53 research outputs found

    Case Study: Future Home Design Project for Developing Pro-Environmental Attitudes

    Get PDF
    The results of the learning evaluation indicate that many students do not apply to pro-environmental attitudes. This case study research investigated the potential of making future home designs to develop a pro-environmental attitude. The study was conducted in two stages and involved thirty-five students. In the first stage, the students discussed plants, water, electricity, and garbage at home. The results of the discussion were formulated to be future home designs. In the second stage, the students designed future homes. The results show that the students can implement their ideas into 2-dimensional (2D). The results indicate that most of the students can implement their ideas as much as 86%. The students enthusiastically participated in the learning process. The results show that all students have plants, 11% use Light Emitting Diode (LED), 6% use solar lighting, 71% use proper water sanitation, 54% apply waste management, and 81% have bio pores. It can be concluded that future home design project has the potential to develop a pro-environment attitude

    ROLE PLAYING PERSPEKTIF CALON GURU PENDIDIKAN KIMIA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG (UNIMUS)

    Get PDF
    Role-playing merupakan suatu model bermain peran seperti yang dikatakan oleh Joyce and Wail. Role-playing adalah suatu strategi mengajar yang disesuaikan dengan model kehidupan sosial masyarakat. Adanya role playing mampu memperluas kehidupan sosial, kerja sama secara bersamaan baik intelegensi dan kehidupan sosial. Edgar Dale juga menjelaskan bahwa pemahaman yang paling baik bagi peserta didik yaitu dengan pengalaman langsung/ bermain peran. Role-playing memiliki beberapa keunggulan dan manfaat bagi pengajar dan peserta didik, pemilihan topik akan menimbulkan ketertarikan bagi peserta didik, karena adanya kolaborasi teori dan praktik, seperti yang disampaikan oleh Poorman. Adanya kajian teori yang sudah diperoleh, maka diperlukan cross cek di lapangan. Salah satunya di program studi Pendidikan Kimia Universitas Muhammadiyah semarang. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan metode survey. Data survey yang diperoleh akan dikolaborasikan dengan rekaman foto dan dicrosscek dengan wawancara. Hasil penelitian bahwa pemahaman calon pendidik kimia memiliki pemahaman yang masih belum baik dan tidak holistic. Data ini dicroscek dengan data rekaman beserta data wawancara terhadap calon pendidik kimia yang dipilih secara acak. Berdasarkan hasil penelitian maka saran dari hasil penelitian yaitu perlu adanya peningkatan kuatilas pemahaman calon pendidik kimia di Unimus. Selain itu mata kuliah yang mengajarkan tentang model-model pembelajaran perlu diperbaiki metode yang digunakan. Sealin itu kami mengucapkan banyak terima kasih kepada Direktorat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementrian Pendidikan & Kebudayaan yang telah mendanai kegiatan penelitian

    PRO-LINGKUNGAN DAN SAINS: MEMANFAATKAN LIMBAH COMPACT FLUORESCENT LAMP (CFL)

    Get PDF
    Pendidikan sains di Indonesia telah menekankan pada pembelajaran berbasis proses, akan tetapi hal ini belum maksimal. Upaya yang telah ditempuh untuk menjadikan generasi muda Indonesia berliterasi sains dan berkarakter sains telah diusahakan. Generasi berliterasi, bermakna bahwa peserta didik harus melek dengan sains dan pemanfaatan sains dalam kehidupan. Menurut UNESCO ada empat pilar sebagai landasan pendidikan yaitu learning to do, learning to be, learning to know danlearning to live together. Langkah untuk menerapkan empat pilar UNSESCO pada pembelajaran sains dapat memanfaatkan kasus permasalahan yang ada dalam kehidupan sehari-hari sebagai bahan pembelajaran. Pemanfaatan permasalahan dalam kehidupan sehari-hari dapat dikemas dalam suatu pendekatan pembelajaran Science, Environment, Technology,and Society (SETS). Permasalahan yang ada saat ini yaitu limbah Compact Fluorescent Lamp (CFL) yang belum termanfaatkan dan mencemari lingkungan. Limbah ini dapat diolah menjadi suatu barang yang lebih bernilai, hal ini dilakukan dengan cara melibatkan peserta didik pada proses pengolahannya. Proses pengolahan limbah ini juga dapat menambah wawasan dan pengalaman serta penerapan teori-teori pelajaran sains. Pengalaman praktikum yang didapat oleh pesert didik yaitu mengelola limbah lampu, mengidentifikasi komponen-komponen elektronika, mengukur arus, mengukur tegangan, mengukur hambatan, mengidentifikasi tabung lampu, mengenali gas pada CFL, cara mengamankan gas pada CFL dan mengkreasi lampu serta telah melakukan kegiatan pro-lingkungan. Adanya inovasi pemanfaatan limbah CFL pemebelajaran sains akan menjadi lebih bermakna dan peserta didik memiliki literasi sains dan tanggap terhadap perkembangan teknologi.Kata Kunci: sains, limbah, ballast, CFL, dan SET

    Pengembangan Majalah Kimia untuk Meningkatkan Motivasi Belajar dan Kreativitas Peserta Didik Kelas X SMA N 1 Mlati

    Full text link
    Tujuan penelitian ini adalah (1) menguji kualitas majalah kimia berdasarkan aspek kelayakan materi, penyajian, bahasa dan gambar, dan (2) mengetahui perbedaan motivasi dan kreativitas peserta didik di kelas yang menggunakan majalah kimia (kelas eksperimen) dan di kelas yang tidak menggunakan majalah kimia (kelas kontrol) selama proses pembelajaran kimia. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan yang dilakukan melalui tujuh tahap yaitu: penelitian pendahuluan; Perumusan tujuan; perancangan format produk dan pembuatan instrumen penilaianmajalah kimia; penyusunan instrumen variabel (motivasi dan kreaivitas); penyusuanan draft majalah kimia; validasi oleh teman sejawat, ahli materi, ahli media dan pembelajaran, guru kimia; uji coba kelompok kecil, dan uji coba lapangan. Tahap uji coba lapangan menggunakan quasi exsperimentdengan rancangan non-equivalent control group design dan penelitian ini melibatkan kelas kontrol (n=29) dan kelas eksperimen (n=30) yang dipilih dengan teknik simple cluster random sampling dari tiga kelas yang ada di SMA N 1 Mlati. Instrumen pengumpulan data yang digunakan yaitu instrumen kualitas majalah kimia, lembar angket motivasi belajar, lembar observasi motivasi, lembar angketkreativitas peserta didik, dan lembar observasi kreativitas peserta didik, dan lembar respon siswa. Hasil penelitian ini adalah sebagai berikut.(1) Hasil penelitian sesuai dengan prosedur penelitian pengembangan. (2) Majalah kimia untuk aspek materi oleh temen sejawat dan guru kimia dinilai ā€œsangat baikā€, dan oleh ahli materi dan peserta didik dinilai ā€œbaikā€. (3) Validasi majalah kimia dalam aspek kelayakan penyajian oleh teman sejawat dinilai ā€œsangat baikā€, sedangkan oleh ahli media danpembelajaran, guru-guru kimia, serta peserta didik dinilai ā€œbaikā€. (4) Validasi dalam aspek kelayakan bahasa dan gambar oleh teman sejawat, ahli media dan pembelajaran, serta peserta didik dinilai ā€œsangat baikā€, sedangkan guru menilai ā€œbaikā€. Majalah kimia memiliki kelayakan materi, kelayakan penyajian, dan kelayakan bahasa serta gambar yang baik sehingga majalah kimia layak digunakansebagai sumber belajar mandiri oleh peserta didik. Berdasarkan hasil uji lapangan yang dianalisis menggunakan uji Multivariate Analisis of Variance (MANOVA) disimpulkan bahwa motivasi dan kreativitas peserta didik secara simultan antara kelas eksperimen dan kelas kontrol tidak berbeda signifikan (Sig.= 0,058; p>0,05). Hal ini menunjukkan bahwa majalah kimia belum mampu meningkatkan motivasi dan kreativitas peserta didik secara simultan

    STATISTICAL DOWNSCALING USING REGRESSION NONPARAMETRIC OF FOURIER SERIES-POLYNOMIAL LOCAL OF CLIMATE CHANGE

    Get PDF
    Indonesia is a tropical country that is vulnerable to the impacts of climate change. Climate change causes an effect on the level of comfort (heat stress) that can affect the level of human immunity, one of the indices to calculate the level of human comfort (heat stress) is the Thermal Humidity Index (THI). Climate change scenarios modeled in Earth System Models (ESMs). ESM has a coarse resolution and is subject to considerable bias. This research is using secondary data. The data source used in this study comes from the Coupled Model Intercomparison Project (CMIP5). This research will focus on projected heat stress which is calculated based on THI with the temperature and humidity variables. Therefore, in this research to reduce the bias correction method used Statistical Downscaling (SD) and nonparametric regression. The results of the bias correction using the Statistical Downscaling (SD) method and Nonparametric Regression Fourier-Polynomial Local Series in this study the R-square value for Relative Humidity yields 95% and for Temperature yields 94%. The projection of climate change based on the value of the Temperature Humidity Index (THI) in Indonesia in the category of 50% of the population of Indonesians feeling comfortable conditions occurred in 2006-2059. Then the population of citizens in Indonesia felt uncomfortable conditions occurred in 2060 to 2100 with a THI value of 27.0730Ā°C - 27.7800Ā°C

    Mind Mapping: Teaching Students to Think Critically on Basic Chemical Law Material

    Get PDF
    Chemistry materials with abstract and mathematical properties necessarily require the use of appropriate learning methods so that students can understand or relate concepts and explore their critical thinking skills. The aim of this study is to look at how mind mapping learning method has effects on students' critical thinking skills in basic chemical law material. It is a quasi-experimental study with a non-equivalent control group. Tests and questionnaires were used as research instruments. The variable measured was students' critical thinking. The findings reveal that mind mapping learning method has an effect on students' critical thinking skills. This can be seen from the average scores of student responses and better learning outcomes. There was an increase in critical thinking skills in the experimental class from the pre-test average score of 48.31 to the post-test average score of 51.40. Meanwhile, the control class went through a decrease from the pre-test average score of 47.95 to the post-test average score of 44.40. Students in the experimental class who were treated with mind mapping method performed better and had higher learning outcomes than students in the control class who did not receive the treatment

    ANALISIS KOMPETENSI SOSIAL GURU MATA PELAJARAN KIMIA DI SMA NEGERI 9 SEMARANG

    Get PDF
    The process of teaching and learning is a core of the educational process with the teacher as the primary role holder. The teacher as a person who transfering knowledge to someone or a group of people must have special skills, knowledge, abilities and can carry out required tasks and its role in professional in their job as a teacher and educators. The purpose of this research is to know the social of competence chemistry teacher in SMA Negeri 9 Semarang. The method of research used the qualitative descriptive method with a detailed questionnaire data capture techniques, observation, interviews, and documentation. Analysis of the results of the research competence of social chemistry teacher at SMA Negeri 9 SemarangĀ  showed that the chemistry teacher had a good social competencies. Teachers are already carrying out communication manners, empathetic, and effective; appreciate the students, teachers, and schools; being able to use information and communication technology functionally; able to demonstrate a mature private and goodattitude, and have a work ethic, high responsibility, and have a sense of pride in being a teacher. Keywords :Social Competence, Quantitative, Chemistry Teacher, Student

    POTENSI ENCENG GONDOK (Eichhornia Crassipes) RAWA PENING UNTUK BUDIDAYA JAMUR CAMPIGNON PERSPEKTIF DESA EKOWISATA ASINAN

    Get PDF
    Asinan merupakan sebuah desa yang berpotensi sebagai tujuan wisata, tapi pemandangannya ternoda dengan banyaknya enceng gondok. Enceng gondok merupakan tanaman asli di Rawa Pening. Pertumbuhan enceng gondok sangat sulit terkontrol. Salah satunya mengalami sedimentasi. Sedimenasiini menyebabkan penurunan kualitas air, hidropower dan suplai air juga terpengaruh. Sehingga, hal ini membutuhkan solusi kreatif melalui penguatan lembaga. Sehingga, hal ini membutuhkan penelitian lanjut untuk memecahkan masalah. Tujuan dari studi ini untuk menggambarkan respon dan kesanggupan dari Desa Asinan dalam menghadapi masalah enceng gondok melalui penguatan lembaga. Studi ini menggunakan tiga metode: analisis jurnal, observasi lapangan, dan wawancara dengan kepala desa dan karang taruna. Hasil dari studi ini menunjukkan bahwa masyarakat menerima pembudidayaan jamur champignon menggunakan kompos enceng gondok. Perpaduan dari penggunaan kompos encenggondok sesuai dengan konsep desa ekowisata yang mempunyai banyak manfaat. Desa ekowisata membutuhkan lingkungan yang baik dan mendukung. Dimana Rawa Pening seharusnya bersih dari enceng gondok. Jadi semua ini menjadikan simbiosis mutualisme.Keyword : Eceng Gondok, Campignon, Ekowisata, Asina
    • ā€¦
    corecore