5 research outputs found

    STUDENTS' PERCEPTIONS OF THE USE OF LEARNING MEDIA IN ACCOUNTING COURSES (Case Study of Economics Education Students Faculty of Economic - UNG

    Get PDF
    Learning media currently has an important role in supporting the student learning process. The use of learning media now can be more varied. This study aims to determine student perceptions of the use of learning media in accounting courses for students majoring in economics education FE-UNG. This study uses a quantitative descriptive approach with data collection techniques, namely questionnaires in the form of Google Forms which are distributed to students majoring in Economics education, FE-UNG. The results of this study show the percentage results for each indicator as follows; the percentage results for the indicator for the use of instructional media were 81.3% included in the (Good) category, the percentage results for indicators of student attitudes towards the use of instructional media were 77.9% included in the (Good) category, the percentage results for indicators of the frequency of use of learning media were 74, 4% is included in the (Good) category and for the results of the percentage indicator of the benefits of using learning media of 79.1% is included in the (Good) category. For the average of the four indicators, a percentage of 78.2% is included in the (Good) category. Thus, it can be concluded that the perceptions of students of the Department of Economics Education, State University of Gorontalo towards the use of instructional media in accounting courses are in the good category

    Meningkatan Kemandirian Ekonomi UMKM Melalui Digital Marketing di Desa Tutulo Kabupaten Boalemo

    Get PDF
    Desa Tutulo merupakan salah satu desa yang terletak di Kecamatan Botumoito Kabupaten Boalemo. Beberapa masyarakat Desa Tutulo memiliki UMKM sebagai mata pencaharian dalam meningkatkan perekonomiannya. Pelaku UMKM di Desa Tutulo masih mengandalkan strategi pemasaran secara tradisional yang disebabkan karena minimnya pengetahuan tentang strategi pemanfaatan digital marketing. Salah satu strategi pemanfaatan digital marketing yaitu google bisnisku. Tujuan pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat yaitu untuk memberikan edukasi terkait pentingnya digital marketing melalui google bisnisku sebagai strategi dalam mempromosikan produk usaha. Metode pelaksanaan yang digunakan yaitu metode pelatihan dan pendampingan pada pelaku UMKM di Desa Tutulo. Mitra dalam pengabdian ini adalah pelaku UMKM di Desa Tutulo. Hasil dari pelatihan dan pendampingan yaitu profil usaha pelaku UMKM di Desa Tutulo yang dapat ditelusuri di google bisnisku. Dengan mengandalkan strategi pemasaran yang baik serta dengan sarana digital marketing yang mulai dibangun diharapkan dapat meningkatkan kemandirian ekonomi UMKM yang dikenal secara lokal dan nasional

    Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Terhadap Meningkatkan Hasil Belajar Siswa di SMA Negeri 1 Biluhu

    Get PDF
    This research uses a quantitative approach with an ex-post-facto research method. The primary dara obtained were from the distribution of questionnaires and gained 62 respondents as a sample from students in clss XI of Ips SMA Negeri 1 Biluhu in ecomonics subject. Data analysis techniques utilized simple regression analysis and were accompanied by an SPSS application. The results of this study showed that the jigsaw-type cooperative learning model has a positive influence on improving students “learing outcomes in economics subject in class XI of IPS at SMA Negeri 1 Biluhu. Through jigsaw-tipe cooperative learning model, students” learing ability might influence the learning outcomes, besides, leaering ability in economics class had a considerable influence 0f 88,5%, while the remaining 11,5% was influenced by other variables that were not studied

    Investigate accounting practices by binte biluhuta sellers

    Get PDF
    Purpose - This study aims to investigate simple accounting practices focusing on earning income by binte biluhuta sellers based on the local wisdom values of the Gorontalo people. Method - This study uses an Islamic paradigm with an Islamic ethnomethodology approach. Futher, the study uses the qualitative approach through observation and interview, In addition, there are five data analysis stages: charity, knowledge, faith, revelation information, and courtesy. Result - The results of the study showed that sellers earned higher income during the holy month of Ramadan most of the time except pandemic (covid-19) and rainy season. Accounting for this income is conditional on the value of patience (sabari) and gratitude (mosukuru) to obtain blessed sustenance from Allah (The Almighty God). Implication - The results of this study presented the concept of income accounting by binte biluhuta sellers with local wisdom and Islamic religiosity values. Originality - This accounting study is the first to raise accounting practices by binte biluhuta sellers that are conditional on the local cultural and religious values of the Gorontalo people

    Peran Tata Kelola Perusahaan Dalam Memoderasi Pengaruh Luas Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Terhadap Reaksi Investor

    No full text
    Penelitian ini memiliki tujuan untuk menguji apakah luas pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan dapat berpengaruh terhadap reaksi investor selain itu juga menguji apakah peran tata kelola perusahaan sebagai variabel moderasi dapat memperkuat pengaruh luas pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan terhadap reaksi investor. Data penelitian dikumpulkan dari 41 perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama tahun pengamatan (2013-2016). Teknik analisis yang digunakan pada penelitian ini adalah analisis regresi berjenjang menggunakan aplikasi IBM SPSS Versi.2.0. Hasil penelitian ini memberikan bukti empiris bahwa luas pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan berpengaruh positif terhadap reaksi investor. Penelitian ini juga memberikan bukti empiris bahwa tata kelola perusahaan sebagai variabel moderasi dapat memperkuat pengaruh positif luas pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan terhadap reaksi investor
    corecore