1,958 research outputs found

    Meteorological Drought Assessment in Wonogiri District

    Get PDF
    Drought is one of natural disaster occurrences that affect many life aspects such as agricultural and economy. Drought is one of hazard that affected by extreme condition due to climate change. Wonogiri is one of districts in Indonesia that has a high risk of meteorological drought. This area tends to have less rainfall than other areas that make the condition drier. This study is aimed to provide some information required in determining the drought disaster mitigation through analysis of the drought characteristics, for both historical and future condition. For the historical condition analysis, the input is 12 years of daily rainfall recorded data from 1990 to 2001 in 15 rain gauges. In case of the future assessment, the meteorological drought was analyzed by using Effective Drought Index (EDI) and Standardized Precipitation Index (SPI) methods. Input data for the future assessment is 90 years of daily rainfall which was generated by using climate model HadCM3 scenario A2 and B2. The future data prediction was done by using Automated Statistical Downscaling software. Statistical criteria i.e. Root Mean Square Error (RMSE), regression coefficient and standard deviation were used for testing the model accuracy. The drought coefficient obtained from the analysis using EDI and SPI then was applied to draw drought risk map using GIS software in Wonogiri District for historical and future condition. The results show that for the historical condition, the most severe drought occurred in 1997-1998. This extreme condition related to ENSO phenomenon that happened in this area. Compared with the historical condition, the number of future drought event in 2080 period is less than the historical one. This result agree with the rainfall prediction. The generated rainfall for both scenarios are increase from existing period to 2080’s

    Meningkatkan Hasil Belajar Siswa tentang Membaca Nyaring dengan Metode Demonstrasi

    Get PDF
    The study aims at improving Bahasa Indonesia learning achievement in reading aloud by using demonstration method. The subject was the students of grade III A at SD Negeri 44 Lubuklinggau. The plan of action was to improve the skill in reading aloud and reading fairy tale. The research was conducted in two cycles, namely cycle 1 and cycle 2 by using demonstration method. The result was, in cycle I,  the students who were active in having the discussion to friends were only 3 students in each group or around  37,50%. In contrast, in cycle II there was an improvement in each group. There were 6 students who did the discussion in each group.  The significant improvement happened when they answered the questions. There were 3 students or  37,50% that showed the improvement in cycle I to 56,67%. In summary, teaching reading aloud by using demonstration method can improve students achievement.  Keywords: Achievement, Demonstration Method, Reading Alou

    Pemanfaatan plastik biodegradable dari pati jagung (Zea mays L) sebagai pelapis benih kacang panjang (Vigna sinensis L)

    Get PDF
    Plastik biodegradable yang diaplikasikan untuk pelapis benih kacang panjang (Vigna sinensis L) telah berhasil disintesis dengan bahan dasar pati jagung (Zea mays L) menggunakan metode solution casting dengan suhu 68 0C. Plastik biodegradable dibuat menggunakan variasi volume akuades : gliserol yaitu 50 : 1, 100 : 1, 150 : 1, 200 : 1, 250 : 1 dengan 5 g pati dan 1 tetes Rhodamin B. Plastik biodegradable dengan perbandingan 50 : 1 menghasilkan lapisan yang dapat melapisi benih dengan sempurna. Hasil analisis FTIR menunjukkan gugus fungsi yang terdapat pada plastik biodegradable. Pada daerah 3300-an cm-1 menunjukkan vibrasi O-H, gugus C=O karbonil pada 1690-1760 cm-1, C-H alifatik alkana pada 2700-2900 cm-1 dan gugus C-O ester pada 1000-1300 cm-1 yang menandakan plastik biodegradable bersifat hidrofilik sehingga tidak menghambat masuknya nutrisi yang dibutuhkan benih. Hasil analisis SEM menunjukkan adanya pori pada permukaan lapisan plastik biodegradable sehingga memudahkan proses degradasi plastik biodegradable. Uji kecambah terhadap benih kacang panjang dilakukan dengan 4 variasi benih: 1) benih kacang panjang baru dilapisi plastik biodegradable 2) benih kacang panjang baru tidak dilapisi 3) benih kacang panjang lama dilapisi plastik biodegradable dan 4) benih kacang panjang lama tidak dilapisi. Uji kecambah dilakukan pada 2 kondisi, yaitu media tanah dan media kertas stensile. Dari kedua kondisi diketahui bahwa benih pada media tanah lebih cepat tumbuh dibandingkan benih pada media kertas stensile dan benih yang dilapisi platik biodegradable mempunyai laju pertumbuhan yang lebih tinggi. Pada uji kuat tarik yang dilakukan diperoleh gaya maksimum sebesar 101,4 N dengan nilai kuat tarik 21,94Mpa. Kata kunci : Pelapis benih, plastik biodegradable, Zea mays L, degradas

    Pemikiran Pendidikan dan Perjuangan Raden Ajeng Kartini Untuk Perempuan Indonesia

    Get PDF
    Raden Ajeng Kartini atau biasa disebut Raden Ayu (R.A.) Kartini adalah seorang tokoh Jawa dan Pahlawan Nasional Indonesia dan beliau juga dikenal sebagai Pelopor Kebangkitan Perempuan Pribumi. Beliau lahir di Jepara, Jawa Tengah 21 April 1879 dan meninggal di Rembang, Jawa tengah 17 September 1904. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui Pemikiran dan perjuangan R.A. Kartini tentang pendidikan perempuan pribumi, karena untuk menjadi perempuan yang berpendidikan sebelum tahun 1900-an adalah hal yang sangat sulit dicapai oleh kaum perempuan. Perempuan tidak diperbolehkan untuk mendapatkan pendidikan, berawal dari masalah tersebut timbulah pemikiran-pemikiran R.A. Kartini. Dalam penelitian ini menggunakan metode penelitian kepustakaan. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa R.A. Kartini memandang bahwa Pendidikan adalah suatu hal yang sangat penting, dengan pendidikan   mampu mengangkat derajat dan mampu mengangkat martabat bangsa Indonesia baik itu pendidikan untuk laki-laki maupun untuk perempuan dan cita-cita yang diinginkan R.A. Kartini adalah membangun sekolah wanita.Raden Ajeng Kartini atau biasa disebut Raden Ayu (R.A.) Kartini adalah seorang tokoh Jawa dan Pahlawan Nasional Indonesia dan beliau juga dikenal sebagai Pelopor Kebangkitan Perempuan Pribumi. Beliau lahir di Jepara, Jawa Tengah 21 April 1879 dan meninggal di Rembang, Jawa tengah 17 September 1904. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui Pemikiran dan perjuangan R.A. Kartini tentang pendidikan perempuan pribumi, karena untuk menjadi perempuan yang berpendidikan sebelum tahun 1900-an adalah hal yang sangat sulit dicapai oleh kaum perempuan. Perempuan tidak diperbolehkan untuk mendapatkan pendidikan, berawal dari masalah tersebut timbulah pemikiran-pemikiran R.A. Kartini. Dalam penelitian ini menggunakan metode penelitian kepustakaan. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa R.A. Kartini memandang bahwa Pendidikan adalah suatu hal yang sangat penting, dengan pendidikan   mampu mengangkat derajat dan mampu mengangkat martabat bangsa Indonesia baik itu pendidikan untuk laki-laki maupun untuk perempuan dan cita-cita yang diinginkan R.A. Kartini adalah membangun sekolah wanita

    PENGARUH PENGUMUMAN DIVIDEN TERHADAP RETURN SAHAM SEBELUM DAN SESUDAH EX-DEVIDEND DATE DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI)

    Get PDF
    This research’s aims to analize whether the announcement of dividend increase and decreaase give positive effect on stock return before and after ex- dividend date in Indonesian Stock Exchange. In this research, sample consisted of 25 companies that joined in the 50 biggest market capitalization on the Indonesian Stock Exchange. Testing the influence of dividend announcements made through observation of the abnormal return during the 11 days observation at 5 days before the announcement day and 5 days after the date of the dividend announcements. Research results show that the 5 % significance level generate significant abnormal returns.The company announced a dividend increase is a significant abnormal return there on third day (t + 3) after the announcement of 3.325% with t values ,calculated for 1.815 > t-table values are only for 1.771,and thus Ho was rejected. While the company announced a dividend reduction, significant abnormal returns are on the day (t-1) before the announcement, of -9.251% for the t-calculated value of –1.165 < t-table value of its registration -1,79 and thus Ho accepted. From these test results , it can be concluded that the announcement of dividend increases is positive , while the dividend reduction announcement negatively effect the stock return before and after ex-devidend rate on the Indonesia stock exchange

    PERANCANGAN CD INTERAKTIF \"FUN CRAFT FOR KIDS\" UNTUK ANAK-ANAK

    Get PDF
    PERANCANGAN CD INTERAKTIF \"FUN CRAFT FOR KIDS\" UNTUK ANAK-ANAK

    STRATEGI BAURAN PROMOSI BUTIK LESTARY TENUN LOMBOK DALAM MENINGKATKAN PENJUALAN PRODUK

    Get PDF
    Peneliian ini dilakukan untuk mengethui strategi bauran promosi yang digunakan oleh Lestary Tenun Lombok dalam meningkatkan penjualan produknya, karna promosi berperan sangat penting bagi perusahaan untuk dapat memperoleh konsumen atau pelangan sebanyak mungkin untuk mempertahankan kelangsungan hidup perusahaan. Dalam hal ini berarti salah satu tujuan perusahaan dapat tercapai, yaitu volume penjualan meningkat. Adapun tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui strategi bauran promosi yang paling efektif dalam meningkatkan volume penjualan Lestari Tenun Lombok di wilayah Mataram. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan metode kualitatif, dengan menggunakan metode kualitatif deskriptif guna menggambarkan hasil penelitian yang sedang dilakukan. Dengan metode pengumpulan data yaitu observasi, wawancara, dokumentasi, dan study pustaka. Berdasarkan analisis peneliti strategi yang paling berpengaruh dengan peningkatan penjualan produk yaitu promosi melalui Shopee. Karena pemasaran melalui shopee sanggat strategis, efektif, dan gampang mendeskripsikan produk yang sesuai dengan jenisnya Shopee juga dilengkapi dengan fitur live chat, berbagi (social sharing), dan hashtag untuk memudahkan komunikasi anatara penjual dan pembeli dan memudahkan dalam mencari produk yang diinginkan konsumen

    Pengaruh Disiplin Terhadap Kinerja Pegawai Pada Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Puskesmas Kecamatan Muara Uya Kabupaten Tabalong

    Get PDF
    The aim of this research is to determine the influence of discipline on employee performance at the UPTD Community Health Center, Muara Uya District, Tabalong Regency. The sample in this study were employees at the UPTD Community Health Center, Muara Uya District, Tabalong Regency using a saturated sampling technique, 69 employees as the sample in the study were given a questionnaire consisting of 15 statements. The responses to this questionnaire were tested for validity and reliability before carrying out multiple linear regression analysis using the SPPS application. The results of submitting the instrument, namely the questionnaire, show that the 15 statement items are valid because rcount &gt; rtable (0.237). Apart from that, all statements are reliable because Cronbach's alpha (a) &gt; 0.6 (0.970 &gt; 0.6). The regression equation obtained is Y = 0.034 + 0.304 X1 + 0.321 X2 + 0.378 X3. The multiple correlation coefficient (R) value is 0.928, which means that the correlation is very strong between the variables Preventive Discipline (X1), Corrective Discipline (X2), and Progressive Discipline (X3) on Employee Performance (Y). The coefficient of determination (Adjusted R2) value of 0.858 or 85.8% shows the magnitude of the variables Preventive Discipline (X1), Corrective Discipline (X2), and Progressive Discipline (X3) on Employee Performance (Y) of 85.8% while the rest is explained by other variables not included in this study were (100-85.8) % = 14.2%. Simultaneous testing shows that fcount &gt; ftable 130.664 &gt; 2.75 or p-value (fcount) &lt; α (0.000 &lt; 0.05) H0 is rejected Ha is accepted so it can be concluded that there is a significant influence between the Discipline (X) variables which consist of Preventive Discipline (X1), Corrective Discipline (X2), Progressive Discipline (X3), simultaneously influence employee performance (Y) at the UPTD Pukesmas, Muara Uya District, Tabalong Regency. Next, a partial test was carried out which showed the value of tcount &gt; ttable for the Preventive Discipline (X1) variable, namely 3.925 &gt; 1.997, Corrective Discipline (X2) namely 3.020 &gt; 1.997, and Progressive Discipline (X3) namely 3.132 &gt; 1.997 which had a significant effect on Employee Performance (Y) . Thus it is proven or H0 is rejected and Ha is accepted. Based on the tcount value, the variable Preventive Discipline (X1) is the highest compared to Progressive Discipline (X3), and Corrective Discipline (X2) has a more dominant influence on Employee Performance (Y) at the UPTD Community Health Center in Muara Uya sub-district, Tabalong Regenc

    Influence Of Dividend Announcement in LQ45 Company Toward Shares Return Before and After Ex Date Devidend In Indonesia Stock Exchange (IDX)

    Get PDF
    The research’s aim is to analyze whether announcement of dividend increase and decrease will be positively influence to the shares return before and after ex-dividend date in the Indonesia Stock Exchange (IDX). In this research, the samples used consist of 24 companies which incorporated in LQ45 group for the period of August 2008 until January 2009 in IDX. Testing the influence of dividend announcement have done by observing the abnormal return during the period 11 days, which are 5 days before the dividend announcement and 5 days after the dividend announcement. The research results show that on the significance level 5% exist the weekdays which produce significance abnormal return. The company which announce the increase of dividend having significance abnormal return, it can be found on (t+3) days after the announcement. The company which announce the dividend decrease, the significance abnormal return existed at the (t+1) day after the announcement
    • …
    corecore