11 research outputs found

    Tri Wulan Muslimat Nahdlatul Ulama Recitation's Cultural Values in East Oku Regency

    Get PDF
    This article The NU Muslimat Quarterly Recitation in East OKU Regency is a routine activity that is carried out every three months by NU Muslimat administrators from the branch level to the sub-branch level in the region. This activity was held with the aim of strengthening ties of friendship between NU Muslimat administrators, branch children, and village communities with various tribes in East OKU. First held in 2004, this quarterly recitation was held after going through several stages of deliberation to determine the place, time of activity, speakers, implementing committee, and funding. Apart from being an event to strengthen friendship ties, this quarterly recitation activity can also become a science major that is beneficial to students and pilgrims. In this study, participants can add religious knowledge, be more obedient to Allah, and gain religious insight. Quarterly recitation is also able to create positive socio-cultural values. The use of Muslim batik uniforms by all NU Muslim members in this activity can create a sense of oneness among them. Even the local community seemed enthusiastic about this activity, with the appearance of impromptu sellers who sold various goods to the recitation congregation. This activity is beneficial not only for NU Muslimat administrators and congregations but also for the general public who take part in it

    PEMANFAATAN MEDIA 3 DIMENSI UNTUK MEMPERMUDAH PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS PESERTA DIDIK KELAS VI PADA MATERI BANGUN RUANG

    Get PDF
    The task of a teacher is not only to abort the obligation to teach but rather how to deliver teaching materials that can be understood by students. A teacher must be creative, innovative in choosing to sort out the use of learning media as a tool to facilitate the delivery of teaching materials so that by utilizing learning media it will make it easier for students to understand the teaching materials/materials delivered. The purpose of this study was to determine whether the students' understanding of mathematical concepts before and after the use of 3D media in the learning process, besides that it also saw the effect of using 3D media on students' understanding of mathematical concepts in spatial building materials. The subject of this research is class VI SDN Marga Jaya with a total of 18 students. This research is an experimental research with One-Group Pretest-Posttes Desig design. Based on the data obtained from the pretest score of 1120. While the ideal score is 1800. Thus, the value of students before the application of 3-dimensional media is 1120: 1800 = 0.62 = 62% of the expected. Furthermore, the value obtained from the posttest results is 317. The total ideal score is 360. Thus, the calculated score obtained from the posttest scores collected is 317: 360 = 0.88 = 88% of the expected. From the results of these calculations, it can be seen that the value of sig 0.000 < 0.05, which means that there is an influence between the use of 3 dimensional media on the understanding of mathematical concepts of fourth grade students in building materials at SDN Marga Jaya

    PEMANFAATAN MEDIA 3 DIMENSI UNTUK MEMPERMUDAH PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS PESERTA DIDIK KELAS VI PADA MATERI BANGUN RUANG

    Get PDF
    The task of a teacher is not only to abort the obligation to teach but rather how to deliver teaching materials that can be understood by students. A teacher must be creative, innovative in choosing to sort out the use of learning media as a tool to facilitate the delivery of teaching materials so that by utilizing learning media it will make it easier for students to understand the teaching materials/materials delivered. The purpose of this study was to determine whether the students' understanding of mathematical concepts before and after the use of 3D media in the learning process, besides that it also saw the effect of using 3D media on students' understanding of mathematical concepts in spatial building materials. The subject of this research is class VI SDN Marga Jaya with a total of 18 students. This research is an experimental research with One-Group Pretest-Posttes Desig design. Based on the data obtained from the pretest score of 1120. While the ideal score is 1800. Thus, the value of students before the application of 3-dimensional media is 1120: 1800 = 0.62 = 62% of the expected. Furthermore, the value obtained from the posttest results is 317. The total ideal score is 360. Thus, the calculated score obtained from the posttest scores collected is 317: 360 = 0.88 = 88% of the expected. From the results of these calculations, it can be seen that the value of sig 0.000 < 0.05, which means that there is an influence between the use of 3 dimensional media on the understanding of mathematical concepts of fourth grade students in building materials at SDN Marga Jaya

    Peningkatan Hasil Belajar Pendidikan Agama Islam Siswa Melalui Penerapan Strategi Pembelajaran PQ4R

    No full text
    Strategi pembelajaran merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi ketercapaian hasil belajar siswa. Salah satu strategi pembelajaran yang dapat digunakan pada pembelajaran Pendidikan Agama Islam adalah strategi pembelajaran PQ4R. Rumusan masalah penelitian ini adalah "Apakah penerapan strategi pembelajaran PQ4R dapat meningkatkan hasil belajar mata pelajaran Pendidikan Agama Islam siswa kelas VIII SMP Muhammadiyah 07 Sukaraja Tahun Pelajaran 2016/2017?" Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui ada tidaknya peningkatan hasil belajar mata pelajaran Pendidikan Agama Islam siswa melalui penerapan strategi pembelajaran PQ4R di kelas VIII SMP Muhammadiyah 07 Sukaraja Tahun Pelajaran 2016/2017. Penelitian dilaksanakan menggunakan desain penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam 3 siklus. Prosedur penelitian setiap siklus terdiri atas empat tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Subjek dari penelitian ini adalah siswa kelas VIII SMP Muhammadiyah 07 Sukaraja yang berjumlah 21 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi dan tes, sedangkan teknik analisa data menggunakan teknik holberman yaitu reduksi, penyajian dan penarikan kesimpulan. Kesimpulan penelitian ini adalah pertama; hasil belajar mata pelajaran Pendidikan Agama Islam siswa sebelum penerapan strategi pembelajaran PQ4R di kelas VIII SMP Muhammadiyah 07 Sukaraja Tahun Pelajaran 2016/2017 adalah rendah yaitu dari 21 siswa hanya terdapat 6 siswa atau 28,57% yang mencapai ketuntasan, sedangkan 15 siswa atau 71,43% lainnya memperoleh nilai di bawah kriteria ketuntasan minimal dengan nilai rata-rata siswa sebesar 52,86. Kedua, hasil belajar mata pelajaran Pendidikan Agama Islam siswa setelah penerapan strategi pembelajaran PQ4R di kelas VIII SMP Muhammadiyah 07 Sukaraja Tahun Pelajaran 2016/2017 mengalami peningkatan setiap siklusnya. Pada siklus 1 persentae ketuntasannya adalah 47,62% dan masuk ke dalam ketegori rendah. Pada siklus 2 prosentase ketuntasannya adalah 71,43% dan masuk ke dalam kategori baik. Pada siklus 3 persentae ketuntasannya adalah 100% dan masuk ke dalam kategori baik. Ketiga, Penerapan strategi pembelajaran PQ4R dapat meningkatkan hasil belajar mata pelajaran Pendidikan Agama Islam siswa kelas VIII SMP Muhammadiyah 07 Sukaraja Tahun Pelajaran 2016/2017 setiap siklus sebesar 23,81%

    Pelatihan Guru Dalam Kegiatan Pembuatan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Merdeka Belajar di MI NU Raman Agung Kecamatan Buay Madang Timur

    No full text
    This activity is motivated by the importance of understanding the making of a learning implementation plan. In fact, many teachers do not make lesson plans when they are going to carry out learning, this is because in making lesson plans must fulfill several very detailed components so that time in preparing the process of learning and evaluation activities is reduced. With the new regulation issued by the Ministry of Education and Culture regarding the "independent learning" policy, it states that simplifying the lesson plans will ease the administrative burden on teachers, as for the core components in the lesson plans, namely learning objectives, learning steps and assessment. The purpose of this activity is to provide training and present some materials related to independent learning and how to make RPP with the latest format. The methods used in this activity were lectures, question and answer discussions and the practice of making lesson plans with the latest format. The result of this dedication is that the training participants are very enthusiastic when the training is ongoing, the teachers can understand the concept of independent learning, are able to make lesson plans with the latest format, and are motivated to make lesson plans because there are only a few components in it

    Analisis Faktor yang Mempengaruhi Motivasi Belajar Mahasiswa Semester II Prodi PGMI STKIP Nurul Huda OKU Timur

    No full text
    Berdasarkan teori motivasi menjadi faktor paling dominan yang mempengaruhi proses dan hasil pembelajaran. Penelitian ini mengkaji faktor-faktor yang mempengaruhi motivasi belajar, diantaranya: (1) minat belajar, (2) dukungan orangtua, (3) sarana dan prasarana. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan cara pelaksanaannya adalah survei. Fokus penelitian yaitu mahasiswa PGMI STKIP Nurul Huda Sukaraja. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan angket dan dokumentasi. Analisis data dilakukan secara interaktif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh antara minat, dukungan orangtua dan sarana prasarana dengan motivasi belajar mahasiswa PGMI STKIP Nurul Huda Sukaraja. Hal ini juga mengindikasikan bahwa semakin tinggi minat, dukungan orang tua dan sarana prasarana maka motivasi belajar yang dimiliki juga semakin tinggi. &nbsp

    Analisis Kesulitan Belajar Siswa Kelas IV SD Windusari Belitang Jaya Pada Mata Pelajaran Matematika

    No full text
    Adapun tujuan dalam penelitian ini ialah untuk menganalisa kesulitan dalam belajar mata pelajaran Matematika pada siswa tingkat sekolah dasar (SD) kelas IV di SD Negeri Windusari Belitang Jaya. Pada penelitian ini, penulis menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif. Dalam penelitian ini penulis mengambil informasi dari guru, siswa, dan kepala sekolah SD Negeri Windusari dan 27 siswa kelas IV SD Negeri Windusari. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, hasil dari penelitian ini yaitu kesulitan yang dialami peserta didik secara umum dibagi menjadi dua hal yaitu Pertama, faktor internal dari siswa sendiri dan Kedua, faktor eksternal yang disebabkan oleh faktor lingkungan, faktor keluarga, dan faktor sekolah. Sedangkan dalam penelitian ini ditemukan beberapa kesulitan atau problematika yang dihadapi anak sebagai berikut; kesulitan alam bahasa membaca soal cerita ada 40%, dan 70% siswa yang masih memiliki problem atau berkesulitan dalam bentuk-bentuk soal geometri, selain itu ada juga 80% siswa yang memiliki kesulitan dalam menghafalkan rumus matematika, serta 40% siswa lainnya memiliki masalah pada pemahaman simbol-simbol yang ada pada mata pelajaran matematika

    Nilai Nilai Tasawuf dalam Membentuk Keshalehan Sosial dan Menangkal Radikalisme Generasi Millenial (Study di Jamiyah Thoriqoh Mu’tabaroh An-Nahdliyah Kabupaten OKU Timur)

    No full text
    Adapun tujuan dilakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mengkaji tentang nilai nilai tasawuf yang dapat berimplikasi terhadap kepribadian manusia secara kaffah, Penerapan nilai nilai tasawuf pada jamaah tarekat Al-Muktabarah An-Nadliyah di kabupatean OKU Timur serta menganalisa nilai nilai tasawuf yang berimplikasi mewujudkan keshalehan social dan mampu menangkal radikalisme. Penelitian ini memanfaatkan metode kualitatif karena penelitian ini berupaya menjabarkan realitas yang ada dengan menggambarkan suatu keadaan dengan segala aspeknya dalam rangka pemberian informasi sejelas-jelasnya dan penelitian ini berupaya menemukan prinsip pengetahuan dan metode baru dalam memecahkan permasalahan. Jenis data yang diperoleh dalam penelitian ini kelompokkan menjadi dua yaitu jenis data primer dan jenis data sekunder. Untuk memproses data, peneliti menggunakan beberapa metode yaitu, wawancara, Observasi serta dokumentasi, Analisis data dalam penelitian ini, adalah upaya peneliti mencari tata hubungan secara sistematik antara hasil dokumentasi, hasil observasi dan hasil wawancara untuk memperoleh pemahaman yang mendalam tentang nilai-nilai Tasawuf atau tarekat dalam membentuk keshalehan sosial dan menangkal radikalisme generasi melenial di Jamah Tarekat Al-Muktabaroh An-Nahdliyah di Kabupaten OKU Timur. Untuk membentuk kesalehan soial dan menangkal faham radikalisme dan terorisme di kalangan generasi melenial di kabupaten OKU Timur, pengurus tarekat Jatman idarah ghusniah beserta para santri pondok pesantren Darussalamah muda sentosa berupaya untuk menerapakan nilai nilai ajaran tasawuf yakni berupa Nilai mahabbah, kesabaran, toleransi atau tasammuh, dan penanaman nilai konsisten atau istiqamah. Dalam upaya pencegahan radikalisme sebagi awal mula terjadinya terorisme, maka banyak hal yang bisa dilakukan oleh, aparat, pemerintah dan komponen masyarakat, yakni Mengadakan penaggulangan paham radikalisme dengan jalan memberikan pemahaman modersi dalam beragama melalui lembaga pendidikan dan organisasi keagamaan sera lembaga keagamaan, pondok pesantren, keluarga dan masyarakat, Berupaya mewujudkan tiga kerukunan agama yakni kerukunan antar umat agama yang satu dengan umat agama yang lain, kerukunan inter umat beragama dan kerukunan umat beragama dengan pemerintah sehingga terciptanaya kebersamaan masyarakat Indonesia, Memberdayakan peran guru, mursyid tarekat, mubaligh, ulama, kiyai dan tokoh lintas agama dan Mensosialisasikan ajaran agama yang santun, saling menhormati, saling menhargai, damai, toleran, hidup rukun, menerima keberagaman dan kemajemukan, sikap cinta tanah air atau nasionalisme, serta ajaran agama yang rahmatan lil alamii

    Nilai Nilai Tasawuf dalam Membentuk Keshalehan Sosial dan Menangkal Radikalisme Generasi Millenial (Study di Jamiyah Thoriqoh Mu’tabaroh An-Nahdliyah Kabupaten OKU Timur)

    No full text
    Adapun tujuan dilakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mengkaji tentang nilai nilai tasawuf yang dapat berimplikasi terhadap kepribadian manusia secara kaffah, Penerapan nilai nilai tasawuf pada jamaah tarekat Al-Muktabarah An-Nadliyah di kabupatean OKU Timur serta menganalisa nilai nilai tasawuf yang berimplikasi mewujudkan keshalehan social dan mampu menangkal radikalisme. Penelitian ini memanfaatkan metode kualitatif karena penelitian ini berupaya menjabarkan realitas yang ada dengan menggambarkan suatu keadaan dengan segala aspeknya dalam rangka pemberian informasi sejelas-jelasnya dan penelitian ini berupaya menemukan prinsip pengetahuan dan metode baru dalam memecahkan permasalahan. Jenis data yang diperoleh dalam penelitian ini kelompokkan menjadi dua yaitu jenis data primer dan jenis data sekunder. Untuk memproses data, peneliti menggunakan beberapa metode yaitu, wawancara, Observasi serta dokumentasi, Analisis data dalam penelitian ini, adalah upaya peneliti mencari tata hubungan secara sistematik antara hasil dokumentasi, hasil observasi dan hasil wawancara untuk memperoleh pemahaman yang mendalam tentang nilai-nilai Tasawuf atau tarekat dalam membentuk keshalehan sosial dan menangkal radikalisme generasi melenial di Jamah Tarekat Al-Muktabaroh An-Nahdliyah di Kabupaten OKU Timur. Untuk membentuk kesalehan soial dan menangkal faham radikalisme dan terorisme di kalangan generasi melenial di kabupaten OKU Timur, pengurus tarekat Jatman idarah ghusniah beserta para santri pondok pesantren Darussalamah muda sentosa berupaya untuk menerapakan nilai nilai ajaran tasawuf yakni berupa Nilai mahabbah, kesabaran, toleransi atau tasammuh, dan penanaman nilai konsisten atau istiqamah. Dalam upaya pencegahan radikalisme sebagi awal mula terjadinya terorisme, maka banyak hal yang bisa dilakukan oleh, aparat, pemerintah dan komponen masyarakat, yakni Mengadakan penaggulangan paham radikalisme dengan jalan memberikan pemahaman modersi dalam beragama melalui lembaga pendidikan dan organisasi keagamaan sera lembaga keagamaan, pondok pesantren, keluarga dan masyarakat, Berupaya mewujudkan tiga kerukunan agama yakni kerukunan antar umat agama yang satu dengan umat agama yang lain, kerukunan inter umat beragama dan kerukunan umat beragama dengan pemerintah sehingga terciptanaya kebersamaan masyarakat Indonesia, Memberdayakan peran guru, mursyid tarekat, mubaligh, ulama, kiyai dan tokoh lintas agama dan Mensosialisasikan ajaran agama yang santun, saling menhormati, saling menhargai, damai, toleran, hidup rukun, menerima keberagaman dan kemajemukan, sikap cinta tanah air atau nasionalisme, serta ajaran agama yang rahmatan lil alamii

    PEMBEKALAN PERMASALAHAN MENSTRUASI PADA PESERTA DIDIK KELAS IV, V DAN VI SDN MARGA JAYA, BP BANGSA RAJA, OKU TIMUR

    No full text
    Permasalah menstruasi selain berkaitan dengan kesehatan juga sangat erat kaitannya dengan masalah ibadah terutama pada hal sholat. Syarat sah sholat adalah suci dari hadas dan najis. Menstruasi merupakan salah satu hadas besar yang menjadi penghalang tidak sahnya sholat. Selain itu permasalahan menstruasi juga ada pada siklus mentruasi tersebuat ada batas masa haidl dan masa suci yang mana semua remaja putri wajib mengetahui tentang hal tersebut. Tujuan dari kegiatan ini adalah memberikan pembekalan kepada peserta didik terkait permasalahan kewanitaan khususnya permasalahan menstruasi. Kegiatan ini terdiri dari 3 tahapan yaitu 1) tahap persiapan, 2) tahap penyampaian materi, 3) evaluasi. Kegiatan tahap awal dilakukan dengan menggunakan metode tanya jawab pada tahap ini bertujuan untuk mengetahui pemahaman peserta didik terkait dengan permasalahan kewanitaan khususnya permasalahan menstruasi. Tahap ke 2 tahap menyampaikan materi pembekalan yang dilakukan dengan cara ceramah yang disampaikan oleh pemateri, sedangkan tahap 3 tahap evaluasi untuk melihat sejauh mana pemahaman peserta didik terhadap materi yang disamapaikan dilakukan dengan cara wawancara dan memberikan kuesioner. Hasil pada kegiatan ini peserta didik mendapatkan pengetahuan dan pemahaman terkait permasalahan kewanitaan khususnya permasalahan menstruasi
    corecore