38 research outputs found

    PENGARUH PEMBELAJARAN AKTIF DENGAN STRATEGI WHO WANTS TO BE SMART UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA STANDAR KOMPETENSI MENERAPKAN DASAR – DASAR ELEKTRONIKA KELAS X DI SMK NEGERI 1 BLITAR

    Get PDF
    Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pembelajaran aktif dengan strategi who wants to be smart terhadap hasil belajar siswa pada standar kompetensi dasar – dasar elektronika kelas X. Pembelajaran aktif dengan strategi who wants to be smart diharapkan siswa dapat belajar dengan aktif dan menyenangkan  serta dapat meningkatkan hasil belajar siswa Teknik Audio Video di SMK Negeri 1 Blitar secara optimal. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen menggunakan nonequivalent control group design yang terdiri dari 1 kelas eksperimen yaitu kelas TAV 1 dan kelas kontrol yaitu kelas TAV 2. Untuk memperoleh data yang diperlukan, maka pada penelitian ini menggunakan teknik analisis menggunakan uji-t. Dari data hasil belajar siswa diperoleh thitung sebesar 2,27 dan ttabel sebesar 1,9. ini berarti thitung > ttabel, ini berarti bahwa pengaruh  pembelajaran aktif dengan strategi who wants to be smart dapat meningkatkan hasil belajar siswa dan terdapat perbedaan hasil belajar antara pembelajaran aktif dengan strategi who wants to be smart dan pembelajaran konvensional pada standar kompetensi menerapkan dasar-dasar elektronika siswa kelas X.TAV di SMK Negeri 1 Blitar. Untuk perbandingan hasil belajar antara pembelajaran aktif dengan strategi who wants to be smart dan pembelajaran konvensional diperoleh thitung sebesar 2,27 dan ttabel sebesar 1,67 sehingga thitung >ttabel, ini berarti pembelajaran aktif dengan strategi who wants to be smart lebih baik dari pada pembelajaran konvensional.   Kata kunci : pembelajaran konvensional, pembelajaran aktif, hasil belajar, strategi who wants to be smart   Abstract This study aimed to determine the effect of active learning strategy who wants to be smart on student learning outcomes in standards competence basic electronics for class X. Using strategies who wants to be smart students are expected to learn actively, fun and can improve student learning outcomes of Audio Video Engineering student in State Vocational high School1 Blitar optimally. This research is a experimental study using nonequivalent control group design consists of one class of experiments, TAV 1 and control class that TAV 2 in grade X. To obtain the data which is needed, this study use analysis technique by t-test. The student learning outcomes data obtained that tcalc 2,27 and ttabel 1,9. It means tcalc > ttable, and the active learning strategies who wants to be smart are able to improve student learning outcomes and there are differences in learning outcomes between active learning strategies who wants to be smart and conventional learning in the standard competence applying the basic of electronics grade X TAV at State Vocational High School 1 Blitar. For comparisons of learning outcomes between active learning strategies who wants to be smart and conventional learning is obtained tcalc 2,27 and ttabel 1,67, so tcalc> ttable, it means that active learning strategies who wants to be smart is better than the conventional learning. Keywords: conventional learning, active learning, learning outcomes, strategies who wants to be smart

    PENGARUH PEMBELAJARAN AKTIF DENGAN STRATEGI WHO WANTS TO BE SMART UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA STANDAR KOMPETENSI MENERAPKAN DASAR – DASAR ELEKTRONIKA KELAS X DI SMK NEGERI 1 BLITAR

    Get PDF
    Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pembelajaran aktif dengan strategi who wants to be smart terhadap hasil belajar siswa pada standar kompetensi dasar – dasar elektronika kelas X. Pembelajaran aktif dengan strategi who wants to be smart diharapkan siswa dapat belajar dengan aktif dan menyenangkan  serta dapat meningkatkan hasil belajar siswa Teknik Audio Video di SMK Negeri 1 Blitar secara optimal. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen menggunakan nonequivalent control group design yang terdiri dari 1 kelas eksperimen yaitu kelas TAV 1 dan kelas kontrol yaitu kelas TAV 2. Untuk memperoleh data yang diperlukan, maka pada penelitian ini menggunakan teknik analisis menggunakan uji-t. Dari data hasil belajar siswa diperoleh thitung sebesar 2,27 dan ttabel sebesar 1,9. ini berarti thitung > ttabel, ini berarti bahwa pengaruh  pembelajaran aktif dengan strategi who wants to be smart dapat meningkatkan hasil belajar siswa dan terdapat perbedaan hasil belajar antara pembelajaran aktif dengan strategi who wants to be smart dan pembelajaran konvensional pada standar kompetensi menerapkan dasar-dasar elektronika siswa kelas X.TAV di SMK Negeri 1 Blitar. Untuk perbandingan hasil belajar antara pembelajaran aktif dengan strategi who wants to be smart dan pembelajaran konvensional diperoleh thitung sebesar 2,27 dan ttabel sebesar 1,67 sehingga thitung >ttabel, ini berarti pembelajaran aktif dengan strategi who wants to be smart lebih baik dari pada pembelajaran konvensional.   Kata kunci : pembelajaran konvensional, pembelajaran aktif, hasil belajar, strategi who wants to be smart   Abstract This study aimed to determine the effect of active learning strategy who wants to be smart on student learning outcomes in standards competence basic electronics for class X. Using strategies who wants to be smart students are expected to learn actively, fun and can improve student learning outcomes of Audio Video Engineering student in State Vocational high School1 Blitar optimally. This research is a experimental study using nonequivalent control group design consists of one class of experiments, TAV 1 and control class that TAV 2 in grade X. To obtain the data which is needed, this study use analysis technique by t-test. The student learning outcomes data obtained that tcalc 2,27 and ttabel 1,9. It means tcalc > ttable, and the active learning strategies who wants to be smart are able to improve student learning outcomes and there are differences in learning outcomes between active learning strategies who wants to be smart and conventional learning in the standard competence applying the basic of electronics grade X TAV at State Vocational High School 1 Blitar. For comparisons of learning outcomes between active learning strategies who wants to be smart and conventional learning is obtained tcalc 2,27 and ttabel 1,67, so tcalc> ttable, it means that active learning strategies who wants to be smart is better than the conventional learning. Keywords: conventional learning, active learning, learning outcomes, strategies who wants to be smart

    PELATIHAN PENGEMASAN DAN PEMASARAN PRODUK UMKM MASYARAKAT DI DESA WATES KULON PROGO

    Get PDF
    The government provides full support and facilities for UMKM in Wates Village, Kulon Progo Regency, to develop their business. The use of information technology is considered appropriate to be used as a solution in the marketing of the product. The purpose of this activity is to expand product marketing and create attractive packaging. The method was used is to provide counseling and training on product packaging and digital marketing. Marketing is the spearhead of a business, so it needs to be improved by utilizing existing technology or marketplaces. This activity shows that UMKM people more understand how to apply attractive packaging and used social media to support online marketing. Pemerintah memberikan dukungan dan fasilitas bagi pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah di Desa Wates Kabupaten Kulon Progo untuk terus mengembangkan usahanya. Pemanfaatan teknologi informasi dinilai tepat digunakan sebagai solusi dalam memperluas produk. Tujuan dari pengabdian ini untuk memperluas pemasaran produk dan membuat kemasan yang menarik. Metode yang digunakan adalah dengan memberikan penyuluhan dan pelatihan tentang pengemasan produk dan pemasaran digital. Pemasaran menjadi ujung tombak dalam suatu usaha, sehingga perlu ditingkatkan dengan memanfaatkan teknologi atau marketplace yang sudah ada. Hasil dari kegiatan ini yaitu para pelaku UMKM lebih memahami bagaimana cara mengaplikasikan kemasan yang menarik dan menggunakan media sosial dalam mendukung pemasaran secara online

    Pemanfaatan Energi Listrik Portabel untuk Penerangan dan Aerator Kolam

    Get PDF
    The potential of Wirokerten Village, Banguntapan District, Bantul Regency, Yogyakarta Special Region is quite a lot. The potentials were tourist villages, herbal medicines, BUMDes (fishing, paving block factory construction, hydroponics, and waste sorting). Currently, Wirokerten village had four hectares of land for fisheries which BUMDes manage. However, some things were a problem for the fish breeder group: the absence of water filters for pools so that the water was free from harmful bacteria, water that lack oxygen in each pool, so it could not be used for fish breeding, and lack of lighting at the location of the pool, because the lighting was taken from residents' homes by pulling long cables while the distance from residential areas was quite far. The solution to these problems requires supporting technology to realize the expectations of fish farmer groups, namely portable aerators and pool lighting and water filters to sterilize waste in pool water reservoirs. The purpose of this community service was to help fish farming groups to be able to do fish breeding and rearing independently with the help of aerators and portable lighting and to be able to filter water in pool water reservoirs before it flows into each pool plot

    Environmental effects on the stable carbon and oxygen isotopic compositions and skeletal density banding pattern of Porites coral from Khang Khao Island, Thailand

    Get PDF
    The timing of band formation and linear skeletal growth rate based on environmental changes were investigated using alizarin red S (ARS) in Porites lutea coral at Khang Khao Island, the Gulf of Thailand from November 10, 1999 to March 15, 2001. The X-radiograph of the vertical section of the Porites coral skeleton was examined and three pairs of density bandings including intermediate bandings were observed in one year, suggesting that additional factors other than sea surface temperature (SST) were associated during the process of band formation. We assumed that variation of salinity variations, nutrition/sedimentation load and light intensity may control the process of density band formation which may be influenced by the river run-off due to heavy rainfall. The coral skeleton was analyzed and measured from top to a depth of 47 mm by mass spectrometry and three cyclic changes in both oxygen and carbon isotopic values which reveal the abrupt changes of aquatic environment was observed. By using isotopic compositions, X-radiography and analyzing ARS line, the average annual growth rate of the Porites coral was inferred at ~17.91 mm/year. Our results demonstrate that the density bands of coral and perhaps a useful proxy of extension rate could also be a potential indicator for reconstructing the past SSTs in rain-infested areas like the upper Gulf of Thailand.Keywords: Oxygen isotopes, carbon isotopes, Porites coral, density bands, skeletal growth, sea surface temperature, salinity, Khang Khao, Gulf of ThailandAfrican Journal of Biotechnology Vol. 9(33), pp. 5373-5382, 16 August, 201

    Respon Kepuasan Mahasiswa Program Studi Komunikasi Dan Penyiaran Islam Angkatan 2018 Terhadap Pelayanan Staf Di Fakultas Ushuluddin, Adab Dan Dakwah

    Get PDF
    Service staff, which is a staff who takes care of service tasks in operational activities and provides assistance, support to a leader in carrying out his duties.  In connection with this statement, it means that students feel happy or maybe not happy with the services they get from the expectations of students and the needs of students in higher education during their studies.  Students are said to be customers because they pay for educational services to learn. In everyday life, human needs include health needs, security needs, and educational needs.  The purpose of the researcher is to find out the satisfaction response of students of class 2018 of the Islamic Communication and Broadcasting Study Program to staff services at the Faculty of Ushuluddin, Adab Da'wah and to find out the quality of service received by active students of class 2018 at the Faculty of Ushuluddin, Adab and Da'wah. The method used is the research method.  quantitative research with a survey approach. In this study, there were variables before and after the researcher used a closed questionnaire or an open questionnaire.  But this time in the study using a closed questionnaire so that researchers get results from the respondents themselves in the form of percent figures (%) which resemble mathematical numbers.  So the need for awareness, synergy, and concern for faculty staff towards students who need consultation and clarity regarding their lectures, not discriminating in terms of service, and trying to provide better facilities.Staf pelayanan, yaitu staf yang mengurus tugas pelayanan dalam kegiatan operasional dan memberikan bantuan, dukungan kepada seorang pemimpin dalam melaksanakan tugasnya. Sehubungan dengan pernyataan tersebut, berarti mahasiswa merasa senang atau mungkin tidak senang dengan pelayanan yang mereka dapatkan dari harapan mahasiswa dan kebutuhan mahasiswa di perguruan tinggi selama menempuh studinya. Siswa dikatakan pelanggan karena mereka membayar jasa pendidikan untuk belajar. Dalam kehidupan sehari-hari, kebutuhan manusia meliputi kebutuhan kesehatan, kebutuhan keamanan, dan kebutuhan pendidikan. Tujuan peneliti untuk mengetahui respon kepuasan mahasiswa Prodi Komunikasi dan Penyiaran Islam angkatan 2018 terhadap pelayanan staf di Fakultas Ushuluddin Adab Dakwah dan untuk mengetahui kualitas pelayanan yang diterima mahasiswa aktif. angkatan 2018 di Fakultas Ushuluddin, Adab dan Dakwah. Metode yang digunakan adalah metode penelitian. penelitian kuantitatif dengan pendekatan survey. Dalam penelitian ini terdapat variabel sebelum dan sesudah peneliti menggunakan angket tertutup atau angket terbuka. Namun kali ini dalam penelitian menggunakan angket tertutup sehingga peneliti mendapatkan hasil dari responden itu sendiri berupa angka persen (%) yang menyerupai angka matematis. Sehingga perlu adanya kesadaran, sinergi, dan kepedulian staf fakultas terhadap mahasiswa yang membutuhkan konsultasi dan kejelasan mengenai perkuliahannya, tidak membeda-bedakan dalam hal pelayanan, dan berusaha memberikan fasilitas yang lebih baik

    Analisis Alih Fungsi Lahan Pertanian dari Perspektif Perizinan di Sukoharjo

    Get PDF
    Licensing of land conversion or conversion of agricultural land to nonagricultural areas in each region is regulated in their respective regulations and each development should look at the spatial governance of its territory or the spatial plan of the territory. Regarding the regulation of land use permit in sukoharjo is currently regulated in Regulation No 42 of 2017 on Approval of Land Use Change and Increase of Utilization of Land Utilization. For the continuation of the permit for the transfer of functions for the development process is regulated in Regent Regulation No. 36 of 2017 on the Procedures and Conditions of Control of Space Use Permit. Licensing is one of the efforts to control the rate of land transfer, with the permission is expected that all the development that switches the function of agricultural land to non agricultural can be adjusted according to the spatial plan of the region. There are other controls to control the rate of land conversion

    Pengaruh Variasi Agregat Terhadap Kekuatan Dan Berat Kuda-kuda Beton Komposit Tulangan Bambu Dengan Serat Bambu

    Full text link
    Yang sering digunakan pada konstruksi rumah adalah kuda-kuda beton bertulang. Alasan menggunakan kuda-kuda beton bertulang karena mudah diaplikasikan di dalam konstruksi. Oleh karena itu perlu adanya alternatif agar kuda – kuda beton menjadi konstruksi yang ringan dengan mengunakan tulangan bambu. Penggunaan tulangan bambu adalah suatu opsi yang baik karena memiliki kekuatan yang cukup tinggi dan memiliki berat sendiri yang lebih ringan daripada tulangan baja. Untuk lebih menerapkan konsep ringan pada kuda – kuda, maka dalam penelitian ini menggunakan variasi agregat kasar yang lebih ringan daripada agregat kasar konvensional (batu kerikil), serta serat bambu dapat mengatasi kelemahan beton terhadap kekuatan tarik. Penelitian ini membahas tentang pengaruh agregat kasar terhadap kekuatan dan berat kuda-kuda beton komposit tulangan bambu dengan serat bambu. Variasi agregat kasar yang digunakan adalah batu pumice dan limbah batu bata. Kuda-kuda yang memiliki sudut sebesar 35° dibuat sebanyak 3 buah untuk setiap variasinya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kuda-kuda beragregat kasar limbah batu bata dengan serat bambu memiliki berat sendiri rata-rata yang lebih ringan sebesar 84,15 kg dan mampu menahan beban lebih baik sebesar 3766,67 kg daripada yang beragregat kasar batu kerikil. Namun kuda – kuda agregat batu kerikil memiliki kekakuan yang lebih besar dibandingkan dengan kuda-kuda beragregat kasar batu pumice dan limbah batu bata

    Prospek Model Daur Belajar 5 Fase terhadap Keterampilan Proses Sains dan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa pada Materi Termokimia

    Get PDF
    Materi termokimia mencakup konsep-konsep yang bersifat abstrak, algoritmik, dan saling berhubungan satu sama lain sehingga siswa mengalami kesulitan dalam memahaminya. Selain itu, proses pembelajaran kimia selama ini cenderung menggunakan model pembelajaran konvensional. Model pembelajaran ini lebih menekankan pada hasil belajar kognitif, namun tidak memperhatikan aktifitas keterampilan proses sains dan kurang melatih kemampuan berpikir kritis siswa. Dengan demikian, diperlukan model pembelajaran yang mampu meningkatkan keterampilan proses sains dan kemampuan berpikir kritis siswa yaitu menggunakan model daur belajar 5 fase. Kajian ini bersifat deskriptif dan berbasis literatur yang bertujuan untuk mengetahui prospek model daur belajar 5 fase terhadap keterampilan proses sains dan kemampuan berpikir kritis siswa
    corecore