1,132 research outputs found

    PERANCANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MENGGAMBAR TEKNIK DENGAN MENGGUNAKAN MACROMEDIA FLASH

    Get PDF
    Tujuan penelitian ini adalah untuk: (1) Merancang media pembelajaran menggambar teknik dengan menggunakan Macromedia Flash. (2) Mengetahui tingkat kelayakan media pembelajaran menggambar teknik dengan menggunakan Macromedia Flash. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode riset dan pengembangan, dengan dilakukan perancangan media pembelajaran. Prosedur perancangan media pembelajaran dilakukan melalui: (1) Tahap studi pendahuluan dilakukan dengan studi literatur dan studi lapangan / observasi. (2) Tahap pengembangan dengan dilakukan pembuatan draft desain model / perancangan yang dibagi menjadi 3 bagian diantaranya: dilakukan penyusunan materi bersama dosen mata kuliah menggambar teknik, pemvuatan naskah dan storyboard, pengambilan video, editing video dan penyusunan dalam macromedia flash. Selanjutnya dilakukan validasi penilaian kepada para ahli / pakar materi, media dan pembelajaran untuk menilai kelayakan media pembelajaran yang dibuat. Selanjutnya dilakukan uji coba terbatas dengan 5 mahasiswa yang pernah menempuh mata kuliah menggambar teknik dan uji coba luas kepada 30 mahasiswa PTB FKIP UNS yang pernah menempuh mata kuliah menggambar teknik. (3) Tahap evaluasi merupakan tahap akhir dari proses perancangan terkait model final media pembelajaran menggambar teknik teknik. Hasil penelitian dari penilaian ahli materi menyatakan bahwa media pembelajaran menggambar teknik layak digunakan dengan persentase sebesar 73%. Penilaian ahli media dengan persentase 91 % menyatakan bahwa perancangan media pembelajaran menggambar teknik termasuk kategori sangat layak. Penilaian ahli pembelajaran menyatakan bahwa perancangan media pembelajaran menggambar teknik layak dengan persentase sebesar 67 % sedangkan uji coba terbatas hasil yang diperoleh sebesar 84 % menyatakan bahwa media pembelajaran yang dirancang sangat layak kemudian pada uji coba luas menyatakan dengan persentase 81% bahwa media pembelajaran termasuk kategori sangat layak. Kata Kunci: media, pembelajaran, menggambar teknik, macromedia flas

    INTERAKSI SOSIAL ANTARA PENDUDUK LOKAL DENGAN PENDUDUK PENDATANG DI DESA TAWAMELEWE KECAMATAN UEPAI KABUPATEN KONAWE

    Get PDF
    Abstak: Tujuan penelitian ini adalah untuk untuk mengetahui: (1) interaksi sosial antara penduduk lokal dengan penduduk pendatang; dan (2) aspek-aspek interaksi sosial yang terjadi pada Desa Tawamelewe Kecamatan Uepai Kabupaten Konawe. Hasil penelitian menunjukkan bahwa interaksi masyarakat pada daerah penelitian antara masyarakat lokal dan pendatang berjalan dengan baik melalui interaksi sosial asosiatif dan disosiatif. Hubungan baik tersebut ditunjukkan oleh para masyarakat dengan sikap antusias masyarakat pendatang yang selalu aktif dalam mengikuti dan melestarikan berbagai bentuk acara keagamaan khusunya yang berhubungan dengan kegiatan hari-hari besar Islam. Proses interaksi asosiatif dan disasosiatif  juga dikatakan baik, selajutnya aspek-aspek interaksi sosial yang terdiri dari kontak sosial dan komunikasi ditanggapi baik. Dengan demikian  disimpulkan bahwa Interaksi sosial antara penduduk lokal dengan penduduk pendatang yang terjadi di Desa Tawamelewe Kecamatan Uepai Kabupaten Konawe adalah asosiatif dan disosiatif dan Aspek-aspek interaksi sosial apa yang terjadi di Desa Tawamelewe Kecamatan Uepai Kabupaten Konawe adala aspek sosial dan aspek komunikasi. Kata Kunci: Penduduk Lokal, Penduduk Pendatan

    SISTEM INFORMASI TAGIHAN DAN PEMBAYARAN PADA PERUSAHAAN AIR UMBUL TOYA RASA DI SLEMAN BERBASIS WEB

    Get PDF
    Proses pelayanan kegiatan administrasi pembayaran rekening air seperti pencatatan pembayaran, pemberian bukti pembayaran dan pencarian data pembayaran di Umbul Toya Rasa masih menggunakan sistem manual.Sehingga diperlukan system informasi yang dapat membantu Umbul Toya Rasa dalam melakukan administrasi tagihan dan pembayaran air yang lebih efektif dan efisien.Penelitian ini bertujuan untuk membangun suatu aplikasisistem informasi tagihan dan pembayaran pada perusahaan air Umbul Toya Rasa di Sleman berbasis web. Aplikasi sistem sistem informasi tagihan dan pembayaran air ini dibangun dengan bahasa pemrograman PHP dan Database MySQL.Metode pengumpulan data dengan menggunakan metode observasi,interview, dan kepustakaan. Tahap pengembangan aplikasi meliputi analisis, perancangan sistem, implementasi, dan pengujian. Aplikasi sistem informasi tagihan dan pembayaran air yang dibuat dapat digunakan untuk membantu perusahaan dalam melakukan administrasi tagihan dan pembayaran air yang lebih efektif dan efisien, sehingga dapat meminimalisir terjadinya kesalahan maupun kelalaian dalam pengelolaan administrasi tagihan dan pembayaran rekening air di Umbul Toya Rasa.Hasil pengujian sistem menunjukkan bahwa aplikasi ini layak dan dapat digunakan sebagai alat untuk membantu mengolah data tagihan dan pembayaran rekening air

    The Role of the Dinas Sosial in Handling Beggars at Makassar City

    Get PDF
     This study aims to determine the role of the Dinas Sosial in Handling Beggars at Makassar City and the factors that influence the rise of beggars at Makassar City. This type of research is descriptive research with a qualitative approach. The data collection techniques were carried out by observation, interviews and documentation. The results of this study indicate that the role of the Dinas Sosial in handling beggars at Makassar City is less effective, this can be seen from the three role indicators according to Gede Diva, namely the government has not acted as a facilitator, has not acted as a regulator and has acted as a catalyst. Based on the results of the study, two of the three indicators have not played a maximum role in handling beggars. This is due to the unavailability of facilities in the form of advanced rehabilitation homes for beggars to receive guidance and the lack of skills training provided by the Dinas Sosial of Makassar City to beggars. The internal factors of the rise of beggars at Makassar City are migrating with desperate capital, lazy to do business, and physical disabilities while the external factors are the absence of jobs, expensive prices of basic necessities, poverty and acute economic problems.

    Optimasi Pola Pemanfaatan Lahan USAhatani yang Berwawasan Lingkungan di Daerah Transmigrasi Upt Lalundu Kabupaten Donggala

    Full text link
    The research aimed at (1) knowing the USAge pattern suitability of agricultural business land at the transmigration area (2) knowing the agricultural business branch that can be done to reach maximum production and income level (3) knowing the optimum USAge alternative by still keeping the living environment preservation. The research was done in 4 month, from May to September 2004 in Transmigration Settlement Unit (UPT) of Lalundu of Donggala Regency, Central Sulawesi Province. Based on the analysis results, it could be concluded (1) there were 15 agricultural businesses that possible to do at the agricultural land at the Lalundu UPT, paddy-paddy, paddy-soybean, paddy-green pea-, paddy-ground nut, paddy-corn, paddy-paddy-soybean, paddy-paddy-corn, coconut, cacao, coffee, corn-coffee, coconut cacao, (2) the USAge pattern of agricultural business land was not optimal yet. The agricultural business income contribution in 2014 was Rp 410.635.000,-. The value was obtained from the business of eight commodity types, that were paddy, soybean, green pea, ground nut, corn, coconut, cacao and coffee (3) from the 15 agricultural business activities patterns, there were six optimal pattern with maximum income contribution of Rp 6363561.000,-. The value increase about Rp 225.926.000,- (35%) from the income of 2013 (4) various activities done by transmigration people have given positive and negative impacts to the environment. From the activities, the positive impacts were greater (with score of 41) than the negative one (with score of 9). It showed that the agricultural business pattern still can be improved and get optimum income

    Efektivitas Perkuliahan Daring Pada Mahasiwa PGMI IAIN Palopo

    Get PDF
    Pelaksanaan perkuliahan secara daring pada Prodi PGMI IAIN Palopo menggunakan beberapa perangkat lunak seperti whatsapp grup, telegram grup, google classroom, LMS Sibeddu dan beberapa media lainnya. Penelitian ini bermaksud untuk mengkaji lebih dalam tentang efektifitas pelaksanaan perkuliahan yang dilaksanakan secara online pada mahasiswa PGMI IAIN Palopo dimasa pandemi Covid-19. Jenis penilitian ini adalah deskriptif kuantitatif dengan metode pengumpulan datan dengan e-survey. Data yang dihasilkan menggambarkan sebagian besar mahasiswa Prodi PGMI IAIN Palopo saat pelaksanaan perkuliahan daring berada di rumah menggunakan handphone, koneksi internet menggunakan paket data seluler dengan kualitas sinyal pada level sedang. Penjelasan materi yang disampaikan secara daring kurang dipahami oleh peserta didik dan semakin banyak tugas yang dibebankan dosen kepada mahasiswa saat pelaksanaan perkuliahan secara online. Data lain mengambarkan bahwa mahasiswa PGMI IAIN Palopo sudah siap mematuhi prokes di era the new normal live apabila dilaksanakan perkuliahan secara tatap muka langsung. Sedangkan untuk model perkuliahan yang dianggap efektif selama pandemi adalah blended learning dengan menerapkan protokol kesehatan Covid-19 secara ketat

    内包カチオンの移動と骨格タングステンの置換による新規Preyssler型ポリオキソメタレートの合成と構造解析

    Get PDF
    内容の要約広島大学(Hiroshima University)博士(工学)Doctor of Engineeringdoctora

    Nilai-Nilai Pendidikan Humanistik Menurut Prof. Dr. Hamka serta Relevansinya terhadap Tujuan Pendidikan Nasional

    Get PDF
    Riset ini bertujuan untuk mengetahui pemikiran seorang ulama yang berpengaruh dalam dunia pendidikan di Indonesia yaitu Prof. Dr. Hamka. Pengaruh beliau terhadap pendidikan Indonesia dapat dilihat melalui karya-karyanya yang bukan hanya membahas mengenai ilmu keislaman saja, tetapi juga memberikan perhatiannya terhadap nilai-nilai kemanusiaan yang harus selalu ada dalam proses pendidikan. Jenis penelitian ini adalah studi kepustakaan, mengumpulkan data dengan cara mencari lalu mengumpulkan informasi melalui buku dan dokumen orisinil dari tokoh yang menjadi sumber primer terdiri dari buku lembaga hidup, lembaga budi dan sumber sekunder pendukung lainnya. Teknik analisis data menggunakan metode deduktif dan induktif. Adapun hasil dari penelitian ini yaitu pendidikan humanistik menurut Buya Hamka adalah pendidikan yang memberikan hak kebebasan kepada peserta didik agar mengembangkan potensinya sesuai dengan fitrah kemanusiaan sebagai makhluk sosial sekaligus religius yang memiliki hak kebebasan untuk mengaktualisasikan diri dengan selalu memperhatikan norma-norma sosial yang berlaku agar hak-hak hidup antar manusia tetap terjaga. Semakin kita mendalami pemikiran Prof. Dr. Hamka, maka semakin mudah kita memahami tujuan pendidikan nasional. Oleh karena itu, pendidikan humanistik menurut Prof. Dr. Hamka dikatakan sangat relevan terhadap tujuan pendidikan nasional yang tertuang pada UU system pendidikan nasional no 20 tahun 2003

    Fostering Critical Thinking Skill through Optimizing Science Process Skills in Physics Learning

    Get PDF
    Low science process skills is along with low students' critical thinking skill. The result of this research indicated that there was an increase of the score in critical thinking skill before and after learning process by optimizing the science process skill. Even the correlation inferential analysis showed that any change score of science process skill could cause the change of the score of critical thinking skill as much as 0.02 in the same direction. The result of this analysis indicated that there was a relationship between critical thinking skill and science process skill. When the science process skill increased, the critical thinking skill of students also increased. In other words, if the science process skill was optimized in learning process, the critical thinking skill developed too
    corecore