34 research outputs found

    PARENTING SKILL DALAM MENINGKATKAN PENGETAHUAN ORANG TUA TENTANG PEMBENTUKAN KARAKTER POSITIF ANAK

    Get PDF
    Keterlibatan Orang tua sangat diperlukan dalam mendidik anak-anaknya sejak usia dini karena orang tua merupakan guru pertama dirumah serta orang yang pertama berinteraksi dengan anaknya. Pengetahuan Parenting merupakan Faktor yang dapat mempengaruhi Keterlibatan orangtua dalam pendidikan anak. Pembentukan karakter anak akan dipengaruhi oleh proses pendidikan yang diberikan orangtua pada anak. Anak akan memperoleh banyak pengaruh positif dengan keterlibatan orangtua yang intensif terhadap tumbuh kembang anak. Setiap orang tua hendaknya dapat meningkatkan pengetahuan parenting agar proses hubungan antara orang tua dan anak dalam tumbuh kembang dan mendidik anak dapat optimal. Edukasi Parenting Skill bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan pemahaman tentang pendidikan karakter pada anak usia dini. Metode yang digunakan dalam kegiatan pengabdian ini adalah presentasi materi, tanya jawab dan diskusi kepada wali siswa TK Alam Bukit Pedas. Hasil dari pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat yang dilaksanakan di Taman Kanak-kanak Alam Bukit Pedas Cot Raya Aceh Besar dapat diuraikan sebagai berikut: peningkatkan pengetahuan dan pemahaman tugas sebagai orangtua, meningkatkan pengetahuan tentang pentingnya pendidikan karakter, bagaimana membangun karakter anak, juga mengetahui kunci keberhasilan pendidika

    Food and Zinc Intake, and Determinant of Zinc Status among Pregnant Women in Leuwiliang and Cibungbulang Sub-Districts, District of Bogor

    Get PDF
    The objectives of this study were to analyze zinc status, nutrient dietary quality, zinc content, zinc intake, determinant of zinc status and implications for preventing zinc deficiency among pregnant women living in Leuwiliang and Cibungbulang sub-districts, district of Bogor. The research used base line data of 252 pregnant women from previous study entitled "Effect of Multi-nutrients Fortificated Food Supplement for Pregnant Women and Child Growth and Development in Leuwiliang and Cibungbulang". Additional data collected were local food potency, zinc content of 17 foods, and formal and nonformal local leaders opinion on future institution programs related to nutrition and health.Logistic regression was applied for determinants analysis

    PENGENALAN DAN PENCEGAHAN PENYAKIT DIFTERI DI BALAI INONG LAMJABAT KECAMATAN MEURAXA

    Get PDF
    Difteri merupakan penyakit infeksi akut yang terutama menyerang tonsil, faring, laring, hidung, dan adakalanya menyerang selaput lendir atau kulit serta kadang pula menyerang konjungtiva atau vagina Penyakit disebabkan oleh bakteri Corynebacterium diphtheriae. Bakteri tersebut merupakan salah satu jenis bakteri gram-positif yang tidak membentuk spora. Pada kedua ujungnya bakteri ini memiliki granula metakromatik yang memberi gambaran pada pewarnaan.  diphtheriae berdiameter 0,5-1 µm dan panjangnya beberapa mikrometer, tidak berspora, tidak bergerak, dan termasuk pada organisme yang tidak tahan asam. Difteri dapat ditularkan melaui kontak dengan materi infektif dari penderita secara langsung atau melalui udara Timbulnya penyakit ini ditandai dengan adanya pertumbuhan membran (pseudomembran) berwarna putih keabu-abuan, yang lokasi utamanya di nasofaring atau daerah tenggorokan yang dapat menyumbat saluran pernafasan dalam hitungan beberapa jam sampai beberapa hari saja. Risiko penularan difteri meningkat pada orang-orang yang belum mendapatkan vaksinasi. Adapun tujuan dari kegiatan Pengabdian Masyarakat ini adalah untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat tentang penyebab, gejala dan penyebaran dari penyakit Difteri. Selain itu, dilakukan sosialisasi mengenai vaksin Difteri sebagai salah satu bentuk pencegahan ataupun pengobatan dari penyakit Difteri. Maka dari itu dengan adanya sosialisasi ini sangat diharapkan akan menghadirkan dampak yang baik, yaitu masyarakat akan tau cara pencegahan penyakit ini sehingga tidak terjangkit. &nbsp

    PENGENALAN DAN PENCEGAHAN PENYAKIT DIFTERI DI BALAI INONG LAMJABAT KECAMATAN MEURAXA

    Get PDF
    Difteri merupakan penyakit infeksi akut yang terutama menyerang tonsil, faring, laring, hidung, dan adakalanya menyerang selaput lendir atau kulit serta kadang pula menyerang konjungtiva atau vagina Penyakit disebabkan oleh bakteri Corynebacterium diphtheriae. Bakteri tersebut merupakan salah satu jenis bakteri gram-positif yang tidak membentuk spora. Pada kedua ujungnya bakteri ini memiliki granula metakromatik yang memberi gambaran pada pewarnaan.  diphtheriae berdiameter 0,5-1 µm dan panjangnya beberapa mikrometer, tidak berspora, tidak bergerak, dan termasuk pada organisme yang tidak tahan asam. Difteri dapat ditularkan melaui kontak dengan materi infektif dari penderita secara langsung atau melalui udara Timbulnya penyakit ini ditandai dengan adanya pertumbuhan membran (pseudomembran) berwarna putih keabu-abuan, yang lokasi utamanya di nasofaring atau daerah tenggorokan yang dapat menyumbat saluran pernafasan dalam hitungan beberapa jam sampai beberapa hari saja. Risiko penularan difteri meningkat pada orang-orang yang belum mendapatkan vaksinasi. Adapun tujuan dari kegiatan Pengabdian Masyarakat ini adalah untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat tentang penyebab, gejala dan penyebaran dari penyakit Difteri. Selain itu, dilakukan sosialisasi mengenai vaksin Difteri sebagai salah satu bentuk pencegahan ataupun pengobatan dari penyakit Difteri. Maka dari itu dengan adanya sosialisasi ini sangat diharapkan akan menghadirkan dampak yang baik, yaitu masyarakat akan tau cara pencegahan penyakit ini sehingga tidak terjangkit

    Development of The Social Emotional Learning Questionnaire for Students of Mathematics Education

    Get PDF
    Social Emotional Learning (SEL) is a process of managing emotions, achieving positive goals, feeling empathy, maintaining positive relationships, and making responsible decisions. Research has found that students who develop SEL competencies lead healthier lives and perform better in school. The purpose of this study was to map research trends in the development of SEL questionnaire for students of mathematics education. This research method uses qualitative methods with a literature review approach. Data collection uses the Harzings Publish or Perish application using data from Google Scholar, produces bibliometric network images from the VOSviewer application, and is strengthened by Systematic Literature Review (SLR) of SEL questionnaire development articles in international journals in the last 10 years (2013-2023). From a search of articles that researched the development of the SEL questionnaire, it was shown that the majority of the SEL questionnaire developed were for students from kindergarten to high school. There is three article that examines the development of SEL questionnaire for university students, but students as a whole. Based on the review of the article above, it can be used as a basis for developing questionnaire to measure SEL in students of mathematics education.  Keywords: Mathematics; Questionnaire; Social Emotional Learning; University Studen

    ANALISIS PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN PEGAWAI BERDASARKAN PERATURAN DIREKTORAT JENDRAL PAJAK NOMOR.PER-32/PJ/2015 PADA KANTOR BADAN PENDAPATAN DAERAH PROVINSI RIAU

    Get PDF
    ABSTRAK “Analisis Perhitungan Pajak Penghasilan Pegawai Berdasarkan Peraturan Direktorat Jendral Pajak Nomor.PER-32/PJ/2015 Pada Kantor Badan Pendapatan Daerah Provinsi Riau” Oleh : WIRDA HAYATI RAMADHANI Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui Perhitungan Pajak Penghasilan Pegawai Berdasarkan Peraturan Direktorat Jendral Pajak Nomor.PER-32/PJ/2015 Pada Kantor Badan Pendapatan Daerah Provinsi Riau. Data yang di dapat dari Kantor Badan Pendapatan Daerah Provinsi Riau adalah Bukti Pemotongan Pajak Penghasilan 21 Pegawai. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dan teknik pengumpulan data melalui observasi dan wawancara. Adapun manfaat dari penilitian ini yaitu untuk memberikan sumbangan mengenai ilmu pengetahuan tentang Perhitungan Pajak Penghasilan Pegawai Berdasarkan Peraturan Direktorat Jendral Pajak Nomor.PER-32/PJ/2015. Perhitungan Pajak Penghasilan Pegawai Berdasarkan Peraturan Direktorat Jendral Pajak Nomor.PER-32/PJ/2015 ini adalah peraturan lama sedangkan peraturan saat ini yang digunakan adalah Peraturan Direktorat Jendral Pajak Nomor.PER-16/PJ/2016. Kedua peraturan ini cara perhitungan tidak ada yang beda hanya saja Penghasilan Tidak Kena Pajak (PTKP) nya yang berbeda Peraturan Direktorat Jendral Pajak Nomor.PER-32/PJ/2015 untuk Wajib Pajak Pribadi Rp. 36.000.000, Kawin Rp. 3.000.000, Tambahan anak/anggota keluaraRp. 3.000.000sedangkan Peraturan Direktorat Jendral Pajak Nomor.PER-16/PJ/2016untuk Wajib Pajak Pribadi Rp. 54.000.000, Kawin Rp. 4.500.000, Tambahan anak/anggota keluaraRp. 4.500.000 dan cara pelaporan pajak penghasilan saat ini sangat mudah suduh bisa di lakukan sendiri dirumah . Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa cara perhitungan menggunakan Peraturan Direktorat Jendral Pajak Nomor.PER-32/PJ/2015 sama saja dengan peraturan saat ini. Kata Kunci :”Perhitungan Pajak Penghasilan Pegawai

    PENGARUH PROGRAM KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PLN UNIT LAYANAN PELANGGAN (ULP) BARUS

    Get PDF
    PLN adalah perusahaan yang bertugas menangani pengelolaan sumber daya listrik. Keberadaan listrik sangat dibutuhkan oleh masyarakat apalagi di era modern ini. Kebutuhan masyarakat akan listrik semakin meningkat seiring perkembangan teknologi, listrik juga digunakan dalam industri besar, menengah, dan industri kecil. Tenaga kerja mempunyai peranan dan kedudukan yang sangat penting sebagai pelaku pembangunan nasional. Sesuai dengan perannya, tenaga kerja diperlukan untuk meningkatkan kualitas kerja dan peran sertanya dalam peningkatan perlindungan tenaga kerja sesuai dengan undang-undang yang berlaku. Perlindungan terhadap tenaga kerja dimaksudkan untuk menjamin keselamatan pekerja dari potensi bahaya yang dapat menimbulkan terjadinya kecelakaan. Dari penelitian tersebut telah diuji bahwa item pada tabel yang memiliki nilai validitas lebih besar dari pada nilai item yang lain sebesar 0,756 dengan pernyataan bahwa kondisi suhu udara dalam ruangan kerja mendukung terlaksananya pekerjaan dengan baik dan dilihat item pada tabel yang memiliki nilai validitas lebih besar dari pada nilai item yang lain sebesar 0,762 dengan pernyataan bahwa dalam perusahaan setiap karyawan diharuskan bekerja dengan teliti, cepat dan disiplin sehingga menghasilkan kualitas kerja yang baik

    DUKUNGAN KELUARGA DAPAT MEMOTIVASI PASIEN PASCA STROKE DALAM MELAKUKAN LATIHAN FISIOTERAPI DI ACEH; SUATU STUDY CROSSSECTIONAL

    Get PDF
    Stroke merupakan penyebab kecacatan kedua terbanyak di seluruh dunia pada individu di atas 60 tahun dan merupakan diagnosis utama teratas dalam perawatan jangka panjang. Fisioterapi membantu klien membangun kekuatan dan mempertahankan rentang gerak (range of motion ) dan  tonus otot pada bagian  tubuh yang tidak terkena stroke. Dukungan keluarga sangat mempengaruhi motivasi penderita stroke dalam melakukan latihan juga berpengaruh besar dalam peningkatan kekuatan otot. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara dukungan keluarga dengan motivasi pasien pasca stroke dalam melakukan latihan fisioterapi. Jumlah sampel 93 keluarga yang menemani pasien melakukan fisioterapi di rumah sakit, dengan menggunakan tehnik Random sampling. Dan analisa data yang digunakan adalah analisa univariat dan bivariat dengan menggunakan uji statistik uji Chi-square. Hasil penelitian menunjukkan 63,4%  responden memiliki dukungan keluarga baik, 72,9% responden memiliki motivasi baik, 72,4% responden yang memiliki dukungan emosional baik, 73,2% responden  memiliki dukungan informasi baik, 72,5% responden yang memiliki dukungan instrumental baik, dan 73,3% responden yang memiliki dukungan penghargaan baik. Berdasarkan hasil uji statistik (uji Chi-Square), p. 0,011 terdapat hubungan yang signifikan antara dukungan keluarga dengan motivasi pasien pasca stroke dalam melakukan latihan fisioterapi di Rumah Sakit. Direkomendasikan kepada perawat untuk meningkatkan pendidikan kesehatan kepada keluarga, sehingga dukungan dan motivasi pasien akan semakin baik.Kata kunci: Dukungan keluarga, Motivasi, Stroke, Latihan fisioterapiABSTRACTStroke is the second leading cause of disability worldwide in individuals over 60 years and is the top leading diagnosis in long-term care. Physiotherapy helps clients build strength and maintain range of motion and muscle tone in parts of the body that are not affected by a stroke. Family support greatly influences the motivation of stroke survivors in doing exercises and also has a major effect in increasing muscle strength. This study aims to determine the relationship between family support and motivation of post-stroke patients in doing physiotherapy exercises. The sample size is 93 families who accompany patients to perform physiotherapy in the hospital, using a random sampling technique. And the data analysis was used in univariate and bivariate analysis using the Chi-square test. The results showed 63.4% of respondents had good family support, 72.9% of respondents had good motivation, 72.4% of respondents had good emotional support, 73.2% of respondents had good information support, 72.5% of respondents had good emotional support. good instrumental support, and 73.3% of respondents who have good reward support. Based on the results of statistical tests (Chi-Square test), p. 0.011 There is a significant relationship between family support and motivation of post-stroke patients in doing physiotherapy exercises at the hospital. It is recommended for nurses to improve health education for families, so that patient support and motivation will be better.Keywords: Family Support, Motivation, Stoke, Physiotherapy Exercise

    Faktor-faktor Yang Berhubungan Dengan Cakupan Imunisasi Dasar Pada Bayi Di Desa Kajhu Kecamatan Baitussalam Aceh Besar Tahun 2009

    Full text link
    FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN CAKUPAN IMUNISASI DASAR PADA BAYI DI DESA KAJHU KECAMATAN BAITUSSALAM ACEH BESAR TAHUN 2009Factors Related To Primary Immunization Coverage In Infant In The Village Of Aceh Baitussalam Kajhu District of 2009Wirda Hayati1, Dewi Marianthi2, Nurleli31,2,3)Program Studi Keperawatan Banda Aceh PolTekKes DepKes RI Nanggroe Aceh Darussalam*)e-mail: [email protected] memberikan daya proteksi optimal agar bayi terhindar dari penyakit infeksi bila diberikan sesuai dengan interval yang telah ditentukan, namun jumlah bayi yang mendapat imunisasi dasar lengkap belum sesuai dengan standar cakupan imunisasi yang ditetapkan pemerintah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan cakupan imunisasi dasar pada bayi di Desa Kajhu Kecamatan Baitussalam Aceh Besar. Desain penelitian berupa metoda deskriptif korelatif dengan pendekatan cross sectional dan menggunakan teknik pengumpulan data simple random sampling. Pengumpulan data dilakukan dari tanggal 26 Maret sampai dengan 9 April 2009 terhadap 52 responden ibu yang memiliki anak usia 1 tahun dengan menggunakan kuisioner dan angket. Berdasarkan hasil analisis data secara bivariat menunjukkan terdapat hubungan cakupan imunisasi dengan motivasi ibu (p value = 0,003), dan dukungan keluarga (p value = 0,000), namun tidak terdapat hubungan dengan pendidikan ibu (p value = 0,115) dan konseling (p value = 0,402). Diharapkan kepada dinas kesehatan dapat berkoordinasi dengan Puskesmas, memodifikasi teknik penyuluhan, mengefektifkan meja 4 posyandu, menggunakan stake holder sebagai role model, serta selalu mengevaluasi penyuluhan berdasarkan feed back dari masyarakat.Kata kunci: cakupan lima imunisasi dasar pada bayi, pendidikan ibu, motivasi ibu, dukungan keluarga, konseling.ABSTRACTImmunization will be optimal protection to prevent the infection diseases for infant if they get it\u27s with appropriate schedule, but many infants didn\u27t got the basic immunization dissuitable with government program. This study had aims to identify the factors had relationship with the basic immunization for infant coverage in di Desa Kajhu Kecamatan Baitussalam Aceh Besar. Desaign this study was correlative descriptive with cross sectional study, the sample tecnic with simple random sampling. Data collection start at March, 26 until April, 9, 2009 for 52 respondent were the mother of infant (age 12 month) in Desa Kajhu Kecamatan Baitussalam Aceh Besar used questionaire and check list. The result study were bivariate analysis shown that the immunization coverage with mother motivation (p value = 0,003), family support (p value = 0,000), but there didn\u27t had relationship between the mother education (p value = 0,115) and counseling (p value = 0,402). For distric health office must be coordination with the Puskesmas, to modify education strategy to make the community awareness for immunization, effectivity of the 4th table in posyandu, use lay of community or stake holder as role model, and evaluation of education activity based on community feedback..Keys Word: basic immunization coverage for infant, education level of mother, motivation, family support, counseling
    corecore