8 research outputs found

    Perhitungan Dan Pemisahan Sel Darah Putih Berdasarkan Centroid Dengan Menggunakan Metode Multi Pass Voting Dan K-Means Pada Citra Sel Acute Leukemia

    Get PDF
    Leukemia merupakan salah satu jenis penyakit berbahaya yang dapat menyebabkan kematian. Salah satu tipe leukemia adalah jenis Acute leukemia yang terdiri dari ALL (Acute Lymphoblastic Leukemia) dan AML (Acute Myeloid Leukemia). Identifikasi tercepat yang dapat dilakukan terhadap penyakit ini adalah melakukan perhitungan dan analisa jenis sel darah putih. Namun perhitungan dan analisa jenis sel darah putih yang dilakukan secara manual masih terbatas oleh waktu. Oleh karena itu perlu dilakukan proses secara otomatis untuk mendapatkan hasil yang lebih cepat dan akurat. Pada penelitian sebelumnya, proses perhitungan yang dilakukan secara otomatis pada citra sel Acute Leukemia masih terdapat kendala, yaitu keberadaan sel bersentuhan dan penggunaan fitur geometri yang belum bisa menghasilkan perhitungan yang akurat, karena bentuk sel yang beragam. Penelitian ini mengusulkan sebuah metode untuk perhitungan dan pemisahan sel darah putih yang bersentuhan pada citra sel Acute Leukemia dengan metode Multi Pass Voting (MPV) berdasarkan deteksi seed (centroid) dan metode K-Means. Deteksi awal region sel darah putih menggunakan deteksi tepi canny. Dilanjutkan deteksi seed (centroid) menggunakan metode Multi Pass Voting dan perhitungan jumlah sel darah putih dilakukan berdasarkan centroid yang dihasilkan. Keberadaan sel bersentuhan akan dipisahkan dengan metode K-Means, dengan penentuan centroid awal berdasarkan hasil dari metode Multi Pass Voting. Dari hasil evaluasi yang dilakukan terhadap 40 citra pada dataset Acute Leukemia, metode yang diusulkan melakukan perhitungan berdasarkan centroid dengan baik dan memisahkan sel bersentuhan menjadi sel-sel tunggal. Hasil akurasi perhitungan jumlah sel darah putih yaitu sebesar 98,6%. ================================================================= Leukemia is one of the dangerous diseases that can cause death. One of the types of leukemia is acute leukemia that in-cludes ALL (Acute Lymphoblastic Leukemia) and AML (Acute Myeloid Leukemia). The fastest identification against this disease can be done by computing and analysing white blood cell types. However, the manual counting and identification of the white blood cell types are still limited by time. Therefore, automatic counting process is necessary to be conducted in order to get the results more quickly and accurately. Previous studies showed that automatic counting process in the image of Acute Leukemia cells faced some obstacles, the existence of touching cell and the implementation of geometry feature that cannot produce an accurate counting. It is because the shapes of the cell are various. This study proposed a method for the counting of white blood cells and the separation of touching cells on Acute Leukemia cells image by using Multi Pass Voting method (MPV) based on seed detection (centroid) and K-Means method. Initial segmentation used for separating foreground and background area is canny edge detection. The next stage is seed detection (centroid) using Multi Pass Voting method. The counting of white blood cells is based on the results of the centroid produced. The existence of the touching cells are separated using K-Means method, the determination of the initial centroid is based on the results of the Multi Pass Voting method. Based on the evaluation results of 40 images of Acute Leukemia dataset, the proposed method is capable to properly compute based on the centroid. It is also able to separate the touching cell into a single cell. The accuracy of the white blood cell counting result is about 98,6%

    Development of SIAKAD Applications in Balikpapan Schools using APXP: Advanced Personal Extreme Programming

    Get PDF
    The iteration process in Personal Extreme Programming (PXP) consists of Initialization, Design, Implementation, Testing, and Retrospective. There are still areas for improvement in this method. In the future, this method will be a problem because it can make the application unable to run after the retrospective process. One of the problems is the version update app on Android. We propose an Advanced PXP model (APXP) for an academic information system (SIAKAD) in Balikpapan Schools that contains PXP modifications at the beginning and end of the process. At the middle stage of APXP is system testing. Each process from 1-11 iterations produces Valid results. We add Deployment methods such as Blue-Green Deployment Strategy. The deployment process can change very quickly once the switch service changes in the APXP method. Furthermore, the deployment process has almost no issues with different versions of the servic

    PERANCANGAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BADAN AMAL MENGGUNAKAN METODE WATERFALL

    Get PDF
    Developments and advances in information technology are now increasingly advanced by providing convenience for the public in accessing information in the current era of public information. The Charity Management Information System is a service application for the community to optimize donors who want to donate in an easy and fast way. The method used in designing this service application uses the Waterfall method with the Laravel Framework. The Waterfall method consists of, Requirements and Analysis, Design, Development, Testing, and Maintenance. The results obtained using this method are Entity Relationship Diagram (ERD) models and Use Case Diagrams at the Design stage. Then, at the Testing stage, an appropriate or valid status is generated from the expected results. This system or website can increase public awareness about the importance of making donations, be it Zakat, Alms, Infaq, or Waqf. And can assist in managing donation data (Zakat, Alms, Infaq, and Waqf) effectively and efficiently, namely to BMI partners (Baitulmaal Munzalan Indonesia).Perkembangan dan kemajuan di bidang teknologi informasi kini semakin maju dengan memberikan kemudahan bagi masyarakat dalam mengakses informasi di era informasi publik saat ini. Sistem Infromasi Manajemen Badan Amal merupakan sebuah aplikasi pelayanan bagi masyarakat untuk mengoptimalkan donatur-donatur yang ingin berdonasi secara mudah dan cepat. Metode yang digunakan dalam perancangan aplikasi pelayanan ini menggunakan metode Waterfall dengan Framework Laravel. Metode Waterfall terdiri dari, Requirement and Analysis, Design, Development, Testing, and Maintanance. Hasil yang didapatkan dengan menggunakan metode ini adalah model Entity Relationship Diagram (ERD) dan Use Case Diagram pada tahapan Design. Kemudian, pada tahapan Testing dihasilkan status yang sesuai atau valid dari hasil yang diharpakan. Dengan adanya sistem atau website ini, dapat meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya melakukan donasi baik itu Zakat, Sedekah, Infaq, dan Wakaf. Serta Dapat membantu dalam mengelola data donasi baik itu Zakat, Sedekah, Infaq, dan Wakaf) yang efektif dan efisien yaitu pada mitra BMI (Baitulmaal Munzalan Indonesia)

    LEAST SQUARES SUPPORT VECTOR MACHINES PARAMETER OPTIMIZATION BASED ON IMPROVED ANT COLONY ALGORITHM FOR HEPATITIS DIAGNOSIS

    Get PDF
    Many kinds of classification method are able to diagnose a patient who suffered Hepatitis disease. One of classification methods that can be used was Least Squares Support Vector Machines (LSSVM). There are two parameters that very influence to improve the classification accuracy on LSSVM, they are kernel parameter and regularization parameter. Determining the optimal parameters must be considered to obtain a high classification accuracy on LSSVM. This paper proposed an optimization method based on Improved Ant Colony Algorithm (IACA) in determining the optimal parameters of LSSVM for diagnosing Hepatitis disease. IACA create a storage solution to keep the whole route of the ants. The solutions that have been stored were the value of the parameter LSSVM. There are three main stages in this study. Firstly, the dimension of Hepatitis dataset will be reduced by Local Fisher Discriminant Analysis (LFDA). Secondly, search the optimal parameter LSSVM with IACA optimization using the data training, And the last, classify the data testing using optimal parameters of LSSVM. Experimental results have demonstrated that the proposed method produces high accuracy value (93.7%) for  the 80-20% training-testing partition

    PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA YANG MEMILIKI KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS ANTARA MODEL PEMBELAJARANPAIR CHECK DAN MODEL PEMBELAJARANTHINK PAIR SHARE PADA MATA PELAJARAN JARINGAN DASAR KELAS X SMK TKJ

    No full text
    ABSTRAK   Arisa, Nursanti Novi. 2014. Perbedaan Hasil Belajar Siswa Yang Memiliki Kemampuan Berpikir Kritis Antara Model PembelajaranPair Checkdan Model Pembelajaran Think Pair Share Pada Mata Pelajaran Jaringan Dasar Kelas X SMK TKJ. Skripsi. Program Studi S1 Pendidikan Teknik Informatika. Fakultas Teknik. Universitas Negeri Malang. Pembimbing: (1) Drs. Sujono, M.T. (2) M. Zainal Arifin, S.Si., M.Kom.     Kata Kunci : hasil belajar, pair check, think pair share, berpikir kritis     Kualitas pendidikan yang meningkat dapat dilihat dalam berbagai hal salah satunya adalah hasil belajar, dengan hasil belajar dapat diketahui tingkat keberhasilan yang telah dicapai setelah mengikuti kegiatan pembelajaran. Dalam proses peningkatan hasil belajar model pembelajaran yang diterapkan menjadi salah satu faktor yang penting. Salah satu model pembelajaran yang dapat digunakan adalah model pembelajaran konstruktivistik. Model pembelajaran yang menggunakan teori konstruktivis adalah pembelajaran kooperatif. Model pembelajaran kooperatif yang dapat digunakan yaitu model pembelajaran Pair Check dan Think Pair Share.Pair Check merupakan model pembelajaran kooperatif yang menuntut kemandirian dan kemampuan siswa dalam menyelesaikan persoalan, melatih tanggung jawab sosial siswa, kerja sama, dan kemampuan memberi penilaian. Think Pair Share  merupakan suatu cara yang efektif untuk membuat variasi suasana pola diskusi kelas serta posedur yang digunakan dapat memberi siswa lebih banyak waktu untuk berpikir, merespon dan saling membantu. Rancangan penelitian menggunakan quasi eksperimen dengan menggunakan desain pretest - posttest control group design dengan teknik pengambilan sampel sampling jenuh, dengan menggunakan dua kelas sebagai kelas eksperimen diterapkan model pembelajaran pair check dan kelas kontrol menggunakan model pembelajaran think pair share. Analisis data uji hipotesis menggunakan ANOVA dua jalur. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Terdapat perbedaan hasil belajar (kognitif, afektif, dan psikomotor) siswayang memiliki kemampuan berpikir kritis tinggi dan rendah yang diterapkan pada model pembelajaran pair check dan think pair share. Rata-rata hasil belajar siswa kemampuan kritis tinggi dan rendah pada kelas eksperimen (PC) lebih tinggi daripada kelas kontrol (TPS). Hal ini dikarenakan siswa yang memiliki kemampuan berpikir kritis tinggi mempunyai nilai kecakapan yang lebih tinggi (2) Model pembelajaran pair check lebih efektif untuk diterapkan pada kompetensi memahami pengalamatan protokol dalam jaringan dari pada model pembelajaran think pair share untuk meningkatkan hasil belajar (kognitif, afektif, psikomotor) pada siswa yang memiliki kemampuan berpikir kritis tinggi dan rendah. (3) Tidak ada interaksi antara model pembelajaran dan kemampuan berpikir kritis. Model pembelajaran pair check lebih memberikan hasil belajar yang unggul di kelas eksperimen pada siswa yang memiliki kemampuan berpikir kritis tinggi ataupun rendah

    PERHITUNGAN DAN PEMISAHAN SEL DARAH PUTIH BERDASARKAN CENTROID DENGAN MENGGUNAKAN METODE MULTI PASS VOTING DAN K-MEANS PADA CITRA SEL ACUTE LEUKEMIA

    No full text
    Leukemia is one of the dangerous diseases that can cause death. One of the types of leukemia is acute leukemia that includes ALL (Acute Lymphoblastic Leukemia) and AML (Acute Myeloid Leukemia). The fastest identification against this disease can be done by computing and analysing white blood cell types. However, the manual counting and identification of the white blood cell types are still limited by time. Therefore, automatic counting process is necessary to be conducted in order to get the results more quickly and accurately. Previous studies showed that automatic counting process in the image of Acute Leukemia cells faced some obstacles, the existence of touching cell and the implementation of  geometry feature that cannot produce an accurate counting. It is because the shapes of the cell are various. This study proposed a method for the counting of white blood cells and the separation of touching cells on Acute Leukemia cells image by using Multi Pass Voting method (MPV) based on seed detection (centroid) and K-Means method. Initial segmentation used for separating foreground and background area is canny edge detection. The next stage is seed detection (centroid) using Multi Pass Voting method. The counting of white blood cells is based on the results of the centroid produced. The existence of the touching cells are  separated using K-Means method, the determination of the initial centroid  is based on the results of the Multi Pass Voting method. Based on the evaluation results of 40 images of Acute Leukemia dataset, the proposed method is capable to properly compute based on the centroid. It is also able to separate the touching cell into a single cell. The accuracy of the white blood cell counting result is about 98,6%.</p

    PERHITUNGAN DAN PEMISAHAN SEL DARAH PUTIH BERDASARKAN CENTROID DENGAN MENGGUNAKAN METODE MULTI PASS VOTING DAN K-MEANS PADA CITRA SEL ACUTE LEUKEMIA

    No full text
    Leukemia is one of the dangerous diseases that can cause death. One of the types of leukemia is acute leukemia that includes ALL (Acute Lymphoblastic Leukemia) and AML (Acute Myeloid Leukemia). The fastest identification against this disease can be done by computing and analysing white blood cell types. However, the manual counting and identification of the white blood cell types are still limited by time. Therefore, automatic counting process is necessary to be conducted in order to get the results more quickly and accurately. Previous studies showed that automatic counting process in the image of Acute Leukemia cells faced some obstacles, the existence of touching cell and the implementation of  geometry feature that cannot produce an accurate counting. It is because the shapes of the cell are various. This study proposed a method for the counting of white blood cells and the separation of touching cells on Acute Leukemia cells image by using Multi Pass Voting method (MPV) based on seed detection (centroid) and K-Means method. Initial segmentation used for separating foreground and background area is canny edge detection. The next stage is seed detection (centroid) using Multi Pass Voting method. The counting of white blood cells is based on the results of the centroid produced. The existence of the touching cells are  separated using K-Means method, the determination of the initial centroid  is based on the results of the Multi Pass Voting method. Based on the evaluation results of 40 images of Acute Leukemia dataset, the proposed method is capable to properly compute based on the centroid. It is also able to separate the touching cell into a single cell. The accuracy of the white blood cell counting result is about 98,6%

    Perancangan Prototipe UI/UX Website CROWDE Menggunakan Metode Design Thinking

    Get PDF
    Berkembangnya teknologi di era digital saat ini sangat mempengaruhi berbagai sektor industri. Industri yang berdampak atas perkembangan teknologi informasi adalah sektor industri di bidang keuangan atau fintech (Financial Techology). CROWDE merupakan perusahaan yang bergerak di bidang usaha financial technology menghubungkan petani dan pengusaha tani dengan pemodal. Permasalahan yang sedang dihadapi oleh perusahaan CROWDE yakni target pasar yang dijangkau saat ini oleh website CROWDE hanya menjangkau 1 target saja yakni petani. Hal tersebut yang membuat CROWDE ingin merancang ulang tampilan antarmuka dan pengalaman pengguna terhadap website CROWDE. Adapun tujuan penelitian dilakukan untuk menjawab permasalahan yang sedang dihadapi oleh website CROWDE, menghasilkan rekomendasi berupa hasil solusi desain dan menghasilkan hasil analisis evaluasi terhadap solusi desain atau redesign website yang telah dibuat dari segi aspek kemudahan. Fokus penelitian ini yaitu melakukan perancangan ulang Platform Website CROWDE dari segi tampilan antar muka (User Interface) dan pengalaman pengguna (User Experience) dengan menggunakan metode desaign thinking. Tahapan penelitian yang dilakukan menggunakan pendekatan design thinking yang terdapat 5 tahapan seperti empathize, define, ideate, prototype, dan test. Hasil penelitian yang didapatkan yaitu kategori permasalahan website saat ini mulai dari segi copywriting, customer service, dan alur sistem. Kemudian untuk hasil solusi desain atau mockup yang dihasilkan sebanyak 12 menu. Tahapan pengujian terhadap 8 task dinyatakan berhasil dari segi aspek kemudahan terhadap solusi desain yang telah dibuat dengan nilai rata-rata lebih dari 5,5 untuk setiap task yang dikerjakan telah dikerjakan responden
    corecore