pengetahuan dalam pemberdayaan ibu rumah tangga, memberikan wawasan baru terkait kewirausahaan, dengan adanya pemberdayaan dapat melatih keterampilan dalam berwirausaha, tujuan dari pemberdayaan ini berhasil melatih kemandirian ibu rumah tangga.Kata kunci: Pemberdayaan; Kewirausahaan; Ibu Rumah Tangg

    ANALISIS STRUCTURE CONDUCT PERFORMANCE PADA PEMASARAN KOMODITAS TOMAT DI KABUPATEN GARUT

    Get PDF
    Garut Regency currently has the position as the largest tomato producer in West Java. The large amount of tomato production encourages a fairly broad marketing that involves a lot of marketing actors. This study aims to determine the market structure, the behavior of marketing actors, and the performance of the tomato commodity market in Garut Regency. This research was conducted in 4 districts with the largest tomato production in Garut district, namely Cikajang, Cisurupan, Cigedug and Paisrwangi. The samples taken in this research were 40 farmers and tracked the marketing of tomatoes using the snowball sampling technique. The data analysis methods used are market concentration analysis, minimum scale efficiency analysis, descriptive qualitative analysis of market behavior, and marketing margin analysis and farmer's share. The results showed that the sales ratio of 8 large tomato traders was weakly concentrated which led to monopolistic competition. There are barriers to entry to this tomato commodity market. Market behavior shows that most marketing activities are selling, buying, transporting and utilizing price information among marketing actors. The majority of the sorting and grading activities are only carried out by collector trader and wholesaler. The greatest marketing risk management occurs in farmers and retailers. Marketing margin analysis shows that the highest marketing margin occurs when tomatoes are sold for market destinations outside the island, and the lowest marketing margin occurs when tomatoes are marketed for industrial purposes. The results of farmer's share analysis show that the highest share received by farmers is when selling tomatoes for industrial needs, this happens because of the short marketing chain and the selling price for the industry is contractually above the market price

    PENGARUH METODE STORYTELLING DENGAN MEDIA BONEKA TANGAN TERHADAP PENGETAHUAN KONSUMSI SAYUR ANAK USIA PRASEKOLAH

    Get PDF
    Children's interest in consuming vegetables is still very low and refuses to consume vegetables. Consuming fibrous foods is very good because it can help expedite the digestive process in the body. This can be caused by a lack of ideas to tell, a lack of vocabulary to express ideas, a lack of opportunities to speak, and a lack of interesting teaching methods that can motivate them. Storytelling is a method that is appropriate to cognitive roles and is effective for preschool-aged children. The purpose of this study was to determine the effect of the media storytelling method on knowledge of vegetable consumption in preschool-aged children. This study used a quantitative research method using a quasi-experimental design with the one group pre-posttest model. The respondents of this study were pre-school age children at Munzhirah Kindergarten, Pekanbaru City. The dependent variable in this study is the knowledge of school-age children about vegetable consumption. Sampling is based on the normal distribution with the central limit theorem, amounting to 30 respondents. Data analysis in this study used the paired sample T test. The results showed that a p-value of 0.000 < an alpha value of 0.005 meant that there was an effect of the storytelling method on knowledge of vegetable consumption in pre-school-age children. It is hoped that from the results of this research early childhood education institutions can conduct health education about vegetable consumption in pre-school age children through various interesting methods, such as the storytelling method using hand puppets or other playing methods, so that children can understand and be motivated to consuming vegetables.Kesukaan anak dalam mengomsumsi sayur masih sangat rendah dan menolak untuk mengomsumsi sayur. Mengkonsumsi makanan berserat sangat baik karena dapat membantu memperlancar proses pencernaan didalam tubuh, Hal ini dapat disebabkan kurangnya ide untuk diceritakan, kurangnya kosakata untuk mengungkapkan ide, kurangnya kesempatan untuk berbicara, dan kurangnya metode pengajaran yang menarik yang dapat memotivasi mereka. Storytelling merupakan metode yang sesuai dengan peranan kognitif dan efektif bagi anak usia prasekolah.   Tujuan penelitian ini adalah adalah untuk mengetahui pengaruh metode media storytelling terhadap pengetahuan komsumsi sayur pada anak usia prasekolah. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif menggunakan desain Quasi Eksperiment dengan model  one group pre-posttest. Responden penelitian ini adalah anak usia pra sekolah di TK Munzhirah Kota Pekanbaru. Yang menjadi varibel dependent dalam penelitian ini adalah pengetahuan anak usia para sekolah tentang konsumsi dayur. Pengambilan sampel berdasarkan distribusi normal dengan central limit theorem yang berjumlah 30 orang responden. Analisa data penelitian ini menggunakan uji paired sample T test. Hasil penelitian menunjukkan didapatkan p-value 0,000 < nilai alpha 0,005 hal ini berarti ada pengaruh metode storytelling terhadap pengetahuan konsumsi sayur pada anak usia pra sekolah. Diharapkan dari hasil penelitian ini kepada institusi pendidikan anak usia dini, dapat melakukan pendidikan kesehatan tentang konsumsi sayur pada anak usia pra sekolah melalui berbagai metode menarik, seperti metode storytelling dengan menggunakan boneka tangan ataupun metode bermain lainnya, agar anak-anak dapat memahami dan termotivasi untuk mengkonsumsi sayuran

    HUBUNGAN KARAKTERISTIK SOSIAL EKONOMI PETANI DENGAN PENDAPATAN USAHATANI SEMANGKA (Suatu Kasus Di Desa Cikadu Kecamatan Cikalong Kabupaten Tasikmalaya)

    Get PDF
    The purpose of this study was to analyze the socio-economic relationship of farmers consisting of age, farming experience and land area to watermelon farming income. The research was conducted in Cikadu Village, Cikalong District, Tasikmalaya Regency. This type of research is an associative research with a quantitative approach. The sampling technique in this research uses the census technique, by taking 10 farmers who continuously cultivate watermelons in one year. The data analysis technique used Pearson correlation analysis using SPSS software. The results showed that age had a strong relationship with income. But the experience of farming in the case of this study has a negative relationship with the level of income. Meanwhile, land area has a very strong relationship with the income level of watermelon farmers
    corecore