30 research outputs found

    ALGORITMA K-MEANS DALAM PENENTUAN TINGKAT KEPUASAN SISWA TERHADAP PEMBELAJARAN ONLINE DI MASA PANDEMI COVID 19

    Get PDF
    AbstractWith the covid-19 pandemic, it requires learning to be done online. For several schools, especially those in the village, online learning has several factors that hinder the learning process. The difficulty of the internet network, the limited quota, until the use of learning media is not common. So that there is dissatisfaction and different responses from students. This study uses the k-means method for the clustering process in order to obtain the results of classifying the level of student satisfaction according to data processing from the results of the questionnaire given to students. This research provides a solution for schools as an evaluation material for the effectiveness of online learning during the Covid-19 pandemic. And also for related parties as a reference for an evaluation or development of further research with the same research object. The results obtained from research conducted on 60 students at SMK Islam Nurul Huda using a questionnaire by submitting a statement of agree and disagree and using 3 clusters. Namely high, medium and low. So that it produces the value of the final iteration, namely the level of the statement that does not agree, which is categorized as high with a value of 7.69 compared to the agreement which is categorized as low with a value of 4.09, while for the level of the medium category there is no value with a value of 0.00. It can be said that results like this can be a consideration and improvement for online learning during the Covid-19 pandemic.Keywords : K-Means Algorithm, Online Learning Satisfaction, Covid-19 Pandemic.Dengan adanya pandemi covid-19, sehingga mengharuskan pembelajaran dilakukan secara online. Untuk beberapa sekolah terutama yang berada di perkampungan, pembelajaran secara online ini terdapat beberapa faktor yang menghambat proses pembelajaran. Susahnya jaringan internet, terbatasnya kuota, sampai belum terbiasanya penggunaan media pembelajaran. Sehingga terdapat ketidakpuasan serta tanggapan yang berbeda dari kalangan siswa. Penelitian ini menggunakan metode k-means untuk proses clustering agar mendapatkan hasil pengklasifikasian tingkat kepuasan siswa sesuai dengan pengolahan data dari hasil kuesioner yang diberikan kepada siswa. Penelitian ini memberikan solusi untuk sekolah sebagai bahan evaluasi terhadap keefektifitasan pembelajaran online di masa pandemi covid-19. Dan juga untuk pihak terkait sebagai salah satu referensi untuk sebuah evaluasi atau pengembangan penelitian selanjutnya dengan objek penelitian yang sama. Hasil yang diperoleh dari penelitian yang dilakukan kepada 60 siswa di SMK Islam Nurul Huda menggunakan kuesioner dengan mengajukan pernyataan setuju dan tidak setuju dan menggunakan 3 cluster. Yaitu tinggi,sedang dan rendah. Sehingga menghasilkan nilai dari iterasi akhir, yaitu tingkat pernyataan yang tidak setuju yaitu dikategorikan tinggi dengan nilai 7.69 dibandingkan dengan dengan pernyataan setuju yang dikategorikan rendah dengan nilai 4.09, sedangkan untuk tingkat kategori sedang tidak ada dengan nilai 0.00. Bisa dikatakan bahwa dengan hasil seperti ini bisa menjadi pertimbangan dan perbaikan untuk pembelajaran online di masa pandemi covid-19.Kata Kunci: Algoritma K-Means, Kepuasan Pembelajaran Online, Pandemi Covid-1

    DECISION SUPPORT SYSTEM STUDENT ACHIEVEMENT DURING THE COVID-19 PANDEMIC WITH METHOD FUZZYANALYTIC HIERARCHY PROCESS

    Get PDF
    Achievement is the result of a measurable and scheduled learning process within a certain time. Therefore, this achievement becomes a benchmark for the success of a learning process, especially for students who are used as reflections for improvement to get better. However, since the Covid-19 outbreak, all students have carried out online teaching and learning activities from home, this is certainly a problem for every student. So that face-to-face learning is hampered, the online method is not effective, it has an impact on the decline in student achievement at SDN Cisarua 01. The results of field observations found that the students' semester exam results were on average unsatisfactory and inversely proportional to the results of the assignments done. the students at home satisfactorily. The Fuzzy Analytical hierarchy process (FAHP) method is used in this second phase of research in order to reduce the ranking of the same value from phase one with the Analytical hierarchy process (AHP) method, so as to increase the accuracy of the weighting of the method used. The criteria used in the study to improve student achievement are the criteria for parental support, facilities, environment and school. The Fuzzy Analytical Hierarchy Process (FAHP) method is able to provide a solution in reducing the ranking process which has the same value as the percentage obtained by 68% and the percentage of unequal ranking 32%. This research is able to help the school take a decision to overcome the decline in student achievement. So that it can have an impact on the school in determining ranking decisions to overcome the decline in student achievement

    DATA MINING ANALYSIS TO DETERMINE EMPLOYEE SALARIES ACCORDING TO NEEDS BASED ON THE K-MEDOIDS CLUSTERING ALGORITHM

    Get PDF
    A company to achieve its goals, one of the factors is the performance of employees according to company standards, employees will provide performance with company standards with the company's reciprocity on employees for example in the payroll aspect. The purpose of this research is to help companies with appropriate payroll so that it has a good impact on productivity, garment companies that produce various types of clothing require employees with sewing skills which are one of the most important aspects of production. The problem is in the production process that is hampered, one of the factors for decreasing employee performance is the incompatibility of salary with the abilities of employees. The k-medoids clustering method can help companies cluster employees according to the employee's ability value as a benchmark for wages, from 50 samples of employees and an assessment of the various skills possessed by employees so that the calculation results in the first cluster of 24 employees with a salary received Rp 100,000 per day, the second cluster the number of 16 employees with a salary received Rp 90,000 per day, the third cluster of 10 employees with a salary received Rp 80,000 per day. So it can be concluded that the clustering method can help companies with the right targets for grouping employee salaries according to the employee's abilities so that company productivity is not disturbed by declining employee performance or employee complaints over the incompatibility of payroll with employee abilitie

    ALGORITMA K-MEANS DALAM PENENTUAN TINGKAT KEPUASAN SISWA TERHADAP PEMBELAJARAN ONLINE DI MASA PANDEMI COVID 19

    Get PDF
    AbstractWith the covid-19 pandemic, it requires learning to be done online. For several schools, especially those in the village, online learning has several factors that hinder the learning process. The difficulty of the internet network, the limited quota, until the use of learning media is not common. So that there is dissatisfaction and different responses from students. This study uses the k-means method for the clustering process in order to obtain the results of classifying the level of student satisfaction according to data processing from the results of the questionnaire given to students. This research provides a solution for schools as an evaluation material for the effectiveness of online learning during the Covid-19 pandemic. And also for related parties as a reference for an evaluation or development of further research with the same research object. The results obtained from research conducted on 60 students at SMK Islam Nurul Huda using a questionnaire by submitting a statement of agree and disagree and using 3 clusters. Namely high, medium and low. So that it produces the value of the final iteration, namely the level of the statement that does not agree, which is categorized as high with a value of 7.69 compared to the agreement which is categorized as low with a value of 4.09, while for the level of the medium category there is no value with a value of 0.00. It can be said that results like this can be a consideration and improvement for online learning during the Covid-19 pandemic.Keywords : K-Means Algorithm, Online Learning Satisfaction, Covid-19 Pandemic.Dengan adanya pandemi covid-19, sehingga mengharuskan pembelajaran dilakukan secara online. Untuk beberapa sekolah terutama yang berada di perkampungan, pembelajaran secara online ini terdapat beberapa faktor yang menghambat proses pembelajaran. Susahnya jaringan internet, terbatasnya kuota, sampai belum terbiasanya penggunaan media pembelajaran. Sehingga terdapat ketidakpuasan serta tanggapan yang berbeda dari kalangan siswa. Penelitian ini menggunakan metode k-means untuk proses clustering agar mendapatkan hasil pengklasifikasian tingkat kepuasan siswa sesuai dengan pengolahan data dari hasil kuesioner yang diberikan kepada siswa. Penelitian ini memberikan solusi untuk sekolah sebagai bahan evaluasi terhadap keefektifitasan pembelajaran online di masa pandemi covid-19. Dan juga untuk pihak terkait sebagai salah satu referensi untuk sebuah evaluasi atau pengembangan penelitian selanjutnya dengan objek penelitian yang sama. Hasil yang diperoleh dari penelitian yang dilakukan kepada 60 siswa di SMK Islam Nurul Huda menggunakan kuesioner dengan mengajukan pernyataan setuju dan tidak setuju dan menggunakan 3 cluster. Yaitu tinggi,sedang dan rendah. Sehingga menghasilkan nilai dari iterasi akhir, yaitu tingkat pernyataan yang tidak setuju yaitu dikategorikan tinggi dengan nilai 7.69 dibandingkan dengan dengan pernyataan setuju yang dikategorikan rendah dengan nilai 4.09, sedangkan untuk tingkat kategori sedang tidak ada dengan nilai 0.00. Bisa dikatakan bahwa dengan hasil seperti ini bisa menjadi pertimbangan dan perbaikan untuk pembelajaran online di masa pandemi covid-19.Kata Kunci: Algoritma K-Means, Kepuasan Pembelajaran Online, Pandemi Covid-1

    PENGARUH BELAJAR DARI RUMAH (BDR) TERHADAP PRESTASI SISWA DENGAN REGRESI LINIER BERGANDA DI MASA PANDEMI COVID-19

    Get PDF
    AbstractDuring the Covid-19 pandemic, the government made new rules, namely students are required to do Learning From Home (BDR) to break the chain of transmission of the virus. Online learning is also carried out so that teaching and learning activities in schools continue. With online class activities, students experience several obstacles to maximize their performance at school. The obstacles experienced include the influence of the level of effectiveness and interest in student learning, this can be seen from the significant decrease in the overall report card scores between before and during the Covid-19 pandemic. This study uses Multiple Linear Regression to analyze the influence of each independent variable on the fixed variable to perform several hypothesis tests. By using primary data such as distributing questionnaires and secondary data such as archives from related agencies. For taking samples from a population using simple random sampling technique with a sample of 89 samples. The results of this research method are hypothesis testing using the F test that the variables of infrastructure, intermediary media, time learning, material understanding, discussion communication patterns, and the environment have an effect on student achievement during the Covid-19 pandemic. The T test shows that the most influential variable is the intermediary media t = 4,610, the communication discussion pattern t = 5,953 and the environment t = 2,869.Keywords: Learning From Home, Covid-19, Multiple Linear RegressionPada masa pandemi Covid-19 berlangsung pemerintah membuat aturan baru yaitu siswa diharuskan melakukan Belajar Dari Rumah (BDR) untuk memutus rantai penularan virus tersebut. Pembelajaran secara online pun dilaksanakan agar kegiatan belajar mengajar di sekolah tetap berlangsung. Dengan adanya kegiatan kelas online, beberapa kendala dialami oleh para siswa untuk memaksimalkan prestasinya di sekolah. Kendala yang dialami antara lain berpengaruhnya tingkat efektifitas dan minat belajar siswa, hal tersebut dapat dilihat dari penurunan secara signifikan hasil nilai rapot secara keseluruhan antara sebelum dan saat pandemi covid-19 berlangsung. Penelitian ini menggunakan metode Regresi Linier Berganda untuk menganalisa dari masing-masing pengaruh variabel bebas terhadap variabel tetap untuk melakukan beberapa uji hipotesis. Dengan menggunakan data primer seperti penyebaran kuesioner dan data sekunder seperti arsip-arsip dari instansi terkait. Untuk pengambilan sampel dari sebuah populasi yaitu menggunakan teknik simple random sampling dengan sampel yang berjumlah 89 sampel. Hasil dari metode penelitian ini terdapat uji hipotesis yang menggunakan uji F bahwa variabel sarana prasarana, media perantara, waktu pembelajaran, pemahaman materi, pola diskusi komunikasi, dan lingkungan berpengaruh pada prestasi siswa di masa pandemi covid-19. Adapun uji T bahwa variabel yang paling berpengaruh yaitu media perantara t= 4,610, pola diskusi komunikasi t= 5,953, dan lingkungan t=2,869.Kata Kunci: Belajar Dari Rumah, Covid-19, Regresi Linear Bergand

    PENERAPAN FP-GROWTH DALAM PENJUALAN PERLENGKAPAN IBADAH UMAT MUSLIM

    Get PDF
    AbstractAnugrah Shop is one of the shops that sells Muslim worship equipment, where the items sold include caps, sarongs, turban, kebat sides, koko clothes, mukena, prayer veils, shirts, ihram clothes and prayer beads. For approximately 18 years this shop has been operating, and the level of sales of goods has increased more and more. However, in the last 1 year there has been a problem, where the percentage of unsold goods was 60% compared to the goods sold as much as 40%. This condition certainly makes shops get less than optimal benefits, coupled with the effects of the Covid-19 pandemic which is very influential, especially decreasing people's purchasing power. In addition, the placement of goods is also irregular due to the accumulation of goods and no storage warehouse is available. Therefore, themethod is used FP Growth to analyze the pattern of combinations of goods sold and unsold, so that it is expected to increase the percentage of sales which has been a problem. The results of this research can find the most sold products, namely the cap, koko shirt and sarong. The conclusion is that the products of the cap, koko shirt, sarong with avalue of support 21.9% and avalue of confidence 90.60%.Keywords: Muslims, Covid-19, FP-Growth, support, confidenceToko Anugrah merupakan salah satu toko yang menjual perlengkapan ibadah umat muslim, dimana barang yang dijual antara lain peci, sarung, sorban, samping kebat, baju koko, mukena, sejadah, kerudung, kemeja, baju ihram dan tasbih. Selama kurang lebih 18 tahun toko ini beroperasi, dan tingkat penjualan barang pun bertambah semakin banyak. Namun dalam satu tahun terakhir terjadi permasalahan, dimana persentase barang yang tidak terjual sebanyak 60% berbanding barang yang terjual sebanyak 40%. Kondisi ini tentunya membuat pihak toko mendapatkan benefit yang kurang maksimal, ditambah dengan efek pandemi Covid-19 yang sangat berpengaruh terutama menurunnya daya beli masyarakat. Selain itu penempatan barang juga tidak beraturan yang diakibatkan penumpukan barang dan belum tersedia gudang penyimpanan. Oleh karena itu digunakan metode FP Growth untuk menganalisa pola kombinasi barang yang terjual dan tidak terjual, sehingga diharapkan dapat meningkatkan persentase penjualan yang selama ini menjadi masalah. Hasil penelitian inilah dapat ditemukannya produk yang paling banyak terjual yaitu peci, baju koko dan sarung, dengan menghasilkan kesimpulan bahwa produk peci, baju koko, sarung dengan nilai support 21,9% dan nilai confidence 90,60%.Kata kunci : Umat muslim, Covid-19, FP-Growth, support, confidenc

    SISTEM KEPUTUSAN PENILAIAN KINERJA KARYAWAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE ANALITICAL HIERRACY PROCESS

    Get PDF
    Penilaian kinerja adalah proses di mana organisasi mengevaluasi pelaksanaan pekerjaan individu.  Selain itu penilaian kinerja dapat dibuat untuk memberikan informasi tentang promosi dan penentuan gaji suatu karyawan.  Penelitian ini dilakukan di Puskesmas Kesehatan Kadudampit sebagai salah satu fungsi pelayanan kesehatan.  Terdapat masalah kualitas kerja karyawan dilapangan yaitu tidak stabilnya kinerja karyawan tiap bulan disebabkan karena kurangnya pengawasan yang tidak maksimal sehingga dapat berdampak pada pelayanan kepada masyarakat. dalam menerima pelayanan pada puskesmas.  Penelitian ini menggunakan metode Analytical Hierarchy Process  yang  menghasilkan suatu keputusan yang lebih objektif dengan pemberian nilai pada setiap kriteria kriteria yang telah ditentukan  dan mendapatkan hasil dari penilaian dengan nilai sikap 2.3446, kedisiplinan 0/860, kehadiran 0.820 dan 0.549.  Sistem yang dibuat berbasis website diuji dengan metode Software Quality Assurance dengan menggunakan 5 orang user secara acak mendapatkan nilai rata – rata 81.   Artinya bahwa hasil pengujian ini dapat diterima oleh pihak pengguna dalam melakukan proses penilaian kinerja karyawan.

    Sistem Pendukung Keputusan Seleksi Penerimaan Karyawan Dengan Metode Analytical Hierarchy Process

    Get PDF
    The recruitment process is one of the routine activities undertaken by a company in fulfilling one of its targets and achievements. Therefore objective, transparent and professional recruitment process must be done for the fulfillment of human resources that comply with the required criteria. But this is sometimes not in accordance with expectations so that the company feels difficulties in placing employees as needed. This study used the Analytical Hierarchy Process method with several criteria including written test results, interviews, soft skills, Experience and Grooming. This research provides solutions for companies to facilitate the process of decision making precisely with the availability of accurate prospective employee data information, in order to comply with the criteria that the company needs, and can Subjeciating the recruitment process. The benefits are expected to get the criteri according to the needs of the company, and the selection of employees faster and precise in decision making on the destruction. This study resulted that by this method helps management in the process of selection of employees objectively with values of 0.21231, 0.21055, 0.21020, 0.18829 and 0.17865, which are tested from 5 new program candidates.Proses perekrutan karwayan merupakan salah satu kegiatan rutin yang dilakukan oleh sebuah perusahaan dalam memenuhi salah satu target dan capaiannya.  Oleh karena itu proses perekrutan yang obyektif, transparan serta profesional harus dilakukan demi pemenuhan sumber daya manusia yang sesuai dengan kriteria yang dibutuhkan.  Namun hal ini terkadang tidak sesuai dengan harapan sehingga perusahaan merasa kesulitan dalam menempatkan karyawan sesuai yang dibutuhkan.  Penelitian ini mengguna metode Analytical Hierarchy Process dengan beberapa kriteria diantaranya hasil tes tertulis, wawancara, soft skill, Experience dan Grooming.  Penelitian ini memberikan solusi bagi perusahaan agar mempermudah dalam proses pengambilan keputusan secara tepat dengan tersedianya informasi data calon karyawan yang akurat, agar sesuai dengan kriteria yang dibutuhkan perusahaan, selain itu dapat mengurangi subjetifitas proses rekrutmen.  Manfaatnya diharapkan mendapatkan kriteri sesuai dengan kebutuhan perusahaan, dan pemilihan karyawan lebih cepat dan tepat dalam pengambilan keputusan pada perusaaan.  Penelitian ini menghasilkan bahwa dengan metode ini membantu pihak manajemen dalam perangkingan dalam proses seleksi karyawan secara obyektif dengan nilai 0.21231, 0.21055, 0.21020, 0.18829 dan 0.17865, yang diujikan dari 5 calon karwayan baru

    SISTEM KEPUTUSAN PENILAIAN KINERJA KARYAWAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE ANALITICAL HIERRACY PROCESS

    Get PDF
    Penilaian kinerja adalah proses di mana organisasi mengevaluasi pelaksanaan pekerjaan individu.  Selain itu penilaian kinerja dapat dibuat untuk memberikan informasi tentang promosi dan penentuan gaji suatu karyawan.  Penelitian ini dilakukan di Puskesmas Kesehatan Kadudampit sebagai salah satu fungsi pelayanan kesehatan.  Terdapat masalah kualitas kerja karyawan dilapangan yaitu tidak stabilnya kinerja karyawan tiap bulan disebabkan karena kurangnya pengawasan yang tidak maksimal sehingga dapat berdampak pada pelayanan kepada masyarakat. dalam menerima pelayanan pada puskesmas.  Penelitian ini menggunakan metode Analytical Hierarchy Process  yang  menghasilkan suatu keputusan yang lebih objektif dengan pemberian nilai pada setiap kriteria kriteria yang telah ditentukan  dan mendapatkan hasil dari penilaian dengan nilai sikap 2.3446, kedisiplinan 0/860, kehadiran 0.820 dan 0.549.  Sistem yang dibuat berbasis website diuji dengan metode Software Quality Assurance dengan menggunakan 5 orang user secara acak mendapatkan nilai rata – rata 81.   Artinya bahwa hasil pengujian ini dapat diterima oleh pihak pengguna dalam melakukan proses penilaian kinerja karyawan.
    corecore