18 research outputs found

    Formulasi Emulgel Yang Mengandung Ekstrak Etanol Daun Binahong (Anredera Cordifolia (Ten.) Steenis) Dan Uji Aktivitasnya Terhadap Propionibacterium Acnes Secara in Vitro

    Full text link
    Binahong (Anredera cordifolia (Ten.) Steenis) leaves have been known to have antibacterial activity but the activity against Propionibacterium acnes as one of the bacteria that play a role in acne's pathogenesis is still unknown. Binahong leaves ethanolic extract containing 1,28% of ursolic acid in this study were tested by in vitro against Propionibacterium acnes giving result minimum bactericidal concentration of 0,05%. Emulgel of binahong leaves ethanolic extract in this study had physical stability for 12 weeks. Inhibition zone of binahong leaves ethanolic extract emulgel is larger than clindamycin phosphate 1,2% against Propionibacterium acnes, which is in formula 1 (extract equivalen with MIC 0,05%) is 19,67±1,25 mm and formula 2 (extract equivalen double MIC 0,05%) is 20,67±0,47 mm, while inhibition zone of clindamycin phosphate 1,2% is 16,3±0,47 mm

    The effect of iron overload consumed from food

    Full text link
    The purpose of this review paper is to uncover the effect of iron overload from food, identify various forms of iron in food, the importance of estimating iron intake, types of iron overload and iron bioavailability. To sum up, studies on the effect of iron overload are limited and this study is a topic that should not be overlooked been that most individuals are liable to suffer from hemochromatosis due to lack of information.The research work was partly supported by RFBR grant 18-29-12129mk

    Defects of Tensioned Membrane Structures (TMS) In Tropics

    Get PDF
    The wide use of tensioned membrane structures (TMS) becomes prominent in many designs because of its aesthetic, ergonomic, and economical nature. Recently, TMS has been applied in the tropics with success, yet defects specific to this region have received little attention. Through a questionnaire survey of 890 uses and technicians of TMS in three different areas in Malaysia, this study identified the most frequently occurring TMS defects in the tropics, such as "deterioration of roof coatings", "corrosion or fatigue in fixings", "fungal decay, mould growth, and dirt in membrane", "corrosion in anchor cables", and "degradation of fabrics". These defects are quite different from those in other climatic zones. The top five causes of TMS defects in the tropics are weather, aging, design, construction/installation, and material selection. However, only "corrosion or fatigue in fixings" is a significant predictor for "deterioration of roof coatings". While this is not a causal effect, a practical implication is that TMS maintenance workers do not have to climb up to the roof to check the deterioration in coating but only need to predict the deterioration through the corrosion levels of the fixings. Further, seven countermeasures for TMS in tropic are recommended. This study is the first comprehensive study examining tensioned membrane structure defects in the tropics

    Determinants of low birth weight and its relationship with stunted toddler status in Magelang Regency, Indonesia

    No full text
    Stunting contributes to a decrease in the quality of life. One of the potential factors which causes stunting is low birth weight (LBW). The objectives of this study are (1) to obtain representations of the characteristics of mothers and stunted toddlers; (2) to analyze the influence of maternal age at birth, gestational age, maternal hygiene and health behavior, and maternal nutrition knowledge related to LBW; and (3) to identify the relationship between LBW and stunted toddlers in Magelang Regency. This study used a mix-method approach that combined primary data and in-depth interviews. The binary logistic regression results found that maternal age at birth, gestational age, maternal hygiene and health behavior, and maternal nutritional knowledge had a significant effect to LBW on stunted toddlers. © The Authors, published by EDP Sciences

    Pengaruh Pemanfaatan Media Interaktif Animasi Zepeto terhadap Kemampuan Membaca Permulaan Siswa Kelas 1 Sdn II Ringinpitu

    Full text link
    Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan desain quasi eksperimental yang digunakan yaitu nonequivalent control group design. Tujuan dari pelaksanaan penelitian ini yaitu untuk mengetahui adakah pengaruh pemanfaatan media interaktif animasi zepeto terhadap kemampuan membaca permulaan. Sampel yang digunakan pada penelitian ini yaitu siswa kelas 1A dan 1B SDN II Ringinpitu. Instrumen yang digunakan dalam pengumpulan data yaitu tes lisan. Uji validitas dilakukan di kelas 2A SDN II Ringinpitu. Analisis statistik yang digunakan rumus Korelasi Produck Moment untuk uji validitas dan Cronbach's Alpha untuk uji reliabilitas instrumen. Semua perhitungan dalam penelitian ini menggunakan bantuan program SPSS for Windows 22. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis data. Dapat dilihat pada nilai rata-rata pretest siswa saat sebelum diberikan perlakuan sebesar 57 dan setelah diberikan perlakuan berupa media interaktif animasi zepeto meningkat sebesar 19 yang ditunjukkan dari hasil nilai rata-rata posttest sebesar 76. Maka dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang positif dan signifikan dari pemanfaatan media interaktif animasi zepeto terhadap kemampuan membaca permulaan siswa kelas 1 SDN II Ringinpitu

    Edukasi Diabetes Mellitus dan Cara Penggunaan Obat Antidiabetes sebagai Upaya Pencegahan Penyakit Degeneratif

    Full text link
    Diabetes Mellitus (DM) merupakan penyakit degeneratif yang membutuhkan pengelolaan jangka panjang dalam mengontrol kadar gula darah sehingga meningkatkan kualitas hidup penderita. Kurangnya pengetahuan masyarakat terhadap penyakit diabetes mellitus, pencegahannya, dan cara penggunaan obat antidiabetes menyebabkan prevalensi kejadian penyakit ini semakin meningkat disetiap tahunnya. Tujuan kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat tentang penyakit DM dan cara penggunaan obat antidiabetes. Peserta kegiatan pengabdian adalah Ibu-ibu Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) di dusun Beji, Kecamatan Wates, Kabupaten Kulon Progo. Program pengabdian meliputi edukasi atau penyuluhan tentang penyakit DM, cara penggunaan obat antidiabetes, serta diskusi tentang DM. Berdasarkan hasil kegiatan penyuluhan, sejumlah 33 orang peserta telah menerima informasi mengenai DM dengan baik. Terjadi peningkatan yang signifikan terhadap pengetahuan masyarakat dilihat dari persentase nilai pretest yaitu 56,97% dan persentase nilai postest sebesar 82,42%

    Pengenalan dan Pencegahan Hipertensi Serta Pengecekan Tekanan Darah : Pengenalan dan Pencegahan Hipertensi Serta Pengecekan Tekanan Darah di Mesjid Al-Karim, Desa Sari Laba Jahe, Kecamatan Sibiru-Biru, Kabupaten Deli Serdang

    Full text link
    Hipertensi merupakan kondisi medis dengan prevalensi tinggi, dimana merupakan  suatu sindrom atau kumpulan gejala kardiovaskuler yang progresif sebagai akibat dari kondisi lain yang kompleks dan saling berhubungan. Banyak masyarakat yang belum menyadari pemicu hipertensi adalah dari pola hidup sehari-hari yang salah. Maka perlu di berikan informasi dan edukasi sehingga masyarakat dapat mengenal dan mencegah penyakit hipertensi sejak dini. Sehingga prevalensi terhadap hipertensi akan menurun. Metode penyampaian informasi dan edukasi yang disampaikan yaitu dengan cara persentase. Hasil kegiatan ini meningkatkan pengetahuan masyarakat terhadap penyakit hipertens
    corecore