95 research outputs found

    Representasi Kekerasan Oleh Tokoh Utama Carl Johnson pada Game Grand Theft Auto: San Andreas

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui makna semiotik tentang kekerasan ras kulit hitam dalam game Grand Theft Auto: San Andreas, menganalisis makna denotasi, makna konotasi, dan mitos menurut Roland Barthes. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif dengan menggunakan metode analisis semiotika Roland Barthes. Semiotika adalah analisis yang mengkaji peran tanda sebagai bagian dari kehidupan sosial. Teknik pengumpulan data dengan analisis teks media dan studi kepustakaan. Objek yang dianalisis merupakan mission yang terdapat dominan banyak kekerasan didalamnya. Hasil penelitian pada game Grand Theft Auto: San Andreas menunjukan kekerasan yang dilakukan oleh ras kulit hitam amerika terjadi karena adanya berbagai macam faktor, seperti jual beli senjata yang bebas dan mudah didapat, sampai adanya diskriminasi diperlakukan secara tidak adil baik dalam sosial dan ekonomi menyebabkan mereka lebih banyak melakukan tindakan kriminal dan kekerasan. Kata Kunci: Game, Kekerasan, Semiotika, Ra

    Diagnostic analysis of RO desalting treated waste water

    Get PDF
    Diagnostic analysis of reverse osmosis membranes that were fed with Western treatment plant (WTP) recycled water was investigated by both thermodynamic calculations and laboratory experiments in order to predict the feasibility of RO desalting for WTP. The thermodynamic calculations suggested that RO recoveries of 80–85% were feasible with careful control of feed water pH and the use of chemical additives such as antiscalants and chelating agents, it also predicted the major minerals of concern to be silica, calcium fluoride, calcium carbonate, and calcium phosphate. Following the thermodynamic simulations, diagnostic laboratory experiments were undertaken. The experiments showed that the major contributor to scale formation was indeed calcium phosphate and possibly another calcium based compound, which was strongly suspected to be calcium carbonate. Based on previously published literature that indicated anti-scalants did not substantially decrease the scaling effect of calcium phosphate and laboratory tests that indicated controlling the pH to 6.4 in the feed water dramatically reduced scaling formation, it was suggested that the feed water could be controlled by pH adjustments only. Inter-stage pH correction was suggested as an optional technique to enhance the overall water recovery to above 95%

    PENGARUH PEMASAKAN DAN PENYIMPANAN TERHADAP KADAR KLOR AIR PDAM SURYA SEMBADA SURABAYA

    Get PDF
    Air distribusi PDAM merupakan salah satu sumber air bersih bagi masyarakat yang dikelola oleh pemerintah daerah di seluruh wilayah Republik Indonesia. Air PDAM sebelum didistribusikan ke pelanggan terlebih dahulu harus dilakukan beberapa proses pengolahan untuk menghasilkan air bersih yang berkualitas. Salah satu cara pengolahan air adalah desinfeksi dengan proses klorinasi dengan kaporit atau gas klor (Cl2). Klor (Cl2) yang diperbolehkan ada di dalam air bersih menurut Permenkes No.492/Menkes/PER/IV/2010 adalah 0,2 - 0,5 mg/L. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemasakan dan penyimpanan terhadap kadar klor (Cl2) pada air PDAM Surya Sembada Surabaya. Penelitian menggunakan 40 sampel air PDAM perlakuan pemasakan dan penyimpanan dengan menggunakan metode spektrofotometri. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa terjadi penurunan kadar klor (Cl2) pada tiap perlakuan pemasakan dan penyimpanan. Pada sampel air PDAM yang tidak dimasak penyimpanan 0 jam, 6 jam, 12 jam dan 18 jam diperoleh kadar klor (Cl2) rata-rata 0,427853 mg/L, 0,387652 mg/L, 0,294328 mg/L, dan 0,242641 mg/L. Sementara pada sampel air PDAM yang dimasak penyimpanan 0 jam, 6 jam, 12 jam dan 18 jam diperoleh kadar klor (Cl2) rata-rata 0,416367 mg/L, 0,383344 mg/L, 0,235462 mg/L, dan 0,223976 mg/L. Hasil uji Kruskal Wallis menunjukkan nilai p 0,000 < (α) 0,05 yang artinya ada pengaruh pemasakan dan penyimpanan terhadap kadar klor air PDAM Surya Sembada Surabaya

    Beban Psikologis Ibu dan Ayah Positif HIV/AIDS yang Memiliki Anak dalam Proses Identifikasi Tertularnya HIV/AIDS

    Get PDF
    Human Immunodeficiency Virus (HIV) merupakan virus yang menyerang sistem kekebalan tubuh manusia yang bisa ditularkan melalui berbagai cara, antara lain melalui ibu HIV positif kepada bayi yang dikandungnya. Proses penularan pada bayi ini menyebabkan dampak psikologis bagi orang tua positif HIV/AIDS. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasikan kecemasan serta perasaan-perasaan dan pikiran yang muncul di dalam diri ibu dan ayah positif HIV/AIDS, mengidentifikasi relasi dukungan antar ibu, ayah dan anggota keluarga lain, serta mendeskripsikan bagaimana cara strategi koping yang dipakai oleh ibu dan ayah positif HIV/AIDS. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kasus deskriptif dan analisis yang intensif terhadap seorang individu tunggal dengan 2 pasang partisipan ibu dan ayah positif HIV/AIDS yang memiliki anak dalam proses identifikasi tertularnya HIV/AIDS. Dari hasil penelitian ini ditemukan bahwa kecemasan yang awalnya muncul sejak kedua partisipan mengetahui positif HIV/AIDS semakin bertambah ketika proses menunggu identifikasi tertularnya HIV/AIDS pada anaknya. Kualitas relasi pasangan dari sebelum mengetahui bahwa salah satunya terkena HIV/AIDS dimulai dengan fase penyangkalan (denial) yang ditandai dengan konflik sampai dengan fase penerimaan (acceptable) yang ditandai dengan adanya keputusan untuk memiliki anak. Relasi dukungan justru semakin menguat antar pasangan dan keluarga lain, meskipun belum ada keterbukaan dengan lingkungan luar. Respon koping yang unik pada setiap individu bergantung dari cara partisipan menanggapinya, dimana respon yang muncul adalah respon pasrah dan respon konstruktif. Selain itu tingkat pengetahuan partisipan maupun latarbelakang ekonomi berdampak pada adanya perubahan rutinitas yang dialami partisipan.Human Immunodeficiency Virus (HIV) is a virus attacks of the human immune system that can be transmitted in various ways, including through an HIV-positive mother to her baby in pregnancy. The transmission process in these infants causes a psychological impact on HIV-positive parents. This study aims to identify the anxiety and feelings and thoughts that arise within HIV-positive mothers and fathers, identify support-system between mothers, fathers and other family members, and describe how coping strategies used by HIV-positive mothers and fathers. The method used in this study is a descriptive case study and intensive analysis of a single individual with 2 pairs of HIV-positive maternal and fetal participants who have children in the identification process of transmission of HIV. From the results of this study found that the anxiety that initially emerged since both participants know HIV-positive is increasing when the process of waiting for the identification of the infected HIV / AIDS in her child. The quality of partner relationships before knowing that one of them has HIV begins with a denial phase marked by conflicts up to the acceptable phase marked by a decision to have children. Support relationships are getting stronger between couples and other families, although there is no openness with the outside environment. The unique coping response of each individual depends on the way participants respond, where the response is a resigned response and constructive response. In addition, the level of knowledge participants and economic backgrounds have an impact on the change of routine experienced by participants

    PENGARUH BEBAN KERJA, LINGKUNGAN KERJA DAN STRES KERJA TERHADAP PERILAKU CYBERLOAFING PADA GURU DAN KARYAWAN SMPN 4 JEPARA

    Get PDF
    Penelitian kali ini mempunyai tujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh antara Beban Kerja, Lingkungan Kerja, Dan Stres Kerja Terhadap Perilaku Cyberloafing Pada Guru Dan Karyawan SMPN 4 Jepara. penelitian dilakukan di SMPN 4 Jepara. Populasi guru dan karyawan di SMPN 4 Jepara adalah 50 orang dan sampel penelitian ini sebanyak 50 orang dengan menggunakan sampling jenuh. Data diperoleh dari kuesioner yang telah diuji validitas dan reliabilitasnya. Teknik analisis data yang dipakai dalam penelitian ini adalah regresi linier berganda.

    Kerjasama UNODC – Indonesia Dalam Memerangi Perdagangan Manusia Periode 2007-2013

    Full text link
    The impact of technological advancement does not always has apositive effect. For example, one of the negative impact is the growingforms of transnational crime such as human trafficking. As onecontinent from five continents in the world, Asia is the region with thenumber of victims of human trafficking at most. Indonesia is one ofAsian countries which has become a source, destination, and transit ofhuman trafficking. Surely the Government of Indonesia continues tostrive to combat human trafficking in various ways, one of them ispartnership with UNODC. This thesis aims to determine the form ofthe partnership between the Government of Indonesia with theUNODC in combating human trafficking with period 2007-2013. Inthis thesis, author use the theory of Liberalism Institutionalism,because it is considered the most appropriate theory to explain thecooperation between the Government of Indonesia and UNODC. Inthis thesis, author use descriptive-explanative research type to explainand to describe the phenomenon of human trafficking in Indonesia.The results from this research is that the cooperation between theGovernment of Indonesia and UNODC are effective and inaccordance with the needs of the Government of Indonesia especiallyon the aspect of capacity building of Indonesian law enforcementofficial. However, the result from this cooperation does not give apositive implication for the reduction of the number of victims ofhuman trafficking in Indonesia

    Pemurnian Ethanol Secara Destilasi Dengan Penambahan Garam KCl

    Get PDF
    One of the methods of ethanol mixture separation is distilation with addition of potassium chloride salt as entrainer. The aim of this research is to determine the effect of salt additiont and the reflux ratio, to ethanol product concentration, and also determine the best operating condition of the highest ethanol concentration in the distillation product.  The material used in the research are ethanol, potassium chloride and water. Equipment used is a series of sieve tray type distillation tower in diameter of 2.5 inch. Variable used in this research are: potassium chloride salt addition (0; 5; 10) grams/liter of alcohol solution, the concentration of ethanol feed (10; 50; 90) weight percent and  reflux ratio (0,5; 1; 1.5 ), the fixed variable are  ethanol feed in 4th tray, the flow rate (1250 ml/min), destillation time (120 minutes), and the number of sieve tray (11 trays). The research were carried out by introducing ethanol in specific concentration into the feed storage and reboiler and also potassium chloride into the salt storage. The reboiler is heated until evaporation of ethanol occur and distillation were carried out. Ethanol as product of distillation are measured its volume and concentration. The result is that the highest ethanol concentration is 98% by concentration of  feed  (50-90)%, addition of potassium chloride salt of 10 g rams/ liter, and  reflux ratio of 1.5
    • …
    corecore