75 research outputs found

    Hubungan Aspek-aspek Perawatan Kaki Diabetes dengan Kejadian Ulkus Kaki Diabetes pada Pasien Diabetes Mellitus

    Get PDF
    Diabetic foot is one of chronic complications of Diabetes Mellitus. Bad management and care for diabetic foot will lead to become Diabetic Ulcers. Mortality and amputation remain frightening to Diabetic patients. One of the Diabetic foot management in order not to develop further serious problem is Diabetic Foot Care. This study aimed to identifying aspects of Diabetic foot care due to Diabetic foot ulcers in PKU Muhammadiyah Hospital of Yogyakarta. It was a cross sectional study. The research sample were patients with Diabetes Mellitus in PKU Muhammadiyah Hospital of Yogyakarta who met the inclusion criteria and with the number of 21 people for each case and control group using purposive sampling technique. The check list used comprised 6 aspects of Diabetic Foot Care. The data required was then made nominal and analyzed using Chi Square statistical test with degree of significance 95%. The findings showed that there were significant correlations between Diabetic Foot Care aspects with Diabetic Foot Ulcers, except for aspect of routine foot control. The probability value between 0,002 to 0,030 was gained from related 5 aspects. However there was one aspect that did not show significant value of p 0,050. It was concluded that there was significant correlations between 5 aspects of Diabetic Foot Care with the occurrence of Diabetic Foot Ulcers.Kaki Diabetes merupakan salah satu komplikasi kronik Diabetes. Kaki diabetes yang tidak dikelola dan dirawat dengan baik akan mudah mengalami luka dan cepat berkembang menjadi Ulkus Diabetes. Angka kematian dan laju amputasi masih menjadi momok yang menakutkan bagi para diabetesi. Salah satu upaya pengelolaan kaki diabetes agar tidak menjadi problem yang serius dikemudian hari adalah perawatan kaki diabetes. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aspek- aspek perawatan kaki diabetes yang berhubungan dengan kejadian Ulkus Kaki Diabetes di RS PKU Muhammadiyah Yogyakarta.  Jenis penelitian ini adalah penelitian Cross Sectional. Sampel penelitian ini adalah pasien DM di RS PKU Muhammadiyah Yogyakarta yang memenuhi kriteria inklusi dan berjumlah 21 orang untuk masing-masing kelompok kasus dan control dengan menggunakan teknik Purposive Sampling. Check List yang digunakan berisi seputar aspek-aspek perawatan kaki diabetes yang meliputi 6 aspek. Data yang didapatkan kemudian dinominalkan dan diolah dengan uji statistik Chi Square, menggunakan derajat kepercayaan 95%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang bermakna antara aspek-aspek perawatan kaki diabetes dengan kejadian Ulkus Kaki Diabetes, kecuali untuk aspek kontrol kaki berkala. Dari 5 aspek yang dihubungkan mendapatkan nilai probabilitas antara 0,002 sampai 0,030. Sedangkan 1 aspek lainnya tidak menunjukkan taraf signifikansi karena p 0,05. Dari hasil di atas dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang bermakna antara 5 aspek perawatan kaki diabetes dengan kejadian Ulkus Kaki Diabetes

    Kepuasan Pasien terhadap Komunikasi Dokter Pasien di Puskesmas

    Get PDF
    Doctor patient communication is the important basis of diagnosis, therapy and preventive process. In a few cases in Primary, Care, most of doctrs do wrong diagnosis because of inhibition in communication. In a busy doctor practice, communication takes short time. Patient are dissatisfied to doctor care because of less attention and opportunity to express their feeling. The objective of this study is to determine the correlation between patient satisfaction and duration of doctor patient communication in Community Health Centre. The research method used cross sectional design with analytic type. The collected data using satisfaction questionnaire that filled directly by respondent and direct observation by researcher to duration of doctor patient communication. Sixty-four respondents selected at random from eight Community Health Centres in Primary Care where doctor care the patient. Spearman Correlation test is used to analyze the data. The study finds out that the duration of doctor patient communication is 2,96±1,27 minutes on average. Based on eight categories (greeting, non verbal, empathy, language, listening, giving information, summarizing, motivation) of patient satisfaction level, the highest score is empathy and the lowest score is greeting. Patient satisfaction score to female doctor is higher than male (p=0,026). There is moderate correlation (r=0,444, p0,005) between patient satisfaction and duration of doctor patient communication in Community Health Centre. In conclusion, there is moderate correlation between patient satisfaction and duration of doctor patient communication in Community Health Centre.Komunikasi dokter pasien merupakan landasan yang penting dalam proses diagnosis, terapi maupun pencegahan penyakit. Dalam beberapa kasus di Primary Care banyak dijumpai dokter yang keliru mendiagnosis karena adanya hambatan dalam komunikasi. Pada praktik dokter yang sibuk komunikasi yang terjadi hanya sangat singkat. Ketidakpuasan sebagian pasien terhadap layanan dokter karena merasa kurang diperhatikan dan tidak ada kesempatan dalam mengungkapkan perasaannya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara kepuasan pasien dengan durasi komunikasi dokter pasien di Puskesmas. Metode penelitian menggunakan rancangan cross sectional dengan jenis penelitian analitik. Pengumpulan data menggunakan kuisioner kepuasan yang diisi langsung oleh responden dan observasi langsung oleh peneliti terhadap durasi komunikasi dokter pasien. Enampuluh empat responden pasien terpilih secara acak dari delapan Puskesmas tempat dokter Primary Care memberikan pelayanan. Analisis data menggunakan uji Spearman Correlation. Hasil penelitian didapatkan rata rata durasi komunikasi dokter pasien 2,96±1,27 menit. Dari delapan komponen kategori (greeting, non verbal, empathy, language, listening, giving information, summarizing, motivation) tingkat kepuasan pasien yang tertinggi pada empathy dan yang terendah pada greeting. Skor kepuasan pasien terhadap dokter perempuan lebih tinggi daripada dokter laki laki (p= 0,026). Terdapat korelasi sedang (r = 0,444, p0,005) antara kepuasan pasien dengan komunikasi dokter pasien di Puskesmas. Dari hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan sedang antara kepuasan pasien dengan komunikasi dokter pasien di Puskesmas

    TELEMEDICINE: HEALTHCARE FACILITIES READINESS TO CHANGE

    Get PDF
    Background: In the era of the covid-19 pandemic, health facilities have challenges in optimizing health services, especially continuity of care. The results of the patient visit survey decreased by 50%. Health facilities must be able to make changes to access to care to be more flexible and effective. Objective: This community service aims to identify the readiness of health facilities for changes in health services with telemedicine. Method: This community service method uses an action research method which is divided into three stages, including the first stage identifying readiness for changes in health services with telemedicine; the second stage is conducting training on the implementation of telemedicine; the third stage evaluates the application of telemedicine-based on the number of patients who use it three months (January-March 2022) after the training. This service instrument uses a google form with 35 statement items given to the four primary clinics (10 respondents)—quantitative data analysis with frequency distribution. Findings: The results of this community service indicate that the readiness of health facilities to implement telemedicine reaches a score of 3.08 (ready) with four supporting factors including staff situation (2.74), change target attributes (2.80), management support (2.99), and attributes change (3.02). The readiness of health facilities to implement telemedicine after training has a positive impact on increasing the number of telemedicine patients by 260%. Conclusion: Changes in health service methods require complex readiness both from the management side as supporting facilities and increasing staff skills and the ability and willingness of staff as health service providers

    Pembatalan Nikah karena Nikah tanpa Izin Wali (Studi terhadap Putusan Mahkamah Syar'iyah Sigli Nomor 246/Pdt.G/2012/MS-Sgi)

    Get PDF
    Perkara pembatalan nikah pada Putusan Mahkamah Syar'iyah Sigli Nomor 246/Pdt.G/2012/MS-Sgi yang mana Pemohon selaku ayah kandung dari Termohon II mengajukan permohonan pembatalan nikah karena pernikahan tersebut dilaksanakan tanpa izin dari Pemohon. Namun pernikahan tersebut telah tercatat di Kantor Urusan Agama Sigli dengan dinikahkan oleh wali hakim. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui alasan hakim dalam mengabulkan permohonan pembatalan perkawinan Nomor 246/Pdt.G/2012/MS-Sgi dan menganalisis tinjauan hukum Islam terhadap pembatalan nikah tersebut. Dalam penelitian ini Penulis menggunakan metode deskriptif-analisis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Hakim dalam mengabulkan perkara Nomor 246/Pdt.G/2012/MS-Sgi dengan beberapa pertimbangan di antaranya; Termohon II telah menutup-nutupi keadaan wali yaitu dengan memalsukan surat izin wali dan mengatakan bahwa walinya mafqud, serta tidak adanya surat putusan dari Mahkamah Syar'iyah Sigli yang menyatakan tentang keadhalan wali. Sedangkan menurut hukum Islam, seharusnya hakim juga mempertimbangkan alasan Termohon I dan Termohon II memalsukan surat izin orangtua dan mengatakan bahwa wali Termohon II mafqud, itu disebabkan karena wali Termohon II tidak menyetujui pernikahan Termohon I dan Termohon II karena alasan yang tidak syar'i

    Implementasi Pendidikan Karakter Dalam Membina Kecerdasan Emosional Siswa Di SD IT Nur Ihsan Medan

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan implementasi pendidikan karakter dalam membina kecerdasan emosional siswa di SD IT Nur Ihsan Medan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan memakai metode naturalistik. Tehnik pengumpulan data dilaksanakan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Data dianalisis dengan menggunakan teknik yang dinyatakan oleh Miles dan Huberman yaitu: reduksi data, penyajian data, dan membuat kesimpulan/verifikasi. Data penelitian diperiksa keabsahan datanya dengan menggunakan teknik perpanjangan keikutsertaan, ketekunan pengamatan, triangulasi sumber, metode, dan teori. Temuan penelitian ini menunjukkan: Implementasi Pendidikan Agama Islam dalam Membina Kecerdasan Emosional Siswa di SD IT Nur Ihsan Medan dapat ditemukan bahwa: (1) Kepedulian sosial melalui beberapa kegiatan pembiasaan sebagai berikut: (a) Berbagi Makanan, dan (b) Menyalami Guru Ketika Berpapasan; (2) Kesadaran Diri melalui beberapa kegiatan pembiasaan sebagai berikut: (a) Petugas Shalat Berjamaah, dan (b) Merapikan Koridor Setelah Makan Bersama; dan (3) Kecerdasan Spritual melalui beberapa kegiatan pembiasaan sebagai berikut: (a) Infaq Jum’at, (b) Membiasakan Berdoa, dan (c) Shalat Dzuhur Berjamaah

    IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM MEMBINA KECERDASAN EMOSIONAL SISWA DI SD IT NUR IHSAN MEDAN

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan implementasi pendidikan karakter dalam membina kecerdasan emosional siswa di SD IT Nur Ihsan Medan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan memakai metode naturalistik. Tehnik pengumpulan data dilaksanakan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Data dianalisis dengan menggunakan teknik yang dinyatakan oleh Miles dan Huberman yaitu: reduksi data, penyajian data, dan membuat kesimpulan/verifikasi. Data penelitian diperiksa keabsahan datanya dengan menggunakan teknik perpanjangan keikutsertaan, ketekunan pengamatan, triangulasi sumber, metode, dan teori. Temuan penelitian ini menunjukkan: Implementasi Pendidikan Agama Islam dalam Membina Kecerdasan Emosional Siswa di SD IT Nur Ihsan Medan dapat ditemukan bahwa: (1) Kepedulian sosial melalui beberapa kegiatan pembiasaan sebagai berikut: (a) Berbagi Makanan, dan (b) Menyalami Guru Ketika Berpapasan;  (2) Kesadaran Diri melalui beberapa kegiatan pembiasaan sebagai berikut: (a) Petugas Shalat Berjamaah, dan (b) Merapikan Koridor Setelah Makan Bersama; dan (3) Kecerdasan Spritual melalui beberapa kegiatan pembiasaan sebagai berikut: (a) Infaq Jum’at, (b) Membiasakan Berdoa, dan (c) Shalat Dzuhur Berjamaa

    Persepsi Pasien dan Perawat tentang Patient Safety di Pelayanan Hemodialisa

    Get PDF
    This study aims to explore patient and nurse perceptions of patient safety to increase patient engagement so that patients can be aware of patient safety in the Hospital Hemodialysis Unit. This research method uses qualitative methods of conducting in-depth interviews with patients and medical personnel. The results of this study indicate that overall the patients said they were satisfied with the services provided; this was evidenced by the patient feeling very well known by the medical staff, both nurses and doctors. In conclusion, this kinship relationship is highly valued by the patient and accompanying family so that patients can be open to medical personnel so that effective communication can be well established.   Keywords: Hemodialysis, Patient Engagement, Patient Safet

    Pemetaan Analisis Jabatan dan Penilaian Kinerja sebagai Dasar Pengembangan Sistem Remunerasi

    Get PDF
    Job analysis and performance appraisals are the basis of developing a remuneration system consisting of fees for position, fees for service, and fees for people. Clinic Pratama receives payment for health services for patients participating in the National Health Insurance in the form of a capitation package. The capitation package distribution has not been regulated based on the position value index and performance appraisal according to the performance indicators of each employee’s detailed job descriptions, responsibilities and authorities. The purpose of this community service activity is to develop a remuneration system which can then be implemented in KPF as a strategy in human resource management facing the era of National Health Insurance (JKN) to achieve Universal Health Coverage (UHC). The method used is a qualitative method through a Focus Group Discussion (FGD) approach, interviews and documentation studies. The results of community service show that the Remuneration System can be developed based on Job Analysis and Performance Appraisal

    The Difference of Satisfaction Level in BPJS Health Insurance Patient and Non Insurance Patient Toward Health Service

    Full text link
    National Health Insurance (JKN) developed in Indonesia is part of the National Social Insurance System (SJSN). One way to assess the services quality is to measure the patient satisfaction level. This research is a quantitative research with the cross sectional research design. The subjects of this research were the BPJS health insurance patients and non insurance patients with 200 people as the samples. The data was analyzed by the independent t-test, gap analysis, CSI (Customer satisfation index) and IPA (Importance performance analysis). The result showed that significant (ρ value >0,05) in all dimensions which mean that there is no difference of patient satisfaction level in Social Security Organizing Body (BPJS) participants and non insurance patients toward health services in Negara General Hospital. The biggest satisfaction in non insurance patients is on the Assurance variable (-1,002) and the smallest satisfaction is on the Tangibles variable (-1,357) and the biggest satisfaction of BPJS health insurance patients is on Assurance variable (-1,085) and their smallest satisfaction is on Responsiveness variable (-1,367). The non insurance patients gap is (-0,217) and the BPJS health insurance patients gap is (-1,206), both of them were classified into low satisfaction level. The result of Importance performance analysis value of non insurance patient showed Responsiveness attributes that should be prioritized and improved while in BPJS health patients showed Responsiveness and Reliability attributes that should be prioritized and improved by Negara General Hospital
    corecore