12 research outputs found

    Pengaruh Insentif dan Disiplin terhadap Kinerja Pegawai Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Kutai Timur

    Get PDF
    Pengaruh Insentif dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Kutai Timur melalui Pemberian insentif dan peningkatan disiplin diharapkan berpengaruh positif terhadap kinerja aparatur yang secara tidak langsung meningkatkan kinerja dinas. Dari dua faktor tersebut manakah yang lebih baik (besar) pengaruhnya terhadap peningkatan kinerja Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Kutai TimurRumusan Masalah dalam penelitian ini adalah ingin mengetahui Apakah insentif dan displin berpengaruh signifikan terhadap kinerja pegawai ? Apakah insentif dan disiplin berpengaruh bersama - sama terhadap kinerja pegawai Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Kutai Timur ?Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis Pengaruh Insentif terhadap kinerja dan disiplin terhadap kinerja serta pengaruh Insentif dan disiplin terhadap kinerja pegawai Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Kutai Timur. Alat analisis dalam penelitian ini menggunakan pengujian asumsi dasar dan asumsi klasik untuk memastikan bahwa data yang digunakan berdistribusi normal sebagai alat ukur sudah valid dan reliabel untuk mengukur dan untuk memastikan apakah model regresi linier berganda yang digunakan terbebas dari masalah multikolonieritas, heterokedastisitas, dan autokorelasi. Menurut Gujarati, 1995 Jika semua itu terpenuhi berarti bahwa model analisis telah layak digunakan.Hasil penelitian ini ialah Insentif dan disiplin secara bersama-sama memberikan pengaruh terhadap kinerja pegawai Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Kutai Timur Insentif secara parsial berpengaruh tidak signifikan terhadap kinerja sedangkan disiplin berpengaruh signifikan terhadap kinerja pegawai Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Kutai Timur Arah pengaruh yang diberikan oleh insentif maupun disiplin adalah positif terhadap kinerja pegawai Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Kutai Timu

    Upaya Pengembangan TWA Lau Debuk Debuk Berbasis Masyarakat Effort Development of TWA Lau Debuk Debuk Base on Society.

    Full text link
    AFRIYANTI SEMBIRING. Effort Development of TWA Lau Debuk Debuk base on Society. Under supervised by Pindi Patana and Agus Purwoko. This study is aimed to know benefit and potency of TWA Lau Debuk Debuk, knowing role and perception and also society in development of TWA Lau Debuk Debuk and also formulate strategy alternative of society in developing TWA Lau Debuk Debuk. This research was conducted with purposive sampling method, while analysis method used descriptive analysis. Result of research indicates that the level of community participation in the activity of development TWA Lau Debuk Debuk is in the middle category where is society seldom to follow the activity. The Important Factor which determine efficacy of development of TWA Lau Debuk Debuk is participation of society like planning, execution, and program evaluation development of TWA Lau Debuk Debuk

    Penyebaran dan Kelimpahan Populasi Monyet Ekor Panjang (Macaca Fascicularis) di Cagar Alam Sibolangit

    Get PDF
    Long-tailed macaque (Macaca fascicularis) can be found in Sibolangit Nature Reserves North Sumatera. This research was conducted to determine its group distribution and abundance of the population using concentration count and its habitat was observed by rapid assessment in 7 location. 2 group of long-tailed macaque was found, first group found in the southern part of a nature reserve with a group size of 18-25 individuals. Second group was found in the northern part of nature reserve with a group size of 15-20 individuals. The group distribution was affected by the location of sources of water, food resources, human and other animals. Food plant species consist of rambung merah (Ficus sumatrana), terap (Artocarpus elasticus), kayu ageng (Antidesma montanum), nanglit (Nauclea cyrtopoda), lateng gajah (Laporta sinuata), beringin (Ficus benjamina), jelatang (Toxicodendron radicans), aren (Arenga pinnata), riman (Caryota sp), senduduk (Melastoma affine)

    Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Penatalaksanaan Diare oleh Ibu pada Balita di Puskesmas Putri Ayu Jambi Tahun 2017

    Full text link
    Diare berbahaya pada anak-anak, karena mengakibatkan kehilangansejumlah besar air dan elektrolit, terutama natrium dan kalium. Ibu yang anaknyamenderita diare harus mengetahui bahaya ini karena penderita diare yangkehilangan banyak air dan garam dapat menjadi sangat lemah dan bisamenimbulkan kematian bila tidak segera ditolong (Bherman, 1999 : 267). Untukmengatasi penyakit diare, sebaiknya dilakukan beberapa prinsip tatalaksana diareantara lain mencegah dehidrasi dengan cairan seperti kuah sayur, air tajin dan airmasak, mengobati dehidrasi dengan membawa Balita ke petugas kesehatan ataupuskesmas terdekat, dan memberi makanan termasuk bagian dari tatalaksana diare(Depkes RI, 2003 : 11-12). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan pengetahuan, sikapibu, dan peran petugas kesehatan dengan penatalaksanaan diare oleh ibu padabalita di Puskesmas Putri Ayu Jambi. Penelitian ini bersifat kuantitatif denganpendekatan cross sectional (potong lintang) dengan mengambil 76 sampel danmenggunakan metode accidental sampling. Data diperoleh dengan wawancaralangsung dengan responden dan mengisi lembar kuesioner. Hasil penelitiandianalisis secara univariat dan bivariat menggunakan uji chi square. Hasil penelitian menunjukkan penatalaksanaan diare yang kurang baiksebanyak 42 (55,3%) dan yang baik sebanyak 34 (44,7%), serta terdapat hubunganyang bermakna antara pengetahuan ibu, sikap ibu, dan peran petugas kesehatan dengan penatalaksanaan diare oleh ibu pada Balita.Agar meningkatkan pemberian informasi tentang penyakit diare dengan melakukan kerjasama dengan petugas kesehatan yang ada di puskesmaspuskesmas. Pemberian pengetahua dapat dilakukan dengan penyuluhan danpemberian leaflet dan poster/ iklan tentang diare, cara penularan, pencegahan, danpenatalaksanaan diare baik secara kelompok maupun per individu

    Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Penatalaksanaan Diare oleh Ibu pada Balita di Puskesmas Putri Ayu Jambi Tahun 2017

    Full text link
    Diare berbahaya pada anak-anak, karena mengakibatkan kehilangansejumlah besar air dan elektrolit, terutama natrium dan kalium. Ibu yang anaknyamenderita diare harus mengetahui bahaya ini karena penderita diare yangkehilangan banyak air dan garam dapat menjadi sangat lemah dan bisamenimbulkan kematian bila tidak segera ditolong (Bherman, 1999 : 267). Untukmengatasi penyakit diare, sebaiknya dilakukan beberapa prinsip tatalaksana diareantara lain mencegah dehidrasi dengan cairan seperti kuah sayur, air tajin dan airmasak, mengobati dehidrasi dengan membawa Balita ke petugas kesehatan ataupuskesmas terdekat, dan memberi makanan termasuk bagian dari tatalaksana diare(Depkes RI, 2003 : 11-12). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan pengetahuan, sikapibu, dan peran petugas kesehatan dengan penatalaksanaan diare oleh ibu padabalita di Puskesmas Putri Ayu Jambi. Penelitian ini bersifat kuantitatif denganpendekatan cross sectional (potong lintang) dengan mengambil 76 sampel danmenggunakan metode accidental sampling. Data diperoleh dengan wawancaralangsung dengan responden dan mengisi lembar kuesioner. Hasil penelitiandianalisis secara univariat dan bivariat menggunakan uji chi square. Hasil penelitian menunjukkan penatalaksanaan diare yang kurang baiksebanyak 42 (55,3%) dan yang baik sebanyak 34 (44,7%), serta terdapat hubunganyang bermakna antara pengetahuan ibu, sikap ibu, dan peran petugas kesehatan dengan penatalaksanaan diare oleh ibu pada Balita.Agar meningkatkan pemberian informasi tentang penyakit diare dengan melakukan kerjasama dengan petugas kesehatan yang ada di puskesmaspuskesmas. Pemberian pengetahua dapat dilakukan dengan penyuluhan danpemberian leaflet dan poster/ iklan tentang diare, cara penularan, pencegahan, danpenatalaksanaan diare baik secara kelompok maupun per individu

    Analisis Pengaruh Minat Mahasiswa Fmipa Usu Memilih Laptop dengan Metode Kendall's W dan Analisis Konjoin

    Full text link
    Penelitian ini diarahkan untuk menganalisis atribut laptop yang pa-ling diminati dan mengetahui kombinasi atribut yang paling diminati di kampusFakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara.Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Kendall's W dan Ana-lisis Konjoin. Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data primeryang diperoleh dengan cara menyebarkan kuesioner kepada mahasiswa aktif FMIPAUSU angkatan 2009 sampai 2012. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pilihanatribut dari laptop yang paling mempengaruhi minat responden yang dalam peneli-tian ini adalah kecanggihan processornya. Konsep laptop yang ideal berdasarkanpilihan responden melalui proses evaluasi dari 27 profil/kombinasi/stimuli yangdisajikan dalam bentuk kuesioner dengan membuat rating adalah laptop denganmerek HP, dengan processor intel core i5, bobot berat (1,8 kg s.d 2,5 kg), seharga< Rp 3.000.000,00; dengan hard drive > 500GB, dengan webcam tersedia, beruku-ran layar < 10.1 inchi, ketahanan baterai > 5 jam, serta berwarana hitam

    Analisis Pengaruh Konsentrasi Pendapatan Terhadap Risiko Untuk Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

    Full text link
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Konsentrasi Pendapatan Terhadap Risiko Untuk Perbankan yang Terdafatar di Bursa Efek Indonesia periode 2014-2018. Metode Analisis yang digunakan adalah Hausman Test dalam menjelaskan pengaruh antara Revenue Concentration, Non Interest Income terhadap Bank Risk melalui Range Based volatility of ROA untuk perbankan di Indonesia. Hasil penelitian menunjukkan secara simultan, seluruh variabel mempengaruhi tingkat Range ROA Perusahaan. Secara parsial, variabel ekuitas, CAR, Loan, Likuiditas, Aset, dan Revenue yang memiliki pengaruh terhadap Range Based volatility of ROA. Jenis Penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif, yaitu penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah Bank Umum yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia yang berjumlah 43 bank. Sampel dipilih dengan menggunakan metode purposive sampling sebanyak 20 Bank Umum di Indonesia yang konsisten menerbitkan laporan tahunan bank selama periode 2014-2018. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan data sekunder yang berupa annual report bank dan laporan keuangan data panel 2016-2020. Hasil penelitian ini menunjukkan secara parsial bahwa HHI berpengaruh positif tetapi tidak signifikan terhadap Range Based volatility of ROA. Non Interest income berpengaruh berpengaruh negatif tetapi tidak signifikan terhadap Range Based volatility of ROA. Ekuitas berpengaruh positif terhadap Range Based volatility of ROA. CAR berpengaruh positif terhadap Range Based volatility of ROA. Loan berpengaruh negatif terhadap Range Based volatility of ROA.Likuiditas berpengaruh negatif terhadap Range Based volatility of ROA. Aset berpengaruh positif terhadap Range Based volatility of ROA. Revenue berpengaruh positif terhadap Range Based volatility of ROA. Range Based volatility of ROA merupakan variabel intervening antara hubungan HHI, Non Interest income, Ekuitas, CAR, . Loan, Likuiditas, dan Revenue terhadap Bank Risk

    Sistem Pendukung Keputusan (Konsep dan Contoh Kasus)

    Full text link
    Berbeda dengan buku sistem pendukung keputusan (SPK) lainnya, buku SPK ini berisikan contoh kasus dari penelitian yang dilakukan penulis dalam kurun waktu 5 tahun terakhir. Sistem pendukung keputusan merupakan salah satu bidang ilmu kecerdasan buatan/Artificial Intelligence (Al) yang secara khusus membahas teknik-teknik pengambilan keputusan yang dapat membantu individu maupun manajemen dalam menentukan keputusan. Buku ini tidak hanya berisikan konsep, komponen dan tahapan pengambilan keputusan saja, melainkan berisi contoh langsung dari beberapa metode SPK yang dilengkapi dengan perhitungan dan penjelasannya. Selain itu, buku ini juga menjelaskan bagaimana melakukkan kombinasi metode 2 metode dalam upaya mendapatkan hasil keputusan yang lebih baik berdasarkan keunggulan masing-masing metode
    corecore