433 research outputs found

    KEMAMPUAN KOLOM GELEMBUNG PANCARAN (JET BUBBLE COLUMN)UNTUK MEREDUKSI AMONIA DENGAN UDARA STRIPPING

    Get PDF
    Kolom gelembung pancaran (jet bubble column) merupakan salah satu alat perpindahan massa antar fase gas dan cair yang dapat diaplikasikan untuk mereduksi kosentrasi amonia dalam limbah pupuk urea dengan cara udara stripping. Penelitian ini bermaksud untuk mempelajari studi hidrodinamika dan perpindahan massa. Studi hidrodinamika yang dipelajari antara lain kedalaman penetrasi gelembung, holdup gas, dan gas entrainment. Perpindahan massa yang dipelajari antara lain koefisien perpindahan massa volumetrik keseluruhan, dan efisiensi reduksi amonia. Variabel proses yang dipelajari antara lain konsentrasi limbah (90-300 mg/L), laju alir volumetrik cairan (10-50 L/menit), ukuran diameter nozzle (0,008-0,0127 m) dan tinggi nozzle terhadap permukaan cairan (0,125-0,25 m). Hasil penelitian memperlihatkan bahwa laju alir volumetrik cairan dan ukuran diameter nozzle sangat berpengaruh terhadap laju alir volumetrik gas entrainment, holdup gas, dan kedalaman penetrasi gelembung, dimana semakin besar laju alir volumetrik cairan menghasikan laju alir volumetrik gas entrainment, holdup gas, dan kedalaman penetrasi gelembung semakin besar, dan semakin kecil ukuran diameter nozzle menghasilkan laju alir volumetrik gas entrainment, holdup gas, dan kedalaman penetrasi gelembung semakin besar. Laju alir volumetrik gas entrainment dapat menghasilkan efek yang sangat signifikan terhadap koefisien perpindahan massa volumetrik keseluruhan dan efisiensi reduksi amonia, sedangkan konsentrasi amonia dan laju alir volumetrik cairan tidak menghasilkan efek yang signifikan terhadap koefisien perpindahan massa volumetrik keseluruhan dan efisiensi reduksi amonia. Laju alir volumetrik gas entrainment yang semakin besar menghasilkan koefisien perpindahan massa volumetrik keseluruhan semakin besar. Kata kunci : kolom gelembung pancaran, gas entrainment, kedalaman penetrasi gelembung, udara stripping, koefisien perpindahan mass

    Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi harga beras di Indonesia 1988-2008

    Get PDF
    Penelitian ini berjudul “Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Harga Beras di Indonesia tahun 1988-2008”. Adapun tujuannya untuk mengamati sejauh mana besarnya pengaruh jangka pendek dan jangka panjang Produksi Beras, Impor Beras, Pendapatan per Kapita, Harga Gabah terhadap Harga Beras. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder, berupa data Time Series. Periode pengamatan mulai tahun 1988 sampai dengan 2008. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linier berganda dengan menggunakan metode ”Error Correction Model (ECM)”. Dari hasil analisis dapat disimpulkan bahwa variabel Produksi Beras dan Pendapatan per Kapita sudah stasioner, sedang variabel Impor Beras dan Harga Gabah tidak stasioner. Dari model analisis ECM menghasilkan model yang valid terhadap harga beras, ditunjukkan dengan nilai ECT pada α = 0,05 dengan nilai koefisien regresi sebesar 0.693242 sehingga dapat dipakai untuk menganalisis pengaruh variabel bebas terhadap variabel tidak bebas. Berdasarkan uji asumsi klasik, untuk uji multikolinieritas tidak ada masalah pada variabel Produksi Beras, Impor Beras, Pendapatan per Kapita dan Harga Gabah,. eteroskedastisitas dan autokorelasi tidak ditemukan masalah. Uji normalitas menunjukkan distribusi Ut normal, uji spesifikasi model dengan uji Ramsey Reset menunjukkan model yang digunakan linier. Dari hasil uji kebaikan model, nilai Fhitung (9.579128) lebih besar dari Ftabel (3.02) berarti model yang digunakan eksis. Untuk nilai koefisien determinasi (R2) sebesar 0.896063 menunjukkan bahwa variasi dari variabel Produksi Beras, Impor Beras, Pendapatan per Kapita, dan Harga Gabah dapat menjelaskan variasi dari variabel Harga Beras sebesar 89.6063%. Sedangkan sisanya yaitu 10.3937% dijelaskan oleh variasi dari variabel‐variabel lain diluar model. Hasil analisis dengan uji t diketahui bahwa variabel Produksi Beras, Impor Beras, Pendapatan per Kapita, tidak berpengaruh secara signifikan terhadap variabel Harga Beras pada α = 0.05, sedang variabel Harga Gabah berpengaruh secara signifikan terhadap variabel Harga Beras

    Pengaruh Penerapan Standar Akuntansi Pemerintah, Pengawasan dan Kualitas Aparatur Pemerintah Daerah Terhadap Kualitas Laporan Keuangan(Studi Kasus Pada Pemerintah Kabupaten Pati Tahun 2014)

    Get PDF
    Good financial statement of local government and also center have to with quality, where made to present the relevant information, andal and reliably with reference to financial position and entire transaction data noted by an entitas reporting of during one reporting period which every year. This research was aim to analyse the application of government’s accounting standardization, controlling, and quality of local government aparatur toward the quality of the financial statement Pati Sub Province. This research was representing the quantitative research, by the data source in the form of primary data obtained from questioner. Sum up the sample research counted 54 responders taken by purposive sampling. Analyzer used cover data quality test, classic assumption test, multiple linear regressions analyze and hypothesis test covering F test, coefficient determinasi R2 test, and t test. The results of analysis can be conclusion that the application of government’s accounting standardization have an significant effect toward the quality of the financial statement Pati Sub Province, was proven from t count value equal to 3,909 > t table (2,009), controlling statement have an significant effect toward the quality of the financial statement Pati Sub Province, was proven from t count value equal to 3,359 > t table (2,009), and quality of local government aparatur have an significant effect toward the quality of the financial statement Pati Sub Province, was proven from t count value equal to 6,054 > t table (2,009). So that hypothesis from H1 until H3 was truth acceptable

    Recovery of Ammonia Solutions From

    Get PDF
    Jet bubble column is one of the methods that can be applied to reduce levels of ammonia solutions from a fertilizer industry wastewater. This study intends to evaluate the entrainment of gas volumetric flow rate, mass transfer, and ammonia removal efficiency. Process variables studied include effluent concentration (90-300 mg/L), the liquid volumetric flow rate (10-50 L/min), and nozzle diameter (8-12.7 mm). It was found that the liquid volumetric flow rate and nozzle diameter affects the volumetric rate of gas entrainment. The volumetric flow rate of gas entrainment can result in a significant effect on ammonia removal, while the ammonia concentration and volumetric flow rate of the liquid did not produce significant effects on ammonia removal. The overall volumetric mass transfer coefficients (KLa) have been calculated from obtained model and it was determined that increasing volumetric flow rate of gas entrainment have a very significant effect on KLa

    Pengelolaan Modal Pengetahuan Dalam Membangun Kemampuan Inovasi Pada UKM Gerabah Kasongan Kabupaten Bantul

    Get PDF
    ABSTRAK UKM dengan kekuatan eksternal seperti konsumen, distributor, pemasok, dan pesaing menjadi elemen penting sebagai sumber pengetahuan dalam pengembangan kemampuan inovasi. Penelitian ini bersifat deskriptif menggunakan metode grounded research dan beberapa proses pendukung untuk pengumpulan data penelitian. Obyek penelitian adalah aktivitas para perajin gerabah di Sentra UKM Kasongan dalam mencari informasi, melakukan pembelajaran, dan merekayasa inovasi produk. Penelitian berhasil menemu-kenali bahwa pengelolaan pengetahuan menyebabkan munculnya karakter yang khas. Analisis terhadap proses pengelolaan dan pemanfaatan pengetahuan serta rekayasa kemampuan inovasi dipengaruhi oleh aspek kemitraan yang ada di kawasan Kasongan. Kedua elemen tersebut membedakan UKM dalam 2 kategori berdasarkan informational, technological, dan innovation capability. Berdasarkan karakteristik kemampuan, maka disusun kategori UKM dalam mengelola pengetahuan, yakni tradisional dan modern, dimana ada disparitas dalam pengelolaan pengetahuan dan kemampuan inovasi. Kata kunci : the economic of proximity, informational capability, technological capability, innovation capability UKM with external forces such as consumers, distributors, suppliers, and competitors become an important element as a source of knowledge in the development of innovation capabilities. This study was descriptive using methods of grounded research and several supporting processes for gathering research data. Object of research is the activity of the crafters of pottery in the Sentra Kasongan SMEs in finding information, doing the learning, and innovation to engineer the product. The study managed to find recognize that the management of knowledge led to the emergence of a distinctive character. The analysis of process management and utilization of engineering knowledge and innovation capacity is influenced by aspects of partnerships that exist in the region Kasongan. Both of these elements distinguish SMEs in two categories based on informational, technological, and innovation capability. Based on the characteristics of ability, then set the category of SMEs in managing knowledge, namely traditional and modern, where there are disparities in knowledge management and innovation capability. Keywords : the economic of proximity, informational capability, technological capability, innovation capabilit

    Pengelolaan Modal Pengetahuan Dalam Membangun Kemampuan Inovasi Pada UKM Gerabah Kasongan Kabupaten Bantul

    Get PDF
    ABSTRAK UKM dengan kekuatan eksternal seperti konsumen, distributor, pemasok, dan pesaing menjadi elemen penting sebagai sumber pengetahuan dalam pengembangan kemampuan inovasi. Penelitian ini bersifat deskriptif menggunakan metode grounded research dan beberapa proses pendukung untuk pengumpulan data penelitian. Obyek penelitian adalah aktivitas para perajin gerabah di Sentra UKM Kasongan dalam mencari informasi, melakukan pembelajaran, dan merekayasa inovasi produk. Penelitian berhasil menemu-kenali bahwa pengelolaan pengetahuan menyebabkan munculnya karakter yang khas. Analisis terhadap proses pengelolaan dan pemanfaatan pengetahuan serta rekayasa kemampuan inovasi dipengaruhi oleh aspek kemitraan yang ada di kawasan Kasongan. Kedua elemen tersebut membedakan UKM dalam 2 kategori berdasarkan informational, technological, dan innovation capability. Berdasarkan karakteristik kemampuan, maka disusun kategori UKM dalam mengelola pengetahuan, yakni tradisional dan modern, dimana ada disparitas dalam pengelolaan pengetahuan dan kemampuan inovasi. Kata kunci : the economic of proximity, informational capability, technological capability, innovation capability UKM with external forces such as consumers, distributors, suppliers, and competitors become an important element as a source of knowledge in the development of innovation capabilities. This study was descriptive using methods of grounded research and several supporting processes for gathering research data. Object of research is the activity of the crafters of pottery in the Sentra Kasongan SMEs in finding information, doing the learning, and innovation to engineer the product. The study managed to find recognize that the management of knowledge led to the emergence of a distinctive character. The analysis of process management and utilization of engineering knowledge and innovation capacity is influenced by aspects of partnerships that exist in the region Kasongan. Both of these elements distinguish SMEs in two categories based on informational, technological, and innovation capability. Based on the characteristics of ability, then set the category of SMEs in managing knowledge, namely traditional and modern, where there are disparities in knowledge management and innovation capability. Keywords : the economic of proximity, informational capability, technological capability, innovation capabilit
    corecore