21 research outputs found

    Peramalan Volume Penjualan Calana Panjang di Boyolali dengan Menggunakan Model Variasi Kalender

    Get PDF
    Bisnis konveksi selalu menjadi tren di kalangan pebisnis. Permintaan jumlah volume akan produk konveksi mengandung adanya ketidakpastian. Adanya fenomena lebaran secara tidak langsung sangat berpengaruh terhadap jumlah penjualan. Fenomena tersebut menjadi hal yang menarik untuk diamati untuk pemodelan peramalan dan pengambilan keputusan, terutama pada bulan puasa, dimana terjadinya bulan puasa berbeda tiap 3 tahun. Fakta di lapangan menunjukkan bahwa terdapat jumlah kebutuhan konveksi yang melonjak tinggi terutama pada bulan puasa, sehingga perlu dilakukannya metode peramalan yang didasarkan kalender Islam, yang dinamakan dengan model variasi kalender. Model tersebut merupakan suatu model time series yang dapat digunakan untuk meramalkan data berdasarkan pola musiman dengan panjang periode bervariasi. Penelitian ini mengkaji secara terapan yang dilakukan untuk mendapatkan metode yang paling sesuai dalam peramalan volume penjualan. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder dari volume penjualan celana panjang di Boyolali, periode Januari 2002 – Desember 2008. Analisis yang dilakukan menggunakan beberapa metode peramalan yaitu, Winter’s Exponential Smoothing, Dekomposition, ARIMA, dan Time Series Regression untuk menentukan model peramalan terbaik dengan melihat nilai MSE terkecil yang dicari melalui in-sample maupun out-sample. Kata kunci: Model variasi kalender, Winter’s exponential emoothing, Dekomposition, ARIMA, Time series regression, MSE, in-sample, out-sample

    Klasifikasi Kriteria Kemampuan Siswa Untuk Heterogenitas Kelompok Belajar Menggunakan Agglomerative Hierarchical Cluster Analysis

    Get PDF
    Research on the classification of students' ability criteria uses quantitative data. In this research, the data used was secondary data in the form of PTS Mathematics data for class VII-B SMP Muhammadiyah 10 Surabaya. Determination of classification using the Sturges' Rule method, hypothetical categorization, and agglomerative hierarchical cluster analysis. The results of the classification research obtained for each method provide different intervals to determine student ability criteria. In Sturges' Rule and agglomerative hierarchical cluster analysis, although there are differences in the resulting intervals, the number of student frequencies is almost the same for each student's ability criteria. Meanwhile, the intervals on the hypothetical categorical method give different results with different frequencies for the number of frequencies on each criterion when compared to the Sturges' Rule method and agglomerative hierarchical cluster analysis. Measuring the accuracy of classification based on the difference in the mean, median, and standard deviation values, the comparison of the accuracy of the frequency distribution table with the cluster method is more accurate than the Sturges method and hypothetical categorization. The interval resulting from the cluster analysis gave results close to the mean, median, and standard deviation of PTS grade VII-B data at SMP Muhammadiyah 10 Surabaya

    Efektivitas Model Think Pair Share Berbantu E-Lkpd Terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Matematika di Masa Pandemi

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan menunjukkan efektivitas model pembelajaran model Think Pair Share Berbantu E-LKPD pada materi Bangun Ruang Sisi Datar di kelas VIII-D SMP Muhammadiyah 15 Surabaya. Subyek penelitian ini merupakan peserta didik kelas VIII-D SMP Muhammadiyah 15 Surabaya yang terdiri dari 13 peserta didik perempuan dan 12 peserta didik laki-laki. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model pembelajaran Think Pair Share Berbantu E-LKPD pada kelas VIII-D SMP Muhammadiyah 15 Surabaya efektif diterapkan. Hal ini berdasarkan (1) keefektifan aktivitas peserta didik tercapai karena tujuh dari delapan indikator aktivitas peserta didik pada pertemuan satu dan dua dalam rentang waktu ideal; (2) keefektifan keterlaksanaan pembelajaran oleh guru pada kedua pertemuan mencapai persentase yang ditentukan dengan rata-rata baik; (3) ketuntasan hasil belajar peserta didik menunjukkan bahwa 88% tuntas dengan mencapai KKM; (4) respon peserta didik terhadap pembelajaran menunjukkan respon sangat positif; dan (5) kemampuan berpikir kreatif peserta didik setelah mengikuti pembelajaran dengan model pembelajaran Think Pair Share Berbantu E-LKPD adalah cukup kreatif

    MORAL VALUE OF LOCAL WISDOM-BASED LEARNING AT UNIVERSITY OF MUHAMMADIYAH SURABAYA: INDONESIAN CASE

    Get PDF
    Purpose of Study: The development of learning model that can be used by teacher candidates and teacher's implementation thinking of national figures in learning. The goal of early-childhood as the next generation of the nation canrecognize, understand and emulate the thoughts of moral values of nationality. Local wisdom is increasingly urgent to be inserted during the learning process so that early-childhood has social and environmental character. This is in line with the depletion of natural resources and the complexity of community empowerment efforts. Local wisdom is a critical element for the success of community resource development and natural resource management. As a value, local wisdom is the values or behavior of local people living in interacting within the environment in which they live wisely. Research based upon the development on the instructional design model implemented for this study is based on the instructional design developed by Dick, Carey and Carey, The Systematic Design of Instruction. Research subjects were PG PAUD students, early-childhood students. Methodology: Research and Development (R & D) is appropriately used for innovation since it is planned, systematic and measurable for the purpose of creating novelty or innovation in all fields. The innovation can be a product innovation, model, procedure, design, work, and strategy. In this research, the concept of R & D is used as a way of creating a model of learning in order to develop a future-oriented, effective, ready-to-use and future-developed early childhood moral. Results: The result of lecturer's ability analysis in managing the local wisdom-based learning shows the criteria of Excellent, student activity and the completeness of local wisdom-based learning is effective, and get a positive and effective responses. Implications/Applications: The development of early childhood moral learning based on local wisdom was developed with the instructional design model implemented in this research based on the instructional design of The Systematic Design of Instruction of Dick, Carey and Carey through 10 (ten) stages. Need assessment showedthat development of early childhood moral learning tools was needed and should be based on local wisdom

    Studi Meta Analisis: Pengaruh Media Pembelajaran Berbasis Video Sebeum dan pada Waktu Pandemi Covid 19

    Get PDF
    This study aims to determine the effect of video-based learning media before and during the pandemic. The method used is the systematic literature review method by reviewing and analyzing 6 articles related to the influence of video-based learning media before the pandemic and 6 articles during the pandemic on mathematics learning. The results of the meta-analysis using the effect size show that the influence of pre-pandemic video-based learning media has an influence on trigonometry material, flat sided geometric material, social arithmetic material, set material, and circle material and also has an influence on the dependent variable problem solving ability, understanding of mathematical concepts, learning outcomes, and creative thinking skills. The effect of video-based learning media during a pandemic had an influence on SPLDV material, number pattern material, statistics material, transformation material, straight line equation material and circle material and also had an influence on the dependent variable of learning outcomes, understanding of mathematical concepts, problem solving abilities. In conclusion, the effect of video-based learning media during a pandemic has an average effect size that is larger than the influence of video-based learning media before the pandemic.   Keywords: Learning media, Learning videos

    Analisis Penerapan Pengiriman Barang Menggunakan Metode Least Cost, Vogel’s Approximation Method (Vam) Dan Russel’s Approximation Method (Ram) Pada Pergudangan Di Surabaya

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk Mendiskripsikan analisis penerapan pengiriman barang menggunakan metode Least Cost, Vogel’s Approximation Method (VAM) Dan Russel’s Approximation Method (RAM) Pada Pergudangan di Surabaya. Pemecahan suatu masalah transportasi dalam skripsi ini mengunakan metode Least Cost, Vogel’s Approximation Method (VAM) Dan Russel’s Approximation Method (RAM) kemudian menggunakan metode Stepping Stone untuk menguji keoptimalannya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil analisa ketiga metode tersebut yaitu metode Least Cost, VAM dan RAM, ternyata menghasilkan hasil yang sama dan optimal tanpa melakukan optimasi lebih lanjut. Hasil solusi optimal pada kasus PT. Mayora dengan menggunakan metode Stepping Stone sebesar Rp.45.750 dan untuk PT. Mayora Indah sebesar Rp. 32.000. Dan biaya yang dikeluarkan oleh perusahaan selama ini sebesar Rp. 100.000 Maka dari itu telah terbukti bahwa dengan ketiga metode tersebut dapat meminimalkan biaya transportasi pada perusahaan

    Pengembangan Perangkat Pembelajaran Dengan Model Kooperatif Tipe Tgt-Hots (Teams Games Tournament-High Order Thinking Skill) Pada Materi Trigonometri Kelas X Sma Muhammadiyah 4 Surabaya

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pengembangan perangkat pembelajaran matematika dengan model kooperatif tipe TGT-HOTS (Teams Games Tournament-High Order Thinking Skill) pada materi trigonometri kelas X SMA Muhammadiyah 4 Surabaya. Model pengembangan ini menggunakan ADDIE dengan 4 (empat) tahapan saja yaitu analysis, design, development dan evaluasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas perangkat pembelajaran memiliki rata-rata sebesar 3,5 dengan kriteria sangat baik. Hasil kevalidan RPP dan LKS dinyatakan sangat valid dengan rata-rata kevalidan masing-masing sebesar 3,5 dan 3,2. Keterlaksanaan pembelajaran sangat baik dengan persentase sebesar 87,5%, kemampuan guru mengelola pembelajaran sangat baik dengan persentase sebesar 81,98%, aktivitas siswa dalam pembelajaran kooperatif tipe TGT-HOTS dinyatakan efektif karena lima dari enam kategori aktivitas siswa terdapat dalam waktu ideal, hasil belajar siswa memiliki persentase ketuntasan sebesar 85,71% dan respon siswa terhadap pembelajaran menunjukkan respon positif. Berdasarkan uraian diatas dapat disimpulkan bahwa perangkat pembelajaran yang dikembangkan sangat bai

    Pembelajaran Matematika dengan Media Televisi Edukasi pada Kelas VII SMP Muhammadiyah 1 Surabaya

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil belajar siswa terhadap pembelajaran menggunakan televisi edukasi (TVE) terhadap hasil belajar siswa kelas VII SMP Muhammadiyah 1 Surabaya. Jenis penelitian adalah penelitian ex post facto, untuk mengungkapkan fakta-fakta yang terjadi secara alamiah dan sudah berlangsung. Kelas yang digunakan dalam penelitian adalah kelas VII C. Dari hasil belajar menggunakan media TVE diperoleh ketuntasan lebih dari 75% pada setiap materi yang diberikan. Respon siswa menunjukkan bahwa media TVE mendapat respon yang baik.Berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa hasil belajar siswa pada pembelajaran menggunakan media TVE sangat baik

    Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD dengan Metode Mnemonik Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas X di SMA Muhammadiyah 1 Surabaya

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh positif dan signifikan dari model pembelajaran kooperatif tipe STAD dengan metode Mnemonik terhadap hasil belajar siswa kelas X SMA Muhammadiyah 1 Surabaya. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian kuantifatif. Penelitian ini dilaksanakan pada siswa kelas X di SMA Muhammadiyah 1 Surabaya. Desain yang digunakan dalam penelitian ini adalah Pretest-Posttest Control Group Design. Sampel dalam penelitian adalah kelas X-5 sebagai kelas eksperimen dan kelas X-3 sebagai kelas kontrol. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Hasil nilai uji t satu pihak, diperoleh posttest 1 dengan  dan posttest 2 dengan  maka  diterima sehingga didapatkan hasil bahwa rata-rata skor tes akhir pada kelompok eksperimen lebih baik daripada rata-rata skor tes akhir pada kelompok kontrol. Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran tipe STAD dengan metode mnemonik berpegaruh positif dan signifikan terhadap hasil belajar siswa, (2) Hasil presentase angket respon siswa diperoleh bahwa (pada pernyataan angket positif) 29,4% siswa Sangat Setuju dan 61,3% siswa Setuju dengan model pembelajaran tipe STAD dengan metode mnemonik pada pelajaran matematika dengan materi Trigonometri, ini berarti banyak siswa pada kelompok kelas eksperimen merespon baik terhadap model pembelajaran kooperatif tipe STAD dengan metode mnemonik dikelas

    Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Siswa Dengan Model Pembelajaran Problem Based Learning (Pbl) Dengan Pendekatan Scientific Di Sma Muhammadiyah X Surabaya

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar matematika siswa dan motivasi belajar siswa dengan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dengan Pendekatan Scientific. Penelitian ini merupakan jenis penelitian tindakan kelas dengan 4 tahapan yaitu tahap perencanaan, tahap pelaksanaan dan pengamatan, serta tahap refleksi. Subjek penelitian ini adalah kelas X-MIA 1 Putra karena berdasarkan hasil wawancara dengan guru kelas, nilai ketuntasan siswa masih rendah dan pada saat peneliti melakukan observasi di kelas X-MIA 1 Putra SMA Muhammadiyah X Surabaya siswa masih kurang aktif dalam proses pembelajaran matematika. Hasil penelitian menunjukan bahwa data pra-siklus siswa yaitu data nilai pretest diperoleh sebesar 6% siswa tuntas. Setelah diterapkan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dengan Pendekatan Scientific, diperoleh sebesar 64% siswa yang tuntas, hasil belajar siswa meningkat namun belum mencapai indikator keberhasilan maka dilanjutkan pada siklus II. Hasil penelitian pada siklus II diperoleh sebesar 91 % siswa tuntas, maka hasil belajar siswa terdapat peningkatan dan telah memenuhi indikator keberhasilan. Angket respon yang didapat, setelah diterapkannya model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dengan Pendekatan Scientific diperoleh sebesar 72,73% dengan kriteria baik
    corecore