32 research outputs found

    Desain sensor cahaya berbasis laser spekel imaging (LSI) untuk deteksi dini kerusakan pada beras sebagai usaha ketahanan pangan nasional

    Get PDF
    Telah dilakukan investigasi korelasi antara kontras spekel beras dengan kadar air beras serta butir kuning beras untuk membuat desain sensor cahaya berbasis spekel untuk mendeteksi kerusakan dini pada beras. Metode yang dilakukan yaitu mengamati korelasi antara kadar air beras dengan pola spekel beras, dan korelasi antara kadar air beras dengan butir kuning beras. Kemudian desain sensor dibuat untuk mengamati perubahan pola spekel beras berdasarkan pada perubahan kadar air beras. Hasil penelitian menunjukkan adanya korelasi linier antara perubahan nilai kontras spekel beras dan perubahan kadar air beras terhadap lama waktu penyimpanan beras, korelasi linier antara nilai kontras spekel beras dengan kadar air beras. Namun, korelasi antara kadar air dengan butir kuning tidak ditemukan adanya korelasi. Data pertambahan beras kuning yang acak menunjukkan bahwa dalam penambahan butir kuning, perubahan kadar air selama penyimpanan bukan merupakan faktor dominan. Desain software menampilkan analisis beras baik, sedang atau buruk berdasarkan nilai kadar air beras yaitu kurang dari 14%. Konversi nilai kontras spekel beras sebesar 1,30 a.u. untuk kategori baik, sedang dan buruk. Perancangan Hardware sensor disusun dengan mencari sudut pengamatan optimum pada pola spekel, yaitu membentuk sudut 40o antara sampel dengan laser, membentuk sudut 30o antara sampel dengan kamera, antara kamera dan laser membentuk sudut 60o. kombinasi sudut ini memberikan nilai intensitas tertinggi yaitu 1,2617 a.u

    Pengaruh variasi sudut datang dan sudut tangkap cahaya pada nilai kontras citra spekel beras berbasis GUI Matlab

    Get PDF
    Rice is the staple food of Indonesian. Rice quality is a factor that needs attention because it is related to consumer health.Checking the quality of rice using digital images can be applied because it is non-invasive, so the rice will be more hygienic. The method of utilizing digital images that can be used for checking the quality of rice is LSCI (Laser Speckel Imaging). This method uses a speckle image, that contrast value is analyzedusingImageJ or MATLAB software. To obtain the optimum speckle image contrast value, the arrival angle (laser angle) and capture angle (camera angle) must be adjusted properly. Obtained angle values that produce the optimum speckle image contrast, are at the arrival angle 40o and capture angle 30o at 60o data capture position. The average of the optimum contrast value is 1.2617 a.u. To simplify the speckle image processing, a speckle image contrast analysis application based on the GUI MATLAB was created. Obtained the measurement accuracy from the application is ranged from 99,99 % to 100.00%

    Deteksi kelayuan daun teh dengan analisis citra speckel (sertifikat hak cipta)

    Get PDF
    Studi ini diproyeksikan untuk menemukan korelasi metodi optik dengan kadar air pada daun teh. Hasil yang diperoleh menunjukkan adanya korelasi antara penurunan kadar air dan penurunan aktivitas biologi pada daun teh dengan pola speckel yang dihasilkan. Sejalan dengan visi dan misi program studi fisika yaitu menjadi pusat pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang bernafaskan Islam, maka penelitian ini merupakan salah satu cara untuk menambah khazanah penerapan prinsip fisika untuk pengembangan teknologi pangan

    Analisis pengaruh kelembapan sebagai salah satu faktor penentu kualitas beras berbasis Gui Matlab

    Get PDF
    Pengukuran mutu beras sebagian besar menggunakan cara manual yang rawan dalam mengakibatkan terjadinya kesalahan karena keterbatasan penglihatan manusia dan subjektivitas penguji. Sehingga pengolahan citra digital dengan memanfaatkan metode Laser Speckle Contrast Imaging (LSCI) dapat menjadi salah satu alternatif. Citra spekel diamati dengan melihat perubahan nilai kontras pada software MATLAB. Dilakukan pengambilan data penelitian berupa kadar air, persentase beras kuning, nilai kontras, dan lama waktu penyimpanan pada beberapa merek beras serta kadar air beras yang berbeda. Data persentase beras kuning dan kontras beras dikarakterisasi berdasarkan nilai kadar airnya untuk menentukan nilai minimum dan maksimum. Diperoleh data karakterisasi kadar air beras baik yaitu 12,5 % - 13 % dengan persentase beras kuning ≤0,89 % dan nilai kontras ≤ 1,3183 a.u, pada beras sedang yaitu 13,5 % - 14 % dan 15 % dengan persentase beras kuning 0,9 % - 1,1 % dan nilai kontras 1,1698 a.u - 1,2542 a.u, dan pada beras buruk yaitu 14,5 % - 15 % dengan persentase beras kuning 0,95 % - 1,186 % dan nilai kontras 1,1818 a.u - 1,259 a.u. Hasil tersebut digunakan dalam pembuatan aplikasi analisis kontras spekel beras berbasis GUI MATLAB

    Desain Praktikum Fisika Berbasis Internet untuk Madrasah Aliyah dalam Rangka Adaptasi Pendidikan Era New Normal di Kota Malang

    Get PDF
    Pembelajaran daring merupakan pilihan yang diambil dalam mengantisipasi pandemi covid-19. Sayangnya dengan pembelajaran daring ini praktikum sebagai salah satu pilar pembelajaran sering ditiadakan karena tidak dapat dilaksanakan di luar laboratorium. Penelitian ini dilaksanakan untuk mendampingi guru-guru dalam melaksanakan praktikum secara daring berbasis internet. Praktikum dilaksanakan di laboratorium oleh guru tetapi disiarkan secara daring kepada siswa dirumah. Dengan demikian praktikum tetap dapat dilakukan. Titik titik pengamatan disorot dengan kamera sehingga siswa dapat mengamati data yang harus dicatat dalam LKS secara daring. Jika diperlukan dapat menggunakan lebih dari satu kamera untuk menyorot titik-titik pengamatan data. Untuk mengakomodasi beberapa kamera yang disiarakan secara langsung maka perlu software yang dapat mengakomodasi keperluan itu. Salah satu software yang dapat digunakan adalah OBS. Dengan melakukan streaming beberapa kamera secara bersamaan maka data yang harus diambil secara simultan dapat diamati oleh siswa. Dengan cara seperti ini maka praktikum tetap dapat dilaksanakan walaupun secara daring. Siswa tidak perlu datang ke sekolah untuk melaksanakan praktikum tetapi tetap mendapatkan data praktikum yang dilakukan oleh guru secara daring

    Effectiveness of catching free radicals in cigarette smoke with biofilters made from bidara leaf powder

    Get PDF
    A number of diseases have been stigmatized as a side effect of smoking and its smoke. Reducing the dangers of smoking by capturing radioactive substances from cigarette smoke is one way to reduce or reduce the level of danger. This study aims to make a filter made from bidara leaf powder to bind free radicals in cigarette smoke. Bidara leaf powder with PEG solution was mixed and stirred until homogeneous with variations in the mass of bidara powder 0.7 grams, 0.8 grams, 0.8 grams, 0.9 grams and 1 gram. The product was molded with a 0.7 cm diameter pipe hose, allowed to dry before being removed from the mold, and heated at a temperature of 105o C for 20 minutes. Biofilter matrix using polyethylene glycol (PEG) and egg white, bidara leaf powder as a biofilter filler. The physical characteristics of the membrane were obtained by conducting density and porosity tests with SEM. The effectiveness of the biofilter membrane is known by passing cigarette smoke, then the number of free radicals trapped in the biofilter is analyzed using ESR. The results showed that the use of a biofilter made from bidara leaf powder with a mass of 0.9 grams with an egg white matrix was able to bind 85.7% of free radicals (C, O2-, C, Peroxy, CO2-, and Hydroperoxides) with 100% effectiveness, density. 0.893 g/cm3 and porosity 0.6788%. Testing the characteristics of the biofilter with SEM (Scanning Electron Microscopy) shows the size of the biofilter pores between 2-3 m, while the size of free radicals in cigarette smoke ranges from 20-430 nm. This indicates that the ability to bind free radicals in cigarette smoke is influenced by the antioxidant activity of bidara leaf powder (filler biofilter)

    Deteksi kelayuan daun teh dengan analisis citra speckel

    Get PDF
    Tea is one of the most widely consumed beverages globally because a variety of secondary metabolites are present in the leaves, including soluble sugars, amino acids, phenolic compounds, and aroma compounds (volatiles). Various types of tea are produced from processing shoots with 2-3 young leaves (P+2 or P+3). Pre- and post-harvest conditions can effectively influence tea quality. Exposure to cold, dryness, light, or insects at pre-harvest will improve the tea's flavor, whereas wounding, drying, or low temperatures applied at post-harvest will enhance the tea's aroma. All post-harvest processing methods require effective control so that the tea has the desired quality. Biospeckle laser (BSL) is a sensitive interferometric phenomenon for monitoring subtle changes in biological samples and has been adopted as a tool that can be applied in many fields, from medicine to agriculture. Its main advantages are related to the simplicity of the required apparatus as well as to its being a relevant non-destructive test (NDT) in biological applications. We will find a link between wilting and speckle images on tea leaves by using numerical analysis with THSP, COM, IM, and AVD values, as well as graphical analysis with the Fujii, GD, and SD methods. The results of numerical analysis, which include THSP, COM, correlation measurements, IM, and AVD, to analyze the image of tea leaves only show THSP which shows changes in biological activity in tea leaves. Meanwhile, test methods other than THSP did not show changes in biological activity that occurred in the tea leaves, even though the results of the homogeneity analysis showed that the sample was homogeneous in almost all parts. Meanwhile, the graphic analysis used (Fujii, GD, and SD) shows changes in biological activity in tea leaves. Biological activity is high at high water content, and biological activity decreases according to the decrease in water content in the tea leaves

    Peningkatan manajemen rumah baca melalui aplikasi SLiMS 8 di Masjid ar-Ridlo Desa Belung Kecamatan Poncokusumo Kabupaten Malang

    Get PDF
    Improved management of reading houses in the Ar-Ridlo Mosque, Belung Village, Poncokusumo, Malang District. The application used is SLIMS 8. The Senayan Library Management System (SLiMS) is an open source library management system (library management system) licensed under GPL v3. The steps we have taken are making a cataloging module, making a tracking module, creating a circulation module, making a membership management module, making a collection inventory module, making a series of serial management modules and a workshop on reading house management based on Slims 8. A management workshop has been conducted with material install programs, carry out an inventory of books, register members, save and borrow activities, member card printing and book numbers
    corecore