45 research outputs found

    Peran pemerintah daerah dalam penerangan jalan umum menurut peraturan menteri perhubungan nomor 27 Tahun 2018 tentang alat penerangan jalan (studi kasus di kecamatan Simpang Kanan, Aceh Singkil

    Get PDF
    Peraturan Menteri Perhubungan No. 27 Tahun 2018 tentang Alat Penerangan Jalan Umum. Lampu penerangan jalan umum sangat diperlukan untuk keamanan dan kenyamanan pengguna jalan dan kelancaran dalam mobilitas perekonomian suatu daerah khususnya di Simpang Kanan Kabupaten Aceh Singkil, pelaksanaan tugas dari PJU dilimpahkan kepada Dinas Lingkungan Hidup (DLH) dan berkerja sama dengan Perusahaan Listrik Negara (PLN) Kabupaten Aceh Singkil. PJU merupakan salah satu pelayanan pemerintah daerah yang digunakan untuk kepentingan umum dan digunakan untuk penerangan jalan dimalam hari, namun di Kecamatan Simpang Kanan lampu PJU tidak berjalan sebagaimana mestinya. Lampu penerangan jalan banyak yang padam dan belum diperbaiki tentu hal tersebut membuat pengguna jalan merasa tidak nyaman bahkan keamanannya terasa terancam. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peran pemerintah daerah dalam penerangan lampu jalan di Kecamatan Simpang Kanan Kabupaten Aceh Singkil serta mengetahui apa hambatan dan upaya pemerintah daerah dalam penerangan lampu jalan di Simpang Kanan Kabupaten Aceh Singkil. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian empiris dengan pendekatan penelitian yuridis empiris. Sifat penelitian deskriptif, bentuk penelitian yaitu diagnostik, dan lokasi penelitian di kecamatan Simpang Kanan kabupaten Aceh Singkil. Dan sumber data yang di gunakan sumber data primer, sekunder, dan data tersier. Teknik pengumpulan data berdasarkan teknik penelitian lapangan. Alat pengumpulan data berupa wawancara dan pengamatan. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa pemerintah daerah sangat berperan penting dalam penggerak berjalannya suatu kegiatan pembangunan, tugas dan wewenang pemerintah daerah dalam penyelenggaraan PJU yaitu mengontrol, memelihara dan mengelola, agar PJU dapat berfungsi dengan baik dan permasalahan tentang padamnya PJU di Simpang Kanan secara garis besar disebabkan karena anggaran tidak memadai, kurangnya sumber daya manusia, faktor alam, fasilitas tidak memadai sehingga hal tersebut membuat penerangan jalan tidak berjalan maksimal. Untuk itu diperlukan suatu upaya untuk meminimalisir semua hambatan yang ada agar PJU berjalan sebagaimana mestinya. Saran untuk pemerintah daerah yaitu harus lebih memperhatikan kebutuhan masyarakat dan membuat Qanun khusus terkait penyelenggaraan PJU serta lebih aktif dalam menjalankan tugas dan kewajiban yang telah diamanahkan

    A study of factors influences the job satisfaction among workers on Pejabat Daerah and Tanah / Tun Amira Nikman and Nur Farah Huda Abd. Majid

    Get PDF
    Job satisfaction has become the major concern almost the organizations. Job satisfaction is a continuous challenge for human resource manager even staying or leaving an organization is an employee’s critical challenge. When the individual feels that the organization he or she works for does not fulfill his or her needs anymore intention unsatisfied with the job would be triggered in one’s mind. In our research we found out that the problem statement is about dissatisfaction among workers in term of their job and task. The objectives of this study to examine the relationship between opportunity to develop, responsibilities, and staff relation with job satisfaction as well as to identify the most dominant factor that lead job satisfaction. The data has been collected from workers Pejabat Daerah and Tanah, Seri Iskandar by distributing questionnaire to them by using simple random techniques. . The sample of this study is 50 respondents. To test the hypothesis, SPSS 20.0 has been adopted for basic analysis purposes. Results show that there are good relationships between opportunity to develop, responsibilities, and staff relations with job satisfaction for at all. Beside thats, in this study we also suggested the recommendation for the organization to improve their level satisfaction of employees which are the organizational should give appropriate training, provide activities that involve all workers and give accurate responsibilities to the employees. Here, the findings and result in the study will be useful for the other researchers and banking institutions that are aware on the employees` motivation and performance in Malaysia

    HUBUNGAN RIWAYAT PENYAKIT DENGAN STATUS GIZI : STUDI CROSS SECTIONAL

    Get PDF
    Background: Children who often suffered from diseases will affect their nutritional status.Purpose: To determine the risk factors of disease history with nutritional status among stunted children under-five in Pidie Jaya Regency.Methods: A descriptive-analytic study with a cross-sectional design. Total sample were 34 children. Weaning initiation patterns and disease history were obtained through interviews with questionnaire. The nutritional status among children under five were measured by anthropometric. Data were analyzed using chi-square test.Results: Children's disease history in the last three months were correlated with the nutritional status on the HAZ index (P-value = 0.015 (0.05) with OR = 6.0. There was no correlation betweeen disease history with the nutritional status by WAZ and WHZ index (P-value 0.05).Conclusion: The history of the disease in the last 3 months has a significant relationship with HAZ of children under five

    Connecting Felda communities with solar electrification during flood disaster : the methodology / Siti Jamiah Tun Jamil, Nur Azfahani Ahmad and Jasrul Jamian Jasiman

    Get PDF
    The Malaysian Electricity Supply Industry Outlook 2016 has highlighted that Malaysia’s electricity supply infrastructure is among the best in South East Asia. However, upon flood disaster, the national power supply is easily interrupted and electricity cannot be supplied efficiently to the people, especially for the locals in the rural areas. One of the significant groups affected during flood in the rural areas comes from the FELDA communities. These people are usually left vulnerable in a blackout during flood disaster. Therefore, it is significant to have alternative power supply that can be used as a supporting energy relief during the disaster. One of the potential alternatives energy that can supplement electricity during blackout upon flood disaster comes from solar energy. By using solar energy, electricity can be generated and stored ahead of time at the flood relief center. This flood relief strategies is supported by the National Security Council (KMN) and the Ministry of Rural and Regional Development of Malaysia part of the national flood disaster blue print agenda. Therefore, this research aimed to explore the potential of using solar-generated electricity in helping the FELDA communities in the rural area in facing power disruption during flood disaster. The focus will be on presenting the overview of FELDA flood areas in Malaysia and provide discussion on the research methodology obtained to overcome the issue

    Isolasi Identifikasi Bakteri Penghasil Xilanase serta Karakterisasi Enzimnya

    Get PDF
    Xylanase is an extracellular enzyme produced bymicroorganisms. This enzyme is able to hydrolise xylane(hemicellulose) to produce xylooligosaccharide and xylose.Thermoalkaliphilic xylanase is an agent that can be used asa substitute in the pulp whitening process instead of chlorine.A study was done to isolate, identificate of bacteria andcharacterize xylanase. The isolation of xylanase producingbacteria has been done from soil and waste of starch industry.Colonies which produced clearing zone were presumedas xylanolytic bacteria and chosen for further screening.Identification of potential isolate in xylanase production wasdone using 16S ribosomal RNA sequencing. Isolate Bacilluspumilus RXA-III5 originated from lime or alkaline soil wasmore potential isolate in xylanase production than other 24isolates. Precipitation of xylanase, that was done usingammonium sulphate followed by dialyzes produced xylanaseof a higher specific activity (267.1 U.mg-1) than that usingacetone (131.1 U.mg-1) and ethanol (186.65 U.mg-1). Xylanasewas done at purification produced three fractions of xylanase.Xylanase characteristics consist of pH and temperature(9 and 50oC), Km and Vmaks value 6 mg.ml-1 and 0.2mol.minute-1, respectively. The Fe2+ was the strongest activetorand Mg2+ was the strongest inhibitor activity. This enzymewas detected as a cellulose-free xylanase. Xylanase is aprospective agent for bio-bleaching of paper

    PENGARUH KUALITAS AUDIT, KEPEMILIKAN MANAJERIAL, DAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL TERHADAP MANAJEMEN LABA INFORMATIF (Studi Empiris Perusahaan Property dan Real Estate Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2017- 2020)

    Get PDF
    ABSTRAK             Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kualitas audit, kepemilikan manajerial, dan kepemilikan institusional terhadap manajemen laba informatif. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2017-2020. Tekhnik pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan tekhnik purposive sampling  dan diperoleh sampel sebanyak 22 perusahaan. Analisis data yang digunakan yaitu regresi logistik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas audit dan kepemilikan institusional berpengaruh terhadap manajemen laba informatif, sedangkan kepemilikan manajerial tidak berpengaruh terhadap manajemen laba informatif. &nbsp

    PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DEMOKRATIS DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI KECAMATAN BUNGURAN TIMUR LAUT KABUPATEN NATUNA

    Get PDF
    Isu sentral dalam penelitian ini adalah kurang optimalnya performa para pegawai di Kecamatan Bunguran Timur Laut, Kabupaten Natuna. Situasi ini kemungkinan disebabkan oleh penerapan yang belum optimal dari gaya kepemimpinan demokratis dan kurangnya disiplin kerja di kalangan para pegawai di Kecamatan Bunguran Timur Laut, Kabupaten Natuna. Metode penelitian yang digunakan oleh peneliti adalah explanatory survey, suatu pendekatan yang bertujuan untuk mengklarifikasi hubungan sebab-akibat dan menguji hipotesis. Dengan menggunakan data, penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan hubungan kausal antara berbagai variabel melalui pengujian hipotesis. Dalam kerangka metode ini, data lapangan dikumpulkan, kemudian diuraikan dan dianalisis dengan menggunakan statistik yang relevan, untuk kemudian merumuskan kesimpulan tentang interpretasi data tersebut. Variabel yang menjadi fokus dalam penelitian ini meliputi Gaya Kepemimpinan Demokratis (X1) dan Disiplin Kerja (X2) sebagai variabel independen, serta Kinerja Pegawai (Y) sebagai variabel dependenThe main problem in this study is that the performance of employees in the Bunguran Timur Laut sub-district of Natuna Regency is not optimal. This is thought to be caused by a democratic leadership style and work discipline that has not been applied optimally by employees of the Bunguran Timur Laut District of Natuna Regency. The research method used by researchers is an explanatory survey, which is a method that aims to elucidate causal connections and assess hypotheses, the research employs an explanatory survey approach. Consequently, the interrelation between variables will be explicated via hypothesis testing using the gathered data. This methodology involves on-site data collection, depiction, and statistical analysis of the data's relevance, followed by drawing conclusions regarding the data's significance. The research variables are Democratic The independent variables in this study are Leadership Style (X1) and Work Discipline (X2), while the dependent variable is Employee Performance (Y)
    corecore