19 research outputs found

    Development of Simple Light Diffraction Props Assisted by Tracker Application with Camera Module and Arduino UNO

    Get PDF
    This study aims to develop simple light diffraction teaching aids that can be used in learning light diffraction material in schools, as well as to train students' science process skills. This study uses the type of research Design Development and Research (DDR) which is divided into four stages of research, namely analysis, design, development, and evaluation. Before being used in the field, these props were first tested for feasibility. The feasibility test of this light diffraction teaching aid was carried out by conducting a validity test, practicality test, and instrument effectiveness test. In the test results of the validity of teaching aids obtained a percentage of 93% with a very valid category. The results of the practicality test obtained a percentage value of 89% with a very practical category. The results of the test of the effectiveness of teaching aids are represented by the student response test, and the teacher's perception test. In the student response test, a percentage of 86% was obtained in the very effective category, while the teacher perception test obtained a percentage of 84% in the very effective category. Based on the three feasibility tests that have been carried out, it can be concluded that this teaching aid is very suitable to be used in learning diffraction material in schools, and can train students' science process skills

    STUDI NUMERIK BACKWARD –FACING STEP FLOW DENGAN ADANYA BUMP SETENGAH LINGKARAN DISERTAI VARIASI JARAK BUMP PADA MODEL TURBULEN K-EPSILON

    Get PDF
    Studi backward-facing step yang menggunakan turbulent model k- ε (RNG, Realizable) dengan standard wall functions. Sebuah bump ditempatkan di dekat posisi saluran masuk dalam bentuk setengah lingkaran. Studi dimulai dengan melakukan uji grid independency test tanpa menggunakan bump. Metode simulasi yang digunakan dalam studi ini adalah: jarak ketinggian (h): 14; variasi jarak bump (I / h): 2, 4; diameter melingkar (D): 14. Studi ini menggunakan bilangan Reynolds pada 38000 (v = 40.9 m/s). Hasil dari studi ini adalah membandingkan variasi model yang memiliki perbedaan jarak posisi bump dan beberapa model K-epsilon. Dengan tambahan bump setengah lingkaran maka reattachment length menjadi lebih pendek yang memiliki selisih sekitar 6 - 11% pada jarak bump I/h = 2 dan 34 - 42% untuk jarak bump I/h = 4 jika dibandingkan dengan reattachment length tanpa bum

    ALGORITMA ONE TIME PASSWORD PADA SISTEM INFORMASI PENERIMAAN SISWA BARU ONLINE SMP H.A. JOHANSYAH.A BANJARMASIN

    Get PDF
    Abstrak Untuk sebuah sekolah swasta yang selalu ramai saat masa pendaftaran siswa baru, SMP H.A. Johansyah.A Banjarmasin tentunya memerlukan sistem yang dapat memudahkan proses pendaftaran siswa baru karena data tersebut harus dilaporkan kepada kepala sekolah serta staff administrasi lainnya. Jika selama ini mereka hanya melakukannya dengan sistem pencatatan manual kemudian direkap dengan menggunakan microsoft excel hingga memerlukan waktu yang lebih lama ketika data dibutuhkan. Untuk mempermudah proses tersebut, kami merancang sebuah aplikasi pendaftaran siswa baru pada SMP H.A. Johansyah.A Banjarmasin berbasis web dengan menggunakan metode One Time Password untuk lebih meningkatkan keamanan serta sebagai validasi saat proses pendaftaran dilakukan secara online dan dengan adanya aplikasi ini diharapkan dapat memudahkan proses pendaftaran siswa baru nantinya. Kata Kunci : Algoritma One Time Password , Sistem Informasi, Online

    PELATIHAN PEMBUATAN WEB DENGAN CEPAT BERBASIS GROCERY CRUD PADA SISWA SISWI SMK NEGERI 4 BANJARMASIN

    Get PDF
    Suatu aplikasi berbasis web di zaman yang serba digital sekarang mulai berkembang  dalam bahasa markup dan membutuhkan web server serta browser, dapat diakses melalui web browser saat tersambung dengan jaringan internet. aplikasi berbasis web mulai populer seiring dengan jumlah pengguna internet aktif di seluruh dunia. suatu akses  perangkat website membutuhkan sumber daya yang besar dari sisi perangkat lunak. semua manusia didunia sekarang ini dapat menggunakan sebuah aplikasi website, oleh karena itu  suatu keahlian pembuatan aplikasi berbasis web yang cepat wajib dimiliki oleh siswa dan siswi di SMK Negeri 4 Banjarmasin agar mereka dapat bersaing dengan programmer web setelah lulus sekolah nantinya. solusi yang ditawarkan yaitu memberikan ilmu pengetahuan dan pemahaman dari pelatihan ini kepada para siswa dan siswi tentang pembuatan aplikasi berbasis web dengan cepat dengan grocery CRUD dan nantinya keahlian tersebut dapat mereka manfaatkan untuk membuat suatu projek web dengan cepat dan tepat. metode pelaksanaan kegiatan pengabdian kepada masyarakat dilaksanakan melalui pelatihan dengan pemanfaatan modul digital berbasis web. target luaran pada pengabdian ini adalah publikasi ilmiah pada jurnal nasional

    PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM PEMBUATAN KERIPIK KELAKAI UNTUK MENUNJANG PENDAPATAN DI DESA SUDAN, KEC. CEMPAGA HULU, KAB. KOTAWARINGIN TIMUR

    Get PDF
    Kalakai mengandung senyawa atau zat yang termasuk pangan fungsional. Salah satu cara pemanfaatan tumbuhan kalakai adalah mengolah kalakai menjadi keripik kalakai.Tujuan dari pengabdian Kepada Masyarakat ini adalah mendorong partisipasi masyarakat dalam ketahanan ekonomi keluarga melalui pemanfaatan sumberdaya yang tersedia disekitarnya. Sasaran pengabdian kepada masyarakat untuk kegiatan pengolahan keripik kelakai ini adalah masyarakat di Desa Sudan, Khususnya ibu rumah tangga. Kegiatan berjalan dengan lancar dan sukses sebagai bentuk peran warga dalam rangka pemanfaatan tumbuhan kelakai yang ada di daerah Desa Sudan untuk membantu masyarakat dalam membuat olahan yang kreatif dan inovatif. Kreatif dan inovatif adalah suatu kemampuan untuk memindahkan sumber daya yang kurang produktif menjadi sumber daya yang produktif sehingga memberikan nilai ekonomis. Melalui kreativitas menciptakan produk keripik kelakai ini merupakan bentuk upaya memperbaiki mutu, membuat produk menjadi lebih berguna serta dapat menambah penghasilan ekonomi keluarga. Kelakai merupakan salah satu tanaman yang memiliki nilai ekonomis. Popularitas kelakai awalnya hanya sebagai sayur pelengkap bagi masyarakat yang ada di Kalimatan Tengah. Popuilaritas kelakai berimbas pada permintaan konsumen. Kelakai tidak hanya dimanfaatkan masyarakat sebagai sayur, tetapi digunakan juga sebagai makanan cemilan yang dikenal sebagai khas oleh-oleh kota Palangka Raya olahan tersebut berupa kripik kelakai

    ANALISA SEGMENTASI PENENTUAN TARGET DAN POSISI PASAR PADA RESTORAN STEAK DAN GRILL DI SURABAYA

    No full text
    Amongst steak and grill restaurants in Surabaya, only few of them had succeeded in conducting the differentiation which can be well-identified and recognized by consumers. The result of this research reveals that customers of steak house and grill in Surabaya could be divided into five clusters, where each cluster has their own distinguished characteristics. The result also shows that the member of every cluster is disseminated, where all six restaurants are visited by all five segments, only in a different proportion. Abstract in Bahasa Indonesia : Dari sejumlah restoran steak dan grill di Surabaya, tidak banyak yang berhasil melakukan diferensiasi yang bisa diidentifikasi oleh konsumen. Hasil penelitian menjelaskan bahwa konsumen restoran steak dan grill di Surabaya dapat dibagi menjadi lima segmen, dimana setiap segmen mempunyai karakteristik yang berbeda-beda. Hasil penelitian juga mengungkap bahwa anggota tiap segmen adalah menyebar, dimana tidak ada satu pun restoran yang hanya dikunjungi oleh satu segmen. Setiap segmen sebenarnya mempunyai perbedaan profil dan perilaku sehingga berpengaruh terhadap pilihan konsumen pada salah satu restoran. Kata kunci: Restoran steak dan grill, segmentasi pasar, target pasar, posisi pasar

    APLIKASI ABSENSI SISWA ANDROID SMP NEGERI 11 BANJARMASIN BERBASIS QUICK RESPONSE (QR) KODE

    No full text
    Dimasa ini sistem absensi siswa di sekolah masih didominasi dengan cara manual, yaitu melakukan absensi siswa dengan mencatatnya di kertas yang nantinya akan direkap dari setiap data hadir siswa. Karena rekap data hadir siswa yang dilakukan secara manual rentan terjadi kesalahan karena mudah dimanipulasi oleh siswa yang tidak hadir. Informasi seputar rekap absensi hanya terbatas untuk pihak sekolah saja sehingga orang tua/wali murid tidak bisa memantau tingkat kehadiran siswa. Pihak sekolah pun dapat mengalami resiko kehilangan data absensi siswa yang terkadang terselip dengan berkas lain. Hal ini perlu adanya solusi untuk mengatasi masalah tersebut, maka dirancanglah sebuah sistem aplikasi absensi siswa menggunakan kode QR (QR Kode) berbasis android di SMP Negeri 11 Banjarmasin. Dengan aplikasi ini guru dapat melakukan absensi siswa melalui kode QR yang tertera pada kartu pelajar menggunakan smartphone android sebagai pembaca kode QR, sehingga guru tidak perlu lagi mencatat absensi siswa secara manual. Jadi guru dapat meminimalisir resiko kehilangan data absensi siswa yang biasanya terselip dengan berkas lain, selain itu data absensi siswa bisa diolah dan direkap oleh pihak sekolah yang kemudian data tersebut akan dikirim ke setiap orang tua/wali murid melalui E-mail. Kata Kunci : Aplikasi Absensi, Android, Qr Kod

    Team Building

    No full text
    x + 182 hlm.; 14 x 21 cm

    PELATIHAN APLIKASI PERKANTORAN PADA APARAT DESA DI LINGKUNGAN KECAMATAN GAMBUT KABUPATEN BANJAR

    No full text
    Kecamatan Gambut ini terdiri dari 12 Desa dan 2 Kelurahan. Baik Pemerintahan desamaupun kecamatan melayani berbagai macam kebutuhan masyarakat terkait data daninformasi kependudukan dan lain sebagainya. Sebagai pelayan masyarakat, Kecamatanmaupun Desa dituntut untuk memberikan pelayanan prima, sehingga data dan informasi yangdibutuhkan masyarakat dapat diperoleh dengan mudah, cepat, dan akurat. Salah satu kendalayang hadapi adalah kurangnya pengetahuan dan keterampilan pemanfaatan teknologiinformasi dan komunikasi, khususnya aplikasi program komputer yang mendukung. Atasdasar ini maka gagasan untuk melaksanakan kegiatan Pengabdian kepada masyarakat berupaPelatihan Aplikasi Perkantoran yaitu Paket Program Microsoft Office di lingkungan aparatdesa maupun petugas kecamatan. Metode kegiatan yang diberikan dalam pelaksanaanpengabdian kepada masyarakat ini yaitu dengan toturial yakni menjelaskan tentang aplikasiperkantoran yaitu Microsoft office yang terdiri dari Microsoft Word, Microsoft Excel danMicrosoft Powerpoin dengan menggunakan alat bantu modul kemudian langsung praktikmandiri dan langsung bisa tanya jawab. Manfaat dari pengabdian kepada masyarakat iniadalah untuk memperdalam keterampilan komputer khususnya dalam penggunaan aplikasiperkantoran dalam proses pengadministrasian arsip-arsip desa, sehingga administrasi desadapat terarsipkan dengan baik, mudah dan aman dan dapat meningkatkan Sumber DayaManusia (SDM) yang ada di desa maupun di kecamatan. Selain itu, manfaat lainnya adalahpengguna lebih memahami dan memaksimalkan fungsi – fungsi dan fitur yang ada padaaplikasi Microsoft Office. Disamping itu, hasil dari kegiatan ini juga akan digunakan untukmenyusun luaran berupa seminar hasil dari pengabdian kepada masyarakat yang telahdilakukan, serta publikasi ilmiah pada jurnal

    METODE ONE TIME PASSWORD PADA APLIKASI PENERIMAAN SISWA BARU BERBASIS ONLINE SMP H.A. JOHANSYAH.A BANJARMASIN

    No full text
    Untuk sebuah sekolah swasta yang selalu ramai saat masa pendaftaran siswa baru, SMP H.A.Johansyah.A Banjarmasin tentunya memerlukan sistem yang dapat memudahkan proses pendaftaransiswa baru karena data tersebut harus dilaporkan kepada kepala sekolah serta staff administrasilainnya. Jika selama ini mereka hanya melakukannya dengan sistem pencatatan manual kemudiandirekap dengan menggunakan microsoft excel hingga perlu memanajemen waktu yang lebih lamaketika data dibutuhkan. Untuk mempermudah proses tersebut, kami merancang sebuah aplikasipendaftaran siswa baru pada SMP H.A. Johansyah.A Banjarmasin berbasis web dengan menggunakanmetode One Time Password untuk lebih meningkatkan keamanan serta sebagai validasi saat prosespendaftaran dilakukan secara online dan dengan adanya aplikasi ini diharapkan dapat memudahkanproses pendaftaran siswa baru nantinya
    corecore