29 research outputs found

    FAKTOR FISIK DOMINAN PENENTU PRESTASI BERMAIN BULUTANGKIS (Analisis Faktor Power Otot Lengan, Power Otot Tungkai, Fleksibilitas, Koordinasi Mata Tangan, Kecepatan Reaksi dan Kelincahan pada Mahasiswa Putra Pembinaan Prestasi Bulutangkis Universitas Tunas Pembangunan di Kota Surakarta)

    Get PDF
    Permainan bulutangkis membutuhkan kondisi fisik agar mampu mendapatkan prestasi lebih tinggi disamping penguasaan teknik dan strategi. Komponen kondisi fisik antara lain : kekuatan, daya tahan, daya ledak otot, kecepatan, koordinasi, fleksibilitas, kelincahan, keseimbangan, ketepatan dan reaksi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor kondisi fisik antara lain : daya ledak otot lengan, daya ledak otot tungkai, fleksibilitas, koordinasi mata tangan, kecepatan reaksi dan kelincahan, manakah yang dominan menentukan keterampilan bermain bulutangkis pada mahasiswa putra pembinaan prestasi bulutangkis. Pendekatan penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan rancangan analisis faktor, yaitu analisis faktor konfimatori. Populasi penelitian ini yaitu mahasiswa putra pembinaan prestasi bulutangkis Universitas Tunas Pembangunan di Surakarta. Sampel sebanyak 16 mahasiswa diperoleh melalui teknik purpose random sampling. Data yang digunakan diambil melalui serangkaian tes terhadap variabel bebas dan terikat. Metode pengujian ini menggunakan penelitian ini melalui analisis faktor konfimatori dengan bantuan program SPSS 16 dan Amos 21. Hasil pengujian hipotesis penelitian terbukti bahwa keseluruhan faktor kondisi fisik mempunyai pengaruh dan hubungan yang signifikan terhadap keterampilan bermain bulutangkis. Faktor kondisi fisik tersebut antara lain : power otot lengan, power otot tungkai, fleksibilitas, koordinasi mata tangan, kecepatan reaksi dan kelincahan. Berdasarkan hasil penelitian ini diambil kesimpulan bahwa dari keenam faktor kondisi fisik yang diteliti yang mendukung keterampilan bermain bulutangkis mahasiswa berturut-turut adalah (1) kelincahan dengan nilai korelasi sebesar 0.390, (2) fleksibilitas dengan nilai korelasi sebesar 0.366, (3) daya ledak otot tungkai dengan nilai korelasi sebesar 0.238, (4) koordinasi mata tangan dengan nilai korelasi sebesar 0.237, (5) daya ledak otot lengan dengan nilai korelasi sebesar 0.151, dan (6) kecepatan dengan nilai korelasi sebesar 0.128. Kata Kunci: Prestasi Bermain Bulutangkis dan Analisis Faktor Kondisi Fisi

    Profile Of Physical Fitness Basketball Student Extracurricular

    Get PDF
    The purpose of this study was to determine the level of physical fitness of students participating in basketball extracurricular training. This research is descriptive quantitative with survey methods. TKJI test and measurement (Indonesian physical fitness test) to determine the level of physical fitness in students. The research sample consisted of 20 male students in extracurricular basketball at Madrasah Tsanawiyah Negeri 1 Pontianak. The data obtained in the field are the results of TKJI aged 13-15 years, the data analysis uses descriptive percentages, then the data calculation is assisted using the Microsoft Excel software application. The results of the study were 13 students in the medium category with a percentage of 65% and the less category with a percentage of 35% as many as 7 students. The conclusion is that the level of physical fitness is in the moderate category, the results of this study prove that basketball extracurricular physical fitness is still relatively low

    ANALISIS TINGKAT KESULITAN PASSING BAWAH BOLA VOLI PADA KELAS IX SMP AL MUJAHIDIN KETAPANG

    Get PDF
    AbstractVolleyball is a team sport and requires skill and cooperation. In the sport of volleyball there are several techniques that must be mastered. Technique in volleyball is the most important part of playing well. Each volleyball technique has a different position and way of doing the technique. Passing technique is a fundamental part that every player must master.passing down is very easy to see but very difficult to do. This study aims to find out what are the things that cause students to have difficulty passing under volleyball in grade IX SMP Al Mujahidin Ketapang Regency. The research method used in this studyis the Survey Method with descriptive research form. The samples in this study were 20 students. The results of the data analysis showed that there is a category of "Strongly Agree" with a percentage of 5% (1 person), "Agree" category with 45% (9 people), Category "Disagree" with a percentage of 20% (4 people). Category "Strongly Disagree" with a percentage of 30% (6 people).Keyword : Analysis of the level of difficulty of passing under volleybal

    Pendampingan penulisan karya ilmiah bagi mahasiswa olahraga untuk publikasi ilmiah

    Get PDF
    Tulisan yang tertuang dalam karya ilmiah hendaknya merupakan kajian dari hasil penelitian ilmiah yang dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah. Tujuan kegiatan pengabdian ini dilakukan guna meningkatkan pengetahuan mahasiswa olahraga mengenai aturan tata tulis penulisan karya ilmiah yang akan dijadikan artikel serta di publikasikan. Kegiatan pengabdian ini dilakukan dengan dua tahap, tahap penyapaian materi dan tahap pendampingan, kedua kegiatan dilakukan secara tatap muka, dengan metode ceramah selanjutnya sesi kedua berupa pendampingan dan diskusi praktek menulis karya ilmiah. Subjek kegiatan pengabdian ini yakni mahasiswa jurusan ilmu keolahragaan FKIP UNTAN yang berjumlah 15 orang mahasiswa yang terdiri dari Prodi Pendidikan Olahraga dan Pendidikan Jasmani. Hasil kegiatan ini mahasiswa mulai paham akan aturan serta tatacara dalam menulis karya ilmiah dan bisa memulai menuangkanya dalam bentuk draf artikel. Dari beberapa kali pendampingan yang telah dilakukan, bimbingan penulisan karya ilmiah ini hanya sampai pada proses tahapan draft abstrak, hal ini dikarenakan mahasiswa harus didampingi terlebih dahulu untuk melakukan penelitian sebelum mengarah pada tahap menulis karya ilmiah. Selama proses pendampingan terlihat progress kemajuan mahasiswa, terutama dalam tatatulis yang lebih teratur sesuai dengan buku pedoman penulisan karya ilmiah, serta arah tujuan baik berupa metode serta tata cara penelitian

    Analysis The Physical Condition of West Kalimantan Prapon Futsal Athletes

    Get PDF
    The purpose of this research is this study aims to find out the extent of the physical condition of the preparation of West Kalimantan Prapon futsal athletes in making pre-PON selection so that they can pass the PON event. The sample in this study was athletes Pra PON West Kalimantan consisting of 35 people consisting of 13 men and 22 women. The research method makes the research design using the "One Shot Method" approach, which uses one-time data collection. Data collection techniques use test techniques. The data analysis techniques used in this study used quantitative descriptive statistics by percentage. The results of the data analysis can be concluded: (1) the physical condition factor of abdominal muscle strength and flexibility alone that has excellent average ability. (2). Pushing and pulling power, hand strength, limb strength, togok strength, agility have considerable average ability.  (3)  The physical components of the explosive power of the limb muscles have less average ability, (4) the physical condition factor of endurance and reaction time has  very  less abilit
    corecore