16 research outputs found

    Analysis of the Risk Factors of Dengue Hemorrhagic Fever (DHF) In Rural Populations in Panongan Subdistrict, Tangerang 2016

    Get PDF
    DHF is a disease that affects the population in urban areas. But several recent research shows that the incidence of dengue has spread to rural areas as well. This study aims to analyze the risk factors of dengue in rural areas in Panongan Subdistrict, Tangerang in 2016. This study is a case control study. The samples of this study consisted of individuals diagnosed with DHF in the case group and individuals without DHF inthe control group as recorded in Puskesmas Panongan in 2016. The research was conducted in June 2016. The study was conducted by interviewing the patients in both groups. The analysis used was a logistic regression analysis. The analysis showed a significant association between sex (4,99; 2.05-12.14) and mobility (2.28; 1.20-4.35) with the incidence of dengue. This research concludes that sex is the most dominant variable related to the incidence of DHF with OR = 4,17. It means that males have 4,17 times higher risk of acquiring DHF compared to females after controlling the mobility. Strategies to prevent Ae.Aegypti bite are by using mosquito nets, wearing mosquito repellent and using windows or doors screen

    Risk Factors for Hypertension Among Adults Living in A Rural Area, Minahasa

    Get PDF
    Hypertension is a major public health issue in Indonesia due to its high prevalence and the fact that it is a risk factor for heart disease, kidney failure, and stroke. Age, gender, family history, alcohol consumption, smoking, iodine consumption, physical activity, and obesity are all risk factors for hypertension. Adults with undiagnosed hypertension can face an increased risk of morbidity and mortality if it is left untreated. Early detection and knowledge about the risk factors for hypertension in adults are important. This cross-sectional study aimed to investigate the risk factors for hypertension in adults in Mapanget Village, North Minahasa. The sample size was 384 respondents, and the sample was obtained using convenience sampling. Data were collected using an online questionnaire and analyzed using a Chi-square test. The study found a relationship between hypertension and family history (p = 0.01), obesity (p = 0.03), smoking (p = 0.01), physical activity (p = 0.01), and alcohol consumption (p = 0.01). This study recommends people live a healthy lifestyle by controlling their blood pressure and weight, not drinking alcohol, not smoking, and engaging in physical activities that are appropriate given their abilities.   Abstrak Faktor Risiko Hipertensi pada orang Dewasa yang Tinggal di Pedesaan Minahasa. Hipertensi merupakan masalah kesehatan yang utama di Indonesia karena prevalensinya yang tinggi dan menyebabkan komplikasi seperti penyakit jantung, gagal ginjal, dan stroke. Faktor risiko yang berhubungan dengan kejadian hipertensi yaitu usia, jenis kelamin, riwayat keluarga, asupan alkohol, merokok, asupan konsumsi yodium, aktivitas fisik, dan obesitas. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis faktor risiko yang berhubungan dengan kejadian hipertensi pada usia dewasa di Desa Mapanget, Minahasa Utara. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif korelasional dengan desain cross sectional. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 384 orang. Instrumen penelitian menggunakan kuesioner. Analisis data menggunakan Chi square. Hasil penelitian didapatkan bahwa riwayat keluarga (p = 0,001), obesitas (p = 0,033), merokok (p = 0,005), aktivitas fisik (p = 0,004), dan konsumsi alkohol (p = 0,009) Mimouna hubungan yang signifikan terhadap kejadian hipertensi di Desa Mapanget, Minahasa Utara. Sedangkan jenis kelamin (p = 0,334) tidak berhubungan dengan kejadian hipertensi di Desa Mapanget. Rekomendasi dari penelitian ini adalah agar masyarakat melakukan gaya hidup sehat dengan mengontrol tekanan darah dan berat badan, tidak mengonsumsi alkohol, menghindari rokok, dan melakukan aktivitas fisik sesuai dengan kemampuan fisik. Kata Kunci: dewasa, healthy lifestyle, hipertensi, tekanan dara

    Promosi Kesehatan dan Perilaku Kesehatan

    Get PDF
    Promosi kesehatan masih menjadi primadona dan strategi kunci upaya kesehatan dalam peningkatan kesehatan individu, keluarga ataupun komunitas. Hal tersebut dapat dilakukan dalam semua rentang kehidupan, dalam rentang sehat-sakit dan di berbagai tatanan. Promosi kesehatan tidak hanya berfokus meningkatkan kesehatan melalui perubahan perilaku namun juga mengoptimalkan seluruh faktor yang memengaruhi (determinan) kesehatan untuk turut mendukung peningkatan kesehatan. Optimalisasi peran determinan sosial kesehatan dalam peningkatan kesehatan menjadi fokus program Healthy People 2030. Keterkaitan konsep, teori dan aplikasi mengenai Promosi Kesehatan dan Perilaku Kesehatan dibahas secara komprehensif dan disusun menjadi 11 bab, yaitu: 1. Konsep dan Perkembangan Promosi Kesehatan 2. Konsep Perilaku Kesehatan 3. Determinan Perilaku Kesehatan 4. Model-Model Promosi Kesehatan 5. Ruang Lingkup dan Prinsip Promosi Kesehatan 6. Tiga Level Pencegahan Pada Berbagai Tatanan 7. Strategi Promosi Kesehatan 8. Pendidikan Kesehatan 9. Metode dalam Promosi Kesehatan 10. Pengembangan Media dalam Promosi Kesehatan 11. Program Promosi Kesehatan di Indonesia dan Duni

    Pengantar Proses Keperawatan: Konsep, Teori dan Aplikasi

    No full text

    Lung function reduction among welders in Binong District, Tangerang

    No full text
    Welding is associated with regular exposure to dust and fumes. Many studies have proven that there is a decrease in lung function due to exposure to this agent. This study aims to quantitatively analyze the risk factors of impaired lung function among welders in Binong, Tangerang. This was a cross-sectional study design. The lung function of 30 welders are measured by spirometry using the parameters of vital capacity (VC), forced vital capacity (FCV), forced expiratory volume in one second (FEV1), and the ratio of FEV1/FVC. Chi square analysis was performed and showed that 20 respondents (67%) had impaired lung function, and ten respondents (33%) had normal lung function. Another factor contributing to impaired lung function among welding workers was their nutritional status, whereby respondents with abnormal nutritional status (BMI 18.4 or ≥ 25.1) were at 2.15 times higher risk of suffering from impaired lung function compared to respondents with normal nutritional status. Additionally, respondents who did not exercise regularly were at 1.22 times higher risk of impaired lung function compared to those who exercised regularly. Therefore, it is necessary to collaborate with the local Community Health Center to monitor the health of the welders. It is recommended to carry out regular health checks, specifically pulmonary examination, at least once a year to keep track of the health development of the workers, to equip the workspace with a good ventilation system, and to have the welder work with appropriate personal protective equipment

    THE EXCESSIVE USE OF SOCIAL MEDIA AND ITS RELATIONSHIP TO INSOMNIA AMONG NURSING STUDENTS

    No full text
    Social media is online media used to interact and exchange information with other people. Excessive use of social media can negatively impact, one of which can make a person's sleep patterns change, causing insomnia. Insomnia is a condition characterized by a disturbance in the amount, quality, or time of an individual's sleep. This study aimed to analyze the relationship between the excessive use of social media and insomnia among nursing students. This research method was correlational quantitative with a cross-sectional design. The sampling technique used was purposive sampling with a sample size of 207 participants. Data analysis used the chi-square test.The results showed 102 participants (49.3%) actively used social media, and 105 participants (50.7%) were not actively using social media, 103 participants (49.8%) experienced insomnia, and 104 participants (50.2%) do not experience insomnia. This study demonstrated a significant relationship between the excessive use of social media and insomnia among nursing students(p-value 0.01).Therefore, this research can provide information to students to optimize the use of social media to support the learning process and improve students’ sleep quality

    DESCRIPTION OF KNOWLEDGE, ATTITUDES, AND ACTIONS OF MOTHERS TOWARDS THE PREVENTION OF ISPA IN TODDLERS AT BINONG URBAN VILLAGE, TANGERANG

    No full text
    Upper Respiratory Tract Infections (URTIs) are diseases that affect the upper respiratory tract, causing death and decreased quality of life for children under five. The incidence of ARI is about 3-5 times / child / year. The incidence of ARI in Indonesia is still relatively high and has increased in 2015 by 63.45% and in 2017 Tangerang district obtained 48.56%. The cause is the lack of maternal knowledge about ARI, the attitude of parents who take it lightly because it is considered harmless, and the absence of ARI prevention measures in toddlers. Research Objective: To analyze the description of knowledge, attitudes, and actions of mothers towards ARI prevention in toddlers in Binong village. Research Methods: quantitative, with a cross sectional design. The sample size was 50 respondents who had toddlers with Accidental Sampling technique. The research instrument used a questionnaire in the form of google form. Data analysis using univariate analysis. Results: The study showed 74% lack of knowledge, 100% positive attitude, and 84% good action towards ARI prevention in toddlers owned by mothers aged 26-45 years and high school-Higher Education. Recommendation: For future researchers, it is advisable to look for factors that influence the incidence of ARI in toddlers

    Hubungan Antara Usia, Jenis Kelamin, Mobilitas, Dan Pengetahuan Dengan Kejadian Demam Berdarah Dengue Di Wulauan, Kabupaten Minahasa

    No full text
    ABSTRACT Dengue Hemorrhagic Fever (DHF) is a viral infection transmitted through the bite of the Aedes aegypti mosquito. Factors that can influence the incidence of DHF include the low immunity status of community members and the population density of transmitting mosquitoes because there are many breeding places for mosquitoes. Age, gender, mobility, and knowledge are also risk factors for the incidence of DHF. DHF cases have increased over the past five years, with the epidemic recurring. DHF cases in Indonesia in 2017 were 68.407 cases and 493 deaths.  In Minahasa, there were 234 cases with one death. This research aimed to analyze the correlation between age, gender, mobility, and knowledge with the incidence of DHF in Wulauan Subdistrict, Minahasa. This study employs quantitative methods using a cross-sectional approach. This study was done in May 2020; 86 respondents were recruited with convenience sampling. The instrument used was an online questionnaire distributed via a google form. Data analysis using chi-square. The results showed that age, gender, mobility, and knowledge had no relationship with the incidence of DHF. The community is expected to continue eradicating mosquito nests by preventing mosquito breeding by doing 3M, using mosquito repellent lotion, and using a mosquito net while sleeping. Keywords: Dengue virus, Mosquito nets, Severe dengue ABSTRAK Demam Berdarah Dengue merupakan infeksi virus dengue yang ditularkan melalui gigitan nyamuk aedes aegypti. Faktor yang dapat memengaruhi kejadian DBD antara lain, rendahnya status kekebalan anggota masyarakat dan kepadatan populasi nyamuk penular karena banyak tempat yang menjadi sarang atau perindukan nyamuk. Usia, jenis kelamin, mobilitas, dan pengetahuan juga merupakan faktor risiko kejadian DBD. Jumlah kasus DBD meningkat selama tiga hingga lima tahun terakhir dengan epidemis yang berulang. Kasus DBD di Indonesia tahun 2017 sebanyak 68.407 kasus dengan jumlah kasus meninggal sebanyak 493 orang. Di Kabupaten Minahasa, jumlah penderita DBD pada tahun 2016 adalah 234 kasus dengan satu orang meninggal. Tujuan dari peneltian ini adalah menganalisis hubungan usia, jenis kelamin, mobilitas, dan pengetahuan dengan kejadian DBD di Wulauan, Kabupaten Minahasa. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan desain cross sectional. Sampel yang dalam penelitian ini adalah warga Wulauan, Kabupaten Minahasa sebanyak 86 responden. Teknik sampling yang digunakan adalah convenience sampling. Instrumen yang digunakan adalah kuesioner online yang disebarkan melalui google form. Analisis data dengan menggunakan uji chi-square. Hasil menunjukkan bahwa usia, jenis kelamin, mobilitas, dan pengetahuan tidak memiliki hubungan dengan kejadian DBD. Masyarakat diharapkan tetap melakukan Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) secara berkelanjutan, dengan mencegah perkembangbiakan nyamuk, menggunakan lotion anti nyamuk, menggunakan kelambu saat tidur yang dapat membuat masyarakat terhindar dari gigitan nyamuk. Kata kunci: Demam Berdarah Dengue, Pemberantasan Sarang Nyamuk, Virus Dengu

    Menggalakkan Program Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) 3M Plus

    No full text
    ABSTRAK Demam Berdarah Dengue masih menjadi salah satu masalah kesehatan masyarakat di Indonesia. Demam Berdarah Dengue merupakan penyakit endemik yang muncul sepanjang tahun terutama pada musim hujan di berbagai daerah tropis dan subtropis termasuk di Indonesia Penyakit ini berhubungan dengan keadaan lingkungan dan perilaku masyarakat. Tidak ada pengobatan khusus untuk DBD. Pencegahan dan pengendalian dengue bergantung pada tindakan pengendalian vektor yang efektif. Strategi pencegahan dan pengendalian demam berdarah membutuhkan keterlibatan masyarakat. Oleh karena itu penting dilakukan pendidikan kesehatan kepada masyarakat mengenai pencegahan Demam Berdarah Dengue dengan Menggalakkan Program Pemberantasan Sarang Nyamuk 3M Plus. Metode yang dilakukan adalah webinar yang bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat Indonesia mengenai pencegahan dan penanggulangan penyakit Demam Berdarah Dengue. Kegiatan ini dilakukan bulan September 2020 dan jumlah peserta webinar adalah 152 peserta. Hasil yang didapatkan dari kegiatan ini adalah jumlah peserta yang pernah mengalami DBD sebanyak 27 orang dan yang tidak pernah mengalami DBD sebanyak 125 orang. Peserta juga diminta untuk mengikuti pretest dan postest saat webinar. Hasil pengetahuan peserta sebelum webinar adalah 6.8 dan sesudah webinar adalah 7.4. Jadi dapat disimpulkan bahwa pengetahuan peserta meningkat setelah mengikuti webinar. Saran dari peserta webinar adalah agar kegiatan pendidikan kesehatan melalui webinar dapat dilakukan secara berkelanjutan. Kata kunci:Demam Berdarah Dengue, PSN 3M Plus, Webinar DBD.            ABSTRACTDengue Hemorrhagic Fever is still a public health problem in Indonesia. Dengue Hemorrhagic Fever is an endemic disease that appears throughout the year, especially during the rainy season in various tropical and subtropical regions, including Indonesia. Dengue Hemorrhagic Fever is related to environmental conditions and community behavior. There is no specific treatment for dengue. Dengue prevention and control depends on effective vector control measures. Dengue fever prevention and control strategies require community engagement. Therefore, it is important to provide health education to the public regarding the prevention of Dengue Hemorrhagic Fever by promoting the 3M Plus Campaign. The method used was a virtual seminar that aimed to increase the knowledge of the community regarding the prevention and control of Dengue Hemorrhagic Fever. This seminar was done in September 2020 with 152 participants. The results obtained were 27 participants who had experienced Dengue Hemorrhagic Fever and 125 people who had never experienced Dengue Hemorrhagic Fever. Participants were also asked to take a pretest and posttest during the virtual seminar. The result of participants' knowledge before the virtual seminar were 6.8 and after the virtual seminar was 7.4. So, it can be concluded that participants' knowledge increased after attending the virtual seminar.  Keywords: Dengue Hemorrhagic Fever, 3M Plus Campaign, Virtual Seminar DH
    corecore