8 research outputs found

    The Effectiveness of Hypnobirthing Practices and the Use of Whatsapp Groups in Increasing Pregnant Women's Knowledge of Hypnobirthing

    Get PDF
    Approaching childbirth, physiologically, the mother experiences fear, anxiety and worry which, if excessive, can increase the risk that can harm the mother and fetus, so the mother needs relaxation, one of which is hypnobirthing. During a pandemic, social media can be utilized, namely the WhatsApp Group. This study aims to find out whether there are differences in the effectiveness of hypnobirthing practices compared to using WhatsApp Groups in increasing pregnant women's knowledge about hypnobirthing. The type of research is experimental, namely quasi-experimental (quasi-experimental) by giving treatment to hypnobirthing practices and using WhatsApp Groups, each consisting of 15 pregnant women. Data collection was carried out during the class of pregnant women in Sitompul Village, Panggabean Village and Simorangkir Village. Univariate analysis method by looking at the factors and distribution of the independent and dependent variables. Bivariate analysis to determine the relationship between the two variables. The effectiveness of the treatment is known by the T test to see which factors are most effective in influencing knowledge. The results showed that the majority of respondents were of healthy reproductive age (20-35 years), third trimester of pregnancy, primi para and multipara, housewife occupations. Hypnobirthing practice is effective in increasing knowledge with p-value = 0.000 <0.05. The use of WhatsApp groups is effective in increasing knowledge with p-value = 0.009 <0.05. There is no difference in the effectiveness of hypnobirthing practices and the use of WhatsApp Groups in increasing knowledge with the Mann Whitney T test where p-value = 0.446 >0.05). It was concluded that there was an increase in knowledge about hypnobirthing after implementing hypnobirthing practices and after becoming a member of the WhatsApp Group. There is no difference in increasing knowledge of hypnobirthing practices by using WhatsApp Groups. Keywords: Hypnobirthing, Knowledge, Practice, WhatsApp Grou

    Effectiveness of Health Promotion on the Knowledge and Attitudes of Mothers of Toddlers regarding Stunting at the Siatasbarita Community Health Center, Siatasbarita District in 2022

    Get PDF
    Stunting is a chronic nutritional problem that can cause growth disorders in children. Health promotion is a very necessary effort to reduce stunting rates. Health promotion is provided to the community so people know, want and can maintain and improve their health. One strategy is advocacy, namely providing information through counselling in collaboration with toddler integrated healthcare centre. This research aims to determine the effectiveness of health promotion on mothers' knowledge and attitudes about stunting. This type of research is quasi-experimental with a pretest and posttest group design. The research was conducted from June to November 2022 in Sitompul Village and Lumban Siagian Jae Village. The population was mothers who had stunted toddlers in Sitompul Village and Lumban Siagian Jae Village, the sample was 40 mothers who came to the integrated healthcare center. The sampling technique was Accidental Sampling, namely several mothers who came to the integrated healthcare center in August. and September 2022. data collection using a questionnaire. Data analysis using bivariate analysis using the Wilcoxon test. The results showed that there was an effect of counselling on knowledge (p-value=0.000) < 0.05, and there was no effect of counselling on mothers' attitudes about stunting (p-value=0.317) > 0.05 at Siatas Barita Health Center, Siatas Barita District. Counselling effectively increases knowledge but does not improve mothers' attitudes about stunting. It is hoped that health workers will improve their approach to mothers to increase their knowledge and attitudes about stunting to prevent and treat stunting in children. Keywords: Attitude, Effectiveness, Health Promotion, Knowledge, Stuntin

    KEPEMIMPINAN DAN BERFIKIR SISTEM DALAM KESEHATAN MASYARAKAT

    Get PDF
    Buku kolaborasi ini disusun atas kerjasama antar sesama penuis yang berasal dari berbagai latar belakang profesi dan lintas daerah di seluruh Indonesia sebagai wadah untuk menyatukan berbagai gagasan dan pemikiran dari seorang pakar atau ahli dari seluruh Indonesia dan menjadikan media silaturahmi akademik. Topik yang dibahas dalam buku ini antara lain : Teori gaya dan sifat kepemimpinan bidang kesehatan dan Kepemimpinan transformasional bidang kesehatan

    GIZI KESEHATAN MASYARAKAT

    Get PDF
    Buku ini membahas tentang Pengantar gizi kesehatan masyarakat, Masalah gizi di Indonesia, Penilaian status gizi, Kecukupan zat gizi, Gizi daur hidup, Transisi epidemiologi gizi di Indonesia, Penanggulangan 4 masalah gizi, Gizi dan penyakit degenerative, Gizi dan pembangunan, Penanggulangan masalah gizi di masa pandemic, Pangan fungsional dan Perkembangan nutrigenomi

    Pencegahan Covid-19 Pasca Vaksinasi dan Pemberdayaan Ibu Hamil dalam Pemeliharaan Kadar Hemoglobin di Wilayah Kerja Puskesmas Hutabaginda

    No full text
    ABSTRAK Pemberian vaksin Covid 19 tidak melindungi ibu hamil sepenuhnya dari virus Corona. Walaupun ibu sudah mendapat vaksinasi, ibu hamil harus tetap menjalankan protokol kesehatan. Agar risiko ibu hamil  terkena Covid 19 dapat diminimalisir. Sebagai dampak pandemi Covid-19 diperoleh informasi bahwa ada ibu yang mengalami anemia. Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan pengetahuan ibu tentang pencegahan Covid-19 setelah mendapat vaksinasi dan meningkatkan pengetahuan ibu untuk memelihara kadar Haemoglobin (Hb) sehingga terhindar dari anemia. Sasaran penelitian adalah ibu hamil yang datang ke kelas ibu hamil berjumlah 60 orang. Peningkatan pengetahuan diukur dengan pretest dan postest setelah penyuluhan tentang pencegahan Covid-19 dan anemia, selanjutnya dilakukan pengukuran kadar Hb. Hasil penelitian menunjukkan terlihat adanya peningkatan pengetahuan ibu tentang pencegahan Covid-19 pasca vaksinasi dimana pengetahuan baik dari 93% menjadi 98%, pengetahuan cukup dari 7% menjadi 2% dan tidak ditemui lagi pengetahuan kurang. Pengetahuan tentang anemia meningkat dari pengetahuan baik 35% menjadi 63%, pengetahuan cukup dari 42% menjadi 37% dan pengetahuan kurang dari 20% menjadi tidak ada yang berpengathuan kurang. Terjadi peningkatan kadar Hb dimana dari kadar Hb normal dari 88% menjadi 95%, anemia ringan dari 10% menjadi 5% dan anemia sedang dari 2% menjadi tidak yang anemia sedang. setelah diberikan penyuluhan, terjadi peningkatan pengetahuan tentang pencegahan Covid-19 dan tentang anemia. Dari pengukuran kadar Hb, diperoleh hasil adanya peningkatan kadar Hb ibu. Diharapkan kepada ibu hamil supaya tetap mematuhi protokol kesehatan dan mengkonsumsi makanan seimbang dan tablet Fe untuk mencegah terjadinya anemia pada ibu hamil. Kata Kunci: Pengetahuan, Covid-19, Vaksinasi, Kadar HB  ABSTRACT Giving the Covid 19 vaccine does not fully protect pregnant women from the Corona virus. Even though the mother has received vaccinations, pregnant women must still follow the health protocol, so that the risk of pregnant women getting COVID-19 can be minimized. As a result of the Covid-19 pandemic, information was obtained that some mothers had anemia. To increase mother's knowledge about Covid-19 prevention after receiving vaccination and increase mother's knowledge to maintain Hb levels so as to avoid anemia. The target is 60 pregnant women who come to the class of pregnant women. Prior to counseling on the prevention of Covid-19 and anemia in pregnant women, a pretest was held, followed by a measurement of hemoglobin levels. In the implementation of the class for pregnant women the following month, a posttest was carried out to see an increase in knowledge. Then the measurement of hemoglobin levels was carried out again. there was an increase in mother's knowledge about post-vaccination Covid-19 prevention where knowledge was good from 93% to 98%, sufficient knowledge from 7% to 2% and no lack of knowledge was encountered. Knowledge about anemia increased from 35% to 63% good knowledge, sufficient knowledge from 42% to 37% and less than 20% knowledge to no one with less knowledge. There was an increase in hemoglobin levels from normal Hb levels from 88% to 95%, mild anemia from 10% to 5% and moderate anemia from 2% to not moderate anemia. After being given counseling, there was an increase in knowledge about preventing Covid-19 and about anemia. From the measurement of Hb levels, the result was an increase in maternal Hb levels. It is expected that pregnant women will continue to comply with health protocols and consume a balanced diet and Fe tablets to prevent anemia in pregnant women. Keywords: Knowledge, Covid-19, Vaccination, HB Level

    Efektifitas Teknik Rebozo dalam Lama Persalinan Kala I Fase Aktif pada Ibu Bersalin Primigravida di Wilayah Kabupaten Tapanuli Utara Bulan Januari s/d Oktober 2020

    No full text
    Nyeri saat persalinan merupakan kondisi fisiologis yang secara umum dialami oleh hampir semua ibu bersalin, apabila nyeri persalinan tidak diatasi akan menyebabkan terjadinya partus lama. Teknik rebozo adalah cara nonfarmakologi untuk membantu mengelola rasa sakit selama persalinan. Rebozo adalah kain panjang yg biasa dipakai wanita meksiko untuk berkegiatan sehari-hari (memanggul, menggendong bayi, selimut dll). melilitkan rebozo ke sekeliling panggul dan bokong ibu hamil lalu menggoyangkannya selama kala I berlangsung. Ayunan dari rebozo dianggap mampu membuat sang ibu rileks serta membantu memposisikan bayi ke jalan lahir sehingga dapat mempercepat proses persalinan. Jenis penelitian ini adalah penelitian comparative dengan desain eksperimen semu. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui efektifitas Teknik Rebozo dalam ama persalinan Kala I fase aktif pada ibu primigravida yang berjumlah 14 orang untuk kelompok intervensi dan 14 orang kelompok kontrol. Penelitian dilakukan pada 6 Puskesmas di wilayah Kabupaten Tapanuli Utara dengan teknik pengambilan sampel consecutive sampling dan memenuhi kriteria inklusi. Hasil penelitian diperoleh seluruh responden dalam usia reproduksi (20 – 35 tahun) umumnya pendidikan SMA, Jenis pekerjaan umumnya PNS 57,4% dan Petani (71,4%), semua persalinan didampingi oleh suami. Hasil uji menggunakan uji independent t test nilai α = 0,00 (< 0,05), nilai mean rank kelompok intervensi (7,43) > kelompok kontrol (4.,00) yang menunjukkan ada perbedaan rata-rata lama persalinan kala I fase aktif sehingga teknik rebozo sangat efektif untuk mempercepat lama persalinan kala I fase aktif. Teknik rebozo sangat efektif untuk mengurangi nyeri persalinan dan mempercepat proses persalinan. Bidan diharapkan dapat menerapkan Teknik Rebozo menjadi salah salah bentuk asuhan persalinan kala I untuk mempercepat persalina

    Efektifitas Penyuluhan Kesehatan terhadap Pengetahuan Tentang Senam Yoga Pada Ibu Hamil di Kecamatan Tarutung Kabupaten Tapanuli Utara Tahun 2021

    No full text
    Permasalahan yang sering dialami ibu hamil. khususnya trimester III adalah  rasa khawatir tentang persalinannya. Untuk mengatasi hal tersebut yang sering dilakukan antara lain adalah senam hamil dan senam yoga. Senam yoga dapat membuat ibu hamil untuk tetap kuat, sehat, mengurangi sakit pinggang, mempersiapkan area panggul, mempelajari teknik pernafasan yang baik, meningkatkan sirkulasi darah dan meningkatkan konsentrasi dan ketenangan menjelang persalinan. Penelitian ini mempunyai tujuan untuk mengetahui efektifitas penyuluhan terhadap pengetahuan ibu tentang senam yoga pada ibu hamil. Metode pelaksanaan kegiatan yaitu dengan penyuluhan dan simulasi kemudian mengadakan pre-test dan post-test untuk mengukur pengetahuan ibu hamil tentang manfaat senam yoga pada ibu hamil yang berjumlah 30 orang. Waktu pelaksanaan disesuaikan dengan jadwal kelas ibu hamil pada kelas ibu hamil wilayah kerja Puskesmas Hutabaginda. Luaran dari penelitian ini adalah Jurnal Nasional dan perolehan Hak Kekayaan Intelektual (HAKI). Hasil penelitian didapatkan karakteristik responden mayoritas berumur 20-35 tahun 83,3%. Tingkat penddikan  SMP dan SMA/SMK yaitu 56,7% dan mayoritas responden tidak bekerja 66,7%. Berdasarkan Uji Wilcoxon nilai p=0,001 dengan α 0,05 artinya ada perbedaan pengetahuan ibu hamil sebelum dan sesudaah dilakukan penyuluhan tentang senam yoga pada ibu hamil

    PENERAPAN SENAM YOGA PADA IBU HAMIL MELALUI KELAS PRENATAL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS HUTABAGINDA TAHUN 2021: Ind

    No full text
    Senam yoga merupakan olahraga yang direkomendasikan untuk semua orang termasuk ibu hamil. Manfaat dalam mengikuti kelas yoga untuk ibu hamil dapat membantu tubuh untuk tetap kuat, sehat dan aktif selama kehamilan,kemudian meningkatkan konsentrasi dan ketenangan menjelang persalinan, membantu keseimbangan tubuh, mengurangi sakit pinggang, mempersiapkan area panggul, meningkatkan komunikasi dengan bayi, mempelajari teknik pernafasan yang baik, mengurangi keluhan – keluhan seperti susah tidur, mengurangi resiko depresi dan kelahiran prematur, meningkatkan sirkulasi darah. Peserta adalah ibu hamil yang berada di wilayah kerja Puskesmas Hutabaginda sebanyak 38 orang. Kegiatan yang dilaksanakan adalah pretest, penyuluhan, demonstrasi dan posttest yang dilaksanakan sesuai dengan jadwal pelaksanaan kelas prenatal. Berdasarkan hasil pre test dan post test ada penambahan jumlah ibu hamil yang berpengetahuan baik dari 21 orang (55%) pada saat pre test menjadi 31 orang (82%) setelah post test. Ibu yang berpengetahuan kurang  dari 4  orang (11%) pada saat pre test, tidak ditemui lagi pada saat post test. Kegiatan penyuluhan dan tanya jawab berlangsung sangat antusias dan ibu juga bersemangat melakukan senam yog
    corecore